You are on page 1of 12

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PERCETAKAN EKA MULIA

JATI (EMJ) PRODUCTION (STUDI KASUS USAHA INDUSTRI KECIL


PERCETAKAN EMJ PRODUCTION DI DESA CEMPAKA PUTIH,
KECAMATAN CIPUTAT TIMUR TANGERANG SELATAN)

Mochamad Yunus Fitriady


Jurusan Teknik Grafika, Program Studi Teknik Kemasan Politeknik Negeri Media Kreatif
Jalan Srengseh Sawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan 12640
email: yunusfitriady@gmail.co.id

Abstract
At the time of this printing companies both small to large are faced with the challenge of
globalization and the MEA, coupled with the conditions of the economic downturn in
Indonesia in 2016, this has an impact on the level of business competition business
increasingly high, therefore employers can determine the right strategy in developing their
business and increase revenue is a company that can achieve its goals more efficiently in the
future.
Research conducted in the printing business EMJ Productions is a survey research. Survey
research is research that takes a sample from a population with a list of questionnaire as the
main data collectors in the field. Key informants and respondents were obtained by snowball
method, namely the acquisition of the target individual interviews based on information from
key informants and respondents before. Thus since the beginning of unspecified number of
individuals targeted interviews, but more emphasis on completeness and eligibility
information obtained to capture the general trend of the business development strategy of
printing EMJ Productions. Study period for 6 months, starting in April-September, 2016.
The analytical method used in accordance with the purpose of the study is the matrix 1
External Strategic Factor Analysis Summary (EFAS) and Internal Strategic Factor Analysis
Summary (IFAS), to determine the position of enterprise business unit according to the
research objectives 2 by using a matrix analysis of growth the relative market share of the
Boston Consulting Group (Boston Consulting Group-BCG), while the superior strategy to
establish appropriate and suitable for the development of the printing business EMJ
Productions, detailed destination corresponding 3 research using SWOT analysis, taking
into account the EFAS and IFAS matrix that has created.
Results from this study is the formulation and establishment of superior strategy, accurate
and suitable for the development of the printing business EMJ Productions in order to
attempt to release the company from the complexity of the underlying issues associated with
the realization of business development.
Keyword: Strategy, Business Development, SWOT, Printing Eka Jati Mulia (EMJ) Production

yang tinggi dalam rangka mengembangkan


PENDAHULUAN usahanya, akan tetapi dengan memanfaatkan
peluang yang ada sekecil apapun pada bisnis,
Pada tahun 2015 dimana telah perusahaan akan dapat menekan dan
dimulainya era Masyarakat Ekonomi ASEAN meminimalisir tantangan ataupun ancaman
atau yang lebih dikenal MEA menjadikan dalam rangka mempertahankan dan
industri-industri mendapatkan tantangan yang mengembangkan bisnisnya di pasar domestik
semakin tinggi, para pengusaha harus maupun internasional.
menghadapi tantangan dan tingkat persaingan
Salah satu industri yang pada saat ini KFC terhadap pemasaran musik itu wajib
mempunyai peluang adalah industri percetakan, ditiru, dan tidak hanya mengandalkan jaringan
industri percetakan merupakan bagian daripada toko dalam menjual, apalagi potongan atau
industri kreatif, indutri percetakan diprediksi discount hingga 50% merupakan contoh strategi
selamanya tidak akan pernah mati, hal ini yang flat, maka dengan strategi yang inovatif
dikarenakan selama masih ada kegiatan yang seperti di atas sangat berguna bagi perusahaan
dilakukan manusia, dari lahir sampai kematian penerbitan maupun percetakan.
saja diperlukan percetakan, maka peluang untuk Dibanyak negara dunia, pembangunan
mendapatkan order cetak akan selalu ada, akan dan pertumbuhan Usaha Kecil dan Menengah
tetapi bisnis percetakan bisa saja bangkrut (UKM) merupakan salah satu motor penggerak
karena kekurangan order tercetak, biasanya yang krusial bagi pertumbuhan ekonomi, UKM
disebabkan pengelola melakukan di Indonesia sangat penting terutama dalam hal
missmanagement dalam menjalankan bisnisnya, kesempatan kerja. Menurut Menteri Koperasi
atau mungkin perusahaan tidak memiliki dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Agung
customer satisfaction, strategi pemasaran yang Ngurah Puspayoga (Liputan 6.com, 10 Oktober
tidak tepat serta tidak up to date pada teknologi 2015), Bahwa sudah pasti kalau ada krisis dan
dan informasi yang selalu berkembang secara melemahnya perekonomian di Indonesia akibat
dinamis. imbas perekonomian global, UKM merupakan
Salah satu industri kreatif yang selalu backbone (tulang punggung) dan roda
dituntut mengikuti perubahan zaman adalah penggerak perekonomian nasional.
usaha percetakan. Indonesia merupakan salah Usaha industri kecil percetakan Eka
satu negara yang sedang berkembang dalam hal Mulia Jati (EMJ) production di Desa Cempaka
kemajuan industrinya, termasuk industri Putih, Kecamatan Ciputat Timur, Tangerang
percetakan. Industri percetakan di tanah air dari Selatan, Provinsi Banten merupakan bisnis
tahun ke tahun mengalami pertumbuhan, para percetakan berupa produk cetak, seperti buku,
pelaku usaha di industri percetakan ini pun paper bag, kalender, map, kwitansi, kop surat,
optimistis industri percetakan pada tahun 2016 pin, kaos sablon, topi, spanduk, poster, pamflet,
ini trend pertumbuhannya akan meningkat. Hal payung promosi, kemasan karton dan kertas,
itu tak berpengaruh walaupun masyarakat mulai kemasan platik dll. EMJ Production sangat
mengalihkan perhatiannya terhadap industri berpotensi untuk dikembangkan dan berprospek
elektronik seperti internet, dan handphone. bagus, akan tetapi dalam perkembangannya
Selain adanya peluang tersebut diatas, ternyata relative lemah dan kurang efisien
industri percetakan di Indonesia mempunyai dalam produktivitas dan daya saingnya, dari sisi
ancaman ataupun tantangan maupun persaingan pandang sumber daya yang terletak di wilayah
yang tinggi di era digital/handphone ini, Desa Cempaka Putih, Kecamatan Ciputat
contohmya adanya pesaing dari produk Timur, Tangerang Selatan, Provinsi Banten
kemajuan teknologi, seperti produk e-book, yang merupakan pasar yang potensial dilihat
dikarenakan hal tersebut maka menurut Emka dari potensi konsumen, seperti banyaknya
(2013) kebutuhan akan regulasi yang bisa jumlah perguruan tinggi baik swasta maupun
mendorong pertumbuhan industri penerbitan dan negeri, jumlah perusahaan dan kantor-kantor
percetakan yang dinilai mendesak, dikarenakan swasta maupun negeri, banyaknya kompleks
produk e-book tersebut yang dapat mengancam perumahan, dan lain sebagainya, akan tetapi
industri penerbitan dan percetakan. Menurutnya mempunyai problem pada strategi
strategi usaha salah satunya dengan membuka pemasarannya, strategi produksi/operasionalnya,
jalur-jalur baru pendistribusian dalam industri strategi distribusi, strategi organisasi, dan
penerbitan dan percetakan, menjadi solusi, jika strategi-strategi yang berhubungan dengan
penerbit hanya mengandalkan jaringan toko keuangan.
dalam urusan pemasaran dan pendistribusian Untuk itu diperlukan suatu bentuk
produk penerbitan dan percetakan, maka hal strategi pengembangan usaha yang benar-benar
tersebut merupakan strategi pemasaran yang jitu yang dapat membawa perusahaan EMJ
ketinggalan zaman seiring tantangan teknologi Production menuju pada level persaingan yang
tersebut, oleh karenanya menciptakan gerai baru lebih tinggi. Menurut Philip Kotler (1998:98)
seperti model distribusi seperti yang dilakukan strategi pemasaran adalah logika pemasaran,

