You are on page 1of 34

SILABUS

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

TEKNIK ENERGI TERBARUKAN


PAKET KEAHLIAN: TEKNIK ENERGI HIDRO (060)

MATA PELAJARAN ENERGI HIDRO


Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran : Energi Hidro
Paket Keahlian : Teknik Energi Hidro (060)
Program Keahlian : Teknik Energi Terbarukan

KELAS XI
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
KI-1
Menghayati dan mengamalkan ajaran 1.1. Menyadari kebesaran Tuhan, bahwa alam raya ini
agama yang dianutnya dikelola oleh Tuhan yang Maha Sempurna dengan
sangat sempurna, sehinngga terjadi harmoni yang
dinamis di alam raya ini
1.2. Meningkatkan motivasi untuk belajar lebih lanjut
tentang pengelolaan pengoperasian dan pemeliharaan
pembangkit sehingga lebih optimal dan tahan lama.
1.3. Menjaga keseimbangan alam dengan memelihara dan
menggunakan sumberdaya alam secara bijaksana,
serta memahami karaktersitik dari alam ini.
KI-2
Menghayati dan mengamalkan perilaku 2.1 Menerapkan perilaku ilmiah, profesional dan kerja
jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli tim dalam mengaplikasikan pengetahuan dan
(gotong royong, kerjasama, toleran, keterampilan dasar teknologi energi terbarukan
damai), santun, responsif dan pro-aktif 2.2 Mengembangkan prilaku ilmiah dan profesional
dan menunjukkan sikap sebagai bagian dalam menerapkan pengetahuan pengelolaan,
dari solusi atas berbagai permasalahan pengoperasian dan pemeliharaan secara tim sehingga
dalam berinteraksi secara efektif memberikan manfaat maksimal bagi manusia dan
dengan lingkungan sosial dan alam lingkungan
serta dalam menempatkan diri sebagai 2.3 Menghargai pentingnya kerja tim dalam menerapkan
cerminan bangsa dalam pergaulan pengetahuan dan keterampilan pengelolaan,
dunia pngoperasian dan pemeliharan PLTMH agar
pembangkit akan lebih maksimal dan tahan lama.
KI-3 3.1 Menerapkan persiapan pengoperasian PLTMH Off-
Memahami, menerapkan, menganalisis, Grid
dan mengevaluasi tentang pengetahuan 3.2 Menerapkan prosedur pengoperasian PLTMH Off-Grid
faktual, konseptual, operasional lanjut, 3.3 Menerapkan format laporan kinerja teknis PLTMH-
dan metakognitif secara multidisiplin Off-Grid
sesuai dengan bidang dan lingkup kerja 3.4 Menerapkan komponenkomponen pengelolaan
Teknik Energi Surya, Hidro dan Angin PLTMH Off-Grid
pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan 3.5 Menerapkan persiapan pengoperasian PLTMH On-
kompleks, berkenaan dengan ilmu Grid
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, 3.6 Menerapkan pengoperasian PLTM On-Grid pada
dan humaniora dalam konteks Modus Manual
pengembangan potensi diri sebagai 3.7 Menerapkan prosedur pengoperasian PLTM On-Grid
bagian dari keluarga, sekolah, dunia pada Auto
kerja, warga masyarakat nasional, 3.8 Menerapkan prosedur pengoperasian PLTM On-Grid
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
regional, dan internasional. pada posisi Black Start
3.9 Menerapkan sistem supervisory control and data
(SCADA) untuk
3.10 Menganalisis pemeliharaan berkala PLTM On-Grid
3.11 Menganalisisi kondisi komponen-komponen
bangunansipil PLTM-On-Grid
3.12 Menganalisisi kondisi Turbin PLTM on-grid dan
kelengkapan mekaniknya
3.13 Menganalisisi kondisi komponen elektrikal PLTM
on-grid
3.14 Menganalisisi kondisi komponen alat-alat bantu
PLTM on-grid
3.15 Menerapkan prosedur perbaikan bagian-bagian
PLTM On-Grid
3.16 Menganalisisi kondisi komponen dan sistem
SCADA
3.17 3.17 Menganalisis potensi daya untuk
pembangunan PLTMH
3.18 Menganalisis panduan penyusunan dan pengajuan
laporan studi kelayakan pembangunan PLTMH
3.19 Menganalisis data-data hasil studi kelayakan
3.20 Merancang bagian-bagian sistem pembawa air
PLTMH.
3.21 Merancang rumah pembangkit (power house)
3.22 Menganalisis pemilihan jenis dan kapasitas turbin
serta tata letak turbin sesuai hasil studi kelayakan.
3.23 Menerapkan prosedur pemasangan pintu air dan
trash rack
3.24 Menerapkan prosedur pemasangan pipa pesat
3.25 Menerapkan prosedur pemasangan crane pada
rumah pembangkit
3.26 Menerapkan prosedur pemasangan penghubung
penstock dan turbin
3.27 Menerapkan prosedur pemasangan generator dan
turbin
3.28 Menganalisis pemasangan turbin PLTM.
3.29 Menganalisis pemasangan generator PLTM.
3.30 Menerapkan prosedur pemasangan transmisi
mekanik
3.31 Menerapkan pemasangan sistem kontrol dan
proteksi
3.32 Menerapkan pemasangan transformer pada PLTM
3.33 Menerapkan pemasangan switch gear pada PLTM
3.34 Menerapkan pemasangan instalasi listrik
penerangan pada PLTM
3.35 3.35 Menerapkan pemasangan unitunit alat bantu
(Auxiliary System) pada PLTM
3.36 Menerapkan sistem dan cara kerja SCADA
3.37 Menganalisis desain konstruksi sipil pico hydro.
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
3.38 Menganalisis desain turbin dan kelengkapan
mekanik pico hydro.
3.39 Menganalisis desain sistem kontrol kelistrikan pico
hydro.
3.40 Menganalisis spesifikasi komponen-komponen pico
hydro
3.41 Mengevaluasi fitur-fitur perangkat lunak untuk
menggambar konstruksi sipil pico hydro
3.42 Mengevaluasi fitur-fitur perangkat lunak untuk
menggambar turbin dan kelengkapan mekanik pico
hydro.
3.43 Mengevaluasi fitur-fitur perangkat lunak untuk
menggambar sirkuit diagram sistem kontrol kelistrikan
pico hydro.
3.44 Menganalisis aspek-aspek penyusunan proposal
pembangunan pico hydro
3.45 Mengevaluasi desain bagian-bagian sipil pico hydro
3.46 Mengevaluasi desain bagianbagian turbin pico
hydro
3.47 Mengevaluasi desain bagianbagian kelengkapan
mekanik turbin pico hydro
3.48 Menganalisis fitting/ pengepasan komponen-
komponen turbin air.
3.49 Mengevaluasi parameter uji kinerja turbin air dan
kelengkapan mekanik pico hydro
3.50 Menganalisis desain dan spesifikasi panel sistem
kontrol pico hydro
3.51 Mengevaluasi parameter dan prosedur pengujian
panel sistem kontrol dan proteksi generator
3.52 Menerapkan sistem kelistrikan rumah pembangkit
isolated
3.53 Menerapkan pemasangan rangkaian listrik tiga
phasa tegangan rendah.
3.54 Menerapkan pemasangan transformator dan
rangkaian listrik tiga phasa tegangan menengah.
3.55 Menganalisis desain jaringan distribusi pada
PLTMH isolated
3.56 Menerapkan pemasangan rangkaian listrik rumah
tinggal tunggal sederhana dari PLTM isolated.
3.57 Menerapkan prosedur dan persiapan komisioning
PLTM
3.58 Menganalisis organisasi, sistem administrasi dan
manajemen
3.59 Menganalisis dokumen-dokumen adiministrasi dan
pengelolaan PLTMH
3.60 Menganalisis usaha-usaha produktif bagi
masyarakat dalam memanfaatkan energi listrik dari
PLTMH.
3.61 Menganalisis aspek-aspek keselamatan dan
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
kesehatan kerja di dalam pengelolaan PLTMH.

