You are on page 1of 13

PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 2 WONOGIRI
Jl. Nakula V Wonokarto. Wonogiri Telp. (0273) 321385
http : //www.sman2-wng.sch.id

ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL 2017 / 2018


SMA NEGERI 2 WONOGIRI

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan BP


Kelas / Peminatan : XII
Kode soal : 03
Hari / Tanggal : Senin, 7 Des. 2017
Waktu : 07.30-09.30

PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan,berdoalah. Lalu tulis dengan lengkap identitas anda pada
LJK yang disiediakan.
2. Bertanyalah kepada pengawas tes jika ada kesulitan teknis atau hal yang perlu
ditanyakan.
3. Kerjakan dengan jujur dan tidak bekerjasama, dan jangan berbuat curang.
Setelah yakin dengan pekerjaan anda, segera kumpulkan dan meninggalkan ruangan
dengan tidak mengganggu peserta tes yang lain.

I. Pilihlah jawaban yang tepat dengan menyilang huruf a, b, c, d atau e

1. Ayat-ayat atau tanda-tanda kebesaran Allah SWT di alam semesta telah diungkap dalam Al
Quran QS Ali lmron 190-191. Berikut yang menunjukkan doa ulul albab adalah ......

A.
   
B.
           
C.
         
D.
     
E.
       

2. Kata bergaris bawah yang terdapat dalam Surah Al A’raf 56 ini artinya, sesungguhnya....
                       

A. Rahmat Allah itu dekat


B. Rahmat Allah itu luas
C. Rahmat Allah itu bagi orang yang beriman
D. Rahmat Allah itu tak terbatas
E. Rahmat Allah itu banyak

3. Sedangkan lafal kata yang terdapat dalam, Surah Al Ankabut 69 yang menunjukkan bahwa
Allah akan menunjukkan jalanNya, jika kita........... ....
                           
A. Berjihad / sungguh-sungguh mencari ridhoNya
PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 1
B. Beriman dan beramal sholeh
C. Tidak berbuat kerusakan di bumi
D. Menyantuni orang miskin dan tidak menghardik anak yatim
E. Berbakti oraang tua dan tidak berbuat tabdzir / boros

4. Akhir ayat Al-Qur'an QS Al Hujurat 10 berikut bermakna bahwa orang-orang yang bertaqwa
akan mendapat....... Allah SWT
                               
          
A. ridho / kerelaan
B. rahmat / kasih sayang
C. ma’unah / pertolongan
D. hidayah / petunjuk
E. inayah / perhatian / care

5. QsS Al Baqarah 83 berikut yang artinya berbakti pada kedua orang tua adalah....
A. 
B.  
C. 
D. 
E.    
6. Berikut kandungan Qs Luqman 13-14, kecuali...................
A. larangan berbuat syirik ( menyekutukan / membuat tandingan bagi Allah )
B. perintah berbakti pada kedua orang tua
C. perintah bersyukur kepadaNya
D. Perintah bersyukur kepada kedua orang tua
E. larangan berbuat tabdzir / boros

7. Rosul SAW bersabda “ Agama adalah......” Lalu para sahabat RA bertanya “Untuk siapa ? “
Untuk Allah, kitabNya, rosulNya, pemimpin umat lslam, dan seluruh muslimin” (HR
Bukhari Muslim).
A. wasiat
B. amanat
C. nasehat
D. warisan
E.hidayah petunjuk

8. Berikut adalah keadaan awal kedatangan lslam menurut sejarah, sehingga para wali
rahimahumullaah sangat hati-hati dalam menyikapi hal ini terkait penyebaran lslam, kecuali...
A.sangat dekat dengan mistis, belum berpikir logis
B.sangat kental dengan adat / tradisi dan budaya
C.utamanya orang Jawa sangat menjunjung tinggi tata krama, subosito, dan
berkarakter halus
D.para wali telah bekerjasama dengan pemuka agama lain waktu itu untuk
melakukan kompromi ibadah
E. waktu itu sudah banyak akses kemudahan transportasi untuk mencari illmu
lslam ke Arab, karena banyak orang sakti / kyai yang bisa berjalan di atas air
/ laut dan bisa menghilang, dalam sekejap mata bisa sampai Mekkah/
Madinah

9. Perhatikan ! Dari beberapa doa di bawah ini, mana yang merupakan doa kedua orang tua ?
. A    

B. ‫رضيت با ل ربا وبا السإل م دينا‬

C.     