2
dan berdasarkan itu, unit bisnis diharapkan berkaitan sangat menentukan suksesnya
untuk mencapai sasaran-sasaran pemasarannya. strategi yang disusun.
Sedangkan menurut David (2006) mengatakan Menurut Kotler (1997:5),
bahwa strategi pemasaran merupakan menyatakan bahwa pemasaran adalah suatu
sekumpulan tindakan pemasaran yang proses sosial dan manajerial dimana
terintegrasi dalam rangka memberi nilai kepada
individu-individu dan kelompok-kelompok
konsumen dan menciptakan keunggulan
bersaing bagi perusahaan. mendapatkan apa yang mereka butuhkan
Berdasarkan alasan itulah, maka sudah dan inginkan melalui penciptaan, penawaran
saatnya perusahaan percetakan EMJ Production dan pertukaran produk-produk yang
merumuskan dan menetapkan strategi secara bernilai.
tepat perihal strategi pengembangan usahanya, Menurut Kotler (1999:108), strategi
yang sampai sejauh ini belum intensif digarap, pemasaran adalah pendekatan pokok yang
padahal factor tersebut sangat strategis bagi akan digunakan oleh unit bisnis dalam
keberhasilan usahanya dalam era yang semakin mencapai sasaran yang telah ditetapkan
kompetitif dan turbulen. lebih dulu, didalamnya tercantum
Dari simpulan uraian diatas dan hasil keputusan-keputusan pokok mengenai target
interviu yang telah dilakukan oleh penulis maka
pasar, penempatan produk di pasar, bauran
kami termotivasi untuk melakukan penelitian
dengan judul “Strategi Pengembangan Usaha pemasaran (marketing mix) dan tingkat
Percetakan Eka Mulia Jati (EMJ) Production biaya pemasaran yang diperlukan.
(Studi Kasus Usaha Industri Kecil Percetakan
EMJ Production di Desa Cempaka Putih, Tipe-tipe Strategi
Kecamatan Ciputat Timur Tangerang Selatan)” Strategi dapat dikelompokkan
berdasarkan tiga tipe strategi, yaitu strategi
manajemen, strategi investasi dan strategi
TINJAUAN PUSTAKA bisnis,dengan penjelasan sebagai berikut:
Pengertian Strategi Strategi manajemen meliputi strategi
Strategi merupakan suatu kesatuan yang dapat dilakukan oleh manajemen
rencana yang terpadu, dirancang untuk dengan orientasi pengembangan strategi
menjamin tercapainya sasaran yang telah secara makro, misalnya strategi
dirumuskan dalam jangka waktu tertentu pengembangan produk, strategi penetapan
dengan mengalokasikan sumber daya yang harga, strategi akuisisi dan strategi
diperlukan dan menumbuhkembagkan pengembangan pasar.
kekuatan untuk mengeksploitasi peluang- Strategi investasi merupakan
peluang yang muncul guna mencapai tujuan kegiatan yang berorientasi pada investasi,
yang telah ditetapkan. Pengertian tersebut misalnya, strategi pertumbuhan yang agresif
mengandung implikasi bahwa strategi atau berusaha mengadakan penetrasi pasar,
berusaha mengurangi kelemahan-kelemahan strategi bertahan dan strategi divestasi.
dan pengaruh negative dari ancaman- Sedangkan strategi bisnis (secara
ancaman (Philip Kotler, 1997) (dalam fungsional) berorientasi pada fungsi-fungsi
Retno Sari Mahanani dan Bagus Putu kegiatan manajemen, misalnya strategi
Yudhia, 2004) pemasaran, strategi produksi atau
Menurut Chandler dalam Rangkuti operasional, strategi distribusi, strategi
(1999:4), strategi adalah tujuan jangka organisasi dan strategi-strategi yang
panjang dari suatu perusahaan, berhubungan dengan keuangan (Rangkuti,
pendayagunaan dan alokasi sumber daya 1999:7).
yang penting untuk mencapai tujuan Dari ketiga tipe strategi di atas,
tersebut. Pemahaman yang baik mengenai maka penelitian ini termasuk dalam
konsep strategi dan konsep-konsep lain yang kelompok tipe strategi bisnis.

