You are on page 1of 18

Pelatihan Teknis Pengawasan Barang dan Jasa

PENGARAHAN
PROGRAM

Balai Diklat Aparatur Perdagangan Padang


2022
Greeting
STRUKTUR KURIKULUM
PEMBELAJARAN

Pengarahan Program Pelaksanaan Pengawasan


Pelatihan Barang Beredar dan Jasa

Kebijakan dan Parameter


Pengawasan Barang Studi Kasus dan Seminar
Beredar dan jasa

Persiapan Pengawasan
Barang Beredar dan
Jasa
KEBIJAKAN DAN PARAMETER
PENGAWASAN BARANG BEREDAR DAN 6 JP
JASA (270 Menit)

Indikator Keberhasilan Materi dan Sub Materi Pokok

Setelah mengikuti pembelajaran 1) Peraturan perundang-undangan terkait pengawasan


ini, peserta: barang dan jasa:
1) Memahami kebijakan a) Peraturan perundang-undangan pengawasan
pengawasan barang dan jasa; barang
b) Peraturan perundang-undangan pengawasan jasa
2) Memahami parameter
2) Parameter pengawasan barang dan jasa terhadap
pengawasan barang dan jasa. peraturan yang berlaku:
a) Parameter Pengawasan barang
b) Parameter Pengawasan jasa (termasuk PMSE)
PERSIAPAN PENGAWASAN BARANG 4 JP
DAN JASA (180 Menit)

Indikator Keberhasilan Materi dan Sub Materi Pokok

Setelah mengikuti pembelajaran


ini, peserta: 1) Persiapan kegiatan pengawasan barang:
1) Mampu melakukan persiapan a) Perencanaan program pengawasan barang
kegiatan pengawasan barang; b) Perencanaan kegiatan pengawasan barang
2) Mampu melakukan persiapan c) Pemetaan target pengawasan barang
kegiatan pengawasan jasa. 2) Persiapan kegiatan pengawasan jasa:
a) Perencanaan program pengawasan jasa
b) Perencanaan kegiatan pengawasan jasa
c) Pemetaan target pengawasan jasa
PELAKSANAAN PENGAWASAN BARANG
12 JP
DAN JASA (540 Menit)

Indikator Keberhasilan Materi dan Sub Materi Pokok


Setelah mengikuti pembelajaran 1) Pelaksanaan pengawasan barang dan tindak
ini, peserta: lanjut hasil pengawasan:
1) Mampu melaksanakan a) Pelaksanaan pengawasan barang beredar
pengawasan barang dan b) Pelaksanaan pengawasan khusus
tindak lanjut hasil pengawasan c) Menyusun laporan hasil pengawasan
yang sesuai prosedur; 2) Pelaksanaan pengawasan jasa dan tindak lanjut
2) Mampu melaksanakan hasil pengawasan:
pengawasan jasa dan tindak a) Pengawasan jasa
lanjut hasil pengawasan yang b) Pelaksanaan pengawasan khusus
sesuai prosedur. c) Menyusun laporan hasil pengawasan
STUDI KASUS DAN SEMINAR 16 JP
(720 Menit)

Indikator Keberhasilan Materi dan Sub Materi Pokok

Setelah mengikuti pembelajaran 1) Pelaksanaan Studi Kasus:


ini, peserta: a) Pengarahan pelaksanaan studi kasus
1) Mampu mengerjakan studi b) Pengarahan pelaksanaan studi kasus
kasus; 2) Pemaparan Hasil Pengerjaan Studi Kasus:
2) Mampu memaparkan hasil a) Pelaksanaan pemaparan hasil pengerjaan studi
pengerjaan studi kasus. kasus
b) Penilaian hasil pengerjaan studi kasus peserta
JADWAL
PELATIHAN
HARI/ TANGGAL WAKTU MATERI FASILITATOR
Rabu, 10.45 – 12.15 Peraturan Perundang-undangan terkait Amirudin Sagala
19 Oktober 2022 Pengawasan Barang Beredar dan Jasa
13.30 – 16.30 Paramater Pengawasan Barang dan Gembong Sukendra
Jasa terhadap Peraturan yang Berlaku Jati Jayabaya
Kamis, 09.00 – 10.30 Persiapan Pengawasan Barang Reni Amalia
20 Oktober 2022
10.45 – 12.15 Persiapan Pengawasan Jasa Tri Omar Handoyo

