You are on page 1of 6

PEMERINTAH PROVINSI BALI

SEKRETARIAT DAERAH
Alamat : Jl. Basuki Rahmat Niti Mandala – Denpasar
Tlp. (0361) 224671

BERITA ACARA HASIL SELEKSI SEDERHANA E-PROCUREMENT


PEMILIHAN PENYEDIA JASA KONSULTANSI
NOMOR : 027/3628/PJK.P2/B.APBJ

Nama Pekerjaan : Jasa Pengawasan Pembangunan Gedung Rektorat Sekolah Tinggi


Agama Hindu Negeri Mpu Kuturan Singaraja
Lokasi Pekerjaan : Kab. Buleleng.
Satuan Kerja : STAHN Mpu Kuturan Singaraja.
KPA : Prof. Dr. Drs. I Made Suweta, M.Si.
Sumber Dana : APBD
Tahun Anggaran : 2017
Pagu : Rp. 182.504.544,00 (seratus delapan puluh dua juta lima ratus empat
ribu lima ratus empat puluh empat rupiah) termasuk PPN 10%
Harga Perkiraan Sendiri : Rp. 182.500.000,00 (seratus delapan puluh dua juta lima ratus ribu
rupiah) termasuk PPN 10%
Jangka waktu pelaksanaan : 90 (Sembilan puluh) hari kalender
Metode Pemilihan : e - Seleksi Sederhana Pascakualifikasi
Metode Penyampaian : Satu File
Metode Evaluasi : Pagu Anggaran

Pada hari ini Rabu tanggal Dua puluh bulan September tahun Dua Ribu Tujuh Belas kami
yang bertanda tangan dibawah ini Pokja III Jasa Konsultansi Biro Administrasi Pengadaaan
Barang/Jasa Setda Provinsi Bali yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Bali Nomor :
738/01-E/HK/2017 tanggal 1 Maret 2017, telah melaksanakan Pemilihan Penyedia Jasa Konsultansi
dengan e-Seleksi Sederhana Pascakualifikasi, Metode Penyampaian Satu File, Metode Evaluasi
Pagu Anggaran dengan hasil sebagai berikut :
1. Pengumuman Pascakualifikasi melalui Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE)
Dokumen Pengadaan Nomor : 027/3421/PJK.P2/B.APBJ tanggal 30 Agustus 2017, melalui :
a. Website Pemerintah Provinsi Bali di www.lpse.baliprov.go.id tanggal 30 Agustus 2017
sampai dengan 02 September 2017;
b. Papan Pengumuman Resmi Setda Provinsi Bali tanggal 30 Agustus 2017 sampai dengan 02
September 2017.
2. Pendaftaran melalui Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE)
Pendaftaran dari tanggal 30 Agustus 2017 sampai dengan 10 September 2017, penyedia jasa yang
mendaftar kualifikasi sebanyak 11 (Sebelas) penyedia yaitu :
1. CV. Bina Bwana Wisesa
2. PT. Taruma Karya Utama
3. Nusa Bangsa
4. PT. Kencana Adhi Karma
5. CV. Kumala
6. CV. Prasawita Disain
7. CV. Mahottama Desain
8. PT. Mitra Tri Sakti
9. CV. Ganesha Teknika
10. CV. Perencana Utama
11. Konsultan
3. Pemberian Penjelasan (Aanwijzing) :
a. Pemberian penjelasan dilaksanakan pada hari Senin tanggal 04 September 2017 jam 09.00
Wita melalui www.lpse.baliprov.go.id;
b. Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (BAPP) Nomor : 027/3443/PJK.P2/B.APBJ tanggal 04
September 2017 (terlampir);

1
4. Pemasukan Dokumen Penawaran
1) Batas akhir waktu pemasukan dokumen : Senin, 11 September 2017 jam 10:00 Wita
penawaran
2) Tempat : www.lpse.baliprov.go.id
3) Peserta yang memasukkan dokumen : 3 (Tiga) penyedia jasa
penawaran

No. Nama Perusahaan Alamat No. Telp./Fax.