3
Jangka dilakukan Penelitian adalah 6
METODE PENELITIAN (enam) bulan, dari Bulan April 2016 sampai
Rancangan Penelitian dengan Bulan September 2016.
Penelitian yang dilakukan dengan
metode penelitian survei (survey research), Metode Pengumpulan Data
dengan subyek penelitian adalah decition Dalam pengumpulan data penelitian
maker/manajemen/karyawan percetakan ini terdapat 3 (tiga) tahapan yang dilakukan
EMJ Production di Desa Cempaka Putih, antara lain:
Kecamatan Ciputat Timur Tangerang a. Tahapan sebelum pengambilan data
Selatan sebagai key informan. Penelitian di lapangan, yaitu mengadakan
survei adalah penelitian yang mengambil pengamatan dan penelitian
sampel dari satu populasi dengan pendahuluan pada UD Eka Mulia
menggunakan daftar pertanyaan (kuesioner) Jati (EMJ) Production yang akan
sebagai alat pengumpulan data yang pokok dijadikan obyek penelitian.
dilapangan (Masri Singarimbun dan Sofian b. Tahap pengumpulan data primer
Effendi, 1995). beriktunya adalah dengan
menggunakan daftar pertanyaan
Penentuan Daerah dan Waktu Penelitian (kuisioner) sebagai alat pengumpul
Subyek dalam penelitian ini adalah data yang pokok, yaitu melalui
decition maker/manajemen/karyawan usaha metode wawancara atau interview.
percetakan EMJ Production di Desa c. Tahap pengumpulan data sekunder
Cempaka Putih, Kecamatan Ciputat Timur yang diperoleh dari dari dokumen
Tangerang Selatan. Penetuan daerah perusahaan, seperti laporan
penelitian dilakukan secara sengaja keuangan, laporan sumber daya
(purposive) atas dasar pertimbangan sebagai perusahaan foto kegiatan, pustaka
berikut: maupun literatur yang relevan, data
a. Dalam perkembangan usahanya EMJ pemerintah, Deperindag, dll.
Production sering dihadapkan pada (dipublikasikan maupun yang tidak
kompleksitas permasalahan- dipublikasikan) yang berkaitan
permasalahan mendasar yang terkait dengan penelitian.
realisasi pengembangan usahanya, Teknik pengambilan sampel dalam
khususnya problem pada strategi penelitian ini menggunakan metode bola
pemasarannya, strategi produksi/ salju (snow ball method) yakni perolehan
operasionalnya, strategi distribusi, individu sasaran wawancara berdasarkan
strategi organisasi, dan strategi-strategi informasi dari informan kunci (key
yang berhubungan dengan keuangan. informan) maupun responden penelitian
b. Kabupaten Tangerang Selatan dalam sebelumnya (Masri Singarimbun dan Sofian
kebijakan pembangunannya diarahkan Effendi, 1995). Dengan demikian sejak awal
untuk meningkatkan kualitas sumber tidak ditentukan jumlah individu sasaran
daya manusia dengan titik berat pada wawancara, melainkan lebih menekankan
bidang ekonomi dan penciptaan pada kelengkapan dan kelayakan informasi
wirausaha sebagai penggerak roda yang diperoleh untuk menangkap
pembangunan sebagai program kecenderungan umum tentang
meningkatkan kesejahteraan dan pengembangan usaha EMJ Production.
mengentaskan kemiskinan di wilayah
Tangerang Selatan. Metode Analisis Data

