You are on page 1of 2
WALIKOTA SORONG ALAMAT : JLN. KURANA REMU UTARA SORONG TELE, (09S1) 326300 FAX. (0951) 333087 PERNYATAAN TANGGAP DARURAT BENCANA NON ALAM PANDEMI COVID-19 DI KOTA SORONG Yang bertanda tangan dibawah inl : Nama +: Drs. Ee, L. Jitmau, MM Jabatan —_—: Walikota Sorong Menindaklanjuti hasil pemeriksaan sampel Pasien Dalam Pengawasan (PDP) oleh BALITBANGKES Kemenkes RI, Tanggal 27 Maret 2020 terdapat 2 (dua) orang Paslen Dalam Pengawasan yang berstatus positif Covid-29 di Kota Sorong, dan memperhatikan Instruks! Wallkota Sorong Nomor : 443.1/211 Tentang Pencegahan Corona Virus (COVID-19) di Wilayah Kota Sorong, maka hari ini saya menyatakan STATUS TANGGAP DARURAT DI WILAYAH PEMERINTAH KOTA SORONG. Sehubungan dengan hal tersebut datas, maka langkah-langkah yang harus dllaksanakan adalah sebagal berikut : 1, Satgas COVID-19 Kota Sorong agar segera melakukan_langkah-langkah pencegahan dan penanggulangan bencana COVID-19 secara optimal; 2, Langkah pencegahan dan penangulangan bencana sebagaimana dimaksud dl atas adalah sebagal berikut : ’2, Menutup Bandara Domine Eduard Osok (DEO) untuk penerbangan komersil dari luar Kota Sorong; b. Menutup Pelabuhan Laut untuk pelayaran komersil baik Kapal Pein! maupun Kapal Perints yang berasal dart Ivar Kota Sorong . Pembukaan Bandara dan Pelabuhan Laut hanya dikhususkan untuk pesawat/kapal yang mengangkut Kebutunan masyarakat dap untuk pelayanan pengiriman sampel Pasien Dalam Pengawasan (PDP) serta peralatan medi d, Penduduk Kota Sorong dllarang melakukan kunjungan keluar Kota Sorong; : h kecuali untuk kegiatan Melarang masyarakat beraktifitas dl luar rumat memenuhl kebutuhan pangan dan kesehatan; f, Melaksanakan Physical Distancing atau menjaga jarak saat berinteraks! dengan orang fain. 3. Untuk melaksanakan pencegahan dan penanggulangan Virus COVID-19 maka Satuan Tugas segera mengambil langkah-langkah hukum sesuai dengan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku. Pemnyataan ini berlaku sejak tanggal dibuat sampai dengan tanggal 10 April 2020 dan akan ditinjau kembali sesuai dengan perkembangan kondisi yang ada. Demikian pernyataan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Dibuat di : Kota Sorong Pada jal_: 29 Maret 2020 Tembusan kepada Vth : 1, Gubernur Papua Barat di Manokwarl; 2. Ketua DPRD Papua Barat di Manokwarl; 3, Panglima KODAM XVIII Kasuari di Manokwari; 4, Kapolda Papua Barat di Manokwari; 5, Ketua DPRD Kota Sorong di Sorong; 6. Kapolresta Sorong di Sorong; 8. DANDIM 1802 di Sorong; 9. Ketua Satgas COVID-19 Kota Sorong di Sorong.

You might also like