You are on page 1of 11

GIZI SEIMBANG

WUJUDKAN REMAJA AKTIF, SEHAT,


PINTAR DAN KREATIF

EVI SEPTIANI, SKM.,MPH


Ketua Persatuan Pendidik & Promotor Kesehatan Masyarakat Indonesia (PPPKMI) Cabang
Kabupaten OKU Timur
PENTINGNYA PENGANEKARAGAMAN PANGAN

UNTUK HIDUP AKTIF DAN SEHAT, MANUSIA perlu :

LEBIH DARI 40 ZAT


Karbohidrat Protein Vitamin dan
Lemak Mineral GIZI

KONSEP ISI PIRINGKU


5
PENTINGNYA PANGAN BERAGAMA
 PANGAN POKOK:
 Kaya energi
 Rendah protein, vitamin, mineral

 LAUK-PAUK:
 Kaya protein
 Rendah energi, vitamin, mineral

 SAYUR DAN BUAH:


 Kaya vitamin dan mineral
serta serat
 Rendah energi, protein

6
8

You might also like