4
Metode analisis yang digunakan Production (EMJ Production) pernah
dalam rangka mencapai tujuan penelitian mendapatkan kontrak kerja dengan
adalah sebagai berikut: Universitas Muhammadiyah Jakarta,
a. Metode analisis yang digunakan untuk Universitas Islam Negeri (Dulu IAIN)
menganalisa aspek-aspek strategi adalah sampai sekarang, dsb., sedangkan peneliti
dengan matrik External Strategic sewaktu melakukan aktivitas penelitian di
Factor Analysis Summary (EFAS) dan tempat tersebut order yang sedang
Internal Strategic Factor Analysis dikerjakan adalah produk stopmap.
Summary (IFAS); Susunan organisasi dan garis
b. Untuk mengetahui posisi unit bisnis koordinasi di EMJ Production sangat
usaha menggunakan analisis matrik sederhana, Dari direktur utama sekaligus
pertumbuhan bagian pasar relatif dari pemilik dan sebagai penanggung jawab
Kelompok Konsultan Boston (Boston produksi mengkoordinasikan kepada Ibu
Consulting Group-BCG); Dian sebagai manajer produksi kemudian
c. Sedangkan untuk menetapkan strategi disampaikan kepada operator ke-1, ke-2,
unggulan yang tepat dan sesuai bagi dan ke-3 sebagai tenaga kerja tetap di
pengembangan usaha percetakan EMJ percetakan tersebut.Sesuai dengan gambari
digunakan analisis SWOT, dengan dibawah ini
mempertimbangkan matrik EFAS &
IFAS yang telah dibuat. Gambar 5.1
Struktur Organisasi UD. EMJ
Production
HASIL DAN PEMBAHASAN
Direktur/
PJ. Produksi
Deskripsi Perusahaan Tempat Penelitian
Bagian
UD. Eka Mulia Jati Production (EMJ Keuangan
Production) merupakan perusahaan yang
bergerak di bidang percetakan. Alamat Manajer Produksi
perusahaan di jalan W.R. Supratman No.40
Cempaka Putih, Ciputat Timur, Tangerang
Selatan. Seluruh kompetensi, baik SDM
yang handal maupun fasilitas infrastruktur
Operator 1 Operator 2 Operator 3
yang dimilliki didedikasikan untuk
mewujudkan komitmen perusahaaan dalam (sumber: primer, UD. EMJ Production,
memberikan total solusi yang terbaik 2016)
dibidang percetakan kepada seluruh Gambar 5.2
pelanggan sejak tahun 2009. UD. Eka Mulia Produk Percetakan EMJ Production
Jati Production (EMJ Production) terus
berkembang pesat dalam industri
percetakan, hal ini terbukti dengan semakin
banyaknya konsumen yang ditangani.
UD. Eka Mulia Jati Production (EMJ
Production) adalah perusahaan dengan
kepemilikian tunggal, yang 100% sahamnya
dimiliki oleh Bapak Eko Irwan Siswantoro.
UD. Eka Mulia Jati Production (EMJ
Production), selama ini mendapat order dari
berbagai kalangan, yang sangat
membanggakan adalah UD. Eka Mulia Jati (sumber: sekunder, EMJ Prtoduction, 2016)

5
Deskripsi Perusahaan Pesaing
Sedangkan pesaing terbaik dari
EMJ Production menurut Eko Irwan
Siswantoro (2016) adalah Dapur Kreasi,
Cetak Printing Jakarta, Alamat: Jalan Ir.
H. Juanda, Gang Mawar No. 90,
Pisangan, Ciputat, Tangerang Selatan,
Cetak Printing Jakarta merupakan
Perusahaan Percetakan murah &
Souvenir Promosi Online maupun
offline (Dapur kreasi) yang menyediakan
berbagai macam kebutuhan percetakan
dan souvenir promosi.
cetakprintingjakarta.com mempunyai (sumber: sekunder, Dapur Kreasi Cetak
lebih dari 50 layanan percetakan dan Printing, 2016)
souvenir yang berkualitas dengan harga
yang kompetitif, cetak printing
jakarta.com melayani customer secara Gambaran Kondisi Persaingan
online, melalui email, BBM, Whatsapp Berdasarkan Perkembangan Penjualan
ataupun SMS/Call. Produk Perkembangan penjualan cetak buku
cetakprintingjakarta.com seperti : Poster, yasin “EMJ Production dan Dapur Kreasi”
Brosur, Kalender, Buku, Company pada kurun waktu 4 (lima) tahun mulai dari
Profile, Undangan, Paperbag, dan lain- tahun 2011 s.d. 2014 dapat dilihat pada
lain. Bagi customer di luar Jakarta, tabel 5.1 dibawah ini.
pesanan anda dapat dikirimkan, cetak
printing jakarta (percetakan murah) telah Tabel 5.1. Data Perkembangan Penjualan
berpengalaman selama lebih dari 10 Produk Cetak Buku Yasin “EMJ
tahun melayani pengiriman aneka Production dan Dapur Kreasi
produk ke luar daerah Jakarta seperti
Batam, Medan, Bengkulu, Lampung, Tahun Tahun/ EMJ Production Dapur Kreasi
Riau, Palembang, Pekanbaru, Bandung, Total Total
Smester Produk (Rupiah/ Produk Produk (Rupiah/ Produk
Semarang, Bali, Surabaya, Jogjakarta, (Buku) Produk) (Rupiah) (Buku) Produk) (Rp.000)
Samarinda, Balikpapan, Makassar,
2011 2011 (I) 10.885 20.000 217.700 12.150 20.000 243.000
Maluku, NTT, Lombok, Papua dan
Merauke. (II) 16.230 20.000 324.600 12.350 20.000 247.000
2012 2012 (I) 25.761 22.500 579.622 14.250 22.500 320.625
(II) 19.954 22.500 448.965 10.750 22.500 241.875
2013 2013 (I) 18.659 22.500 419.827 10.314 22.500 232.065
(II) 9.770 22.500 219.825 12.328 22.500 277.368
Gambar 5.3
2014
Contoh Produk Dapur Kreasi Cetak 2014 (I) 21.160 25.000 529.000 16.394 25.000 409.850
Printing (II) 11.161 25.000 279.025 10.493 25.000 262.325
(sumber: primer dan sekunder, diolah,
2016)
Dari data tersebut diatas
menunjukkan penjualan buku yasin EMJ
Production dan Dapur Kreasi pada semester
I ke II di tahun 2013 mengalami penurunan

