You are on page 1of 24

Sosialisasi Upah Minimum

Kabupaten/Kota Tahun 2020


Semarang, 26 November 2019
Dasar Hukum
1. Undang Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang
Ketenagakerjaan, pasal 88 ayat (4) jo 89;
2. Peraturan Pemerintah No 78 Tahun 2015 tentang
Pengupahan;
3. Keputusan Presiden Nomor 107 Tahun 2004 tentang
Dewan Pengupahan;
4. Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor 15 Tahun
2018 tentang Upah Minimum;
5. Permenaker Nomor 1 Tahun 2017 tentang Struktur
dan Skala Upah;
6. Surat Menteri Ketenagakerjaan Nomor
B-M/308/HI.01.00/X/2019 tanggal 15 Oktober 2019
perihal Penyampaian Data Tingkat Inflasi Nasional
dan Pertumbuhan Produk Domestik Bruto Tahun
2019.
Pengertian
 Upah minimum merupakan upah bulanan terendah
yang terdiri dari
-Upah tanpa tunjangan (upah pokok); atau
-Upah pokok termasuk tunjangan tetap
 Upah Minimum hanya berlaku bagi pekerja/buruh
dengan masa kerja kurang dari 1 (satu) tahun;
 Upah bagi pekerja/buruh dengan masa kerja 1 (satu)
tahun atau lebih dirundingkan secara bipartit antara
pekerja/buruh dengan pengusaha di perusahaan;
 Upah minimum dapat terdiri atas :
-Upah minimum berdasarkan wilayah provinsi (UMP)
atau kabupaten/kota (UMK)
-Upah minimum berdasarkan sektor pada wilayah
provinsi (UMSP) atau kabupaten/kota (UMSK)
Lanjutan .....

 Gubernur menetapkan upah minimum dengan


memperhatikan rekomendasi dari Dewan Pengupahan
Provinsi dan/atau Bupati/Walikota
 Gubernur wajib menetapkan Upah Minimum Provinsi
(UMP) selambat-lambatnya tanggal 1 November, serta
dapat (tidak wajib) menetapkan Upah Minimum
Kabupaten/Kota (UMK) selambat-lambatnya tanggal 21
November;
 Upah Minimum dihitung berdasarkan formula (Pasal 44
ayat2 PP Nomor 78 Tahun 2015) :
UMn = UMt + {UMt x (Inflasit + % ∆PDBt)};
Dasar perhitungan upah
minimum
Sesuai dengan Surat Menteri Ketenagakerjaan
Nomor B-M/308/HI.01.00/X/2019, dasar
perhitungan upah minimum sebesar 8,51% dengan
perincian :
- Inflasi nasional sebesar 3,39% (tiga koma tiga
puluh sembilan persen);
- Pertumbuhan ekonomi nasional sebesar 5,12%
(lima koma dua belas persen)
UMP 2020
Provinsi Jawa Tengah

Wajib ditetapkan oleh Gubernur

Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor


560/50 Tahun 2020 tanggal 31 Oktober 2019
tentang Upah Minimum Provinsi Jawa Tengah
Tahun 2020, sebesar Rp.1.742.015,22 You can simply impress your audience and add
a unique zing and appeal to your
Presentations. Get a modern PowerPoint
Berlaku Tidak Apabila Presentation that is beautifully designed. I
1 Jan berlaku ada hope and I believe that this Template will your
2020 UMK Time, Money and Reputation.
Mekanisme Penetapan UMK

Gubernur menetapkan Pimpinan DPRD


Gubernur
UMK Provinsi Jawa Tengah
menetapkan UMK

Konsultasi

Dewan Pengupahan Provinsi Rekomendasi Gubernur Jawa Tengah

Rekomendasi

Dewan Pengupahan Kab/Kota


- Menghitung berdasarkan formula Saran,
PP No. 78 Tahun 2015 pertimbangan
Bupati / Walikota
- Mengusulkan angka UMK kepada
Bupati/Walikota
7
Pra Penetapan UMK 2020
Langkah-langkah yang dilakukan