Telp. (0361)241613
1. PT. Kencana Adhi Karma JL. Batusari Nomor 15 Denpasar
Fax. : (0361)241676
Jl. Nenas (Kecicang) Bebandem Telp. (0363) 23376
2. CV. Mahottama Desain
Amlapura Fax. : -
JL. Buana Raya Gg. Mega Buana Telp. (0361) 415437
3. PT. Mitra Tri Sakti
No. 11 A Padang Sambian Denbar Fax. : (0361) 415437
4) Peserta yang tidak memasukkan dokumen : 8 (delapan) perusahaan, yaitu :
penawaran 1. CV. Bina Bwana Wisesa
2. PT. Taruma Karya Utama
3. Nusa Bangsa
4. CV. Kumala
5. CV. Prasawita Disain
6. CV. Ganesha Teknika
7. CV. Perencana Utama
8. Konsultan
5. Pembukaan Dokumen Penawaran
Penawaran dinyatakan ditutup pada hari Senin, 11 September 2017 jam 10:00 Wita;
Pembukaan penawaran dilakukan pada :
a. Waktu : Hari Senin tanggal 11 September 2017 jam 10.10 Wita
b. Tempat : www.lpse.baliprov.go.id
No. Nama Perusahaan Alamat dan Nomor Telepon Keterangan
JL. Batusari Nomor 15 Denpasar, Telp.
1 PT. Kencana Adhi Karma
(0361)241613, Fax. (0361)241676
Jl. Nenas (Kecicang) Bebandem Amlapura, Telp.
2 CV. Mahottama Desain
(0363) 23376
JL. Buana Raya Gg. Mega Buana No. 11 A Padang
PT. Mitra Tri Sakti KSO
3 Sambian Denbar, Telp. (0361) 415437, Fax. (0361)
CV. Ganesha Teknika
415437
BA. Pembukaan Dokumen Penawaran Nomor : 027/3515/PJK.P2/B.APBJ tanggal 11 September
2017.

6. Evaluasi Dokumen Penawaran


Evaluasi penawaran dengan berpedoman pada ketentuan peraturan yang berlaku, dan Dokumen
Pengadaan. Hasil evaluasi penawaran sebagai berikut :
a. Evaluasi administrasi
Evaluasi administrasi hanya dilakukan pada hal-hal yang tidak dinilai pada penilaian
kualifikasi. Unsur-unsur yang dievaluasi meliputi kelengkapan persyaratan yang diminta
dalam dokumen pemilihan.
1) Penawaran yang dievaluasi = 3 (tiga) penawaran, yaitu penawaran:
1. PT. Kencana Adhi Karma
2. CV. Mahottama Desain
3. PT. Mitra Tri Sakti KSO CV.
Ganesha Teknika
2) Penawaran yang memenuhi syarat/lulus = 3 (tiga) penawaran, yaitu penawaran :
Jumlah penawaran yang dinyatakan 1. PT. Kencana Adhi Karma
memenuhi syarat/lulus administrasi 2. CV. Mahottama Desain
3. PT. Mitra Tri Sakti KSO CV.
Ganesha Teknika
3) Jumlah penawaran yang dinyatakan = -
gugur/tidak lulus
Hasil evaluasi administrasi terlampir.
b. Evaluasi Teknis
1) Evaluasi teknis dengan sistem nilai :

2
a) Persyaratan teknis minimal yang harus dipenuhi sesuai dengan yang
ditetapkan dalam dokumen pemilihan.

b) Unsur-unsur yang dievaluasi:


(1) Unsur pengalaman perusahaan, bobot 10%;
(2) Unsur pendekatan dan metodologi, bobot 30%;
(3) Unsur kualifikasi dan tenaga ahli, bobot 60%.
c) Nilai ambang batas lulus persyaratan teknis = 70
2) Jumlah penawaran yang = 3 (tiga) penawaran, yaitu penawaran :
dievaluasi 1. PT. Kencana Adhi Karma
2. CV. Mahottama Desain
3. PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Ganesha
Teknika
3) Jumlah penawaran yang = 3 (tiga) penawaran, yaitu penawaran :
dinyatakan memenuhi ambang 1. PT. Kencana Adhi Karma
batas lulus 2. CV. Mahottama Desain
3. PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Ganesha
Teknika
4) Jumlah penawaran yang = -
dinyatakan tidak memenuhi
ambang batas lulus

