You are on page 1of 4

Nama : Dany Mahdyawan Agusta

NIM : 142150107
Kelas : EA-B

UJIAN TAKE HOME


ANALISIS LAPORAN KEUANGAN

Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian


PT Golden Plantation
(dalam jutaan rupiah)

2014 2015 2016 2017


Penjualan Neto 137.617 128.703 177.239 214.860
Beban Pokok Penjualan (110.229) (100.391) (134.824) (188.113)
Laba Kotor 27.388 28.313 42.415 26.747
Beban Usaha (26.565) (32.553) (48.119) (43.170)
Pendapatan Lain-lain 22.324 3.016 30.049 3.287
Beban Lain-lain (18.410) (22.817) (2.691) (1.670)
Laba Usaha 4.737 (24.041) 21.654 (14.806)
Rugi Penghapusan Aset Tetap - - - (2.103)
Biaya Keuangan Neto 673 3.567 (6.646) (6.500)
Laba Sebelum Pajak 5.410 (20.474) 15.008 (23.410)
Manfaat Pajak Penghasilan 7.372 4.098 (7.001) (11.533)
Laba (Rugi) Tahun Berjalan 12.782 (16.376) 7.997 (34.943)
Jumlah Laba (Rugi)
6.720 (15.299) 7.675 (36.090)
Komprehensif Tahun Berjalan
Laba (Rugi) Tahun Berjalan
yang dapat Diatribusikan 9.167 (13.357) 802 (26.301)
kepada Pemilik Entitas Induk
Laba (Rugi) Tahun Berjalan
yang dapat Diatribusikan
(2.447) (3.019) 7.196 (8.642)
kepada Kepentingan Non
Pengendali
Marjin Laba Kotor 19,9% 22,0% 23,9% 12,4%
Marjin Laba Usaha 3,7% -18,7% 12,2% (6,9%)
Marjin Laba Bersih 9.5% -12,7% 4,5% (16,3%)
Pertumbuhan Penjualan (6,48%) 37,71% 21,23%
Beban Usaha/Penjualan (0,25) (0,27) (0,2)
Margin Pendapatan lain-lain (0,86) 8,96 (0,89)
Beban lain-lain/Pendapatan
(7,56) (0,09) (0,5)
Lain-lain
Biaya Keuangan/Utang Jangka
(0,006) (0,02) (0,005)
Panjang
Pajak Penghasilan/Laba
(0,2) (-0,47) 0,49
Sebelum Pajak

Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian Proforma


PT Golden Plantation
2018
(dalam jutaan rupiah)

Penjualan Neto 260.466


Beban Pokok Penjualan (228.168)
Laba Kotor 32.298
Beban Usaha (52.093)
Pendapatan Lain-lain 28.651
Beban Lain-lain (14,326)
Laba Usaha (5.470)
Biaya Keuangan Neto (5.385)
Laba Sebelum Pajak (10.855)
Manfaat Pajak Penghasilan (5.319)
Laba (Rugi) Bersih (16.174)

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian


PT Golden Plantation
(dalam jutaan rupiah)

2014 2015 2016 2017


Kas dan Bank 486.973 2.241 2.841 1.003
Piutang Usaha 3.936 5.342 6.507 3.730
Persediaan 46.494 88.064 45.537 38.596
Aset Lancar Lain 39.975 50.884 19.197 14.715
Aset Lancar 577.378 146.531 74.082 58.044
Aset Tetap 301.466 339.454 349.115 344.453
Aset Tetap Lainnya 1.096.451 1.677.535 1.952.846 2.068.701
Aset Tidak Lancar 1.397.917 2.016.989 2.301.961 2.413.154
Total Aset 1.975.295 2.163.520 2.376.043 2.471.198
Liabilitas Jangka Pendek 78.162 177.752 174.007 456.335
Liabilitas Jangka Panjang 964.223 1.066.217 1.228.226 1.077.143
Jumlah Liabilitas 1.042.385 1.243.969 1.402.233 1.533.478
Ekuitas 932.911 919.551 973.809 937.720
Jumlah Liabilitas dan
1.975.296 2.163.520 2.376.043 2.471.199
Ekuitas
Perputaran Piutang 24,09 29,91 41,97
Perputaran Persediaan 1,11 2,96 4,87
Perputaran Utang Jangka
0,64 0,77 0,41
Pendek

Laporan Posisi Keuangan Proforma


PT Golden Plantation
2018
(dalam jutaan rupiah)

Kas dan Bank 45.782


Piutang Usaha 6.206
Persediaan 46.851
Aset Lancar Lain 14.715
Aset Lancar 113.554
Aset Tetap 344.453
Aset Tetap Lainnya 2.068.701
Aset Tidak Lancar 2.413.154
Total Aset 2.526.708
Liabilitas Jangka Pendek 438.869
Liabilitas Jangka Panjang 1.154.928
Jumlah Liabilitas 1.593.797
Ekuitas 932.911
Jumlah Liabilitas dan
2.526.708
Ekuitas
Saran untuk Investor

Melihat kinerja keuangan PT Golden Plantation selama tahun 2014 sampai tahun 2017
serta proyeksi laporan keuangan untuk tahun 2018, ada beberapa saran yang dapat diberikan.
Pada tahun 2018 diproyeksi penjualan perusahaan akan terus meningkat, namun hal ini diiringi
dengan peningkatan biaya terkait produksi. Investor perlu mewaspadai perusahaan yang
kemungkinan besar akan mengalami kerugian juga di tahun 2018. Apabila perusahaan tidak
melakukan efisiensi selama tahun 2018, kemungkinan besar tahun depan juga akan mengalami
kerugian. Oleh karena itu bagi investor yang tidak ingin mengambil risiko, sebaiknya tidak
melakukan investasi pada perusahaan. Untuk investor yang telah berinvestasi pada perusahaan
sebaiknya menunggu laporan triwulan kedua tahun 2018 sebelum mengambil kesimpulan
terkait melanjutkan investasi atau melakukan divestasi.

Saran untuk Manajer

Melihat laporan laba rugi tahun 2014 sampai tahun 2017 dan laporan laba rugi proforma
2018, perusahaan mengalami kerugian kecuali tahun 2016. Hal ini terutama terkait besaran
beban pokok penjualan yang hampir sebesar besaran penjualan neto. Pihak manajemen
sebaiknya melakukan efisiensi terkait beban pokok penjualan. Melihat produksi perusahaan
yang terus meningkat, manajemen dapat terus melakukan peningkatan produksi, namun tetap
memperhatikan efisiensi biaya terkait. Manajemen sebaiknya mengurangi melakukan
pinjaman, mengingat cukup besarnya pinjaman.

Saran untuk Kreditor

Kreditor sebaiknya berhati-hati jika akan memberi pinjaman pada perusahaan, karena kas
perusahaan tergolong kecil. Untuk melunasi kewajibannya, ada dua kemungkinan yang dapat
dilakukan perusahaan yaitu menjual aset tetapnya atau melakukan pinjaman lain. Komposisi
aset tetap perusahaan hampir setengahnya berupa tanaman perkebunan, dapat diasumsikan
perusahaan akan kesulitan menjualnya. Kinerja perusahaan dalam menghasilkan laba juga
semakin menurun. Oleh karena itu kreditor sebaiknya tidak memberikan pinjaman jika tidak
ingin terkena risiko gagal bayar.

You might also like