You are on page 1of 14

INISIASI

KINETIKA REAKSI, KESETIMBANGAN KIMIA,


REAKSI REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
KINETIKA REAKSI
LAJU REAKSI :
Adalah perubahan konsentrasi pereaksi ataupun
produk per satuan waktu.
Pertambahan konsentrasi produk reaksi per satuan
waktu atau pengurangan konsentrasi pereaksi per
satuan waktu.
1. Hukum Laju
2. Orde Reaksi
3. Penetapan Hukum Laju dan Orde Reaksi Berdasarkan
Data Eksperimen
PENENTUAN ORDE REAKSI DARI GRAFIK
Berdasarkan bentuk grafik dapat diramalkan orde
reaksi dari suatu pereaksi. Metode grafik disebut
juga metode integral atau metode laju sesaat.

1. Hukum Laju Orde Kesatu


2. Hukum Laju Orde Kedua
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU
REAKSI

1.Luas Permukaan
2.Suhu
3.katalis
KESETIMBANGAN KIMIA
Jika produk dari suatu sistem kimia dapat bereaksi
kembali untuk menghasilkan zat-zat pereaksi maka
keadaan seperti ini dikatakan seabgai reaksi reversibel
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PERGESERAN KESETIMBANGAN

Pengaruh Konsentrasi
Pengaruh Tekanan dan volum
Pengaruh Suhu
TETAPAN KESETIMBANGAN

1. Ungkapan Tetapan Kesetimbangan dalam Bentuk


Tekanan, Kp
2. Hubungan Kp dan Kc
3. Tetapan Kesetimbangan pada Sistem Kesetimbangan
Heterogen
REAKSI REDOKS
Pelepasan dan Pengikatan Oksigen
Pelepasan dan Pengikatan Hydrogen
Zat Pengoksidasi (Oksidator) dan Zat Pereduksi
(Reduktor)
Oksidasi dan Reduksi dalam Hal Transfer Elektron
Reaksi Auto Redoks (Disproporsionasi)
PENYETARAAN REAKSI
Metode Perubahan Bilangan Oksidasi
REDOKS
Didasarkan pada penurunan bilangan oksidasi dari
oksidator dan kenaikan bilangan okesidasi dari
reduktor serta penyetaraan jumlah atom hidrogen
dan oksigen di sebelah kanan dan kiri reaksi
Metode Setengah Reaksi
Didasarkan pada pemisahan reaksi redoks ke dalam
dua bagian reaksi sesuai dengan tahapan reaksinya,
kemudian digabungkan. Pada masing-masing
tahapan reaksi disetarakan.
ELEKTROKIMIA
1. SEL VOLTA
* Susunan dan Notasi Sel Volta
* Aplikasi Sel Volta
* Sel Volta sebagai Sumber energi Listrik
a. sel kering
b. Sel Accu
* Korosi
* Proteksi Katodik
2. SEL ELEKTROLISIS
* Elektrolisis Lelehan NaCl
* Elektrolisis Air
* Elektrolisis Larutan Natrium Klorida
* Penyepuhan logam
* pemurnian Logam
3. DGL SEL DAN POTENSIAL ELEKTRODA

* Potensial sel Standar, Energi Bebas, dan Konstanta


Kesetimbangan
* Pengaruh Konsentrasi terhadap Potensial Sel

4. HUKUM FARADAY
Uraian di atas hanya topik-topik
bahasan, selanjutnya silahkan pelajari
konsep-konsep tersebut.

Selamat belajar.

You might also like