13.30 – 16.30 Pelaksanaan Kegiatan Pengawasan Purwono Nugroho


Barang dan Tindak Lanjut Pengawasan
Jumat, 09.00 -16.30 Pelaksanaan Kegiatan Pengawasan Jasa Rinaldi A Adnyana
21 Oktober 2022 dan Tindak Lanjut Pengawasan

Catatan: ISHOMA setiap jam makan siang


JADWAL
PELATIHAN
HARI/ TANGGAL WAKTU MATERI FASILITATOR
Senin, 08.00 – 10.00 PERESMIAN KANTOR BDAP
24 Oktober 2022 PADANG
10.00 – 14.45 Review Materi Gembong Sukendra
14.45 – 15.30 COFFEE BREAK

15.30 – 17.00 Studi Kasus Pengawasan Barang


dan Jasa
Selasa, 09.00 – 10.30 Studi Kasus Pengawasan Barang Panitia
25 Oktober 2022 dan Jasa
10.30 – 12.00 Seminar

13.00 – 16.00 Seminar Lanjutan


16.00 – selesai PENUTUPAN
PEMBELAJARAN MANDIRI/
ASYNCHRONOUS

Kegiatan belajar mandiri :


1. Membaca bahan bacaan/bahan tayang, KUDAGANG
2. Mengisi evaluasi pengajar.
3. Mengerjakan ujian berupa kuis dan studi kasus

Penting:
 Materi bahan bacaan asyncronous dapat diakses untuk bahan belajar sebelum pembelajaran
 Evaluasi pengajar harus diisi setiap hari dan sebagai syarat untuk dapat akses kuis/soal.
 Kuis/Soal (pilihan Ganda) bersifat wajib dikerjakan dan dapat diakses dengan syarat sdh
mengisi evaluasi pengajar pada hari itu dan sudah menyelesaikan kuis sebelumnya (berlaku
utk kuis di hari kedua dst)
PANITIA

Hadi Barry R Sonya Safitri Agung Gatra D M Zaki Aulia

Don’t hesitate to contact Us


PENILAIAN TERHADAP PESERTA

40%
Aspek Kognitif dari ujian materi
(PG/Esai/Penugasan)

50%
Aspek Keterampilan dari Praktik/
Seminar dan Studi Kasus

10%
Aspek Sikap dan Perilaku dari
absensi/keaktifan
EVALUASI PELATIHAN

PERAN PESERTA TERHADAP PENYELENGGARAAN

PENYELENGGARAA
N
Evaluasi Peserta terhadap Penyelenggara
PELATIHAN

PENGAJAR
Evaluasi Peserta terhadap Pengajar
HAK PESERTA

SERTIFIKAT

UANG SAKU
Uang saku diberikan
selama pelatihan
secara luring

PAKET DATA
Penggantian paket
data selama pelatihan
daring
TATA TERTIB PELATIHAN

Selama Pembelajaran Dalam Jaringan (Daring)


1. Peserta berpakaian rapi dan sopan.
2. Peserta mengganti username sesuai ketentuan:
PESERTA – NAMA PESERTA – UNIT KERJA (ESELON II)
Contoh:
PESERTA – LUSI DIANTI – PUSDIKLAT PERDAGANGAN
3. Peserta memasuki ruang Zoom Meeting 15 menit sebelum sesi dimulai.
4. Selama mengikuti Pembelajaran, peserta wajib mengaktifkan Video Camera dan
menonaktifkan Microphone, kecuali apabila diminta untuk mengaktifkan Microphone.
5. Setiap peserta diwajibkan mengikuti semua kegiatan/program pelatihan dalam jaringan
(daring) dan menyelesaikan tugas mandiri (jika ada), menjawab soal-soal ujian dan studi
kasus yang diberikan oleh pengajar/pemateri.
6. Peserta wajib mengikuti seminar yang dilakukan di hari terakhir pelaksanaan pelatihan.
7. Peserta wajib mengisi daftar hadir yang diberikan setiap hari, tautan (link) daftar hadir
akan diberitahukan di Chatbox Zoom Meeting.
8. Menaati jadwal/waktu pembelajaran.
TATA TERTIB PELATIHAN

Selama Pembelajaran di Luar Jaringan (Luring)


1. Peserta berpakaian rapi dan sopan.
2. Pakaian Pria: atasan kemeja warna Putih/ bawahan warna hitam/ gelap dan mengenakan
Dasi.
Pakaian Wanita: Menyesuaikan
Terima
kasih!
Balai Diklat Aparatur Perdagangan Padang
Komplek LIK Ulu Gadut - Padang

@pusdiklatdag

You might also like