You are on page 1of 11

MINILOKAKARYA LINTAS SEKTOR

LAYANAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM)


Siti Rohmatul Laily, S.KM
Gambaran Umum

UKM Esensial UKM Pengembangan


Merupakan upaya kesehatan Merupakan upaya kesehatan masyarakat
masyarakat yang telah yang kegiatannya memerlukan upaya
ditentukan program dan yang sifatnya inovatif atau bersifat
cakupannya di seluruh ekstensifikasi dan intensifikasi pelayanan,
puskesmas di Indonesia. Upaya- disesuaikan dengan prioritas masalah
upaya ini ditujukan untuk kesehatan, kekhususan wilayah kerja dan
meningkatkan kesehatan potensi sumber daya yang tersedia di
masyarakat masing-masing puskesmas.
Program UKM Esensial

Kesehatan
Promosi Kesehatan Pelayanan Diare dan
Ibu dan ISPA UKS
Kesehatan Lingkungan Gizi Kecacingan
Anak

Kusta dan PMS/HIV DBD, Malaria


Imunisasi Surveilans Hepatitis PTM
TB dan Aids dan Rabies
Program UKM Pengembangan

Kesehatan
Promosi Kesehatan Pelayanan Diare dan
Ibu dan ISPA UKS
Kesehatan Lingkungan Gizi Kecacingan
Anak

Kusta dan PMS/HIV DBD, Malaria


Imunisasi Surveilans Hepatitis PTM
TB dan Aids dan Rabies
PROGRAM PRIORITAS NASIONAL
Pencegahan dan Penurunan Stunting

2 Penurunan angka kematian ibu (AKI)


dan
angka kematian Bayi (AKB).

Peningkatan cakupan dan mutu imunisasi

Program Penanggulangan Tuberkulosis

Pengendalian penyakit tidak menular


dan
faktor risikonya
Upaya Perbaikan Gizi Masyarakat

Yaitu upaya pencegahan kurang gizi dan perbaikan gizi masyarakat di


wilayah Puskesmas yang meliputi;pencegahan kasus
stunting,peningkatan pendidikan gizi,,penanggulangan kurang energi
protein,anemia gizi besi,gangguan akibat kekurangan yodium,
(GAKY),kekurangan vit.A,keadaan zat gizi lebih dan pemberdayaan
usaha perbaikan gizi balita.

PEMBERIAN ISI PIRINGKU DESA


TTD KUNJUNGAN GREJEK DAN
LOMBA PMT BALITA TELUKJATI
STUNTING
Upaya Kesehatan Ibu dan Anak Serta Keluarga Berencana

Yaitu kegiatan di Puskesmas yang yang ditujukan untuk memberikan


pelayanan kepada PUS ( Pasangan Usia Subur) untuk ber KB,WUS
(Wanita Usia Subur),pelayanan ibu hamil,bersalin,nifas serta
pelayanan bayi dan balita.

KUNJUNGAN RUMAH NEONATUS & KOMITMEN BERSAMA


DDTK BUMIL RISTI PEMERIKSAAN ANC
TERPADU
Surveilans dan Imunisasi

Keamanan imunisasi membutuhkan sistem surveilans yang


disesuaikan,vaksin dianggap suatu obat,tetapi membutuhkan sistem
surveilans keamanan yang berbeda untuk memonitor efek
sampingnya.

VAKSINASI COVID-19
Imunisasi Rutin BIAN
Upaya Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular

Yaitu upaya pelayanan kesehatan Puskesmas untuk mencegah dan


mengendalikan penularan penyakit menular/infeksius (TB, malaria,
kusta, DBD, HIV, pneumoni, hepatitis B, AFP (lumpuh layu)

LINTAS
SEKTOR

LINTAS
PROGRAM
Upaya Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular

Program pengendalian PTM diprioritaskan dengan rekomendasi global


WHO ( Global Action Plan 2013-2020), fokus pada 4 penyakit PTM
utama penyebab 60% kematian yaitu : kardiovaskuler, diabetes
militus, kanker, penyakit paru obstruksi kronis

BAKSOS OPERASI
POSYANDU LANSIA HOME CARE POSBINDU
MATA
Thanks for you attention

You might also like