You are on page 1of 37

HOMESTAY / PONDOK

WISATA DALAM SISTEM


KEPARIWISATAAN
FERDINAND
RADAWARA, SST.Par

Pendidikan :
1. Diploma III Perhotelan UNMER
Malang
2. Diploma IV Management Pariwisata
UNMER Malang
3. Short Term Course Sustainable
Tourism for Regional Growth
Australia Awards Indonesia di
Sunshine Coast University dan
Griffith University, Queensland,
Australia
PEKERJAAN

Kasie Pelayana n Informasi pada Dinas Pariwisata


PEMKAB Ende

Owner Konsultan Pariwisata Dinho Turisme

Ketua HPI DPC Kab. Ende

Staf Pengajar pada SMK Pariwisata Syuradikara Ende

Local Trainer (House Keeping, Food and Beverage


Service, Tour Guiding, Hospitality Coaching dan
Community Coaching) pada FReN / DMO Flores

Sekretaris Badan Kehormatan DMO Flores

Tenaga Pengajar pada PPLP Mapindo Ende

Owner Sao Paolo Bed & Breakfast Ende


PENGALAMAN TRAINER

1 . Trainer Desa Wisata dan Tour Guide pada Dinas Pariwisata


Ende

2. Implementasi ToST di Mabar, Ngada, Nagekeo, Ende, Sikka,


Flotim

3. Implementasi HoCo di Ngada, Ende, Sikka

4. Implementasi Exit Survey di SBD bersama UNPAR Bandung

5. Implementasi CoCo di Ende, Adonara (Flotim)

6. Narasumber Homestay di NTB, Jatim, Mabar bersama


Kemenpar RI

7. Master Trainer ToT Homestay di NTT bersama Kemenpar RI

8. Pendampingan Pemberdayaan Masyarakat pada


Boelanboong Eco Camp, Wologai Tengan – Ende

9. Training Assesor Pemandu Wisata pada LSP Flores Komodo,


Agustus 2019

Contact :
Email : ferdinhodawara@gmail.com
HP /WA : 082247664789
PENGERTIAN
PRA-TEST
1. Apa yang anda ketahui tentang
Pariwisata ?
2. Apa yang anda ketahui tentang Sustainable

Tourism / Pariwisata Berkelanjutan ?


3. Apa yang anda ketahui tentang
Apa yang anda ketahui tentang Community
Based Tourism (Pariwisata Berbasis
Masyarakat) ?
4. Apa yang anda ketahui tentang eko
wisata ?
5. Apa yang anda ketahui tentang Pentahelix /

Pemangku Kepentingan Pariwisata ?


Pariwisata :

Aktivitas seseorang / sekelompok


orang yang bepergian dengan
melakukan perjalanan dan
menempati sebuah tempat diluar
lingkungan mereka tinggal dengan
batas waktu tidak lebih dari satu
Wisatawan : tahun berturut-turut untuk tujuan
Orang yang bepergian dari tempat
liburan, bisnis dan tujuan lainnya
tinggalnya untuk berkunjung ke
(World Tourism Organization)
tempat lain dengan menikmati
perjalanan dari kunjungannya itu
(Spillane)
Definisi Desa Wisata

DESA WISATA adalah suatu bentuk integrasi


antara atraksi, akomodasi dan fasilitas pendukung
yang disajikan dalam suatu struktur kehidupan
masyarakat yang menyatu dengan tata cara dan
tradisi yang berlaku.

(Nuryanti, Wiendu.1993.Concept, Perspective and Chalengges, makalah bagian dari


Laporan Konferensi Internasional mengenai Pariwisata Budaya)

8
Definisi Desa Wisata

Desa Wisata adalah suatu wilayah dengan luasan


tertentu dan memiliki potensi keunikan daya tarik
wisata yang khas dengan komunitas masyarakatnya
yang mampu menciptakan perpaduan berbagai
daya tarik wisata dan fasilitas pendukungnya untuk
menarik kunjungan wisatawan termasuk didalamnya
Kampung Wisata karena keberadaannya di daerah
kota

9
Unsur Desa Wisata
1. Batasan geografis ataupun administratif yang jelas.
2. Potensi daya tarik wisata baik alam, budaya maupun
karya kreatif sebagai unsur penarik kunjungan
wisatawan
3. Masyarakat yang antusias dan memiliki komitmen
mendukung pengembangan desa wisata.
4. Fasilitas pariwisata sebagai unsur pendukung
wisatawan dalam melakukan aktifitas wisata di desa
tersebut
5. Sarana prasarana lingkungan
6. Organisasi pengelolaan desa wisata
7. Sumber daya manusia

10
Tipologi
Desa Wisata

Berdasarkan jenis potensi daya tarik wisata yang dimiliki yang menjadi
unsur utama penarik kunjungan wisatawan, Desa Wisata dapat dipilah
menjadi 4 (empat) jenis yaitu :

