You are on page 1of 1

23 December 2016

Pasar Negatif. Mixednya bursa dunia menjelang libur Natal belum dapat memberikan dukungan. IHSG kembali melemah dengan
menembus level terendah sebelumnya kemarin dengan kecenderungan RSI yang mulai oversold. Maka, kami memperkirakan
IHSG akan berada di kisaran negatif pada hari ini.
35,000

Daily News Summary

30,000

5,600
5,400
5,200
5,000
4,800
4,600
4,400
4,200
4,000
3,800
3,600

IDX & Trading


Volume

25,000
20,000
15,000
10,000
5,000
0
2014

2015

2016

2017

IDR/US$
14,600
14,200
13,800
13,400
13,000
12,600
12,200
11,800
11,400
11,000
2014

2015

2016

Cum
28-Dec

Corporate Action
Reg
Keterangan
3-Jan
Dividen US$ 0.0019 / Lembar

Em iten
BCIC
BNII
CTRA
CTRP
CTRS

180

Oil, US$/Barrel
140

140

100

100

60

60

20
2010

20
2011

2012

2013

2014

2015

2016

Market Statistics
IDX
Volume (Mn Shares)
Value (IDR Mn)
Foreign Net (IDR Bn)

22-Dec
5,042.9
5,412.3
4,150.2
(168.0)

(+/-)
-68.5
-169.0
67.1
64.7

(%)
-1.3%
-3.0%
1.6%
-27.8%

Regional Indices
Dow Jones
Shanghai
Nikkei
Hang Seng
Strait Times

22-Dec
19,918.88
3,139.56
19,427.67
21,636.20
2,882.04

-23.1
2.1
-16.8
-173.6
-19.7

(%)
-0.1%
0.1%
-0.1%
-0.8%
-0.7%

22-Dec
52.7
10,585
21,060
3,076
86.75

(+/-)
0.07
-300
-40
-38
-0.15

(%)
0.1%
-2.8%
-0.2%
-1.2%
-0.2%

(+/-)
68
46
50
(+/-)
-17
-11
-95
(+/-)
-60
-70
0
(+/-)
-6
-60
2
(+/-)
-125
0
-60
(+/-)
0
-50
-75
(+/-)
-125
-525
40

(%)
23.1%
19.7%
18.8%
(%)
-10.0%
-10.0%
-9.9%
(%)
-9.3%
-3.4%
0.0%
(%)
-3.4%
-9.3%
0.7%
(%)
-1.1%
0.0%
-9.3%
(%)
0.0%
-0.3%
-3.6%
(%)
-1.1%
-1.4%
1.6%

Commodity
Crude Oil ($/bbl)
Nickel ($/Ton)
Tin ($/Ton)
CPO (RM/Ton)
Coal (US$/Ton)
Top Gainers
BOGA
APII
BBYB

362
280
316

Top Losers
AIMS
153
VICO
99
CASS
860
Most Active by Frequency
BJTM
585
NIKL
1,980
SRIL
222
Most Active by Volume
MYRX
170
BJTM
585
BWPT
274
Most Active by Value
BBRI
10,875
BMRI
10,750
BJTM
585
Foreign Net Buy by Value
BMRI
10,750
LPPF
14,450
ADHI
1,995
Foreign Net Sell by Value
BBRI
10,875
UNVR
37,975
SCMA
2,560

Jadw al Rapat Um um Pem egang Saham


Tanggal
Status Agenda
23-Dec
RUPSLB Penambahan modal Non-HMETD
23-Dec
RUPSLB Perubahan Susunan Anggota Direksi
27-Dec
RUPSLB Rencana Penggabungan Perseroan
27-Dec
RUPSLB Rencana Penggabungan Perseroan
27-Dec
RUPSLB Rencana Penggabungan Perseroan

This report is for informational purposes only. This report is exclusively published for the use of Kiwoom Securities clients, and may not be reproduced or distributed. While the information was collected from secure sources, Kiwoom
Security does not guarantee the accuracy or reliability of the information. Kiwoom Securities bears no liability for any losses that may occur from investments based on the information provided in this report.

