You are on page 1of 28

ACADEMIC INTEGRITY,

dr. Siti Farida IT Santyowibowo, SpM (K)


FK Univ Mataram

ACADEMIC INTEGRITY
2020 1
BELAJAR di
UNIVERSITAS
It’s not the school you’re in,
it’s what you make of it”
(Giancarlo Besa, ASF, Mexico, 2011)

ACADEMIC INTEGRITY 2020


2
Mengapa Mempelajari Integritas
Akademik di Fakultas Kedokteran ?
Dari sejak mulai belajar menjadi dokter
sampai berhenti sebagai dokter kita
mengemban tanggung jawab besar, yaitu
menjaga:
• Kehormatan diri sendiri
• Kehormatan almamater
• Kehormatan dokter secara umum
• Kehormatan corps kedokteran

ACADEMIC INTEGRITY 2020 3


Mengapa Integritas Akademik harus
dipelajari?
 Belajar mengenai Integritas Akademik adalah
kegiatan untuk memastikan bahwa
pengetahuan, ketrampilan, dan kemampuan
yang dikembangkan oleh mahasiswa adalah
asli, merupakan hasil belajar mahasiswa itu
sendiri yang dapat ia tunjukkan kembali.

 Hal-hal ini mendukung otonomi,


kemandirian, dan self determination.

ACADEMIC INTEGRITY 2020 4


APAKAH INTEGRITAS?

1. Keadaan/ kualitas utuh, lengkap, keseluruhan, tidak


retak/ rusak
2. Keadaan/kualitas tidak cacat, sempurna, “soundness”
3. Keadaan/kualitas berprinsip moral yang utuh/
benar, jujur, ikhlas, “uprightness”, baik
Definisi dari Webster’s New World College Dictionary, ed 3, editor Victoria
Neufeldt, Simon Schuster-MacMillan, 1997

ACADEMIC INTEGRITY 2020 5


Apakah Integritas Akademik?
Adalah integritas dalam lingkup akademik yang merupakan
suatu komitmen terhadap 6 Nilai Fundamental/dasar
(Fundamental Values), walaupun dihadapkan kepada
berbagai kesulitan dan halangan. Nilai-nilai itu adalah:

◦ Honesty: Kejujuran
◦ Trust: Kepercayaan
◦ Fairness: Keadilan
◦ Respect: Menghormati
◦ Responsibility: Tanggung jawab
◦ Courage: Keberanian.

Fundamental Values of Academic Integrity, ed 2, International Center for Academic


Integrity, editor T. Fishman, 2012
ACADEMIC INTEGRITY 2020 6
Apakah Integritas Akademik?
Integritas akademik
 Merupakan cermin keyakinan anda tentang

apa yang baik dan benar


 Memperlihatkan hubungan antara

pemikiran dan tindakan anda


 Membantu anda agar jujur dan adil

terhadap semua kegiatan akademik

ACADEMIC INTEGRITY 2020 7


Mengapa Integritas Akademik
Penting?
Memiliki integritas
 Berarti melakukan hal yang benar walaupun

tak ada yang memperhatikan atau


mengawasi.
 Berarti mendukung peraturan-peraturan

akademik
 Berarti orang lain dapat menaruh
kepercayaan pada anda, anda akan dihargai,
dan anda dapat merasa tenang dan damai

ACADEMIC INTEGRITY 2020 8


INTEGRITAS AKADEMIK
 Harus dijaga/ dipertahankan
 Kenali jenis-jenis tindakan dan perilaku yang
dianggap salah dalam dunia akademik

 Academic Misconduct: melakukan yang tidak


semestinya
 Academic Dishonesty: bersifat atau bertindak tidak
jujur

 ** ada pendapat misconduct dan dishonesty adalah


sama

ACADEMIC INTEGRITY 2020 9


ACADEMIC MISCONDUCT
Tidak mengikuti peraturan/ tata tertib akademik
 Prosedur administrasi dsb,
 Peraturan mengikuti jadwal kegiatan akademik, mis.