1.Desa Wisata Berbasis Keunikan Sumber Daya Alam


2.Desa Wisata Berbasis Keunikan Sumber Daya Budaya
3.Desa Wisata Berbasis Keunikan Aktifitas/ Karya Kreatif
4. Desa Wisata Berbasis Kombinasi (Keunikan Sumber Daya Alam,
Sumber Daya Budaya Lokal, dan Aktifitas/ Karya Kreatif)
- Kombinasi Sumber Daya Alam dan Sumber Daya Budaya Lokal-
- Kombinasi Sumber Daya Budaya Lokal dan Aktifitas/ Karya
Kreatif
- Kombinasi Sumber Daya Alam, Sumber Daya Budaya Lokal
dan Aktifitas/ Karya Kreatif

11
Tipologi Desa Wisata

A. Pendekatan Pengembangan
1. Pembangunan Pariwisata Berkelanjutan (Sustainable
Tourism Development)

Konsep pembangunan pariwisata berkelanjutan tersebut pada


intinya menekankan pada 4 (empat) prinsip, sebagai berikut:

a. Layak secara ekonomi


b. Berwawasan lingkungan
c. Dapat diterima secara sosial
d. Dapat diterapkan secara teknologi

2. Pengembangan Pariwisata Berbasis Pemberdayaan


Komunitas Lokal (Community Based Tourism/CBT)
12
Tipologi Desa
Wisata

B. Prinsip Pengembangan

1. Produk Wisata
a. Keaslian
b. Tradisi masyarakat setempat
c. Sikap dan nilai
d. Konservasi dan daya tampung

2. Sumber Daya Manusia yang kompeten dan profesional

3. Pengelolaan Desa Wisata

4. Promosi dan Pemasaran yang fokus dan selektif

5. Investasi yang berorientasi pada aset lokal

13
Tingkat Perkembangan Desa
Wisata

Tingkat Perkembangan Desa


Wisata

1. Rintisan
2. Berkembang
3. Maju
4. Mandiri

14
Wisata Perdesaan :
Salah satu bentuk pengembangan
masyarakat berbasis pariwisata

Tujuan Wisata Perdesaan :


1. Peningkatan kapasitas untuk 3. Peningkatan kapasitas untuk
dapat terlibat dalam proses memahami ekosistem dan
produksi yang lebih luas melestarikannya dalam rangka untuk
2. Peningkatan peluang kehidupan mempertahankan kapasitas lingkungan
sosial budaya yang berbasis untuk menopang kehidupan sosial,
identitas budaya ekonomi dan budaya
4. Peningkatan kapasitas untuk dapat
menjadi tuan rumah yang baik
Photo by
afiffa
Kriteria Wisata Perdesaan :
1. Berlokasi di wilayah perdesaan
2. Menjalankan fungsi-fungsi perdesaan
3. Berskala kecil
4. Bersifat tradisional
5. Tumbuh perlahan dan seimbang
6. Dikelola oleh masyarakat lokal

Upaya Pengembangan Wisata Perdesaan dapat


memanfaatkan potensi pertanian dan melibatkan
masyarakat pedesaan sehingga dapat berfungsi sebagai
pemberdayaan masyarakat yang selaras dengan
pemberdayaan masyarakat berbasis pariwisata (Community
Based Tourism)
TUGAS KELOMPOK

Identifikasi Kesiapan
Pengembangan Homestay di
Tempat Masing-Masing
N ATRAKSI AKSESIBILITAS AMENITAS AKOMODASI ANCILLARY
O
SISTEM
KEPARIWISATAAN
GLOBAL
Business Tourist

Foreign Tourist

Transit Tourist

Macam-macam
Wisatawan
Domestic Tourist

Indigenous Foreign
Tourist
Domestic
Foreign Tourist
Syarat Daya Tarik Pariwisata

• Something to see
• Something to do
• Something to buy
GLOBAL TOURISM SYSTEM
SOCIAL TECHNOLOGICAL ECONOMIC POLITICAL FACTORS
FACTORS
FACTORS FACTORS

THE TOURIST THE TOURIST


DEMAND SUPPLY
THE BRIDGING ELEMENTS 1. Attractions
Atraksi
1. The Tourist
Motivation 2. Accessibilities
Aksesibiltas
Motivasi Wisata
3. Ammenities
Amenitas
2. Personal 1. Organizational Bridging
Elements
Determinants Elemen Penghubung Secara Organisasi
4. Ancillaries
Penyokong
Dorongan
2. Physical Bridging
Pribadi Elements
5. Community
Involvement
Elemen Penghubung Secara Keterlibatan
Fisik Komunitas
ANCAMAN KEBERLANGSUNGAN
WISATA

PERUBAHAN
POLA HIDUP

KURANGNYA
PENGHARGA
AN BUDAYA

EKSPLORASI
MODEL WISATAWAN
MASA
BermanfaatKINI
bagi
masyarakat lokal Menyukai
dan tidak nilai-nilai
merusak edukasi
lingkungan
Pengalaman
Baru
Interaksi
dengan orang
lokal

Berkontribusi
untuk pelestarian
lingkungan
EFEK PEMBANGUNAN
PARIWISATA

• EFEK LINGKUNGAN
• EFEK SOSIAL
BUDAYA
• EFEK EKONOMI
KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
PARIWISATA GLOBAL