D. ‫ محمد وعلى اله واصحبه اجمعين‬.‫و الصل ة و السلام على اشرفى المرسإلين‬.

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 2
E. ‫رربَ اغفرلي ولوا لدي وارحمهما كما ربياني صغيرا‬

10. Ayat QS An Najm 39 berikut menunjukkan adanya qodo dan qodar, dan bahwa Allah SWT
membebaskan manusia untuk ........
     
A.beribadah atau musyrik
B.beriman dan beramal sholeh
C.beriman dan toleransi
D.berdoa dan berusaha / ihtiar
E.beriman dan berilmu

11. Menurut QS Luqman 14 berikut, tuntunan bagi seorang ibu dalam menyusui, yaitu...
                           
....
A.1 tahun
B. 2 tahun
C. selama anak masih mau
D. selama diperlukan
E. setelah mempunyai adik lagi
12. Yang merupakan tanda kiamat sughra adalah ..................
A. terbitnya matahari dari barat dan turunnya Imam Mahdi
B.datangnya Dajjal dan turunnya Nabi Isa AS
C.adanya pohon bisa bicara dan perang Armageddon
D. jumlah wanita lebih banyak dari pria
E. Kemenangan umat lslam ata Yahudi, adanya binatang melata / dabbah

13. Berikut adalah tanda kiamat sughra, kecuali....


A.banyaknya pasar-pasar
B.banyaknya orang berlomba meninggikan bangunan
C.budak melahirkan tuannya
D.banyaknya pembebasan budak
E.jumlah wanita lebih banyak dari pria

14. Perhatikan ayat 14 QS Al Zalzalah 7-8 berikut ! Manusia akan melihat dan akan mendapat
balasan amalnya.
             
.....Ayat tersebut menunjukkan salah satu nama lain hari kiamat, yaitu

A. Yaumul Jaza’
B. Yaumul Mizan
C. Yaumul Hisab
D. Yaumul Ba’ats
E. Yaumul Mahsyar
15. Sedangkan ayat QS Al Muthoffifin 6 berikut menunjukkan salah satu peristiwa pasca
kebangkitan dari alam barzah / qubur, yaitu.....
     
A. Setiap manusia melalui titian serambut dibelah tujuh/ jembatan (shirot)
B. Setiap manusia ditimbang amalnya ( mizan)
C. Semua manusia berdiri ( qiyam) menghadap Allah, Robbul ‘alamin
D.Semua manusia berkumpul di padang mahsyar ( hasyr )
E. Setiap manusia disuruh membaca kitab / catatan amal ( hisab )

16. Beberapa hal berikut adalah issue-issue yang menjadi penghambat perkembangan lslam di
Eropa, Amerika, dan Australia yang dihembuskan orang-orang Yahudi-Nasrani, kecuali...

A.menjelek-jelekkan kehidupan pribadi Muhammad SAW


B.issu-issue terorisme yang mana orang-orang lslamlah pelakunya
C.issue poligami yang seolah-olah merugikan perempuan

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 3
D.issue emansipasi wanita / persamaan gender,hak asasi manusia,dan
pluralisme
E.mengakui orang-orang lslamlah yang telah berjasa memberi mereka ilmu
pengetahuan dan teknologi seperti sekarang

17. Mereka bertanya padamu ( Muhammad ) :“ Kapankah terjadinya ( kiamat itu ) ? “


Katakanlah : “ Sesungguhnya...........................................” ( Al A’raf 187 )
                                    
A. Pengetahuan tentangnya bisa dipelajari
B. Peristiwanya belum terjadi dan masih lama
C. Pengetahuan tentangnya bisa diprediksi
D. Pengetahuan tentangnya tak perlu kau tahu
E. Pengetahuan tentangnya di sisi Rabbku