6
yang sangat signifikan, yaitu dari penjualan c. Peluang mempunyai skor : 0.770
sebanyak 18.659,- menjadi hanya 9.770,- d. Ancaman mempunyai skor :
atau mengalami indeks penurunan sebesar ± 1.501
50% produk buku yasin. Bandingkan
dengan Dapur Kreasi mengalami indeks Selanjutnya, Analisis Matrik SWOT
kenaikan penjualan buku sebesar ± 20%. EMJ Production, dapat dijelaskan berikut
EMJ Production ternyata belum kuat ini
daya saingnya terhadap Dapur Kreasi, hal
ini terlihat adanya penurunan nilai penjualan Analisis tersebut menunjukkan
pada tahun 2013 semester I ke II tersebut di bahwa titik potong antara Kekuatan,
atas. Namun demikian untuk menghadapi Kelemahan, Peluang, dan Ancaman terletak
persaingan dengan produk yang sejenis pada kuadran II yaitu strategi diversifikasi,
tidak hanya di daerah, tetapi juga persaingan yang berarti adalah situasi dimana industri
dari luar daerah Tangerang, apalagi dengan memiliki kekuatan dari segi internal, tetapi
diterapkannya pasar bebas maka EMJ menghadapi berbagai ancaman. Strategi
Production perlu menyusun konsep untuk yang harus diterapkan adalah menggunakan
menghadapi persaingan tersebut. kekuatan yang dimilikinya untuk
memanfaatkan peluang jangka panjang
HASILDAN PEMBAHASAN dengan cara Strategi Diversifikasi (produk
Analisis Berdasarkan Matrik SWOT atau pasar).
Matrik SWOT menggambarkan Perusahaan dapat menggunakan
berbagai alternatif strategi yang dapat kekuatan yaitu memiliki fasilitas yang
dilakukan oleh perusahaan yang didasarkan memadai, menghasilkan buku yasin yang
pada hasil analisis SWOT. Maka akan terbaik, memiliki citra perusahaan yang
muncul 4 alternatif strategi SO, WO, ST dan baik, pemberian diskon kepada konsumen,
WT. Data dan informasi yang digunakan kemudahan bertransaksi, manajemen
oleh masing-masing strategi ini diperoleh perusahaan dikelola dengan baik dan
dari matrik IFAS (Internal Factor Analysis memiliki tenaga kerja yang terampil yang
Summary) dan EFAS (External Factor dimilikinya untuk memanfaatkan serta
Analysis Summary). meraih peluang yaitu mendapat dukungan
dari stake holders, bekerja sama dengan
Hasil Analisis Matrik SWOT beberapa took/outlet, upaya untuk
Faktor-faktor internal dan eksternal meningkatkan minat konsumen terhadap
yang diperoleh akan menjadi faktor strategis buku EMJ Production.
yang diformulasikan dalam bentuk tabel
IFAS (Internal Factor Analysis Summary) Pembahasan Faktor-Faktor Strategi
dan EFAS (External Factor Analysis Internal dan Eksternal
Summary), Ketentuan faktor-faktor strategi
internal dan eksternal dapat di analisis
Adapun skor yang diperoleh dari secara sistematis seperti apa yang sudah
analisis data yang diperoleh dari EMJ ditetapkan dengan penjelasan sebagai
Production meliputi Kekuatan, Kelemahan, berikut:
Peluang, dan Ancaman adalah sebagai
berikut: Faktor-Faktor Strategi Internal
A. Kekuatan (strength)
a. Kekuatan mempunyai skor : Kekuatan yang dimiliki oleh EMJ
1.825 Production adalah sebagai berikut:
b. Kelemahan mempunyai skor : 0.325 1. Fasilitas kerja

