You are on page 1of 13

KEBIJAKAN IMPLEMENTASI

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA


(PSDM)

PROGRAM INOVASI DESA (PID)


Loan IBRD No. 8217-ID VIP/PID
Tahun Anggaran 2019
KOMPONEN UTAMA
PROGRAM INOVASI DESA (PID)

Pengelolaan Penyedia Peningkatan Pengembangan


Pengetahuan Inovasi Kapasitas Teknis Sumber Daya
Desa (PPID) Desa (P2KTD) Manusia (PSDM)

Tujuan:
 Agar masyarakat Desa memperoleh pengetahuan dan keterampilan
untuk meningkatkan akses dan kualitas pelayanan pendidikan dan
kesehatan
 Meningkatkan kapasitas kelembagaan Kader Pemberdayaan
Masyarakat Desa (KPMD dan Kader Pembangunan Manusia/KPM)
dalam rangka pemenuhan kebutuhan layanan sosial dasar
masyarakat Desa
LOKASI PSDM TA 2019

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA (PSDM)


BIDANG KESEHATAN DAN PENDIDIKAN
LOKASI PSDM TA 2019
URAIAN TOTAL
Regular Prioritas
Jumlah Desa 74.957 41.904 33.053
Jumlah Kecamatan 6.484 3.568 2.916
Jumlah Kabupaten 434 275 159
Jumlah Provinsi 33 33 33
LOKASI dan ALOKASI PSDM T.A. 2019
ALOKASI BANTUAN PEMERINTAH PSDM T.A. 2019
(LOKASI REGULER)
ALOKASI BANTUAN PEMERINTAH PSDM T.A. 2019
(LOKASI PRIORITAS)
KEGIATAN PSDM T.A. 2019
PADA LOKASI REGULER DAN LOKASI PRIORITAS

LOKASI REGULER (275 Kab.) LOKASI PRIORITAS (159 Kab.)


1. Pembentukan Kader Desa yang peduli 1. Pembentukan Kader Desa sebagai Kader
pada peningkatan sumber daya manusia. Pembangunan Manusia (KPM)/Human
2. Fasilitasi Rumah Desa Sehat (RDS). Development Workers (HDW).
3. Fasilitasi Peningkatan Penggunaan 2. Fasilitasi Rumah Desa Sehat (RDS).
APBDesa terutama Dana Desa untuk 3. Fasilitasi Peningkatan Penggunaan
Pelayanan Sosial Dasar termasuk APBDesa terutama Dana Desa untuk
pencegahan stunting. Pelayanan Sosial Dasar terutama untuk
pencegahan stunting.
4. Monitoring 5 Paket Layanan Konvergensi
Pencegahan stunting oleh KPM.
5. Pra Musrembang Desa untuk membahas
kegiatan pencegahan stunting.
TUPOKSI PELAKU
BIDANG PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA (PSDM)
• TIM PELAKSANA INOVASI DESA (TPID) PADA KECAMATAN LOKASI PSDM
MEMBENTUK BIDANG PSDM YANG BERTANGGUNGJAWAB MENGELOLA
KEGIATAN PSDM

• Membantu mengelola kegiatan inovasi pengembangan sumber daya manusia. Bidang ini khusus
untuk lokasi-lokasi pelaksanaan PSDM, dengan tugas sebagai berikut:

• 1) Menyelenggarakan peningkatan kapasitas inovasi pengembangan sumber daya manusia;

• 2) Memfasilitasi kegiatan monitoring dan evaluasi kegiatan PSDM;

• 3) Memfasilitasi kegiatan Pra Musdes/Musrenbang;

