You are on page 1of 4

KEUTAMAAN MAJLIS

TAMAN SURGA



Apabila kalian melewati Taman-Taman Surga maka
singgahlah.

:
:
Para sahabat bertanya, Apa taman-taman surga itu?
Majelis dzikir, jawab beliau.
(HR Ahmad dan At-Tirmidzi )
-----------------------------------------------
MALAIKAT MENGELILINGI



Tidaklah sekelompok orang yang berdzikir kepada Allah
'azza wajalla,kecuali:


Malaikat mengelilingi mereka


rahmat meliputi mereka,



ketenangan turun kepada mereka,


dan Allah menyebut-nyebut mereka di kalangan (para
malaikat) di
hadapanNya.
)HR Muslim (
---------------------------------------------------------------
BELAJAR DAN MEMBACA KITAB ALLAH


Tidaklah sekelompok orang berkumpul di dalam satu
rumah di antara rumah-rumah Allah,



mereka membaca Kitab Allah dan saling belajar
diantara mereka,



kecuali ketenangan turun kepada mereka


rahmat meliputi mereka


malaikat mengelilingi mereka


dan Allah menyebut-nyebut mereka di kalangan (para
malaikat) di hadapanNya.
(HR Muslim,Abu Dawud,Tirmidzi)
---------------------------------------------------------
MAJLIS DZIKIR JAMAN SAHABAT

)(




Rasulullah Saw keluar menemui sekelompok para
sahabat,Beliau bertanya:



Apa yang membuat kalian duduk disini?





Mereka menjawab:Kami duduk disini untuk berdzikir
kepada Allah,kami memujinya atas limpahan hidayah
agama Islam kepada kami dan telah memberi anugerah
kepada kami.



Rasulullah bertanya:Demi Allah,apakah tidak ada tujuan
lain?



Sahabat menjawab:demi Allah kami tidak punya tujuan
lain.

Rasulullah bersabda:Saya tadi bersumpah bukan
karena berprasangka buruk pada kalian





tetapi karena Jibril datang kedapaku dan mengabarkan
bahwa Allah membanggakan kalian kepada para
malaikat.
(HR Muslim, al-Turmudzi dan al-Nasa'i)
-------------------------------------------------------------------
MENDAPAT KEKECEWAAN DI HARI KIAMAT

Tiada suatu golonganpun yang duduk menghadiri suatu
majlis tapi mereka disana tidak dzikir pada Allah swt


dan tak mengucapkan shalawat atas Nabi saw


kecuali mereka akan mendapat kekecewaan di hari
kiamat.
(HR.atAt Trimidzi _dari Abu Hurairah)
----------------------------- ------------------------------
DI AMPUNI DOSANYA



:
Tidaklah duduk suatu kaum, kemudian mereka berzikir
kepada Allah Taala dalam duduknya hingga mereka
berdiri, melainkan dikatakan (oleh malaikat) kepada
mereka:





Berdirilah kalian, sesungguhnya Allah telah
mengampuni dosa-dosa kalian dan keburukan-
keburukan kalian pun telah diganti dengan berbagai
kebaikan.
(HR.Ath-Thabran)
================================

You might also like