7
Fasilitas (sarana dan prasarana) kerja sangat EMJ Production mempunyai tenaga-
penting dalam kegiatan pemasaran, dimana tenaga pemasaran yang handal, karena
pemasaran yang umum salah satunya harus sebagai tenaga pemasar mereka harus
ada fasilitas. Adapun fasilitas yang dimiliki terampil. Selain itu karyawan EMJ
EMJ Production sangat baik dan dapat Production mempunyai penampilan yang
memperlancar jalannya kegiatan pemasaran. menarik.
Setiap tenaga pemasar mempunyai alat
transportasi untuk memudahkan mereka B. Kelemahan (Weakness)
dalam kinerjanya. Adapun kelemahan yang dimiliki oleh EMJ
2. Menghasilkan buku yasin demgan Production sebagai berikut:
kualitas yang baik 1. Kurangnya promosi
Buku mempunyai standar cetak dan isi yang EMJ Production kurang melakukan promosi
sudah ditetapkan dan juga mempunyai sehingga masyarakat kurang begitu
quality control pada tahap pre, press, post mengenal produk EMJ Production terutama
yang menghasilkan kualitas buku yang baik. masyarakat diluar kota Tangerang Selatan.
3. Branding perusahaan yang baik 2. Lokasi perusahaan kurang terjangkau
Branding atau citra EMJ Production yang EMJ Production mempunyai lokasi berada
dibentuk melalui promosi yang dilakukan tidak dijalan besar yang sering dilalui.
sudah sangat baik dan membuat konsumen 3. Keuntungan menurun
tertarik untuk membeli produk-produk dari EMJ Production mengalami keuntungan
perusahan tersebut, dalam benak konsumen menurun yang diakibatkan oleh penjualan
sudah tertanam bahwa produk dari EMJ yang menurun, dikarenakan kurang dikenal
Production memiliki kualitas yang baik masyarakat dan persaingan.
sehingga banyak diminati oleh konsumen.
Citra perusahaan yang sudah cukup terkenal Faktor-Faktor Strategi Eksternal
merupakan kekuatan bagi EMJ Production A. Peluang (opportunity)
dalam memasarkan dan dapat mendukung Adapun peluang yang dimiliki EMJ
kebijakan bisnisnya. Production adalah sebagai berikut:
4. Pemberian diskon 1. Dukungan stake holders
EMJ Production memberikan diskon kepada Dukungan kepada EMJ Production, dari
konsumen dalam jumlah pembelian tertentu masyarakat luas tidak hanya dari pemerintah
yang melakukan pembelian secara langsung daerah saja. Hal ini merupakan peluang bagi
di outlet atau toko-toko yang ditunjuk. EMJ Production yang dapat mendukung
5. Kemudahan bertransaksi kebijakan strategi bisnisnya.
EMJ Production selalu memberikan 2. Bekerja sama dengan beberapa toko atau
kemudahan dalam melakukan pembelian oulet EMJ Production sudah memiliki
buku yang dilakukan di EMJ daerah pemasaran yang dikuasainya.
Production,yaitu dapat dicicil serta dapat sehingga jaringan distribusinya sudah tertata
melaui credit card maupun debit card. dengan baik, dari penelitian yang sudah
6. Manajemen yang baik dilakukan diperoleh informasi bahwa EMJ
EMJ Production memiliki manajemen yang Production mempunyai kerjasama dengan
baik dan telah berpengalaman kurang lebih beberapa toko atau outlet yang berada di
8 tahun, karyawan EMJ Production sudah daerah Jabodetabek. Faktor ini merupakan
mempunyai pengalaman dan berpendidikan peluang bagi EMJ Production karena dalam
minimal lulusan Sekolah Menengah sistem pemasaran tidak bisa lepas dari
Kejuruan (SMK) dan Diploma III. kerjasama dengan toko atau outlet sehingga
7. Tenaga kerja yang terampil dapat mendukung kebijakan strategi
bisnisnya.

8
3. Meningkatnya minat masyarakat negara-negara ASEAN, menyebabkan
Masyarakat mulai sadar bahwa produk- banyaknya barang atau produk yang lebih
produk yang di hasilkan kualitasnya baik, besar tingkat kepercayaan di masyarakat, ini
sehingga minat untuk order di EMJ semakin merupakan ancaman bagi EMJ Production.
naik perlahan. Adapun faktor-faktor yang mendukung
kebijakan pertumbuhan yang strategi
B. Ancaman (threat) diversifikasi adalah sebagai berikut:
Adapun ancaman yang dihadapi EMJ 1. Optimalisasi sarana dan prasarana yang
Production adalah sebagai berikut: mendukung kegiatan produksi dan
1. Peraturan pemerintah tentang penerbitan pemasaran
dan cetak Menambah optimaslisasi kegiatan produksi
Kebutuhan akan regulasi yang bisa dan pemasaran merupakan kekuatan bagi
mendorong pertumbuhan industri penerbitan perkembangan EMJ Production. EMJ
dan percetakan dinilai mendesak, Production mempunyai kualitas yang baik
dikarenakan adanya produk e-book yang karena mempunyai fasilitas yang
dapat mengancam indutri percetakan. mendukung kegiatan produksi dan
Membaca pada zaman sekarang ini dapat pemasaran dari mulut ke mulut.
melalui smartphone dan merupakan mode 2. Meningkatkan kerja sama dengan toko
atau trend pada masa kini. atau outlet
2. Pesaing perusahaan sejenis EMJ Production wajib
Pesaing untuk jenis produk buku memang meningkatkan kerja sama dengan toko atau
sangat banyak namun pesaing yang utama outlet, hal ini merupakan peluang bagi EMJ
adalah Dapur Kreasi karena dilihat dari Production dalam melakukan kegiatan
skala perusahaan sama-sama besar, dan pemasaran, karena kegiatan pemasaran akan
teknologi yang digunakan pun hampir sama. berjalan sesuai dengan tujuan perusahaan,
Pesaing ini merupakan ancaman bagi misalnya diletakkan brosur-brosur EMJ di
perusahaan yang harus diwaspadai dan kasir toko/outlet.
diatasi supaya perusahaan tetap eksis dan 3. Mempertahankan dan mengembangkan
semakin kuat serta dapat berkembang. pangsa pasar
3. Perekonomian yang tidak stabil EMJ Production mempunyai daerah
Ekonomi yang tidak stabil pada tahun 2015, pemasaran di wilayah Jabodetabek. Pasar
yang dirimgi masuknya era MEA yaitu tersebut merupakan pasar sasaran dari
pasar bebas dari negara-negara ASEAN, perusahaan. Dalam kondisi pasar selalu
menyebabkan daya beli konsumen menjadi terjadi perubahan, hal ini terjadi karena
menurun, sehingga pemasaran menjadi ikut tidak hanya satu atau dua produk yang
menurun, ini merupakan ancaman bagi EMJ bersaing di pasaran namun berbagai macam
Production. jenis produk, khususnya untuk jenis produk
4. Tidak memiliki pangsa pasar yang luas buku banyak bermunculan di pasar yang
Ekonomi yang tidak stabil pada tahun 2015, tentunya hal tersebut merupakan pesaing
ini juga mempengaruhi semakin sempitnya bagi EMJ Production
pangsa pasar sehingga berdampak kepada
keuntungan akan menjadi menurun, ini Penentuan Alternatif Strategi Pemasaran
merupakan ancaman bagi EMJ Production. Setelah mengumpulkan semua
5. Kurang tingginya tingkat kepercayaan informasi yang diperlukan dan berpengaruh
masyarakat terhadap EMJ Production terhadap perkembangan EMJ Production,
Selain hal tersebut diatas, ekonomi yang tahap selanjutnya adalah menentukan
tidak stabil pada tahun 2015, yang dirimgi berbagai kemungkinan alternatif strategi
masuknya era MEA yaitu pasar bebas dari dengan menggunakan Matrik SWOT,

