You are on page 1of 9

MANAJEMEN KONFLIK

DISAMPAIKAN PADA ACARA


LATIHAN KEPEMIMPINAN MAHASISWA ISLAM TINGKAT
MENENGAH (LKMI-TM)
LDK ALBANA, SABTU 9 NOVEMBER 2019

Zainudin Hasan,SH,MH
Dosen Fakultas Hukum Universitas Bandar Lampung
Advokat PAHAM Lampung
Email : zainudinhasan@ubl.ac.id
HP : 081317331084
DEFINISI KONFLIK
 Konflik merupakan Ekspresi Pertikaian antara
individu dengan individu lain, kelompok
dengan kelompok lain karena beberapa
alasan. (Pace & Faules, 1994:249)

 PERBEDAAN (Tujuan, Cara, Nilai)


 KESALAHPAHAMAN
 LINGKUNGAN
 KOMUNIKASI
PANDANGAN TENTANG KONFLIK
 TEORI TRADISIONAL
 Konflik Merusak  Konflik harus dihindari

 TEORI HUBUNGAN
 Konflik merupakan gejala Natural
 Konflik harus diterima dan dihadapi

 TEORI INTERAKSIONIS
 Konflik dianggap perlu dibuat untuk mencapai
suatu tujuan tertentu  Koflik dibuat
SISI POSITIF KONFLIK
 Organisasi menjadi lebih HIDUP dan DINAMIS
 Terjadi PENYESUAIAN dan PERUBAHAN
 PERBAIKAN secara terus menerus
 Menciftakan INOVASI dan KREATIFITAS
BENTUK RESPON
TERHADAP KONFLIK
 MENGHINDAR
 Bila kepentingan kita rendah
 Kepentingan kelompok/orang lain rendah

 MENGALAH
 Bila kepentingan kita rendah
 Kepentingan kelompok/orang lain tinggi

 MENYERANG
 Bila kepentingan kita tinggi
 Kepentingan kelompok/orang lain rendah

 KOLABORASI
 Bila kepentingan kita tinggi
 Kepentingan kelompok/orang lain tinggi
RESOLUSI KONFLIK
 Mengubah LINGKUNGAN
 RESTRUKTURISASI Organisasi
 Mengubah aspek ManusiawiPelatihan,

Konseling, Coaching
 Mengubah Rencana, Arah kebijakan yang

disepakati bersama
“Pemimpin organisasi dituntut menguasai
Manajemen konflik agar konflik yang
muncul dapat berdampak Positif untuk
meningkatkan Mutu Organisasi”
(Zainudin Hasan)
FOCUSS GROUP DISCUSSION

KONFLIK-KONFLIK
ORGANISASI ???

 PEMETAAN KONFLIK
 MENCARI AKAR KONFLIK
 MENGHASILKAN SOLUSI KONFLIK
TERIMA KASIH
SAMPAI JUMPA KEMBALI

Fb : zainudin hasan
IG : zainudinhasan_sbm
Blog : zainudinhasan.blogspot.com
Email : zainudinhasan@ubl.ac.id
HP/WA : 081317331084

You might also like