Chemistry Presentation

You might also like

You are on page 1of 8

CHEMISTRY PRESENTATION

Name of Group’s 3 :
1) Dina Mayang Sari 6511040071
2) Dayinta Kalyana 65110400
3) Alamulyaqin 6511040073
4) Muhammad Sulthoni 6511040025
5) Yosi dwigantara 6511040085
IKATAN HIDROGEN
 Pengertian Hidrogen
Hidrogen merupakan unsur yang paling
unik, atomnya paling ringan dan paling
sederhana yaitu mengandung 1 proton dan 1
elektron. Hidrogen mempunyai densitas atau
rapatan paling rendah, bersenyawa dengan
hampir setiap unsur lain yang reaktif
membentuk senyawa hidrida.
 Skala Elektronegatifitas
Hidrogen mempunyai skala elektronegatifitas
pertengahan sehingga mempunyai sifat yang
bervariasi, yaitu :
1). Sangat elektronegatif ( misalnya halogen )
membentuk senyawa pola dengan karakter
positif pada atom hydrogen; 2). Tetapi juga
dengan unsur sangat elektropositif ( misalnya
alkali ) membentuk senyawa ionik hidrida
dengan karakter negative pada atom
hydrogen; 3). Demikian juga dengan unsr
intermediate( misalnya karbon ) membentuk
senyawa non polar.
 Molekul Hidrogen
Molekul hidrogen bersifat non polar
mempunyai titik didih rendah - 20,4
K dan titik beku - 14,4 K sebagai
akibat lemahnya gaya-gaya van der
waals. Biasanya hydrogen berada
dalam bentuk molekul diatomik.
 Pengertian Ikatan Hidrogen
Dalam kimia, ikatan hidrogen adalah
sejenis gaya tarik antar molekul yang
terjadi antara dua muatan listrik
parsial dengan polaritas yang
berlawanan. Walaupun lebih kuat dari
kebanyakan gaya antarmolekul, ikatan
hidrogen jauh lebih lemah dari
ikatan kovalen dan ikatan ion.
Ikatan ini terjadi pada senyawa-
senyawa yang sangat polar seperti HF,
H2O, dan NH3.
 Contoh Ikatan Hidrogen
Sebagai contoh antar molekul HF dengan
molekul H2O, H2O – H2O, HF-HF, H2O-NH3,
dst-dst. Lebih jelasnya ikatan ini terjadi
antara atom yang sangat elektronegatif dari
suatu molekul dengan atom yang kurang
elektronegatif dari molekul yang lain, misal
antara atom F dari molekul HF dengan atom H
dari molekul H2O.
 Beberapa Senyawa yg menglami ikatan
Hidrogen ntralain:
- H2O
- HF
- NH3
- C2H4O (etanol) dan lain-lain
 Pengaruh Ikatan Hidrogen terhadap Sifat
Fisik Suatu Senyawa
Ikatan hidrogen tidak hanya berpengaruh
pada titik didih dan titk leleh suatu zat
tetapi juga kalarutannya dalam suatu
pelarut.
Senyawa yang berikatan hidrogen mudah
larut dalam senyawa lain yang juga
berikatan hidrogen. Contohnya NH3 dalam
H2
SIFAT-SIFAT IKATAN HIDROGEN
 Wujud cair, ikatan hidrogen antara
satu molekul H2O dengan molekul H2O
yang lain mudah putus, akibat gerak
termal atom-atom H dan O. Namun
dapat tersambung dengan molekul H 2O
yang letaknya relatif lebih jauh.
 Wujud padat, ikatan hidrogennya lebih
stabil karena energi termalnya lebih
rendah dari energi ikat hidrogen :
kristal es (suhunya lebih rendah)

You might also like