KI-4 4.1 Mempersiapkan pengoperasian PLTMH Off-Grid


1) Melaksanakan tugas spesifik, 4.2 Mengoperasikan PLTMH Off-Grid
dengan menggunakan alat, 4.3 Membuat laporan kinerja teknis PLTMH Off-Grid
informasi, dan prosedur kerja 4.4 Mengelola PLTMH Off-Grid
yang lazim dilakukan serta 4.5 Mempersiapkan pengoperasian PLTM On-Grid
menyelesaikan masalah kompleks 4.6 Mengoperasikan PLTM On-Grid pada Modus Manual
sesuai dengan bidang dan lingkup 4.7 Mengoperasikan PLTM On-Grid pada Modus Auto
kerja Teknik Energi Surya, Hidro 4.8 Mengoperasikan PLTM On-Grid pada kondisi padam
dan Angin Menampilkan kinerja (Black Out)
mandiri dengan mutu dan 4.9 Mengoperasikan sistem SCADA pada PLTM On-Grid
kuantitas yang terukur sesuai 4.10 Merencanakan pemeliharaan berkala PLTM on-grid
dengan standar kompetensi kerja. 4.11 Memelihara komponenkomponen bangunan sipil
2) Menunjukkan keterampilan PLTM on-grid
menalar, mengolah, dan menyaji 4.12 Memelihara Turbin PLTM ongrid dan kelengkapan
secara efektif, kreatif, produktif, mekaniknya
kritis, mandiri, kolaboratif, 4.13 Memelihara komponen elektrikal PLTM on-grid
komunikatif, dan solutif dalam 4.14 Memelihara komponen alat-alat bantu PLTM on-grid
ranah abstrak terkait dengan 4.15 Merencanakan perbaikan bagian-bagian PLTM on-
pengembangan dari yang grid
dipelajarinya di sekolah, serta 4.16 Memelihara komponen dan sistem SCADA
mampu melaksanakan tugas 4.17 Melakukan studi kelayakan pembangunan PLTMH
spesifik secara mandiri. 4.18 Menyusun dan mengajukan laporan studi kelayakan
3) Menunjukkan keterampilan pembangunan PLTMH
mempersepsi, kesiapan, meniru, 4.19 Membuat Detail Engineering Design (DED) PLTMH
membiasakan gerak mahir, 4.20 Membangun bagian-bagian sistem pembawa air
menjadikan gerak alami, sampai PLTMH.
dengan tindakan orisinal dalam 4.21 Membangun rumah pembangkit (power house)
ranah konkret terkait dengan 4.22 Memilih jenis dan kapasitas turbin serta tata letak
pengembangan dari yang turbin sesuai hasil studi kelayakan.
dipelajarinya di sekolah, serta 4.23 Memasang pintu air dan trash rack
mampu melaksanakan tugas 4.24 Memasang pipa pesat
spesifik secara mandiri. 4.25 Memasang crane pada rumah pembangkit
4.26 Memasang komponen penghubung penstock dan
turbin
4.27 Memasang landasan generator dan turbin
4.28 Memasang turbin pada landasan
4.29 Memasang generator pada landasan
4.30 Memasang transmisi mekanik
4.31 Memasang sistem kontrol dan proteksi
4.32 Memasang transformator
4.33 Memasang switchgear (gardu induk)
4.34 Memasang instalasi listrik penerangan
4.35 Memasang sistem alat-alat bantu (Auxiliary System)
4.36 Memasang sistem SCADA
4.37 Membuat sketsa bagianbagian konstruksi sipil
PLTMH
4.38 Membuat sketsa bagianbagian turbin dan kelengkapan
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
mekanik pico hydro.
4.39 Membuat sketsa bagianbagian sistem kontrol
kelistrikan pico hydro.
4.40 Menyusun spesifikasi komponen-komponen pico
hydro
4.41 Menggambar ulang bagianbagian konstruksi sipil pico
hydro menggunakan perangkat lunak
4.42 Menggambar ulang komponen-komponen turbin dan
kelengkapan mekanik pico hydro menggunakan perangkat
lunak
4.43 Menggambar ulang sirkuit diagram sistem kontrol
kelistrikan pico hydro menggunakan perangkat lunak
4.44 Menyusun proposal sederhana pembangunan pico
hydro
4.45 Membuat bagian-bagian sipil piko hidro sesuai
gambar kerja
4.46 Membuat bagian-bagian turbin piko hidro sesuai
gambar kerja
4.47 Membuat bagian-bagian kelengkapan mekanik turbin
pico hydro sesuai gambar kerja.
4.48 Merakit komponen-komponen turbin air dan
kelengkapan
4.49 Menguji kinerja dan karakteristik turbin dan
kelengkapan mekanik pico hydro sesuai prosedur dan
standar pengujian.
4.50 Merakit komponen-komponen panel sistem kontrol
pico hydro berdasarkan gambar kerja.
4.51 Menguji kinerja jenis-jenis sistem kontrol dan proteksi
generator pada test bed
4.52 Menginstalasi sistem kelistrikan rumah pembangkit
isolated
4.53 Memasang rangkaian listrik tiga phasa tegangan
rendah
4.54 Memasang transformator dan rangkaian listrik tiga
phasa tegangan menengah.
4.55 Menginstalasi jaringan distribusi pada PLTMH
isolated
4.56 Memasang rangkaian listrik rumah tinggal tunggal
sederhana dari PLTMH isolated.
4.57 Melakukan komisioning pengoperasian PLTM
4.58 Merencanakan pengelolaan PLTMH sebagai sebuah
unit usaha.
4.59 Menggunakan dokumendokumen administrasi dan
pengelolaan PLTMH sebagai sebuah unit usaha.
4.60 Membuat usaha-usaha produktif bagi masyarakat
dalam memanfaatkan energi listrik dari PLTMH.
4.61 Melaksanakan keselamatan dan kesehatan kerja dalam
pengelolaan PLTMH
SILABUS MATA PELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK


Bidang Keahlian : Teknik Pertembangan
Program Keahlian : Teknik Energi Terbarukan
Paket Keahlian : Teknik Energi Hidro
Mata Pelajaran : Energi Hidro
Kelas : XI Sem 3 dan 4
Jumlah Jam : 16 jam/ minggu

Kompetensi Inti

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong-
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan


faktual, konseptual, operasional lanjut, dan metakognitif secara multidisiplin sesuai
dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Energi Surya, Hidro dan Angin pada tingkat
teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian
dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan
internasional.