Evaluasi teknis dilakukan terhadap peserta yang memenuhi persyaratan administrasi (Hasil
evaluasi terlampir).
c. Evaluasi Harga
Evaluasi harga dilakukan kepada penawaran yang memenuhi persyaratan administrasi dan
persyaratan teknis meliputi unsur-unsur yang dievaluasi sesuai dengan yang ditetapkan
dalam Dokumen Pemilihan, yaitu : kewajaran biaya pada Rincian Biaya Langsung
Personil (remuneration); kewajaran penugasan tenaga ahli; kewajaran penugasan
tenaga pendukung (apabila ada); kewajaran biaya pada Rincian Biaya Langsung Non-
Personil (directreimbursable cost).
Nilai Penawaran Nilai Penawaran
No. Nama Penyedia Ket.
(Rp.) Terkoreksi (Rp.)
1 2 3 4 5
1. PT. Kencana Adhi Karma 168.410.000,00 168.410.000,00 Lulus
2. CV. Mahottama Desain 157.520.000,00 157.520.000,00 Lulus
PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. 179.839.000,00 179.839.000,00 Lulus
3.
Ganesha Teknika
d. Evaluasi Administrasi, Teknis dan Biaya
Hasil evaluasi administrasi, teknis dan biaya sebagai berikut :
Evaluasi Teknis
Teknis Harga
Ambang
No Nama Perusahaan Ket.
Adm. Nilai Batas Penawaran Terkoreksi
Teknis Nilai (Rp.) (Rp.)
Teknis
1 PT. Kencana Adhi Karma Lulus 92,11 70,00 168.410.000,00 168.410.000,00 Lulus
JL. Batusari Nomor 15
Denpasar, Telp.
(0361)241613, Fax.
(0361)241676
NPWP: 01.460.245.2-904.000
2 CV. Mahottama Desain Lulus 78,83 70,00 157.520.000,00 157.520.000,00 Lulus
Jl. Nenas (Kecicang)
Bebandem Amlapura, Telp.
(0363) 23376
NPWP: 01.960.126.9-907.000
3 PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Lulus 93,12 70,00 179.839.000,00 179.839.000,00 Lulus
Ganesha Teknika
JL. Buana Raya Gg. Mega
Buana No. 11 A Padang
Sambian Denbar, Telp. (0361)
415437, Fax. (0361) 415437

3
Evaluasi Teknis
Teknis Harga
Ambang
No Nama Perusahaan Ket.
Adm. Nilai Batas Penawaran Terkoreksi
Teknis Nilai (Rp.) (Rp.)
Teknis
NPWP: 01.413.445.6-901.000

Berita Acara Evaluasi Administrasi, Teknis dan Biaya Nomor : 027/3527/PJK.P2/B.APBJ


