You are on page 1of 44

Ekonomi

B Kreatif Seminar
Kesiapan Sumber Daya

Digital Indonesia
b dan Manusia(SDM) dalam
Mengahadapi Asean
Economy Community
Perspektif MEA 2015 2015

Ir. Lolly Amalia Abdullah, M. Sc.


Direktur Kerjasama dan Fasilitasi
Direktorat Jenderal Ekonomi Kreatif Berbasis Media, Desain dan IPTEK
KEMENTERIAN PARIWISATA
REPUBLIK INDONESIA
Outline
Potensi Digital Indonesia
Demografi, Mobile Penetration, Kebutuhan Market akan Konten Digital

Q & A / Diskusi Arah Kebijakan Pengembangan


Ekonomi Kreatif berbasis Media,
Desain dan IPTEK

Outline
Masyarakat Ekonomi ASEAN Flagship KEMENPAREKRAF
(MEA) 2015 Creative Place, Creativepreneuship,
Creative Wave, Indonesia Kreatif @Digital

Program untuk Digipreneurs


Pusat Kreatif Digital Bandung dan Depok, Sentra Inovasi,
Inkubator Bisnis, Community Events,
Program Business Connect,
Program Fasilitasi Pendaftaran HKI

2
Potensi Digital Indonesia
Apa yang terjadi dalam 1 menit di dunia internet saat ini?

Source: Shanghai Web Designer http://www.syncreload.com/2011/09/what-happens-in-1-minute-on-internet.html


Potensi SDM Indonesia
Kelompok Umur

Jumlah Orang

Kondisi Demografi Indonesia:


Dari sekitar 240 juta penduduk di Indonesia, lebih dari 60% penduduknya di bawah 39
tahun, merupakan potensi SDM yang dinamis dan produktif.
Source: BCG
Potensi Pengguna Mobile Indonesia

Source: Redwing Asia


281juta
mobile user Indonesia
tahun 2013
sumber: US Census Bureu, InternetWorldStats,
CNNIC, IAMAI, 2014

73
Indonesia’s Internet User
juta
Source: US Census Bureu, InternetWorldStats,
CNNIC, IAMAI, 2014

Social Network Rank


for Indonesia
Source: US Census Bureu CNNIC,
Tencent, Facebook 2014
3
Potensi Market Indonesia
Indonesia’s
Internet Industry Value*
• Access Business (International)** (BB traffic not included)
– 250 Gb @ USD 50 / mth
– USD 12.5 million /mth
• Ads Business
– USD 10 million/mth (growing very fast)
• Market Capitalisation of Content
– 100 billion pageview @ USD 0,15
– USD 15 billion
• Other Business : Services, Apps and others

Total :
USD 160.27 Billion/year
Source : KlikIndonesia 2012
Tantangan
Digipreneur Indonesia
FUNDAMENTAL SHIFTING
Content & Application
developer/producer

Telco ITE broadcast


internet Game
Content & Client-Server
content Application
app app app Server
Servers Centric

Network & Services management Shifting…!!


Network application: • TECHNOLOGY
VPN-ing or clouding or virtualization
Network • BUSINESS MODEL
• REVENUE SOURCE
Network infrastructures: Centric
Supporting facilities, network devices,
cables, Operating System, interfaces.
Shifting from:
• Telephone to internet
Telepon PC TV User’s User’s • Revenue from Network to
set laptop LAN
set Server revenue from Client (CPE)
and/or from Server-side
User’s terminal (content & applications).
Tantangan?
Konten Unik dan
Lokal developers >> Lokal Konten dengan kearifan lokal >>
Berdaya Saing

Animasi
Transportasi Game

Media Social
Messaging
Pendidikan

Kesehatan
Tourism Service Apps

Jika bukan kita yang mengambil peran itu >> Negara lain yang akan berperan >> Peluang devisa akan
tergelontorkan ke negara asing Ingat, MEA 2015 dan AFTA 2020 di depan mata !
Tren Teknologi

Gartner’s 2012 Emerging-Technologies


KONTEN DIGITAL MENJADI BISNIS YANG
MENJANJIKAN PADA MASA KINI DAN
MENDATANG
Arah Kebijakan Pengembangan
Ekonomi Kreatif Berbasis Media, Desain
dan IPTEK
Arah Kebijakan Pengembangan Ekonomi Kreatif Berbasis Media, Desain dan IPTEK

EKONOMI KREATIF BERBASIS MEDIA, DESAIN, IPTEK


Penguatan
kelembagaan
Konten “New Media” Desain dan Arsitektur Direktorat Jenderal
Ekonomi Kreatif
Animasi dan Komik, Tulisan Fiksi Arsitektur & Desain Berbasis Media,
dan Non-Fiksi, Karya Kreatif Audio Interior, Desain Desain, dan Iptek
Komunikasi Visual, Desain

KEGIATAN
dan Video, Karya Kreatif Mode, Desain Produk & Pengembangan
Periklanan Kemasan Ekonomi Kreatif
berbasis media
Pengembangan
Piranti Lunak Permainan Interaktif Desain dan
Arsitektur
Piranti lunak (sistem, pemrograman, Tabletops games, Video Penguatan Fasilitasi
aplikasi) jasa implementasi sistem, dan Kerjasama
jasa pengembangan aplikasi games