KI 4 :
1) Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta menyelesaikan masalah kompleks sesuai dengan
bidang dan lingkup kerja Teknik Energi Surya, Hidro dan Angin Menampilkan
kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja.
2) Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik secara mandiri.
3) Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak
mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik secara mandiri.
Kelas XI (Sem 3)
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
1.1 Menyadari kebesaran
Tuhan, bahwa alam raya ini
dikelola oleh Tuhan yang
Maha Sempurna dengan
sangat sempurna, sehinngga
terjadi harmoni yang
dinamis di alam raya ini
1.2 Meningkatkan motivasi
untuk belajar lebih lanjut
tentang pengelolaan
pengoperasian dan
pemeliharaan pembangkit
sehingga lebih optimal dan
tahan lama.
1.3 Menjaga keseimbangan
alam dengan memelihara
dan menggunakan
sumberdaya alam secara
bijaksana, serta memahami
karaktersitik dari alam ini.

2.1 Menerapkan perilaku


ilmiah, profesional dan
kerja tim dalam
mengaplikasikan
pengetahuan dan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
keterampilan dasar
teknologi energi terbarukan
2.2 Mengembangkan prilaku
ilmiah dan profesional
dalam menerapkan
pengetahuan pengelolaan
,pengoperasian dan
pemeliharaan secara tim
sehingga memberikan
manfaat maksimal bagi
manusia dan lingkungan
2.3 Menghargai pentingnya
kerja tim dalam
menerapkan pengetahuan
dan keterampilan
pengelolaan, pngoperasian
dan pemeliharan PLTMH
agar pembangkit akan lebih
maksimal dan tahan lama.
3.1 Menerapkan persiapan • Karakteristik dan potensi Mengamati • Penugasan: 20 • Modul
pengoperasian PLTMH Off- staff dan pelanggan • Merencanakan studi potensi staff dan melalui pengukuran, • Referens
Grid • Pembukuan Eskpor diskusi kelompok. penghitungan i lainnya
4.1 Mempersiapkan impor energi listrik • Membuat instrumen survey potensi pelanggan • Observasi:
pengoperasian PLTMH Off- • Struktur organisasi dan Menanya laporan
Grid pembagian tugas • Mengidentifikasi komponen-komponen energi pengamatan
• Pengelolaan staff dan impor dan eskpor • Portofolio:
pelanggan • Merencanakan pembukuan ekspor dan impor Laporan
• Pengelolaan energi energi penugasan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
• Pembukuan Keuangan • Mendata energi ekspor dan impor dari dan ke komprehensif
• Pengelolaan keuangan PLTMH secara berkala • Tes lisan dan
• Pengelolaan Mengumpulkan data tertulis
pemeliharaan dan • Menganalisis komponen-komponen
perbaikan. pemeliharaan dan sumber daya
• Semua aspek pengelolaan • Membuat jadwal dan supervisi pemeliharan
• Melakukan kunjungan ke kantor desa/
kecamatan untuk pengumpulan data awal
• Melakukan survey ke masyarakat dan
lingkungan industri
Mengasosiasi
• Menghitung biaya pengelolaan PLTMH
• Merencanakan pembukuan keuangan
• Melakukan pembukuan keuangan dengan tertib
• Melaksanakan program pemeliharaan dan
perbaikan PLTMH
Mengkomunikasikan
• Menyajikan program kerja dan pelaksanaannya
kepada pemangku kepentingan
• Melaporkan energi impor dan ekspor secara
berkala
• Memberikan pelaporan keuangan sesuai
prosedur.
• Melakukan supervisi dan pelaporan
pemeliharaan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.2 Menerapkan prosedur • Analisis Usaha Produktif Mengamati • Penugasan: 20 •
pengoperasian PLTMH Off- • Perencanaan Usaha • Membangun gagasan usaha produktif melalui pengukuran,
Grid diskusi kelompok. penghitungan
Produktif Menanya • Observasi:
• Melakukan survey lapangan untuk usaha laporan
produktif pengamatan
Mengumpulkan data • Portofolio:
• Menyusun bussiness plan Laporan
• Membentuk struktur organisasi usaha penugasan
komprehensif
4.2 Mengoperasikan PLTMH • Pelaksanaan Sosialisasi Mengasosiasi
• Pengajuan proposal • Merencanakan sosialisasi
Off-Grid
• Melaksanakan sosialisasi melalui role play
Usaha
Mengkomunikasikan
• Mengajukan proposal kepada penhyandang
dana/ sponsor
• Melaksanakan kontrak
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.3 Menerapkan format laporan • Tipe PLTMH dan cara Mengamati • Penugasan: 20
kinerja teknis PLTMH-Off-Grid kerja macam-macam • Mereview/ mendiskusikan tipe-tipe PLTMH pengukuran,
4.3 Membuat laporan kinerja PLTMH • Melakukan kunjungan ke PLTMH yang relevan penghitungan
teknis PLTMH Off-Grid • Identifikasi kegiatan Menanya • Observasi:
pengoperasian PLTMH • Mengkaji cara kerja macam-macam model laporan
• Prosedur pengoperasian pintu air pengamatan
bagian-bagian PLTMH • Mengkaji cara kerja macam-macam model/tipe • Portofolio:
• Pembacaan alat ukur pengatur guide vane Laporan
debit air • Mengkaji cara kerja sistem kelistrikan dan penugasan
• Reveiw konstruksi pintu kontrol PLTMH komprehensif
air Mengumpulkan data • Tes lisan dan
• Pengoperasian pintu air • Menyusun prosedur pengoperasian suatu tertulis
• Pengoperasian turbin PLTMH
• Pengoperasian sistem • Membuat laporan kunjungan
kelistrikan dan kontrol • Mengobservasi ketinggian air pada intake,
• Komponen-komponen saluran pengarah, fore bay, bendungan
laporan • Mendemonstrasikan pengoperasian pintu air
• Penyusunan laporan mulai dari intake hingga bendungan.
pengoperasian PLTMH • Mendemonstrasikan pengaturan guide vane
mengacu pada SOPnya
• Penyajian laporan
Mengasosiasi
pemeliharaan • Mendemonstrasikan pengaturan kontrol
pembebanan (ELC) dan distribusi
• Mendemontrasikan kerja paralel generator
• Melakukan sinkronisasi on grid ke jaringan
PLN
• Membuat laporan kegiatan demonstrasi
Mengkomunikasikan
• Menyusun laporan pengaporasian sesuai SOP
• Menyajikan laporan di dalam seminar
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.4 Menerapkan komponen- • Analisis pemeliharaan Mengamati • Penugasan: 16 • Modul
komponen pengelolaan PLTMH bangunan air • Memahami prinsip pemeliharan bangunan air pengukuran, • Reeferns
Off-Grid • Teknik-teknk Menanya penghitungan i lainnya
4.4 Mengelola PLTMH Off- pemeliharaan bangunan • Mengidentifikasi data pemeliharaan bangunan • Observasi:
Grid air air laporan
• Teknik-teknik Mengumpulkan data pengamatan
pemeliharan kualitas air • Membuat perencanaan pemeliharaan bangunan • Portofolio:
air. Laporan
Mengasosiasi penugasan
• Melakukan pemeliharaan bangunan air komprehensif
