You are on page 1of 8

Pembahasan Awal

Uji Coba Perhitungan


Penurunan Nilai Aset
Keuangan
DPNP, 2022
Latar Belakang

1.

Per 1 Januari 2025

2022 2023 2024 2025


Kajian SAK EP Penerbitan PA BPR Persiapan Implementasi Implementasi SAK EP

2
Penurunan Nilai
SAK EP Bab 11

Pada setiap akhir periode pelaporan, entitas menilai apakah terdapat bukti objektif penurunan nilai aset
keuangan yang diukur pada biaya perolehan atau biaya perolehan diamortisasi. Jika terdapat bukti
objektif penurunan nilai, entitas langsung mengakui kerugian penurunan nilai dalam laba rugi.
(11.21)

1. kesulitan keuangan signifikan dari penerbit atau obligor;


2. pelanggaran kontrak, seperti gagal bayar atau keterlambatan dalam pembayaran bunga atau pokok;
3. kreditor memberikan konsesi kepada debitur, yang tidak akan dipertimbangkan oleh kreditur jika bukan,
karena alasan ekonomik atau legal yang terkait dengan kesulitan keuangan debitur;
4. terdapat kemungkinan besar debitur akan mengalami kebangkrutan atau melakukan reorganisasi
keuangan lainnya; atau
5. data observasian mengindikasikan adanya penurunan yang dapat diukur dalam estimasi arus kas masa
depan

3
Penurunan Nilai
SAK EP Bab 11 Kebijakan Akuntansi

Entitas menilai aset keuangan berikut secara


individual untuk penurunan nilainya:
(11.24)
• seluruh instrumen ekuitas tanpa
memperhatikan signifikansinya; dan
• aset keuangan lainnya yang secara
individual signifikan. Entitas menilai
aset keuangan lain untuk aset keuangan
baik secara individual atau kelompok
berdasarkan karakteristik risiko
kredit serupa.

4
Evaluasi Penurunan Nilai
BPR melakukan evaluasi terhadap kredit yang dikategorikan sebagai individual untuk
memastikan ada atau tidaknya bukti obyektif yang dapat menyebabkan terjadinya
penurunan nilai dengan memperhatikan data dan informasi yang mengindikasikan
terjadinya penurunan arus kas masa datang antara lain sebagai berikut:

• Informasi mengenai kinerja debitur: rentabilitas, likuiditas dan solvabilitas


• eksposur risiko usaha dan risiko keuangan pihak debitur
• tingkat atau tren terjadinya tunggakan (delinquencies) untuk aset keuangan serupa
• tren dan kondisi ekonomi nasional dan lokal
• prospek usaha debitur
Penurunan Nilai
Bab 11 SAK EP
Individual

• Signifikan secara individual


• Terdapat bukti obyektif penurunan nilai

Kolektif
• Berdasarkan karakteristik risiko yang sama
PSAK 55
• Individual yang tidak terdapat bukti obyektif
penurunan nilai

6
Evaluasi Penurunan Nilai

Individual Assessment Collective Assessment = PD x LGD X EAD

Probability of Default Loss Given Default Exposure at Default


Individual (PD) (LGD) (EAD)
Selisih PV of CF • Roll Rates/Net Flow • Expected Recovery Outstanding Loan
dengan Book Value • Migration Analysis • Collateral Shortfall
Menghitung CKPN
• Individual
• Kelompok
• Total

Tujuan Membandingkan CKPN dan PPAP


• CKPN total

Kegiatan • PPAP total


• Selisih CKPN vs PPAP

Uji Dampak
• Rasio KPMM
• ROA
• BOPO

You might also like