18. Berikut kandungan QS Luqman 13-14, kecuali....................

A. larangan menyekutukan Allah SWT


B. berbakti kepada orang tua
C. berbakti kepada ibu yang susah payah mengandung dan menyusui kita
D. larangan berbuat kerusakan di muka bumi
E. perintah bersyukur kepada Allah SWT

19. Berikut tujuan perintah dari Allah SWT bagi seorang muslim yang sudah mampu untuk
menikah, seperti termaktub dalam QS Ar Ruum 21, yaitu....

A.rahmatan lil ‘alamin


B.mau’idzah hasanah
C.sakinah, mawaddah, warahmah
D.baldatun, thoyyibatun, wa Robbun ghofur
E.uswatun hasanah

20. Sedangkan solusi jika seseorang bernafsu / libido tinggi, tetapi belum mampu menikah, maka
solusi dalam lslam yang paling utama adalah..............

A. hidup menjomblo / membujang untuk mendekat pada Allah SWT


B. shoum / puasa dan mengikuti kegiatan-kegiatan yang positif
C. rajin berolahraga, ikut kanuragan, tenaga dalam
D. meditasi, yoga, topo broto , dan mempelajari ilmu kebatinan
E. rajin minum jamu / obat kuat dan masturbasi / onani

21. Selain menghembuskan issue-issue dan jargon anti lslam, menjelek-jelekkan Nabi SAW dan
keluarga Nabi SAW, menyudutkan lslam dalam kasus terorisme, orang-orang kafir juga membuat
paham-paham yang menjadi penghambat perkembangan lslam tidak hanya di dunia barat, bahkan
di seluruh dunia. Berikut adalah paham-paham buatan mereka, kecuali....
A.pluralisme -atheisme
B. liberalisme-hedonisme
C. sosialisme-komunisme
D. animisme-dinamisme
E. sekularisme-Marxisme

22. Bentuk sikap demokratis dan toleransi para wali dalam menyikapi tradisi penduduk
Indonesia
( khususnya Jawa saat itu ), agar mau memeluk lslam adalah...
A.mengajarkan ilmu kebatinan dan ritual kejawen
B.mengajarkan meditasi / topobroto, yoga , tenaga dalam / kanuragan
C.mengarang kitab Mahabharata-Ramayana , mengajarkan wayang / gamelan
D.membiarkan budaya Jawa tetap berkembang, yang penting masuk lslam
dulu
E.membuat ritual-ibadah baru / bid’ah menyesuaikan tradisi Jawa

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 4
23. Berikut adalah contoh nyata bentuk akulturasi lslam dan budaya Jawa, sebagai bukti bahwa
lslam tidak merusak apa yang sudah ada, tetapi tidak menjurus kesyirikan, yaitu....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
B.Sedekah Bumi di daerah pesisir pantai
C. wayang yang diganti nama-nama tokoh dan content ceritanya
D. Kirab Kebo Kyai Slamet setiap malam 1 Suro / 1 Muharam
E. Kirab Jamasan Pusaka yang mengatasnamakan budaya

24. Menurut sabda Rasul SAW dalam HR Muslim, ihsan adalah......


A. tangan kanan memberi shodaqah, tangan kiri tidak tahu
B. bersyahadat, melaksanakan sholat, zakat, haji, dan puasa Ramadhan
C. beribadah pada Allah seolah-olah melihatNya, jika tidak bisa maka Allah melihat kita
D. beriman pada Allah, kitab-kitabNya, rasul-rasulNya, hari akhir, dan qodo / qodar
E. Allah akan menolong seorang hamba, selama hamba itu menolong orang
lain

25 . Sebuah contoh berpikir kritis, dan bukan mengikuti hawa nafsu. Manakah yang bukan
termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
A.mengharuskan adanya iddah / masa tunggu perempuan untuk menikah lagi
B.membuat beban psikologis dan pendidikan bagi anak-anaknya
C.timbulnya sengketa / konflik antar keluarga
D.adanya kesempatan orang untuk menikah lagi, seperti kawin-cerainya artis
E.munculnya aturan hadhonah / hak pengasuhan anak

