You are on page 1of 10

PEMIKIRAN EMILE

DURKHEM
TEORI SOSIOLOGI KLASIK
DOSEN PENGAMPU: HADI NURAMIN, S.Sos, M.Ag
Anggota Kelompok

01 02 03

JANUAR ALPAHLUZIE HIKMAH ANNISA JESIKA AFRILIANTI


1228030083 1228030080 1228030085
PEMBAHASAN

01 02 03
Perkembangan Ciri Solidaritas Faktor perubahan
masyarakat Mekanik Dan Masyarakat
Organik
Perkembangan Masyarakat
Durkheim melihat masyarakat
sebagai wadah yang paling sempurna
bagi
kehidupan bersama antar manusia,
sesuatu yang berada di atas segala-
galanya. Ia bersifat menetukan dalam
perkembangan.
Solidaritas masyarakat terbagi menjadi dua yaitu
sebagi berikut:

Ciri solidaritas mekanik Ciri solidaritas organik


● Belum ada pembagian kerja yang cukup ket ● Kehidupan masyarakat lebih
at. kompleks.
● Diikat oleh kesadaran kolektif atau kesadar ● Pembagian kerja yang ketat dan
an bersama. teratur sudah terapkan.
● Persamaan perilaku dan sikap lebih diutama ● Diikat oleh kepentinag berupa k
kan, esepakatan di antara kelompok p
rofesi.
● Individualias cenderung tidak dan sikap lebi
h diutamakan. ● Terdapat ketergantungan diantar
a anggota kelompok.
Faktor perubahan masyarakat

01 02
Faktor Faktor
Ekologis Demografi
Yang dimaksud faktor ekologis Faktor demografi merupakan
adalah faktor lingkungan. faktor yang mencakup umur,
Termasuk faktor agama, sosial struktur perkawinan, proporsi
budaya, hukum, ekonomi, yang kawin, paritas, disrupsi
politik, dan perkawinan, umur kawin, dan
pertahanan keamanan. lain sebagainya
Sesi Tanya Jawab
Kesimpulan
Durkheim melihat masyarakat sebagai wadah yang paling sempurna bagi. Kehidupan bersama

antar manusia, sesuatu yang berada di atas segala-galanya. Ia bersifat menetukan dalam

perkembangannya.

Suatu masyarakat yang dicirikan oleh solidaritas mekanis bersatu karena semua orang adalah

generalis. Sebaliknya, suatu masyarakat yang dicirikan oleh solidaritas organik dipersatukan oleh

perbedaan-perbedaan di antara orang-orang, oleh fakta bahwa semuanya mempunyai tugas-tugas dan

tanggung jawab yang berbeda. Menurut Emile Durkheim bahwa perubahan sosial dapat terjadi

sebagai hasil faktor-faktor ekologis dan demografis.”


Makan ikan pake kapur sirih
Sekian terima kasih
Referensi
George Ritzer (2014), Dari Sosiologi Klasik Sampai
Perkembangan Terakhir Postmodern, Penerbit McGrow-Hill
https://www.langsut.com/2022/03/jelaskan-pengertian-perubahan-
sosial.html

You might also like