9
dimana Matrik tersebut dapat Pangsa Pasar Relatif = (21.727 : 15.612) =
menggambarkan secara jelas berbagai 1.39x
kemungkinan alternatif (SO, ST, WO dan
WT) yang bisa digunakan oleh EMJ Dari perhitungan berdasarkan teori
Production, selanjutnya dapat dijelaskan Matrik Boston Consulting Group (BCG).
sebagai berikut. Perusahaan EMJ Production dapat
ditampilkan dalam Matrik Boston
Analisis Berdasarkan Matrik Boston Consulting Group (BCG) sebagai berikut:
Consulting Group (BCG) Tingkat Pertumbuhan Pasar : 11.47%
Pangsa Pasar Relatif : 1.39x
Matrik Boston Consulting Group
(BCG) merupakan model yang sangat baik Berarti posisi produk buku yasin
untuk mengevaluasi strategi bisnis dalam EMJ Production berada dalam Matrik
perusahaan, sehingga dapat diketahui Boston Consulting Group (BCG) yaitu:
strategi perusahaan yang terbaik untuk “Star“ atau Bintang, dimana produk tersebut
diambil dan dirumuskan. Matrik ini pada memiliki Pangsa Pasar Relatif dan Tingkat
dasarnya melihat posisi perusahaan dalam Pertumbuhan Pasar yang tinggi.
persaingan industri sejenis yang didasarkan
pada dua hal, yaitu tingkat pertumbuhan
pasar dan pangsa pasar relatif. Pemetaan posisi produk buku yasin EMJ
Dari data-data yang telah diperoleh, Production dalam Matrik BCG
yaitu hasil penjualan produk perusahaan dan
Dari perhitungan di atas maka posisi
industri sejenisnya, maka analisis Boston produk Buku yasin EMJ Production dapat
Consulting Group (BCG) bisa dimulai digambarkan dalam Matrik Boston Consulting
dengan cara menentukan posisi dari masing- Group (BCG) dapat dijelaskan berikut:
masing produk ke dalam sebuah matrik
sebagai berikut: Gambar 5.4 Matrik BCG Produk Buku Yasin
20%
1. Produk Buku Yasin
Dari data yang diperoleh di EMJ
Production dapat ditentukan sebagai berikut:
a. Tingkat Pertumbuhan Pasar
Star Question Mark
Berdasarkan perhitungan
11,47 Bu

diperkirakan untuk semester I tahun 2015 % ku

mengalami kenaikan Tingkat Pertumbuhan 10% ya

sin
Pasar dari semester II tahun 2015 sebesar:
Cash Cow Dog
Tingkat Pertumbuhan Pasar = (21.727) –
(19.490) : 19.490 x 100% = 11.47%

b. Pangsa Pasar Relatif 4X 1,391X 0,1X


Merupakan perbandingan pangsa X Pasar Relatif
Pangsa
pasar yang diraih perusahaan dibanding
dengan pesaing terdekatnya atau pemimpin Sumber: Data diolah
pasar, dalam hal ini perbandingan antara Dari hasil perhitungan pada teori Matrik
perusahaan EMJ Production dengan Dapur Boston Consulting Group (BCG) di atas, maka
Kreasi . dapat di evaluasi produk buku Yasin EMJ
Production memiliki Pangsa Pasar Relatif