26. Mari berpikir yang kritis dalam menyikapi suatu masalah. Perhatikan ayat berikut!
           
       

(1) Allah SWT menciptakan kerajaan langit dan bumi


(2) Allah SWT menentukan kadar / ukuran ciptaanNya dengan serapi-rapinya
(3) Allah SWT menciptakan segala sesuatu dalam beberapa masa
(4) Dalam ciptaan Allah SWT ada beberapa titik lemah untuk memberi kesempatann
manusia menyempurnakannya
(5) Segala yang terkait dengan makhluqNya, Allah SWT telah tentukan kadar rezeqinya,
nasibnya, hidup matinya, dll
Dari pernyataan-pernyataan tersebut mana yang tidak benar terkait qodo dan qodar
menurut QS Al Furqon 2 tersebut di atas ?
A.(1), (2), (3) dan (5)
B. (2), (3), dan (4)
C. (3) dan (4)
D. (3) dan (5)
E. (2), (3), dan (5)
27. Pada hari kiamat, menurut hadits-hadits yang shohih, akan ada pertolongan Nabi Muhammad
SAW atas izin Allah SWT kepada umat Islam yang selalu bersholawat pada beliau SAW dan
senantiasa mengikuti sunnah-sunnah beliau SAW , yaitu....
A. sang juru selamat untuk menebus dosa
B. penebusan dosa dengan memeri tumbal, mengadakan ruwatan, dan jamasan
C. pengampunan dengan pencelupan dosa
D. syafa’at saat yaumul ba’ats
E.reinkarnasi dan karma

28. Menurut HR Tirmidzi, orang yang lemah ialah yang selalu mengikuti hawa nafsunya dan
berharap pada Allah SWT dengan harapan kosong. Sedang orang yang kuat yaitu ……

A. Yang selalu percaya diri dan terpenuhi semua ambisi


B. Yang selalu introspeksi dan beramal untuk hidup sesudah mati
C. Yang selalu tercukupi kebutuhan dunianya
D. Yang selalu mengutamakan kemapanan secara ekonomi

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 5
E. Yang selalu mengisi hari-hari dengan prestasi dan apresiasi

29. Penggalan ayat yang berbunyi                           


menjelaskan bahwa tidak mungkin lslam mengajarkan kekerasan, karena jika Nabi SAW
bersikap keras lagi berhati kasar, maka mereka ( umat ) akan …….

A. Menjauh dari sekitar Nabi SAW


B. Semakin mendukung dakwah Nabi SAW
C. Bertindak zalim pada Nabi SAW
D. Menerima lslam dengan senang hati
E. Menerima lslam dengan terpaksa

30. Penggalan ayat yang digarisbawah di bawah ini menjelaskan bahwa ciri orang yang bijak
dalam berdakwah adalah …….

                                           

A. Menegakkan shalat dengan tertib


B. Bermusyawarah antara mereka
C. Menafkahkan sebagian rizki yang dianugerahkan Allah SWT
D. Suka memaafkan sesama manusia dan memohonkan ampun pada Allah SWT
E. Ber-‘azam / tekad bulat dan bertawakkal kepada Allah SWT

31.Penggalan ayat yang bergaris bawah                    termasuk hukum
tajwid....

A. Mad thobi’i
B. Al qomariyah
C. Al Syamsiyah
D. Idghom syamsiyah
E. Idzhar halqi

32.Penggalan ayat yang berbunyi memiliki makna agar kita seperti tersebut di bawah ini,
kecuali…....