Mengkomunikasikan • Tes lisan dan
• Mengevaluasi pelaksanaan pemeliharaan tertulis
bangunan air
• Analisis pemeliharaan Mengamati
rumah pembangkit. • Memahami prinsip pemeliharan rumah
• Teknik-teknk pembangkit
pemeliharaan bangunan Menanya
air • Mengidentifikasi data pemeliharaan rumah
pembangkit
Mengumpulkan data
• Membuat perencanaan pemeliharaan rumah
pembangkit.
Mengasosiasi
• Melakukan pemeliharaan rumah pembangkit
• Mengevaluasi pelaksanaan pemeliharaan
rumah pembangkit.
• Komponen-komponen Mengkomunikasikan
laporan • Menyusun laporan pemeliharaan konstruksi
• Penyusunan laporan sipil PLTMH sesuai SOP dan tata tulis seminar
pemeliharaan konstruksi • Menyajikan laporan pemeliharaan konstruksi
sipil sipil di dalam seminar
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
• Penyajian laporan
konstruksi sipil
3.5 Menerapkan persisapan
pengoperasian PLTMH On-
Grid
4.5 Mempersiapkan
pengoperasian PLTMH On-
Grid
3.6 Menerapkan pengoperasian
PLTM On-Grid pada Modus
Manual
4.6 Mengoperasikan PLTM On-
Grid pada Modus Manual
3.7 Menerapkan prosedur
pengoperasian PLTM On-Grid
pada Auto
4.7 Mengoperasikan PLTM On-
Grid pada Modus Auto
3.10 Menerapkan prosedur
pengoperasian PLTM On-Grid
pada posisi Black Start
4.10 Mengoperasikan PLTM
On-Grid pada kondisi padam
(Black Out)
3.9 Menerapkan sistem
supervisory control and data
(SCADA) untuk
PLTM.
4.9 Mengoperasikan sistem
SCADA pada PLTM On-Grid
3.10 Menganalisis pemeliharaan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
berkala PLTM On-Grid
4.10 Merencanakan
pemeliharaan berkala PLTM
on-grid
3.11 Menganalisi kondisi  Menentukan Kehilangan Mengamati  Penugasan 30
komponen-komponen bangunan Energi  Mengamati selama guru menjelaskan dan pengukuran,
sipil PLTM-On-Grid  Menentukan Aliran Air mendemonstrasikan aplikasi teori di lab atau penghitungan
4.11 Memelihara komponen- dalam Pipa di lapangan  Observasi:
komponen bangunan sipil  Kerugian Head Lokal Menanya laporan
PLTM on-grid  Menentukan Head  Pengertian dari setiap aspek teori pengamatan
Bersih Turbin Mengumpulkan data  Portofolio:
 Pemilihan Diameter  Mengumplkan contoh aplikasi rumus di dalam Laporan
Penstock Ekonomis praktek penugasan
 Rumus Manning- Mengasosiasi komprehensif
Strickler  Menghubungkan antara rumus satu dengan  Tes lisan dan
 Disain Saluran rumus lainnya di dalam aplikasi di PLTMH tertulis
Pembawa Mengkomunikasikan
 Desain Saluran dengan  Menyajikan hasil-hasil perhitungan
Pelapisan
 Disain Struktur
Pembawa (terowongan
dan aqueduct
 Bilangan Froude
 Aliran Permukaan
Bebas Terowongan Air
dan Aqueduct
 Disain Struktur Intake
 Prosedur Perencanaan
 Lay Out Rumah
Pembangkit
3.12 Menganalisisi kondisi • Jenis turbin air Mengamati • Penugasan: 64 • Fasilitat
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
Turbin PLTM on-grid dan • Sistem transmisi turbin Melalui kepemimpinan kolektif dalam kelompok pengamatan or
kelengkapan mekaniknya air-generator besar peserta didik melakukan pengamatan praktikum • Buku
4.12 Memelihara Turbin PLTM • Test bed terharap peralatan pengujian tanpa beban, Pengujian referensi
ongrid dan kelengkapan • Teknik pengujian berkenaan dengan cara kerja, cara pemasangan pengukuran, yang
mekaniknya • Parameter uji tanpa beban dan car penyambunagn serta pengoperasiannya. penghitungan relevan
Menanya pengoperasian • Peralata
Setiap anggota kelompok siswa dapat • Portofolio: n uji
mengajukan pertanyaan berkenaaan dengan Laporan
pengujian turbin dan sistem transmisinya. penugasan
Mengumpulkan data komprehensif
Pengumpulan data dilakukan sebelum • Tes lisan dan
pemasangan, selama pemasangan dan setelah tertulis
pengujian turbin air dan sistem transmisi turbin-
generator
Pengujian tanpa beban dilakukan dua tahap.
Tahap pertama pengujian turbin air. Tahap kedua
pengujian sistem transmisi turbin air-generator.
Mengasosiasi
Data-data yang berhasil dikumpulkan dianalaisis
dan disimpulkan hasilnya
Mengkomunikasi
Semua proses pengujian dibuat laporan
kelompoknya dan disajikan dalam forum kelas.
3.13 Menganalisisi kondisi • Micro controler Mengamati • Penugasan 50 • gambar
komponen elektrikal PLTM on- • instrumentasi kontrol Masing-masing kelompok siswa secara berotasi : kelistrik
grid • Switch gear melakukan pengamatan terhadap desain sistem pengamata an dan
4.13 Memelihara komponen • Sistem proteksi kontrol, proteksi, switch gear dan generator yang n elektroni
elektrikal PLTM on-grid generator menggunakan berbagai media pembelajaran praktikum ka
Menanya Praktek • File
Setiap kelompok siswa membuat pertanyaan penghitunga gambar
analisis berkenaan dengan desain, cara n sistem
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
pemasangan dan teknik penyetelan sistem • Portofolio: kontrol,
kontrol, proteksi, switch gear dan generator. Laporan dan
Pertanyaan-pertanyaan dijawab melalui diskusi penugasan proteksi
kelompok di bawah bimbingan guru. komprehe PLTMH
Mengumpulkan data nsif ,
Setiap kelompok, baik secara individual ataupun • Tes lisan • Referens
kelompok kecil melakukan pendataan berkenaan dan i
dengan dengan analisis dan penerapan desain, tertulis
cara perakitan dan teknik penyetelan sistem
kontrol, proteksi, switch gear dan generator yang
dipelajari melalui kegiatan praktek, praktikum
atau studi literatur.
Mengasosiasi
Hasil anlalisis dan penalaran yang dilakukan oleh
setiap individu atau kelompok pada setiap desain,
perakitan dan penyetelan sistem kontrol, proteksi,
switch gear dan generator didiskusikan untuk
memperoleh hasil analisis dan penerapan yang
sama antar anggota kelompok
Mengkomunikasi
Setelah seluruh materi dipelajarai oleh semua
kelompok, maka setiap perwakilan kelompok
mempresentasikan hasil analisis dan penalaran
berkenaan dengan desain, perakitan dan
penyetelan bagian-bagian sistem kontrol,
proteksi, switch gear dan generator kepada
kelompok lain dan guru untuk mengkonfirmasi
dan menyamakan persepsi seluruh kelompok
3.14 Menganalisisi kondisi
komponen alat-alat bantu
PLTM on-grid
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
4.14 Memelihara komponen
alat-alat bantu PLTM on-grid
3.15 Menerapkan prosedur
perbaikan bagian-bagian PLTM
On-Grid
4.15 Merencanakan perbaikan
bagian-bagian PLTM on-grid