tanggal 12 September 2017 (terlampir).
7. Evaluasi Dokumen Kualifikasi
a. Evaluasi dilakukan terhadap form isian elektronik data kualifikasi;
b. Penilaian persyaratan kualifikasi dilakukan terhadap pemenuhan persyaratan administrasi
dan teknis, yaitu :
1) Peserta harus memiliki SBU dan SIUJK sesuai persyaratan dalam kualifikasi;
Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan telah memenuhi kewajiban
perpajakan tahun terakhir
2) Memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia jasa konsultansi dalam
kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta
termasuk pengalaman subkontrak.
Memiliki kemampuan pada sub bidang pekerjaan yang sesuai
3) Memiliki kemampuan menyediakan fasilitas dan peralatan serta personil yang
diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan
Hasil evaluasi dokumen kualifikasi sebagai berikut :
a) Jumlah dokumen kualifikasi = 3 (tiga) dokumen kualifikasi, yaitu dokumen
yang dievaluasi kualifikasi :
1. PT. Kencana Adhi Karma
2. CV. Mahottama Desain
3. PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Ganesha
Teknika
b) Jumlah dokumen kualifikasi = -
yang dinyatakan gugur/tidak
lulus, yaitu :
c) Jumlah dokumen kualifikasi =
3 (tiga) dokumen kualifikasi, yaitu dokumen
yang dinyatakan memenuhi kualifikasi :
syarat/lulus 1. PT. Kencana Adhi Karma
2. CV. Mahottama Desain
3. PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Ganesha
Teknika
c. Berita Acara Evaluasi Dokumen Kualifikasi Nomor : 027/3552/PJK.P2/B.APBJ tanggal 14
September 2017.
8. Pembuktian Kualifikasi dan Pembuatan Berita Acara Pembuktian Kualifikasi
Pembuktian terhadap peserta yang memenuhi persyaratan kualifikasi dilakukan dengan cara
melihat keaslian dokumen atau legalisir dan meminta salinannya. Hasil Pembuktian Kualifikasi
untuk tiap peserta dituangkan dalam Berita Acara Pembuktian Kualifikasi Nomor :
027/3553/PJK.P2/B.APBJ tanggal 14 September 2017 (terlampir).
Hasil Pembuktian Kualifikasi sebagai berikut :
No Penyedia Jasa Pembuktian Kualifikasi Ket.
1 PT. Kencana Adhi Karma Lulus Lulus
Lulus Lulus
2 CV. Mahottama Desain
PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Lulus Lulus
3 Ganesha Teknika

9. Upload Berita Acara Evaluasi Penawaran


Evaluasi dokumen penawaran terdiri dari evaluasi administrasi, teknis dan harga serta evaluasi
kualifikasi dan pembuktian kualifikasi sesuai Berita Acara Evaluasi Dokumen Penawaran Nomor :
027/3568/PJK.P2/B.APBJ tanggal 15 September 2017, dengan hasil sebagai berikut :

4
Hasil Evaluasi
Teknis Harga
Nama Perusahaan/Alamat/ Ket./
No
NPWP Adm. Nilai Ambang Penawaran Terkoreksi Kuallifikasi Peringkat
Teknis Batas (Rp.) (Rp.)
1 PT. Mitra Tri Sakti KSO Lulus 93,12 70,00 179.839.000,00 179.839.000,00 Lulus I
CV. Ganesha Teknika
JL. Buana Raya Gg. Mega
Buana No. 11 A Padang
Sambian Denbar, Telp.
(0361) 415437, Fax. (0361)
415437
NPWP: 01.413.445.6-
901.000

2 PT. Kencana Adhi Karma Lulus 92,11 70,00 168.410.000,00 168.410.000,00 Lulus II
JL. Batusari Nomor 15
Denpasar, Telp.
(0361)241613, Fax.
(0361)241676
NPWP: 01.460.245.2-
904.000
3 CV. Mahottama Desain Lulus 78,83 70,00 157.520.000,00 157.520.000,00 Lulus III
Jl. Nenas (Kecicang)
Bebandem Amlapura, Telp.
(0363) 23376
NPWP: 01.960.126.9-
907.000

10. Pengumuman Pemenang


Berdasarkan hasil evaluasi administrasi, teknis dan harga serta evaluasi kualifikasi dan
pembuktian kualifikasi maka Kelompok Kerja (Pokja) berkesimpulan dan memutuskan pemenang
seleksi berdasarkan peringkat terbaik adalah :

Pemenang
Nama : PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Ganesha Teknika
Alamat : JL. Buana Raya Gg. Mega Buana No. 11 A Padang Sambian Denbar, Telp.
(0361) 415437, Fax. (0361) 415437
NPWP : 02.079.796.5-901.000
Penawaran Biaya : Rp. 179.839.000,00 (Seratus tujuh puluh sembilan juta delapan ratus tiga
puluh sembilan ribu rupiah) termasuk PPN 10%
Penawaran Terkoreksi : Rp. 179.839.000,00 (Seratus tujuh puluh sembilan juta delapan ratus tiga
puluh sembilan ribu rupiah) termasuk PPN 10%
Nilai Akhir : 93,12 (sembilan puluh tiga koma dua belas)