• 4) Menyusun Laporan Kegiatan

• TENAGA AHLI PELAYANAN SOSIAL DASAR (TA PSD) BERTANGGUNGJAWAB


TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN PSDM

• SATKER, KONSULTAN, TENAGA AHLI DAN PD/PLD MEMBANTU


PELAKSANAAN PSDM SEBAGAI BAGIAN DARI PELAKSANAAN KOMPONEN
UTAMA PID
KADER PEMBANGUNAN MANUSIA (KPM)
HUMAN DEVELOPMENT WORKERS (HDW)
• KPM adalah kader di Desa yang dipilih & KPM bertugas:
ditetapkan melalui Musdes serta telah
1. Meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap stunting melalui pengukuran
mendapatkan Bantuan Insentif Bulanan tinggi badan baduta untuk mendeteksi dini stunting dengan tingkat
dari APBDesa T.A. 2019. pertumbuhan;
• Minimal terdapat 1 orang KPM di Desa-
2. Mengidentifikasi sasaran 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK) melalui peta
Desa yang menjadi lokasi Pengembangan sosial desa dan Pengkajian Kondisi Desa (PKD);
Sumber Daya Manusia (PSDM).
• KPM memiliki peran memastikan 3. Memfasilitasi desa untuk mengoptimalkan penggunaan Dana Desa dalam
RKPDesa dan APBDesa untuk intervensi stunting;
tersedianya kegiatan pelayanan sosial
dasar bidang kesehatan dan pendidikan di 4. Mendukung desa dan masyarakat untuk memantau dan memastikan
Desa, serta memastikan masyarakat, terutama konvergensi lima paket layanan pada rumahtangga 1.000 Hari Pertama
Ibu hamil dan bayi di bawah dua tahun Kehidupan (HPK) menerima dan melaporkan hasilnya;
(Baduta) memperoleh layanan tersebut
5. Bekerjasama dengan PLD, PD dan TPID dalam mengidentifikasi kegiatan-
secara konvergen (terpadu). kegiatan inovatif di bidang PSD dan upaya penanggulangan stunting;

6. Melengkapi data-data yang dibutuhkan dalam rangka capturing awal.


Rumah Desa Sehat (RDS) sebagai Sekretariat Bersama
Mendukung Konvergensi Pencegahan Stunting
(termasuk ranah Pengembangan Sumber Daya Manusia/PSDM)

MENGAPA PERLU DIBENTUK RDS 5 (lima) Paket Layanan Pokok:


1. Tidak ada lembaga atau individu 1. Layanan Kesehatan Ibu dan Anak (KIA).
yang dapat menyelesaikan 2. Konseling Gizi Terpadu.
persoalan, terutama dalam 3. Perlindungan Sosial.
pemenuhan 5 Paket Layanan Pokok 4. Sanitasi dan Air Bersih.
secara sendiri;
5. Layanan Pendidikan Anak Usia Dini
2. Untuk menyelesaikan persoalan (PAUD).
tersebut dibutuhkan konvergensi
(intervensi terpadu), terutama  RDS sebagai Sekretariat bersama bagi para
konvergensi dalam pencegahan dan pegiat pemberdayaan masyarakat dan pelaku
penanganan stunting diperlukan pembangunan Desa di bidang kesehatan, yang
wadah atau forum; berfungsi sebagai ruang literasi kesehatan,
pusat penyebaran informasi kesehatan dan
3. Forum atau wadah ini diharapkan forum advokasi kebijakan di bidang kesehatan.
dapat menghimpun dan menampung
aspirasi atas berbagai kebutuhan,  Pegiat pemberdayaan masyarakat dan pelaku
seperti informasi dan advokasi pembanguan Desa adalah Kader Posyandu,
terkait pemenuhan layanan sosial Guru PAUD, kader kesehatan, unit layanan
kesehatan, unit layanan pendidikan, kader
dasar (khususnya bid. kesehatan) di PKK, Karang Taruna, Tomas, dan berbagai
Desa. kelompok masyarakat yang peduli dalam
upaya pencegahan stunting.
Rumah Desa Sehat (RDS)
Pembentukan dan Penetapan Fungsi
• RDS berkedudukan di Desa. 1. Pusat informasi pelayanan sosial dasar
Setiap Desa di kabupaten/kota di Desa khususnya bidang kesehatan;
lokasi prioritas pencegahan 2. Ruang literasi kesehatan di Desa.
stunting diharapkan membentuk
RDS. RDS dibentuk berdasarkan 3. Wahana komunikasi, informasi dan
edukasi tentang kesehatan di Desa;
hasil musyawarah Desa, anggota
RDS yang berasal dari unsur 4. Forum advokasi kebijakan
pegiat pemberdayaan masyarakat pembangunan Desa di bidang
dan pelaku pembangunan Desa. kesehatan;dan
Pembentukan RDS ditetapkan 5. Pusat pembentukan dan
dengan surat keputusan Kepala pengembangan kader pembangunan
Desa. manusia.
RENCANA TINDAK LANJUT
Pelaksanaan Pengembangan Sumber Daya Manusia T.A. 2019
NO URAIAN KEGIATAN WAKTU
1. Penyusunan Modul Inovasi PSDM T.A. 2019 M-1 Maret 2019
2. Pembekalan/Pelatihan TA P3MD Tingkat Provinsi di Jakarta M-3 Maret 2019
(3 org/Prov. x 33 Prov (Korprov, TA PSD, & TA Pelatihan)
3. Pembekalan/Pelatihan TA P3MD Tingkat Kabupaten (Per Regional/KPW) M-1 April 2019
(3 org/Kab. x 159 Kab.: TA PSD, TA PP, dan TA PM)
4. Sosialisasi Kebijakan Inovasi PSDM di Pusat dan Daerah Maret – Mei 2019
5. Pencairan Alokasi Bantuan Pemerintah PSDM April 2019
6. Peningkatan Kapasitas Inovasi PSDM di seluruh Desa April – Mei 2019
(2 org/Desa  Lokasi Reguler: 1 hari dan Lokasi Prioritas 2 hari)
7. Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan PSDM April – Des 2019
(Bagi Desa-Desa “Lokasi Prioritas” di 159 Kab tersedia anggaran transportasi bagi KPM
Rp.600.000/Desa: 3 kali Monev @Rp.200.000)
8. Pelaksanaan Pra Musdes/Musrembang Mei 2019
(Bagi Desa-Desa “Lokasi Prioritas” di 159 Kab, tersedia Rp.1.000.000/Desa)
9. Pengendalian Hasil Pendataan & Pemantauan Sasaran Rumah Tangga 1.000 HPK April – Des 2019
10. Workshop Evaluasi Nasional Semester I dan Semester II Juli & Nov 2019
11. Capturing Inovasi PSDM Juli – Des 2019
12. Laporan Hasil Pendataan & Pemantauan Sasaran Rumah Tangga 1.000 HPK “Lokasi Prioritas – 159 Juni – Des 2019
Kab.”
PEMANTAUAN LAYANAN & SASARAN
 DESA
KPM wajib melakukan pemantauan bulanan atas pelaksanaan 5 Paket Layanan sebagai upaya pengembangan sumber daya manusia
(PSDM)
Setiap 3 (tiga) bulan KPM memfasilitasi RDS untuk melakukan proses penilaian konvergensi dengan menggunakan “ scorecards” atau
kartu/formulir “Laporan Konvergensi Pencegahan Stunting Sasaran Rumah Tangga 1.000 HPK Tk Desa”

KPM menfasilitasi Pemerintah Desa menyusun pelaporan dukungan APBDesa dalam kegiatan PSDM di Desa (termasuk dukungan pada
upaya pencegahan stunting di Desa)
 KECAMATAN
PD & PLD menfasilitasi pelaksanaan pemantauan bulanan maupun penilaian konvergensi di Desa
PD & PLD menfasilitasi penyusunan pelaporan dukungan APBDesa dalam kegiatan PSDM
PD & PLD melakukan rekapitulasi hasil pemantauan dan penilaian dengan menggunakan scorecards (sbg bagian keg. PSDM) serta
memastikan Laporan Desa atas dukungan APBDesa dalam konvergensi pencegahan stunting di Desa
 KABUPATEN & PROVINSI
TA PSD memastikan terlaksananya pemantauan bulanan serta penilaian konvergensi di Desa
TA PSD memastikan setiap Desa adanya Laporan atas dukungan APBDesa dalam kegiatan pencegahan stunting di Desa

TA PSD melakukan rekapitulasi hasil pemantauan dan penilaian dengan menggunakan scorecards serta Laporan Desa atas dukungan APBDesa
dalam kegiatan pencegahan stunting di Desa

You might also like