3.16 Menganalisisi kondisi


komponen dan sistem SCADA
4.16 Memelihara komponen dan
sistem SCADA
3.17 Menganalisis potensi daya  Data hasil studi Mengamati • Penugasan 40 • Fasilitat
untuk pembangunan PLTMH kelayakan Masing-masing kelompok siswa secara kelompok :pengamat or
4.17 Melakukan studi kelayakan  Spesifikasi komponen melakukan pengamatan terhadap dokumen dan an • Buku
pembangunan PLTMH instalasi kelistrikan referensi untuk merancang instalasi kelistrikan praktikum referensi
yang tersedia di pasar PLTMH pengukura yang
 Harga komponen Menanya n, relevan
 Jadwal pembuatan Setiap kelompok siswa membuat pertanyaan penghitun • Alat-alat
Desain gambar yang bersifat evaluasi terhadaptamplate desain gan gambar
instalasi kelistrikan PLTMH serta data hasil studi perancanga • Bahan
kelayakan untuk memastikan lebar runner yang n praktik
diperlukan. • Portofolio: (kertas
Mengumpulkan data Laporan gambar)
Setiap kelompok, melakukan analisis dan penugasan • Softwar
modifikasi terhadap gambar instalasi kelistrikan komprehe e
PLTMH berdasarkan perhitungan matematis. nsif gambar
Pengumpulan data pun dilakukan terhadap Tes lisan dan
spesfikasi, harga, jadwal pembuatan. tertulis
Mengasosiasi
Data hasil perhitungan digabungkan dan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
didiskusikan kemungkinan bekerjanya instalasi
kelistrikan PLTMH tsb.
Selanjutnya merancang gambar desain instalasi
kelistrikan PLTMH untuk PLTMH hasil studi
kelayakan
Mengkomunikasi
Mempresentasikan gambar rancangan,
spesifikasi, perkiraan biaya dan jadwal
pembuatan.
3.18 Menganalisis panduan  Desain gambar Mengamati • Penugasan:pe 36 • Fasilitat
penyusunan dan pengajuan  Pemeriksaan kualitas Masing-masing kelompok siswa secara kelompok ngamatan or
laporan studi kelayakan komponen-komponen melakukan pengamatan terhadap dokumen dan praktikum • Buku
pembangunan PLTMH  Proses pembuatan referensi untuk pembuatan sistem kontrol dan pengukuran, referensi
4.18 Menyusun dan instrumen kontrol dan proteksi penghitungan yang
mengajukan laporan studi sistem proteksi Menanya Pembuatan, relevan
kelayakan pembangunan  Pengujian produk Setiap kelompok siswa membuat pertanyaan pengujian • Alat-alat
PLTMH yang bersifat evaluasi terhadapprosedur • Portofolio: perakita
pembuatan instrumen kontrol dan proteksi Laporan n
Mengumpulkan data penugasan elektroni
Setiap kelompok, melakukan pemeriksaan komprehensif ka
terhadap kualitas bahan dan perakitan komponen. • Tes lisan dan • Gambar
Mengasosiasi tertulis desain
Pengujian dilakukan setiap subsistem selesai sistem
dirakit. kontrol
Pengujian keseluruhan sistem kontrol dan dan
proteksi setelah perakitan seluruhnya selesai. proteksi
Mengkomunikasi PLTMH
Mempresentasikan kinerja instrumen kontrol dan • Alat
proteksi kepada forum dan guru di lab. penguku
ran dan
pengujia
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
n
instrume
n
kontrol
dan
proteksi
3.19 Menganalisis data-data
hasil studi kelayakan
4.19 Membuat Detail
Engineering Design (DED)
PLTMH
3.20 Merancang bagian-bagian
sistem pembawa air PLTMH.
4.20 Membangun bagian-bagian
sistem pembawa air PLTMH.
3.21 Merancang rumah
pembangkit (power house)
4.21 Membangun rumah
pembangkit (power house)
3.22 Menganalisis pemilihan • Desain Pulley and belt Mengamati • Penugasan:pe 80 • Fasilitat
jenis dan kapasitas turbin serta • Desain Plummer block Masing-masing kelompok siswa secara kelompok ngamatan or
tata letak turbin sesuai hasil • Desain Flywheel melakukan pengamatan terhadap bagian-bagian praktikum • Buku
studi kelayakan. • Desain Kopling rinci dari sistem transmisi turbin air-generator pengukuran, referensi
4.22 Memilih jenis dan • Desain Base frame Pengamatan menggunakan gambar tamplate yang penghitungan yang
kapasitas turbin serta tata letak ada pada software sistem transmisi turbin air- • Portofolio: relevan
turbin sesuai hasil studi crossflowatau gambar tercetak. Laporan • Alat-alat
kelayakan. Pengamatan juga dilakukan terhadap data hasil penugasan gambar
studi kelayakan berkenaan dengan debit, head komprehensif • Bahan
dan daya terbangkitkan. • Tes lisan dan praktik
Menanya tertulis (kertas
Setiap kelompok siswa membuat pertanyaan gambar)
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
yang bersifat evaluasi terhadap gambar tamplate Software
dan hasil studi kelayakan untuk memastikan gambar
ukuran sistem transmisi turbin air-generator yang
diperlukan.
Mengumpulkan data
Setiap kelompok, baik secara individual ataupun
kelompok kecil melakukan analisis dan
modifikasi atau mebuat ukuran baru bagian-
bagian sistem transmisi turbin air-generator
setelah ukuran diketahui.
Mengasosiasi
Data ukuran setiap bagian sistem transmisi turbin
air-generator yang berhasil dihitung selanjutnya
digabungkan untuk dievaluasi kecocokannya,
agar ketika benda kerja dibuat dan dirakit dapat
membentuk sebuah unit utuh. Jika ukuran telah
sesuai maka setiap kelompok membuat gambar
kerja bagian-bagian sistem transmisi turbin air-
generator sesuai ukuran.
Mengkomunikasi
Gambar rancangan bagian-bagian sistem
transmisi turbin air-generator selanjutnya
dipresentasikan baik dalam bentuk terurai
maupun assembly untuk memperoleh masukan
dari para peserta didik dan guru.