                                                        .A


          

A. tidak mengganggap Allah SWT mempunyai anak


B. Tidak membuat tandingan / sekutu bagi Allah SWT
C. Beriman kepada qodo dan qodar
D. Beriman bahwa Allah telah mencipta semua makhluqNya dengan serapi-rapinya
E. Meyakini bahwa manusia diberi kekuatan dan kekuasaan untuk menandingi ciptaanNya

33. Berikut tokoh-tokoh muslim fenomenal dan legendaris dari Asia, kecuali....

A. Muh Ali Jinnah, Jamaluddin Al Afghani, Eltugrul


B. Malcolm X, Elijah Muhammad, Eltugrul, dan Sulaiman I
C. Usamah bin Laden, Nurdin M. Top dan Elijah Muhammad
D. Syech Jihan, Sulaiman I , Yusuf Qardawi, dan Mustafa Kemal Pasha
E. Eltugrul , Jamaluddin Al Afghani, dan Yusuf Qardawi

34. Ada 2 hukum bacaan yang digaris bawah berikut, yaitu mim sukun alif panjang pada
potongan ayat berikut                   adalah …….
A. Idzhar halqi dan mad wajib muttashil

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 6
B. Idzhar syafawi dan mad thobi’i
C. Ikhfa’ hakiki dan mad thobi’i
D. Idghom bigunnah dan mad thobi’i
E. Idzhar syafawi dan mad jaiz munfashil

35.. Menurut Al Qur’an surah Ali Imran ayat 159, apabila ada suatu urusan maka …….

                            

A. Bersekongkollah dengan mereka


B. Bertawakkallah kepada Allah
C. Bermusyawarahlah dengan mereka
D. Bertaqwalah kepada Allah
E. Berjanjilah untuk memajukan mereka

36..Salah satu ciri orang yang benar dalam musyawarah adalah …….
                         

A. selalu bersikap kritis, dinamis dan demokratis


B. puas dengan meraih ambisi, kepopuleran dan penghasilan
C. berserah diri kepada Allah SWT setelah doa dan usaha maximal
D. selalu menumbuhkan sikap individual dan egoisme
E. membuat perbedaan pendapat agar masyarakat dinamis

37..Menurut QS Ali Imron 159, Nabi Muhammad SAW bersikap lemah lembut pada umatnya
karena …….
             
A. Mencari simpati umat agar semua masuk lslam
B. Membuat pencitraan untuk meraih dukungan sebanyak-banyaknya
C. Membuat rencana besar dalam bisnisnya
D. Rahmat Allah SWT yang dianugerahkan pada beliau SAW
E. Kecerdasan dan kebijaksanaan beliau SAW

38..Salah satu faham sesat dalam memahami qodo dan qodar adalah menyandarkan diri / pasrah
pada nasib. Hal ini sangat dilarang oleh Alla SWT seperti dalam QS Az Zumar 53 dan
dikenal dengan istilah …….

                                   


A. apatisme
B. feodalisme
C. fatalisme
D. pragmatisme
E. pluraisme

39..Allah SWT ( dalam QS Ar Ra’ad 11), tidak akan mengubah keadaan suatu kaum, kecuali
kaum itu …….
               
    

A. mengubah keadaan mereka sendiri


B. menggunakan segala daya upayanya
C. Mau menggunakan akal pikirannya dan mau meminta bantuan yang lain
D. Mau membuka pintu hatinya dan membuka cakrawala berfikirnya
E. Mau belajar dari orang atau kaum yang lain

40..Menurut QS Al Hadid 22, segala bencana yang menimpa, sebelum Allah menciptakannya,
telah tertulis dalam …….

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 7
                                  
 
     

A. Kitab – kitab terdahulu (Taurat, Zabur, dan Injil )


B. Lembaran-lembaran firman Allah / suhuf
C. Kitab catatan amal dan timbangan amal / mizan
D. Kitab induk yang terjaga / lauh mahfudz
E. Kitab catatan yang dibawa para malaikat yang terdekat dengan Allah SWT / al
muqorrobuun

41..Berikut yang termasuk mahram ( larangan dinikah ) dalam QS An Nisa 21 adalah …….

                                        

A. Menikahi 2 perempuan bersaudara


B. Menikahi mantan isteri ayahnya
C. Menikahi anak tirinya
D. Menikahi saudara kandungnya
E. Menikahi saudara sepersusuan

42..Sedangkan yang terlarang karena termasuk mahram dalam QS An Nisa 22 adalah …….