ARAH KEBIJAKAN
7.
2. Ketersediaan 4. Industri 5.
1. Penciptaan Sumber Daya lokal 3. Ketersediaan 6. Perluasan Kelembagaan Yang
Mendukung
yang tumbuh, Ketersediaan Pasar bagi karya
Sumber daya yang berkualitas, Teknologi yang sesuai
beragam , dan Pembiayaan kreatif Pengem-bangan
beragam, dan dan kompetitif Ekonomi Kreatif
kreatif kompetitif berdaya saing, yang memadai
Flagship KEMENPAREKRAF
FLAGSHIP KEMENPAREKRAF

SPACE

DIGITAL MEDIA
SHOW
CASE
CREATIVE PLACE PEOPLE

INDONESIA KREATIF
@DIGITAL
(indonesiakreatif.net)
DIGITAL
INTERACTION CREATIVEPRENEUR
FOUNDATION
CREATIVEPRENEURSHIP

CAMPAIGN

MOVEMENT,
CAMPAGNE,
FACILITATION CREATIVE WAVE
19
Program untuk
Digipreneurs
Pusat Kreatif Digital
EKSPRESI
• Memberi ruang kepada individu, komunitas, dan usaha
untuk mengekspresikan kreativitasnya, sehingga iklim kreatif
tetap terpelihara
Media DISSEMINASI
Media
mengekspresikan mendisseminasi • Tempat berkumpul (meeting point & sharing) pelaku kreatif.
kreativitas Ide-ide bisnis kreatif baru diyakini akan tumbuh ketika antar
kreativitas pelaku keatif sering berdiskusi dan sharing.
• Tempat untuk peluncuran produk kreatif baru
• Tempat memamerkan karya (Showcasing)

INOVASI
• Klinik HKI: sosialisasi dan fasilitasi pendaftaran HKI
• Direktori Inovasi: meningkatkan akses pelaku kreatif terhadap

PUSAT
hasil-hasil inovasi dari lembaga riset yang ada di Indonesia
• Sentra Inovasi: tempat melakukan eksperimen-eksperimen

KREATIF
inovasi
INKUBASI
• Creative Office: Fasilitas kantor untuk usaha pemula (startup)
• Klinik Konsultasi : pendampingan mengenai kewirausahaan
oleh mentor yang tepat.
• Workshop: pelatihan teknis, manajemen, dan kewirausahaan.
Media Media menampilkan, • Pembiayaan: memfasilitasi peningkatan akses pengusaha,
menciptakan khususnya startup terhadap lembaga pembiayaan
mendaftarkan, dan • Business Connect: pitching pengusaha pemula dengan
creativepreneur menciptakan inovasi investor (angel investor)
• Klinik HKI
Pusat Kreatif
Digital,
Bandung
Jl. Batik Kumeli No. 50
Sukaluyu, Bandung

Pusat Kreatif
Digital,
Depok
Jl. Margonda Raya No. 63
Depok
How to Foster & Accelerate Business
Development for Entrepreneurs?

Start Ups Growing and Mature Entrepreneurs

Inkubator Bisnis
(Peraturan Presiden No. 27 Tahun 2013 mengenai
Pengembangan Inkubator Usaha )
Inkubator Bisnis
Albert Shapiro (pemikir ekonomi) :
“Inkubator merupakan kontributor terhebat pada ekosistem wirausaha,
dimana menjadi dasar dari dinamika ekonomi saat ini”.

Keterbatasan dalam
Melakukan Bisnis

Keterbatasan Informasi Pasar

Keterbatasan Modal Awal dan


Modal Operasional

Keterbatasan Teknologi
Program Fasilitasi Pendaftaran HKI
bagi Pelaku Ekonomi Kreatif

Program Sosialisasi Pentingnya


Perlindungan HKI bagi para Pelaku Ekonomi
Kreatif/Inovator (bekerja sama dengan
Ditjen HKI)

Asistensi Mediasi Pendaftaran HKI bagi para


Pelaku Ekonomi Kreatif/Inovator (bekerja sama
dengan Ditjen HKI)

Asistensi Mediasi Pemeriksaan HKI bagi para


Pelaku Ekonomi Kreatif/Inovator
(bekerja sama dengan Ditjen HKI)

Klinik HKI sebagai wadah konsultasi HKI di


Pusat Kreatif, Sentra Inovasi dan Berbagai
Pameran Wirausaha Kreatif (bekerja sama
dengan Ditjen HKI)

Program Pemanfaatan/Penggunaan lisensi


oleh Industri dan Pihak lain.
Program Business Connect

Pitching /
Business
Match Making
Lokal dan
Global, serta
Pitching Pameran
Preparation Teknologi Luar
Base Camp for Negeri
Strengthening
Capability of
Registrasi Digipreneur
Online dan
Penjurian
peserta Base
Camp
Identifikasi Pelaku
Ekonomi Kreatif Digital
seluruh Indonesia melalui
kompetisi ICT nasional
dan inkubator
Base Camp & Pitching Preparation Curriculum
Mentors