Pemenang Cadangan I
Nama : PT. Kencana Adhi Karma
Alamat : JL. Batusari Nomor 15 Denpasar, Telp. (0361)241613, Fax. (0361)241676
NPWP : 01.460.245.2-904.000
Penawaran Biaya : Rp. 168.410.000,00 (Seratus enam puluh delapan juta empat ratus sepuluh
ribu rupiah) termasuk PPN 10%
Penawaran Terkoreksi : Rp. 168.410.000,00 (Seratus enam puluh delapan juta empat ratus sepuluh
ribu rupiah) termasuk PPN 10%
Nilai Akhir : 92,11 ( sembilan puluh dua koma sebelas)

Pemenang Cadangan II
Nama : CV. Mahottama Desain
Alamat : Jl. Nenas (Kecicang) Bebandem Amlapura, Telp. (0363) 23376
NPWP : 01.960.126.9-907.000
Penawaran Biaya : Rp. 157.520.000,00 (Seratus lima puluh tujuh juta lima ratus dua puluh
ribu rupiah) termasuk PPN 10%
Penawaran Terkoreksi : Rp. 157.520.000,00 (Seratus lima puluh tujuh juta lima ratus dua puluh
ribu rupiah) termasuk PPN 10%
Nilai Akhir : 78,83 (tujuh puluh delapan koma delapan puluh tiga)

11. Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Biaya


a. Klarifikasi Teknis
Dilaksanakan untuk memperoleh kemantapan dan kejelasan teknis dan biaya dengan
memperhatikan kesesuaian antara bobot pekerjaan dan tenaga ahli yang ditugaskan
dengan mempertimbangkan pula kebutuhan perangkat/fasilitas pendukung yang

5
professional guna mencapai hasil kerja yang optimal.
b. Negosiasi Biaya
Negosiasi dilakukan untuk memperoleh kesepakatan biaya yang efisien dan efektif dengan
tetap memperhatikan hasil yang ingin dicapai sesuai dengan penawaran teknis yang
diajukan konsultan.
Rincian hasil negosiasi harga penawaran terlampir.

c. Kesepakatan
Hasil negosiasi harga penawaran antara pihak penyedia jasa konsultansi dengan pihak
Pokja disepakati sebesar Rp. 179.828.000,00 (Seratus tujuh puluh sembilan juta delapan
ratus dua puluh delapan ribu rupiah). Harga Negosiasi sudah termasuk pajak-pajak.

Berita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Harga Nomor 027/3608/PJK.P2/B.APBJ tanggal
19 September 2017 (terlampir). PT. Mitra Tri Sakti KSO CV. Ganesha Teknika sebagai
pemenang dengan Surat Penawaran Nomor : 5/MTSKSOGNT-ADM/IX/2017 tanggal 5 September
2017 Perihal Penawaran Pekerjaan Jasa Pengawasan Pembangunan Gedung Rektorat Sekolah
Tinggi Agama Hindu Negeri Mpu Kuturan Singaraja.

Demikian Berita Acara Hasil Seleksi Sederhana ini dibuat dengan penuh tanggung jawab dan
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Denpasar, tanggal tersebut di atas


Pokja III Jasa Konsultansi
Biro Administrasi Pengadaan Barang/Jasa
Setda Provinsi Bali

No. Nama Jabatan Tanda Tangan

1. Made Wijaya Kusuma,ST Ketua/Anggota 1.


2. I Wayan Arinawa, SP Anggota 2.
3. I Wayan Suryawan, S.STP., MAP Anggota 3.
4. Gede Wiriota, S.Pi Anggota 4.
5. I Dewa Gede Supradnyana, ST Anggota 5.

You might also like