3.23 Menerapkan prosedur • Pipa pesat Menanya • Penugasan: 24 • Modul
pemasangan pintu air dan trash • Dudukan pipa pesat • Teknik pemasangan pipa pesat dan trash rack pengukuran, dan
rack • Pengikatan pipa pesat Mengamati penghitungan referens
4.23 Memasang pintu air dan • Persambunagn pipa • Mengamati bentuk trash rack dan teknik • Observasi: i lainnya
trash rack pesat pemasangan / persambungannt laporan
• Bentuk trash rack Mengumpulkan datasosiasi pengamatan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
Posisi / kedudukan trash • Teknik pemasangan pipa pesat dan trash rack • Portofolio:
rack yang benar dan salah Laporan
Mengasosiasikan penugasan
• Menyusun temuan ke dalam bentuk laporan komprehensif
Mengkomunikasikan Tes lisan dan
• Menyajikan / mempresentasikan temuan tertulis
3.24 Menerapkan prosedur
pemasangan pipa pesat
4.24 Memasang pipa pesat
3.25 Menerapkan prosedur
pemasangan crane pada rumah
pembangkit
4.25 Memasang crane pada
rumah pembangkit
3.26 Menerapkan prosedur
pemasangan penghubung
penstock dan turbin
4.26 Memasang komponen
penghubung penstock dan
turbin
3.27 Menerapkan prosedur • Pulley and belt Mengamati • Penugasan:pe 30 • Modul
pemasangan generator dan • Plummer block Masing-masing kelompok siswa secara berotasi ngamatan • Referens
turbin • Flywheel melakukan pengamatan terhadap desain cara praktikum i
4.27 Memasang landasan • Kopling pemasangan dan teknik penyetelan sistem (pulley pengukuran, • Video
generator dan turbin • Base frame dan belt, plummer block, flywheel, kopling dan penghitungan • Site
base frame) yangmenggunakan berbagai media • Portofolio: Plant
pembelajaran Laporan
Menanya penugasan
Setiap kelompok siswa membuat komprehensif
pertanyaananalisis berkenaan dengan desain, cara • Tes lisan dan
pemasangan dan teknik penyetelan sistem.
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
Pertanyaan-pertanyaan dijawab melalui diskusi tertulis
kelompok di bawah bimbingan guru.
Mengumpulkan data
Setiap kelompok, baik secara individual ataupun
kelompok kecil melakukan pendataan berkenaan
dengan dengan analisis dan penerapan desain,
cara pemasangan dan teknik penyetelan sistem
yang dipelajari melalui kegiatan praktek,
praktikum atau studi literatur.
Mengasosiasi
Hasil anlalisis dan penalaran yang dilakukan oleh
setiap individu atau kelompok pada setiap desain,
pemasangan dan penyetelan sistem didiskusikan
untuk memperoleh hasil analisis dan penerapan
yang sama antar anggota kelompok
Mengkomunikasi
Setelah seluruh materi dipelajarai oleh semua
kelompok, maka setiap perwakilan kelompok
mempresentasikan hasil analisis dan penalaran
berkenaan dengan desain, pemasangan dan
penyetelan bagian-bagian sistem kepada
kelompok lain dan guru untuk mengkonfirmasi
dan menyamakan persepsi seluruh kelompok.
3.28 Menganalisis pemasangan
turbin PLTM.
4.28 Memasang turbin pada
landasan
3.29 Menganalisis pemasangan
generator PLTM.
4.29 Memasang generator pada
landasan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.30 Menerapkan prosedur
pemasangan transmisi mekanik
4.30 Memasang transmisi
mekanik
3.31 Menerapkan pemasangan • Micro controler Mengamati • Penugasan 50 • gambar
sistem kontrol dan proteksi • instrumentasi kontrol Masing-masing kelompok siswa secara berotasi : kelistrik
4.31 Memasang sistem kontrol • Switch gear melakukan pengamatan terhadap desain sistem pengamata an dan
dan proteksi • Sistem proteksi kontrol, proteksi, switch gear dan generator yang n elektroni
• generator menggunakan berbagai media pembelajaran praktikum ka
Menanya Praktek • File
Setiap kelompok siswa membuat pertanyaan penghitunga gambar
analisis berkenaan dengan desain, cara n sistem
pemasangan dan teknik penyetelan sistem • Portofolio: kontrol,
kontrol, proteksi, switch gear dan generator. Laporan dan
Pertanyaan-pertanyaan dijawab melalui diskusi penugasan proteksi
kelompok di bawah bimbingan guru. komprehe PLTMH
Mengumpulkan data nsif ,
Setiap kelompok, baik secara individual ataupun • Tes lisan • Referens
kelompok kecil melakukan pendataan berkenaan dan i
dengan dengan analisis dan penerapan desain, tertulis
cara perakitan dan teknik penyetelan sistem
kontrol, proteksi, switch gear dan generator yang
dipelajari melalui kegiatan praktek, praktikum
atau studi literatur.
Mengasosiasi
Hasil anlalisis dan penalaran yang dilakukan oleh
setiap individu atau kelompok pada setiap desain,
perakitan dan penyetelan sistem kontrol, proteksi,
switch gear dan generator didiskusikan untuk
memperoleh hasil analisis dan penerapan yang
sama antar anggota kelompok
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
Mengkomunikasi
Setelah seluruh materi dipelajarai oleh semua
kelompok, maka setiap perwakilan kelompok
mempresentasikan hasil analisis dan penalaran
berkenaan dengan desain, perakitan dan
penyetelan bagian-bagian sistem kontrol,
proteksi, switch gear dan generator kepada
kelompok lain dan guru untuk mengkonfirmasi
dan menyamakan persepsi seluruh kelompok
3.32 Menerapkan pemasangan
transformer pada PLTM
4.32 Memasang transformator
3.33 Menerapkan pemasangan
switch gear pada PLTM
4.33 Memasang switchgear
(gardu induk)
3.34 Menerapkan pemasangan • Rangkaian instalasi Mengamati • Penugasan: 40 • gambar