Wempy Dyocta Koto CEO Teddy Sukardi Hari Sungkari Cahyana Ahmadjayadi
Systec VC & Ketua Asosiasi Konsultan Sekjen MIKTI Inisiator ID DIGNITY,
CEO Wardour & Oxford IT Indonesia Ex Komisioner Bank Mandiri

Diyanto Imam Luqman ElHakiem Dondi Hananto Andreas Ekoyuono


Executive Secretary Head of Digital Services Founder Kinara & Co- VP Biz Dev Ideosource
INOTEK Foundation Huawei Tech Investment Founder CommaID Venture Capital
Mentors

Bullit Sesariza Calvin Kizana Fajar Anugerah Indra Purnama


CEO Logika Interaktif CEO PicMix Senior Partner Executive Director
Kinara Indonesia Bandung Digital Valley

Garth Parlimbangan
Arief Widhiyasa Rachmad Imron Lee Marvin Business Director
CEO Agate Studio CEO Digital Happiness CFO Agate Studio XM Gravity
Business Connect in Collaboration Program
Capaian Direktorat Kerjasama dan Fasilitasi
bagi Pelaku Kreatif Digital
Tahun 2013 & 2014

Berhasil difasilitasi Pendaftaran HKI


Berhasil dipertemukan dengan calon
pengguna produk seperti Venture Capital,
Angel Investor, KADIN, Perusahaan dalam dan
luar negeri & Inkubator Bisnis
Mendapat mentorship dari venture capital,
angel investor dan content provider

Mendapat investment dari angel investor

Menjajaki partnership dengan KADIN dan Content Provider

KEMENPAREKRAF telah mendirikan dan mengoperasikan Menjadi Tenant Inkubator Bisnis di


2 Pusat Kreatif Digital yaitu di Bandung dan di Depok Pusat Kreatif Digital Bandung
Sebagai wadah ekspresi, inovasi, inkubasi, dan deseminasi.
MASYARAKAT EKONOMI
ASEAN
MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA)
adalah integrasi ekonomi regional ASEAN yang
meliputi 10 negara anggotanya dengan tujuan
memperkuat perekonomian dan daya saing negara-
negara ASEAN.
SEKTOR PRIORITAS

Rubber-
Agro-based
Healthcare Air Travel based
product
product

Textile & e-ASEAN


Automotives Tourism
Apparels (TIK)

Wood-based
Electronics Fisheries Logistics
products
KERANGKA UTAMA MEA

1. ASEAN sebagai pasar tunggal dan basis produksi internasional


dengan elemen aliran bebas barang, jasa, investasi, tenaga kerja
terdidik dan aliran modal yang lebih bebas;

2. ASEAN sebagai kawasan dengan daya saing ekonomi yang tinggi, dengan
elemen peraturan kompetisi, perlindungan konsumen, hak atas kekayaan
intelektual, pengembangan infrastruktur, perpajakan, dan e-commerce;

3. ASEAN sebagai kawasan dengan pengembangan ekonomi yang merata


dengan elemen pengembangan usaha kecil dan menengah, dan prakarsa
integrasi ASEAN untuk negara-negara CMLV (Cambodia, Myanmar, Laos,
dan Vietnam); dan

4. ASEAN sebagai kawasan yang terintegrasi secara penuh dengan


perekonomian global dengan elemen perndekatan yang koheren dalam
hubungan ekonomi di luar kawasan, dan meningkatkan peran serta dalam
jejaring produksi global.
Barang &
Jasa

Tenaga
Modal LIBERALISASI Kerja
Terdidik

Investasi
KONDISI
INDONESIA
INDONESIA PASAR BESAR
SAAT INI DAN MASA DEPAN

PENGGUNA
POPULASI (RIBU PENGGUNA PENGGUNA
NEGARA INTERNET 2017*
ORANG) MOBILE (RIBU) INTERNET (RIBU)
(RIBU)
Indonesia 244,700 296,179 75,880 75,880
Brunei 416 469 233 ?
Kamboja 14,741 20,200 3,800 4,422
Laos 6,514 6,600 1,303 1,954
Filipina 97,691 109,023 33,600 48,845
Malaysia 29,518 38,934 18,478 19,187
Myanmar 55,167 6,000 583 ?
Singapura 5,312 8,234 3,931 3,984
Thailand 67,912 82,853 31,240 40,747
Vietnam 88,773 131,600 31,035 39,948
TOTAL 366,044 403,444 124,203 159,087
INOVASI & GDP
Patent per
Rank GDP per capita
million

Singapore 92.8 16 49,270

Malaysia 5.7 36 10,466

China 1.4 46 5,413

Thailand 0.6 66 5,394

Indonesia ~0 91 3,508

Source: WIPO 2013


YANG HARUS
DILAKUKAN
EKOSISTEM INDUSTRI KREATIF DIGITAL
Turunkan Gap
antara
kemampuan
lulusan dan
standar industri

Tingkatkan
Jumlah SDM
(lulusan PT /
SMK)

You might also like