absensi, ujian, kuliah dsb,


 Peraturan sopan santun, cara berpakaian, dsb.
 Mengubah dokumen universitas
 Mengganggu di ruang kuliah (bunyi hp, mengobrol,

dsb)
 Mencuri atau merusak peralatan pendidikan

ACADEMIC INTEGRITY 2020 10


ACADEMIC DISHONESTY

• Berlaku/ bertindak curang dalam aktifitas akademik,


• Segala usaha/upaya berbentuk kecurangan yang
terkait dengan aktifitas akademik
 ACADEMIC DISHONESTY

ACADEMIC INTEGRITY 2020 11


Umpama:
Seorang mahasiswa harus berperan serta dalam
membuat proposal kelompok belajarnya.
Bagaimanakah ia dapat menunjukkan integritasnya?

1. Kerjakan bagiannya, atau lebih


2. Biarkan mahasiswa yang lebih rajin
mengerjakannya
3. Membujuk mahasiswa yang lain agar ia sendiri
saja mengerjakannya sesuai standar dia.

ACADEMIC INTEGRITY 2020 12


Umpama
 Marco sedang membuat laporan akhir dari
penelitiannya. Setelah berulang kali ia
menghitung, ternyata angka-angka yang ia
tulis selalu berbeda bila dijumlahkan.
Jumlahnya tidak sesuai dengan semestinya.
Karena laporan harus segera diserahkan, maka
beberapa angka-angka ia ubah agar
hitungannya sesuai.

 Bolehkah demikian? Apakah istilah untuk


tindakan ini?
ACADEMIC INTEGRITY 2020 13
Umpama
Bejo tidak melakukan satu tahap dari penelitiannya,
padahal laporan penelitian sudah harus diserahkan
besok.
Maka dalam tabel hasil penelitiannya ia
menambahkan satu kolom dan mengisinya dengan
angka-angka agar terkesan penelitiannya lengkap.
Ia pikir ini tidak menjadi masalah, karena tidak ada
orang yang akan membaca table yang rumit itu.
Dapatkah tindakannya dibenarkan? Bila ini
kecurangan, apa istilah kecurangannya itu?

ACADEMIC INTEGRITY 2020 14


Umpama:
Yani, Gafur, dan Maya masing-masing harus membuat
essay dengan deadline yang semakin dekat, tetapi Yani
harus berlatih tiap hari untuk kegiatan yang penting.
Bagaimanakah Gafur dan Maya dapat membantunya?

1. Merekomendasi ke Yani bahan bacaan yang dapat


berguna
2. Pinjamkan catatan-catatan dari referensi mereka ke
Yani
3. Pinjamkan salinan elektronik mereka kepada Yani

ACADEMIC INTEGRITY 2020 15


Umpama:
Dalam daftar pilihan judul essay, Yoni membaca ada satu topik
yang pernah ia tulis untuk kelas lain pada tahun yang lalu. Apa
yang harus dilakukan olehnya untuk menunjukkan bahwa ia
belajar dengan integritas?

1. Ia memilih topik lain untuk dipelajari sebagai bahan essay


2. Ia menyingkat waktu dengan mengubah judul makalah
tahun lalu
3. Ia merevisi setengah dari makalah lama dan menyerahkan
revisi itu sebagai tulisan baru.

ACADEMIC INTEGRITY 2020 16


BOLEHKAH?
1. Menasehati teman bagaimana menulis suatu
tugas -- ?
2. Membantu mengkoreksi makalah teman dengan
menulis ulang beberapa paragraph yang kurang
baik --?
3. Tidak masuk kuliah karena diarrhea --?
4. Mengabsen teman yang tidak masuk kuliah --?
5. Membuat karya tulis untuk teman --?
6. Meminta usaha jasa karya tulis untuk
membuatkan skripsi --?
7. Kerja kelompok --?