Surat Menteri Ketenagakerjaan


Pertemuan dengan Komisi E
Surat Nomor B-M/308/HI.01.00/X/2019
01 tentang Penyampaian Data Tingkat Inflasi 04 Dialog dan penyamaan persepsi dengan
Komisi E DPRD Provinsi Jawa Tengah
Nasional dan Pertumbuhan Produk Domestik
Bruto Tahun 2019, sebesar 8,51 % (inflasi tanggal 11 November 2019 di Surakarta .
3,39% dan PDB 5,12%)

Konsultasi Gubernur dg DPRD Prov


Surat Gubernur kepada Bup/Walikota
02 Surat Nomor 561/0024019 tanggal 22
Oktober 2019 perihal Rekomendasi UMK
05 Konsultasi penetapan UMK Tahun 2020
dengan Pimpinan DPRD Provinsi Jawa
Tahun 2020. Tengah tanggal 19 November 2019.

Sidang Pleno Dewan Pengupahan Prov Audiensi KSPN Jawa Tengah

03 Sidang pleno tanggal 7 November 2019


membahas UMK Tahun 2020.
06 Penerimaan permohonan audiensi KSPN
Jawa Tengah oleh Gubernur tanggal 19
November 2019.
Penetapan UMK
2020
Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor 560/58
Tahun 2019 tanggal 19 November 2019 tentang
Upah Minimum Pada 35 (Tiga Puluh Lima)
Kabupaten/Kota Di Provinsi Jawa Tengah Tahun
2020.
Pelaksanaan
Pasal 90 Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang
Ketenagakerjaan, bahwa pengusaha dilarang membayar upah
lebih rendah dari upah minimum sebagaimana dimaksud
dalam Pasal 89.

Pasal 185
Barang siapa melanggar ketent. … Pasal 90 ayat (1),
dikenakan sanksi pidana penjara paling singkat 1 thn dan
paling lama 4 thn & /atau denda paling sedikit Rp 100
juta & paling banyak Rp 400 juta.
Bagaimana bila perusahaan tidak
mampu melaksanakan umk?
 Bagi perusahaan yang tidak mampu dapat mengajukan
permohonan penangguhan UM sesuai Keputusan
Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor
Kep.231/MEN/2003 tentang Tata Cara Penangguhan
Pelaksanaan Upah Minimum
 Permohonan penangguhan diajukan oleh pengusaha
kepada Gubernur melalui instansi yang bertanggung
jawab di bidang ketenagakerjaan Provinsi paling
lambat 10 hari sebelum tanggal berlakunya UMK
(paling lambat tgl 21 Desember jam 15.30).
Syarat-syarat permohonan penangguhan
1. Naskah asli kesepakatan tertulis antara pengusaha dgn SP/SB
atau pekerja/buruh perusahaan;
2. Laporan keuangan perusahaan yg terdiri dr neraca,
perhitungan rugi/laba & penjelasannya utk 2 thn terakhir;
3. Salinan akte pendirian perusahaan;
4. Data upah menurut jabatan pekerja/buruh;
5. Jml pekerja/buruh seluruhnya dan jml pekerja/buruh yang
dimohonkan penangguhan pelaksanaan UM;
6. Perkembangan produksi dan pemasaran selama 2 thn terakhir,
serta rencana produksi dan pemasaran untuk 2 thn yg akan
datang;
7. Bagi perusahaan yg berbadan hukum, laporan keuangan
perusahaan harus sudah diaudit oleh akuntan publik.
Putusan Mahkamah Konstitusi
Nomor 72/PUU-XIII/2015

Perusahaan yang melakukan penangguhan


upah minimum harus membayar upah yang
ditangguhkan pada waktu yang sudah
ditentukan.
Pekerja dengan masa kerja diatas 1 tahun

Masa kerja diatas 1 tahun


Bagaimana upah bagi pekerja
dengan masa kerja diatas 1 tahun ?

Upah bipartit Struktur dan skala upah


Upah dirundingkan antara Pengusaha wajib menyusun
PUK/wakil pekerja dengan dan melaksanakan struktur
pengusaha/wakil pengusaha. dan skala upah.
UMK vs Struktur Skala Upah

UMK Struktur Skala Upah

Upah tanpa tunjangan Upah tanpa tunjangan

Upah pokok termasuk tunjangan tetap Upah pokok

You might also like