instalasi listrik penerangan pada kelisitrikan PLTMH Masing-masing kelompok siswa secara berotasi pengamatan kelistrik
PLTM • Transformator melakukan pengamatan terhadap desain instalasi praktikum an dan
4.34 Memasang instalasi listrik • Jaringan Transmisi kelistrikan PLTMH yang menggunakan berbagai Praktek elektroni
penerangan tegangan rendah dan media pembelajaran penghitungan ka
menengah Menanya • Portofolio: • File
• Jaringan distribusi Setiap kelompok siswa membuat pertanyaan Laporan gambar
• Instalasi pemakaian analisis berkenaan dengan desain, cara penugasan sistem
• Instrumentasi eksport pemasangan dan teknik penyetelan instalasi komprehensif kontrol,
import energi listrik. kelistrikan PLTMH. Pertanyaan-pertanyaan • Tes lisan dan dan
dijawab melalui diskusi kelompok di bawah tertulis proteksi
bimbingan guru. PLTMH
Mengumpulkan data ,
Setiap kelompok, baik secara individual ataupun • Referens
kelompok kecil melakukan pendataan berkenaan i
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
dengan dengan analisis dan penerapan desain,
cara perakitan dan teknik penyetelan instalasi
kelistrikan PLTMH yang dipelajari melalui
kegiatan praktek, praktikum atau studi literatur.
Mengasosiasi
Hasil anlalisis dan penalaran yang dilakukan oleh
setiap individu atau kelompok pada setiap desain,
perakitan dan penyetelan instalasi kelistrikan
PLTMH didiskusikan untuk memperoleh hasil
analisis dan penerapan yang sama antar anggota
kelompok
Mengkomunikasi
Setelah seluruh materi dipelajarai oleh semua
kelompok, maka setiap perwakilan kelompok
mempresentasikan hasil analisis dan penalaran
berkenaan dengan desain, perakitan dan
penyetelan bagian-bagian instalasi kelistrikan
PLTMH kepada kelompok lain dan guru untuk
mengkonfirmasi dan menyamakan persepsi
seluruh kelompok
3.35 Menerapkan pemasangan
unitunit alat bantu (Auxiliary
System) pada PLTM
4.35 Memasang sistem alat-alat
bantu (Auxiliary System)
3.36 Menerapkan sistem dan
cara kerja SCADA
4.36 Memasang sistem SCADA
3.37 Menganalisis desain
konstruksi sipil pico hydro.
4.37 Membuat sketsa
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
bagianbagian konstruksi sipil
PLTMH
3.38 Menganalisis desain turbin
dan kelengkapan mekanik pico
hydro.
4.38 Membuat sketsa
bagianbagian turbin dan
kelengkapan mekanik pico
hydro.
3.39 Menganalisis desain sistem
kontrol kelistrikan pico hydro.
4.39 Membuat sketsa
bagianbagian sistem kontrol
kelistrikan pico hydro.
3.40 Menganalisis spesifikasi
komponen-komponen pico
hydro
4.40 Menyusun spesifikasi
komponen-komponen pico
hydro
3.41 Mengevaluasi fitur-fitur
perangkat lunak untuk
menggambar konstruksi sipil
pico hydro
4.41 Menggambar ulang
bagianbagian konstruksi sipil
pico hydro menggunakan
perangkat lunak
3.42 Mengevaluasi fitur-fitur
perangkat lunak untuk
menggambar turbin dan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
kelengkapan mekanik pico
hydro.
4.42 Menggambar ulang
komponen-komponen turbin
dan kelengkapan mekanik pico
hydro menggunakan perangkat
lunak
3.43 Mengevaluasi fitur-fitur
perangkat lunak untuk
menggambar sirkuit diagram
sistem kontrol kelistrikan pico
hydro.
4.43 Menggambar ulang sirkuit
diagram sistem kontrol
kelistrikan pico hydro
menggunakan perangkat lunak
3.44 Menganalisis aspek-aspek
penyusunan proposal
pembangunan pico hydro
4.44 Menyusun proposal
sederhana pembangunan pico
hydro
3.45 Mengevaluasi desain
bagian-bagian sipil pico hydro
4.45 Membuat bagian-bagian
sipil piko hidro sesuai gambar
kerja
3.46 Mengevaluasi desain
bagianbagian turbin pico hydro
4.46 Membuat bagian-bagian
turbin piko hidro sesuai gambar
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
kerja
3.47 Mengevaluasi desain
bagianbagian kelengkapan
mekanik turbin pico hydro
4.47 Membuat bagian-bagian
kelengkapan mekanik turbin
pico hydro sesuai gambar kerja.
3.48 Menganalisis fitting/
pengepasan komponen-
komponen turbin air.
4.48 Merakit komponen-
komponen turbin air dan
kelengkapan
3.49 Mengevaluasi parameter
uji kinerja turbin air dan
kelengkapan mekanik pico
hydro
4.49 Menguji kinerja dan
karakteristik turbin dan
kelengkapan mekanik pico
hydro sesuai prosedur dan
standar pengujian.
3.50 Menganalisis desain dan
spesifikasi panel sistem kontrol
pico hydro
4.50 Merakit komponen-
komponen panel sistem kontrol
pico hydro berdasarkan gambar
kerja.
3.51 Mengevaluasi parameter
dan prosedur pengujian panel
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
sistem kontrol dan proteksi
generator
4.51 Menguji kinerja jenis-jenis
sistem kontrol dan proteksi
generator pada test bed
3.52 Menerapkan sistem
kelistrikan rumah pembangkit
isolated
4.52 Menginstalasi sistem
kelistrikan rumah pembangkit
isolated
3.53 Menerapkan pemasangan
rangkaian listrik tiga phasa
tegangan rendah.
4.53 Memasang rangkaian
listrik tiga phasa tegangan
rendah
3.54 Menerapkan pemasangan
transformator dan rangkaian
listrik tiga phasa tegangan
menengah.
4.54 Memasang transformator
dan rangkaian listrik tiga phasa
tegangan menengah.
3.55 Menganalisis desain
jaringan distribusi pada
PLTMH isolated
4.55 Menginstalasi jaringan
distribusi pada PLTMH isolated
3.56 Menerapkan pemasangan • Kebutuhan alat dan bahan Menanya • Penugasan: 60 Modul