ACADEMIC INTEGRITY 2020 17


Mengapa Terjadi Misconduct dan
Dishonesty?
Faktor mahasiswa

1. Tidak mengetahui bahwa apa yang dilakukan


merupakan pelanggaran
a) Tidak pernah diberi tahu
b) Budaya
2. Kemampuan belajar
3. Sengaja melanggar peraturan
a) Motivasi: ingin nilai bagus, takut gagal, ingin
menolong teman
b) Mencontoh orang lain

ACADEMIC INTEGRITY 2020 18


MENGAPA TERJADI?
Faktor Institusi

1. Tidak dapat mendeteksi ketidak-jujuran


akademik
2. Tidak ada peraturan yang jelas
3. Tidak memberikan sanksi yang sesuai untuk
suatu pelanggaran

ACADEMIC INTEGRITY 2020 19


JENIS-JENIS ACADEMIC DISHONESTY
1. Bribery: menyuap
2. Cheating: berbuat curang
a. Multiple/duplicate submission
b. Copying work, purchasing paper
c. Copying examinations/ tests
3. Deception: Menipu
4. Impersonation: Menipu dengan berpura-
pura sebagai orang lain
5. Forged excuses: Memalsukan alasan/surat

ACADEMIC INTEGRITY 2020 20


JENIS-JENIS ACADEMIC DISHONESTY
6. Fabrication: inventing data. Manipulating data
7. Falsification: falsifying data, records
8. Misrepresentation: berbohong untuk mendapat
keuntungan
9. Conspiracy: bersekongkol untuk sama-sama
melakukan kecurangan
10. Collusion: Kerjasama yang tidak semestinya.
Kerja kelompok bukanlah kolusi bila dilakukan
dalam batas-batas yang sudah disepakati
11. Professional misconduct
12. Sabotage: merusak komputer, kontaminasi preparat
lab

ACADEMIC INTEGRITY 2020 21


14. Akibat kemajuan teknologi

Media elektronik dan • Improper computer


telekomunikasi or calculator use
 Mempermudah mencari • Improper online or
data dan informasi teleweb and blended
 Mempermudah course use
melakukan kecurangan
◦ Copy-paste  improper
citations
◦ Penggunaan HP 
inappropriate
collaboration

ACADEMIC INTEGRITY 2020 22


ACADEMIC INTEGRITY 2020 23
Jenis-jenis
15. Aiding and abetting:
a) Melakukan kolaborasi dan kolusi yang tidak seharusnya
b) Mendorong, membiarkan, atau menyebabkan orang lain melanggar
kejujuran akademik
c) Memberikan atau menerima bantuan yang tidak diizinkan,

16. PLAGIARISM: Mengakui karya orang lain sebagai karya


sendiri, baik karya tulis, seni (lukis, patung, music),
pidato, media, ide, karya computer.

17. Disruptive behavior: kelakuan yang “merusak atau


mengganggu”

ACADEMIC INTEGRITY 2020 24


SANKSI
 Sanksi bisa bersifat spesifik untuk setiap
institusi, bahkan untuk setiap budaya

Jenis sanksi:
 Sanksi sosial akademik
 Sanksi akademik dapat berupa:

Modul/semester dinyatakan gugur


Ujian/tugas dinyatakan gugur, atau harus
diulang atau diberi nilai lebih rendah
Dikeluarkan dari sekolah

ACADEMIC INTEGRITY 2020 25


SANKSI
 Bacalah buku-buku pedoman dari berbagai
universitas mengenai sanksi yang dikenakan
bila melakukan kesalahan atau ketidak-
jujuran akademik

ACADEMIC INTEGRITY 2020 26


SANKSI

ACADEMIC INTEGRITY 2020 27


REFERENSI
1. Avoiding coursework plagiarism,
www.une.edu.au/policies/pdf
2. MIT Handbook,
www.mit.edu/academicintegrity/handbook/handbookpdf
3. Austin, R.; Don’t Get It Wrong, academic misconduct,
don”t_get_it_wrong/pdf, accessed 17/08/2010
4. .Webster’s New World College Dictionary ed 3, editor
Victoria Neufeldt, Simon Schuster, MacMillan, 1997
5. Potter, W., Academic Integrity,
https://youtu.be/z9w-Cu6h1e0 , viewed August 2021
6. UCLA Dean of Students: Academic Integrity Workshop,
https://youtu.be/NaYICQzkkO01 viewed August 2021
7. Academic Integrity:Plagiarism,
https://youtu.be/sWrFrB9EsAo, viewed august 2021
ACADEMIC INTEGRITY 2020 28

You might also like