Research Department

Tel : 526-1326 Fax : 526-1320

2017

2017

BLTZ - CJ CGV menjadi pengendali perusahaan


CJ CGV Co Ltd, perusahaan asal Korea Selatan resmi menguasai 51% saham PT Graha
Layar Prima (BLTZ) melalui IKT Holdings Limited. Pada 21 Desember, IKT membeli 36.29
juta lembar saham BLTZ. Dengan tambahan pembelian maka CJ CGV menjadi
pengendali BLTZ. Seluruh prosedur akuisisi termasuk dengan pelaksanaan tender wajib
akan dilakukan oleh CJ CGV Co Ltd. BLTZ menganggarkan belanja modal sekitar Rp 300
Miliar tahun depan untuk membangun lebih dari 10 bioskop baru yang tersebar di
beberapa daerah Indonesia.
BTEL - Transformasi bisnis
PT Bakrie Telecom (BTEL) merubah fokus bisnis menjadi penyelanggara jasa telefoni
dasar secara kemitraan, dari semula penyelenggara jaringan. Langkah ini dilakukan
ditengah upaya perseroan merestrukturisasi utang senilai total Rp 11.6 Triliun. Tahun
depan BTEL akan menjajaki mitra baru, baik perusahaan dalam negeri atau asing dan
produk jasa yang ditawarkan dapat lebih beragam seperti solusi TI untuk UKM dan
korporasi. Saat ini, BTEL bermitra dengan dengan penyedia jaringan PT Smartfren
Telecom dengan menyewa kapasitas jaringan kepada Smart Telecom selama 3 tahun.
MIKA - Belanja modal
PT Mitra Keluarga Karyasehat (MIKA) menganggarkan belanja modal mencapai Rp 500
Miliar atau meningkat 30% dibandingkan belanja modal tahun 2016 sebesar Rp 375
Miliar. Rencananya belanja modal akan digunakan untuk membangun dua rumah sakit
baru beserta instalasi fasilitas di dalamnya namun belum termasuk biaya akuisisi lahan.
Rumah sakit pertama akan dibuka pada 1Q 2017 sementara rumah sakit baru lainnya
akan dibuka pada awal 2018. MIKA masih memfokuskan rumah sakit di kawasan
Jabodetabek dan Surabaya. Pendanaan belanja modal berasal dari sisa dana hasil IPO
MIKA. Untuk jangka panjang, MIKA berencana mengoperasikan 18 rumah sakit di
Indonesia. Bulan lalu MIKA telah memulai konstruksi rumah sakit ke-14 di wilayah
Jabodetabek.
RIMO - Rencana rights issue
PT Rimo International Lestari (RIMO) kembali melanjutkan rencana rights issue untuk
menerbitkan 40.56 miliar lembar saham baru seri B. Harga penawaran rights issue ini
diturunkan menjadi Rp 101 per lembar saham sehingga target perolehan dana
mencapai Rp 4.1 Triliun, turun dari target sebelumnya Rp 8.1 Triliun. RIMO juga
mengubah rasio rights issue dengan rasio 5:597. Dilusi kepemilikan bagi pemegang
saham yang tidak mengeksekusi haknya mencapai 99.16%. Dana hasil rights issue
diantaranya akan digunakan untuk mengambil alih 99% saham PT Hokindo Properti
Investama Senilai 3.95 Triliun, membayar kewajiban Rp 45 Miliar, modal kerja Rp 15.5
Miliar, dan modal kerja Hokindo senilai Rp 50 Miliar.
WIKA - Belanja modal
PT Wijaya Karya (WIKA) mengalokasikan dana belanja modal senilai Rp 12 Triliun tahun
depan, lebih tinggi dari Rp 10.6 Triliun alokasi tahun ini. Dana belanja modal tahun
depan akan digunakan untuk mendukung proyek pembangkit listrik, jalan tol, sistem
pengadaan air minum, kawasan industri, bendungan, dll. Manajemen menargetkan
perolehan kontrak baru senilai Rp 43.3 Triliun tahun depan, lebih rendah dibandingkan
perkiraan realisasi Rp 53.8 Triliun tahun ini. Dengan kontrak carry over tahun ini senilai
Rp 59.7 Triliun maka WIKA menargetkan mengerjakan kontrak senilai Rp 103 Triliun
pada 2017.

Em iten
ADRO

Coal, US$/Ton

180

E-mail: research@kiwoom.co.id

You might also like