                              
    

A. Menikahi 2 perempuan bersaudara


B. Menikahi mantan isteri ayahnya
C. Menikahi anak tirinya
D. Menikahi saudara kandungnya
E. Menikahi saudara sepersusuan

43..Yang bukan merupakan rukun nikah yaitu …….

A. Adanya wali
B. Adanya 2 orang saksi yang adil
C. Adanya ijab qobul
D. Adanya walimatul urs
E. Adanya mempelai berdua

44..Tidak halal menikahi seorang perempuan yang sedang hamil, karena masa iddahnya …….

A. Sampai ia menikah dengan yang menghamilinya terlebih dahulu


B. Sampai ia melahirkan anaknya
C. Sampai ia mengalami masa haid lagi dengan 3 kali suci
D. Sampai ia menopause
E. Sampai ia bertaubat

45..Sedangkan yang menjadi konsekuensi dari nikah sirri adalah sebagai berikut, kecuali …

A. Anak-anaknya tidak akui negara


B. Negara tidak akan mencatat pernikahannya
C. Nikahnya tidak sah menurut agama
D. Nikahnya tidak sah menurut negara

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 8
E. Segala dokumen menyangkaut pernikahan itu dan akibatnya, negara tidak memberi
dokumen

46..Berikut bermacam nikah yang terlarang karena termasuk kategori perzinaan, kecuali …….

A. Nikah muth’ah
B. Nikah tumpeng ( karena kecelakaan / MBA=Married By Accident )
C. Nikah beda agama
D. Nikah beda bangsa atau beda suku bangsa
E. Nikah kontrak

47..Sedangkan tahap-tahap nikah dalam lslam yang seharusnya diketahui dan dilalui seorang
muslim , pra nikah adalah sebagai berikut, kecuali …….

A. Ta’aruf / perkenalan
B. Khitbah / lamaran
C. Ijaq qobul
D. Walimah urs
E. Pacaran dan tunangan

48..Sedangkan tahap-tahap pra nikah yang realitanya banyak dilakukan remaja / anak muda
lslam, karena minimnya iman dan ilmu, yang hal ini seharusnya dijauhi dan dihindari oleh
setiap muslim adalah sebagai berikut , kecuali …….

A. bergaul bebas
B. berkencan bebas
C. tukar cincin / tunangan
D. ta’aruf dan khitbah
E. pacaran dan berkhalwat / berduaan

49..Faktor-faktor mudahnya lslam masuk Indonesia adalah sebagai berikut, kecuali …….

A. Tidak ada paksaan dalam agama


B. Tidak ada perbedaan kasta
C. Tidak merusak / merampas apa yang sudah ada
D. Melalui jalan damai ( perdagangan, perkawinan, akulturasi budaya)
E. Ditegakkan dengan pedang / kekerasan, sehingga pada mau meski terpaksa masuk lslam

50..Berikut adalah teori masuknya lslam ke Indonesia, kecuali …….

A. Teori Gujarat ( dibawa orang-orang dari India )


B. Teori Arab (dibawa orang-orang dari Mesir)
C. Teori China ( dibawa orang-orang dari China)
D.Teori Marcopolo (dibawa parapenjajah dari Eropa )
E.Teori Persia ( dibawa orang-orang dari Iran )

RALAT SOAL PAI KELAS XII


SOAL NOMOR =
23. Berikut adalah contoh nyata bentuk akulturasi lslam dan budaya Jawa, sebagai bukti bahwa lslam
tidak merusak apa yang sudah ada, tetapi tidak menjurus kesyirikan, yaitu....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
B.Sedekah Bumi di daerah pesisir pantai sebagai tanda syukur
C. wayang yang diganti nama-nama tokoh dan content ceritanya
D. Kirab Kebo Kyai Slamet setiap malam 1 Suro / 1 Muharam
E. Kirab Jamasan Pusaka yang mengatasnamakan budaya