RESPONSIBLE
TOURISM SUSTAINABLE
Pariwisata Yang TOURISM
Bertanggungjawab Pariwisata
COMMUNITY Berkelanjutan
BASED TOURISM
(CBT)
Pariwisata Berbasis ECO-TOURISM
Masyarakat PEOPLE
Eko- Wisata
SDM
Ekonomi
PLANET
Lingkungan Sosial PROSPERITY Lingkungan Hidup
Budaya
Kesejahteraan
Masyarakat
TUGAS KELOMPOK

Identifikasi Pengaruh Pariwisata


Di Desa Masing – Masing
(Ekonomi, Sosial Budaya,
Lingkungan Hidup)

1. Positif
2. Negatif
PARIWISATA
SEBAGAI
INDUSTRI
PERJALANAN WISATAWAN
Perjalanan Wisata

TRANSPORTASI AKOMODASI
DARAT

TRANSPORTASI UDARA
MAKAN/MINUM

WISATAWAN

SOUVENIR HIBURAN OBJEK/ATRAKSI

PERJALANAN WISATAWAN >>>>>> PELUANG USAHA BAGI


MASYARAKAT
UNSUR PENTAHELIX PENENTU SUKSESNYA PARIWISATA
Unsur Pentahelix Pariwisata

Academic
Akademi

• Penelitian

Media
• Pengabdian
pada
Masyarakat Industri
Business
• Membentuk Pariwisata
opini publik
• Pelayanan

Community
yang positif
• Penyebaran Berstandar
Pentahelix • Sapta Pesona
Informasi
Model

Pemerintah

Komunitas)

Terwujudnya
Government
• Kebijakan- Sapta
Kebijakan yang Pesona
mendukung
Pariwisata
Media 29
UNSUR PENTAHELIX UNTUK MENCAPAI TARGET PARIWISATA

Unsur Pentahelix Pariwisata

AKADEMIK PEMERINTAH
• Sekolah Tinggi Pariwisata • Kementerian
• Universitas (dengan Jurusan
Pariwisata) & terkait Perhubungan
• Kementerian Hukum dan
HAM
INDUSTRI • Kementerian Luar Negeri
PARIWISATA • BEKRAF Pemetaan
• ASITA (Tour & Travel Agent) • Pemerintah Daerah Pentahelix, yang
• PHRI (Perhotelan)
• Kemenkominfo
• Pengelola DTW

bersinergi dalam
• Airliners Kementerian Keuangan
• Penyedia Jasa Seluler (Provider)
• BPS mendukung
• Pelaku Bisnis / UMKM
• Kemenkop UKM pencapaian
• Kementerian target Kemenpar
Kehutanan
KOMUNITAS • Kementerian Dalam
• Komunitas Travel Negeri
• Komunitas Fotografi
• Komunitas Pecinta Alam
• Kemendes
• Asosiasi Profesi


Pokdarwis
Komunitas Instagram / Media
MEDIA
Sosial, dll. • Media Elektronik, Online, Cetak,
dan
Ruang Internal dan Eksternal 30
Karakteristik Produk Wisata :
1. Intangibility (Tidak Dapat Dicoba)
2. Perishability (Tidak Dapat Ditimbun – Untuk
Mendapatkan Harga Tinggi)
3. Inseparability (Hanya Dapat Dinikmati Dimana Produk
Itu Berada)
4. Comlementary of Tourist Service (Akan Bernilai Tinggi
Apabila Produk Tersebut Dikombinasikan Dengan
Produk Lainnya)
Aspek Produk Desa Wisata :
1. Keaslian
Desa harus menemukan potensi otentik
yang berbeda dengan daya tarik wisata
yang sudah ada
2. Tradisi Lokal
Keunikan dari kearifan lokal atau tradisi
4. Konservasi dan Daya Tampung
masyarakat setempat bisa menjadi nilai
Perlindungan terhadap nilai-nilai
jual yang menarik bagi wisatawan
asli desa setempatmenjadi
3. Sikap dan Nilai
sangat penting, hal ini dapat
Kedatangan wisatawan dengan berbagai
diakibatkan oleh kedatangan
budaya dan asal akan mempengaruhi
wisatawan yang terlampau
keaslian sikap dan nilai lokal
melebihi kapasita yang ada
Produk Desa Wisata :
TUGAS KELOMPOK

Identifikasi Produk Homestay di


Masing- Masing Desa
Contoh Produk Homestay di Desa Wisata :

Homestay di Pedesaan Desa Wisata Pentingsari

Desa Wisata Kemiren Banyuwangi


PRA-TEST
1. Apa yang anda ketahui tentang
Pariwisata ?
2. Apa yang anda ketahui tentang Sustainable

Tourism / Pariwisata Berkelanjutan ?


3. Apa yang anda ketahui tentang
Apa yang anda ketahui tentang Community
Based Tourism (Pariwisata Berbasis
Masyarakat) ?
4. Apa yang anda ketahui tentang eko
wisata ?
5. Apa yang anda ketahui tentang Pentahelix /

Pemangku Kepentingan Pariwisata ?

You might also like