rangkaian listrik rumah tinggal • Komnposisi campuran • Teknik batu beton pengukuran, dan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
tunggal sederhana dari PLTM bahan Mengamatimati penghitungan referensi
isolated. • Teknik batu beton • Bagaimana para tukang bekerja di dalam • Observasi: lainnya
4.56 Memasang rangkaian • Teknik pemasangan bata pembuatan bangunan air PLTMH laporan
listrik rumah tinggal tunggal
sederhana dari PLTMH • Tekneik plesteran Mengumpulkan data pengamatan
isolated. • Teknik pengecoran • Data-data metode pengerjaan dicacat • Portofolio:
• Teknik penguatan Merngasosiasi Laporan
sambungan • Menyusun data ke dalam tulisan laporan penugasan
• Teknik kuda-kuda atap Mengkomuikasikan komprehensif
Mempresentasikan hasil kegiatan Tes lisan dan
tertulis
3.57 Menerapkan prosedur dan
persiapan komisioning PLTM
4.57 Melakukan komisioning
pengoperasian PLTM
3.58 Menganalisis organisasi,
sistem administrasi dan
manajemen PLTMH.
4.58 Merencanakan pengelolaan
PLTMH sebagai sebuah unit
usaha.
3.59 Menganalisis dokumen- • Karakteristik dan potensi Mengamati • Penugasan: 20 • Modul
dokumen adiministrasi dan staff dan pelanggan • Merencanakan studi potensi staff dan melalui pengukuran, • Referen
pengelolaan PLTMH diskusi kelompok. penghitungan si
4.59 Menggunakan • Membuat instrumen survey potensi pelanggan • Observasi: lainnya
dokumendokumen administrasi • Pembukuan Eskpor Menanya laporan
dan pengelolaan PLTMH impor energi listrik • Mengidentifikasi komponen-komponen energi pengamatan
sebagai sebuah unit usaha. impor dan eskpor • Portofolio:
• Merencanakan pembukuan ekspor dan impor Laporan
energi penugasan
• Mendata energi ekspor dan impor dari dan ke komprehensi
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
PLTMH secara berkala • Tes lisan dan
• Struktur organisasi dan Mengumpulkan data tertulis
pembagian tugas • Menganalisis komponen-komponen
• Pengelolaan staff dan pemeliharaan dan sumber daya
pelanggan • Membuat jadwal dan supervisi pemeliharan
• Pengelolaan energi • Melakukan kunjungan ke kantor desa/
kecamatan untuk pengumpulan data awal
• Melakukan survey ke masyarakat dan
lingkungan industri
• Pembukuan Keuangan Mengasosiasi
• Pengelolaan keuangan • Menghitung biaya pengelolaan PLTMH
• Pengelolaan • Merencanakan pembukuan keuangan
pemeliharaan dan • Melakukan pembukuan keuangan dengan
perbaikan. tertib
• Melaksanakan program pemeliharaan dan
perbaikan PLTMH an PLTMH
• Semua aspek Mengkomunikasikan
pengelolaan • Menyajikan program kerja dan pelaksanaannya
kepada pemangku kepentingan
• Melaporkan energi impor dan ekspor secara
berkala
• Memberikan pelaporan keuangan sesuai
prosedur.
• Melakukan supervisi dan pelaporan
pemeliharaan
3.60 Menganalisis usaha-usaha • Analisis pemeliharaan Mengamati • Penugasan: 30 • Modul
produktif bagi masyarakat bangunan air • Memahami prinsip pemeliharan bangunan air pengukuran, • Referen
dalam memanfaatkan energi • Teknik-teknk Menanya penghitungan si
listrik dari PLTMH. pemeliharaan bangunan • Mengidentifikasi data pemeliharaan bangunan • Observasi: lainnya
4.60 Membuat usaha-usaha air air laporan
produktif bagi masyarakat • Teknik-teknik Mengumpulkan data pengamatan
dalam memanfaatkan energi pemeliharan kualitas air • Membuat perencanaan pemeliharaan bangunan • Portofolio:
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
listrik dari PLTMH. air. Laporan
Mengasosiasi penugasan
• Melakukan pemeliharaan bangunan air komprehensif
Mengkomunikasikan • Tes lisan dan
• Mengevaluasi pelaksanaan pemeliharaan tertulis
bangunan air
• Analisis pemeliharaan Mengamati
rumah pembangkit. • Memahami prinsip pemeliharan rumah
• Teknik-teknk pembangkit
pemeliharaan bangunan Menanya
air • Mengidentifikasi data pemeliharaan rumah
pembangkit
Mengumpulkan data
• Membuat perencanaan pemeliharaan rumah
pembangkit.
Mengasosiasi
• Melakukan pemeliharaan rumah pembangkit
• Mengevaluasi pelaksanaan pemeliharaan
rumah pembangkit.
• Komponen-komponen Mengkomunikasikan
laporan • Menyusun laporan pemeliharaan konstruksi
• Penyusunan laporan sipil PLTMH sesuai SOP dan tata tulis seminar
pemeliharaan konstruksi • Menyajikan laporan pemeliharaan konstruksi
sipil sipil di dalam seminar
• Penyajian laporan
konstruksi sipil
3.61 Menganalisis aspek-aspek • Reveiw pengenalan Mengamati • Penugasan: 20 • Modul
keselamatan dan kesehatan komponen dan fungsi • Hal-hal penting K3 dalam PLTMH pengukuran, • Referen
kerja di dalam pengelolaan PLTMH Menanya penghitungan si
PLTMH. • Pemeliharaan rutin • Melakukan obsevasi terhadap model-model • Observasi: lainnya
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
4.61 Melaksanakan keselamatan PLTMH peimeliharaan PLTMH laporan
dan kesehatan kerja dalam Mengumpulkan data pengamatan
pengelolaan PLTMH • Mereveiw pengenalan komponen dan fungsi • Portofolio:
PLTMH Laporan
Mengasosiasi penugasan
• Melaksanakan pemeliharaan rutin PLTMH komprehensif
• Pemeliharaan berkala • Melaksanakan pemeliharaan berkala PLTMH • Tes lisan dan
PLTMH tertulis
• Pemeliaraan total • Melaksanakan pemeliaraan total (overhaul)
(overhaul) PLTMH PLTMH
• Ujicoba PLTMH • Melaksanakan ujicoba PLTMH
• Laporan pemeliharaan Mengkomunikasikan
• Menyusun laporan pemeliharaan

You might also like