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 9
25 . Sebuah contoh berpikir kritis, dan bukan mengikuti hawa nafsu. Manakah yang bukan termasuk
konsekuensi sebuah perceraian ?
A.mengharuskan adanya iddah / masa tunggu perempuan untuk menikah lagi
B.membuat beban psikologis dan pendidikan bagi anak-anaknya
C.timbulnya sengketa / konflik antar keluarga
D.adanya kesempatan orang untuk menikah lagi, seperti kawin-cerainya artis
E.munculnya aturan hadhonah / hak pengasuhan anak
45..Sedangkan yang menjadi konsekuensi dari nikah sirri adalah sebagai berikut, kecuali …

A. Anak-anaknya tidak akui negara


B. Negara tidak akan mencatat pernikahannya
C. Nikahnya tidak sah menurut agama
D. Nikahnya tidak sah menurut negara
E. Segala dokumen menyangkaut pernikahan itu dan akibatnya, negara tidak memberi dokumen

RALAT SOAL PAI KELAS XII


SOAL NOMOR =
23. Berikut adalah contoh nyata bentuk akulturasi lslam dan budaya Jawa, sebagai bukti bahwa lslam
tidak merusak apa yang sudah ada, tetapi tidak menjurus kesyirikan, yaitu....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
B.Sedekah Bumi di daerah pesisir pantai sebagai tanda syukur
C. wayang yang diganti nama-nama tokoh dan content ceritanya
D. Kirab Kebo Kyai Slamet setiap malam 1 Suro / 1 Muharam
E. Kirab Jamasan Pusaka yang mengatasnamakan budaya

25 . Sebuah contoh berpikir kritis, dan bukan mengikuti hawa nafsu. Manakah yang bukan termasuk
konsekuensi sebuah perceraian ?
A.mengharuskan adanya iddah / masa tunggu perempuan untuk menikah lagi
B.membuat beban psikologis dan pendidikan bagi anak-anaknya
C.timbulnya sengketa / konflik antar keluarga
D.adanya kesempatan orang untuk menikah lagi, seperti kawin-cerainya artis
E.munculnya aturan hadhonah / hak pengasuhan anak
45..Sedangkan yang menjadi konsekuensi dari nikah sirri adalah sebagai berikut, kecuali …

A. Anak-anaknya tidak akui negara


B. Negara tidak akan mencatat pernikahannya
C. Nikahnya tidak sah menurut agama
D. Nikahnya tidak sah menurut negara
E. Segala dokumen menyangkaut pernikahan itu dan akibatnya, negara tidak memberi dokumen

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 10
RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…

RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…

RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…
RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…

RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 11
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…
RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…

RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…

A. Anak-anaknya tidak akui negara


B. Negara tidak akan mencatat pernikahannya
C. Nikahnya tidak sah menurut agama
D. Nikahnya tidak sah menurut negara
E. Segala dokumen menyangkaut pernikahan itu dan akibatnya, negara tidak memberi
dokumen

RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 12
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…

A. Anak-anaknya tidak akui negara


B. Negara tidak akan mencatat pernikahannya
C. Nikahnya tidak sah menurut agama
D. Nikahnya tidak sah menurut negara
E. Segala dokumen menyangkaut pernikahan itu dan akibatnya, negara tidak memberi
dokumen

RALAT SOAL PAI KELAS XII

SOAL NOMOR =
23. Yang benar ....
A.Sekaten / Grebeg Maulud yang mensakralkan gamelan
25 . Yang benar.....
Manakah yang bukan termasuk konsekuensi sebuah perceraian ?
45..Yang benar sesuai urutan A, B, C, D, dan E ( urut dari atas ) ...…
A. Anak-anaknya tidak akui negara
B..Negara tidak akan mencatat pernikahannya
C. Nikahnya tidak sah menurut agama
D. Nikahnya tidak sah menurut negara
E. Segala dokumen menyangkaut pernikahan itu dan akibatnya, negara tidak memberi
dokumen

PAI/XII/IPA-IPS-BHS Page 13

You might also like