10
sebesar 1,39x dibandingkan pesaing utamanya KESIMPULAN
Dapur Kreasi. Berdasarkan penelitian dengan
Produk buku yasin EMJ Production metode SWOT (Strength, Weakness,
berada di dalam posisi “Star“ atau Bintang. Opportunity, Threat) dan analisis Matrik
Sementara itu posisinya relatif kuat. Produk Boston Consulting Group (BCG) pada EMJ
dalam posisi ini menghasilkan keuntungan yang
Production dapat disimpulkan sebagai
besar dan bisa digunakan untuk membiayai jenis
produk pada posisi “Question Mark“ atau Tanda berikut:
Tanya yang cenderung lebih memerlukan dana 1. Analisis SWOT EMJ Production
dan perhatian. terletak pada kuadran II yakni strategi
Dengan dasar pertimbangan ini, analisis diversifikasi, strategi diversifikasi adalah
Matrik Boston Consulting Group (BCG) situasi dimana industri memiliki
menawarkan saran; Mengembangkan (Build); kekuatan dari segi internal, tetapi
karena produk pada posisi ini akan memberikan menghadapi berbagai ancaman. Strategi
keuntungan yang besar bagi perusahaan. Produk yang harus diterapkan adalah
yang berada dalam posisi ini memiliki menggunakan kekuatan yang
kemungkinan untuk tumbuh di pasar lebih besar dimilikinya untuk memanfaatkan
daripada produk yang berada dalam posisi (Cash
peluang jangka panjang dengan cara
Cow) atau Sapi Perah. Hal ini menunjukkan
bahwa produk-produk dalam posisi ini masih strategi diversifikasi (produk atau pasar).
dapat dilakukan pengembangan produk untuk 2. Analisis BCG, EMJ Production terletak
memperpanjang siklus hidup produk dua atau pada posisi “Star” atau Bintang, posisi
tiga kali lebih panjang dibanding dengan siklus “Star“ atau Bintang adalah posisi yang
hidup produk awalnya. memiliki pangsa pasar yang tinggi dan
Jika perusahaan memiliki pangsa pasar tingkat pertumbuhan pasar yang tinggi.
yang tinggi untuk produk itu maka aliran kas 3. Strategi pemasaran yang cocok untuk
jangka pendek cukup besar untuk perusahaan, diterapkan pada produk buku yasin EMJ
sebab posisi ini merupakan penghasil dana kas Production adalah “Build“ atau
yang besar bagi perusahaan serta perlu kembangkan, Tujuan utamanya strategi
dikembangkan posisinya agar pangsa pasar yang
ini adalah melakukan pengembangan
dimiliki oleh perusahaan dapat ditingkatkan
Strategi yang dapat diterapkan oleh terhadap produk perusahaan agar
perusahaan EMJ Production dalam mampu berkembang sehingga posisinya
menggembangkan posisi produk Buku yasin ini dapat menghasilkan laba secara
adalah dengan terus menjaga kualitas dari buku sustainable atau berkelanjutan bagi
yang sudah dikenal kualitas, mempercantik perusahaan.
desain serta pelayanan yang lebih berkualitas,
hal ini untuk menghindari kekecewaan SARAN
konsumen apabila terjadi kekecewaan tersebut Dari hasil penelitian dan pembahasan
yang tidak sesuai dengan keinginan konsumen. diatas, di rekomendasikan kepada EMJ
Untuk dapat bersaing dengan pesaing Production melakukan hal sebagai berikut:
utama yaitu Dapur Kreasi dapat dilakukan 1. Agar meningkatkan kerja sama dengan toko
dengan dua cara yaitu dari segi produksi dan atau outlet, serta dengan konsumen yang
dari segi pemasaran, dari segi produksi dapat puas dengan produk EMJ Production,
dilakukan dengan meningkatkan kualitas produk seiring meningkatkan kerja sama dengan
buku baik proses cetak, pre dan pasca cetak. outet dan konsumen tersebut, EMJ
Sedangkan dari segi pemasaran dapat Production dapat menambah mitra kerja
ditingkatkan kinerja pemasarannya yaitu untuk dapat memasarkan produk buku,
meningkatkan kemudahan bertransaksi, dan khususnya buku yasin.
meningkatkan promosi baik secara online dan 2. Agar menjaga tingkat kepercayaan
inline masyarakat terhadap EMJ Production
dengan selalu menghasilkan produk dengan
kualtas yang baik

11
3. Agar meningkatkan promosi dengan Rangkuti, F.1999. Analisis SWOT Teknik
pemberian diskon diberbagai pameran dan Membedah Kasus Bisnis. Jakarta:
media cetak, dan melalui online, seperti Gramedia Pustaka.
website, whatsapp, BBM, dan lain sebgainya Singarimbun, M., dan Effendi, S. 1989.
dengan harapan konsumen lebih mengenal Metode Penelitian Survai. Jakarta: LP3ES.
EMJ Production dan produk buku yasin dari
Stanton, William J. 1991. Prinsip
perusahaan tersebut.
4. EMJ Productin harus dapat menjaga bahkan Pemasaran. Jakarta: Erlangga.
meningkatkan kualitasi produknya, Tjiptono, Fandi. 1997, Soal Jawab
khusunya buku yasin, dalam rangka menjaga Pemasaran. Yogyakarta: Andi Offset.
kepuasan konsumen. Usman, H., dan Akbar, R. P. S. 1995.
5. Agar menjaga kualitas produk, harga yang Pengantar Statistika. Jakarta: Bumi
baik dan kemudahan dalam membayar, Aksara.
meningkatkan promosi inline dan online,
meningkatkan kerjasama dengan toko atau
outlet dan konsumen, serta menjaga
penampilan tenaga pemasar, merupakan
faktor-faktor yang harus dikembangkan pada
masa yang akan datang.;

TINJAUAN PUSTAKA
Azizah, N. 2005. Strategi Pemasaran
Rokok Gudang Garam Pada PT. Surya
Bakti Utama Jember – Jawa Timur.
Proyek Usaha Mandiri (Tidak
dipublikasikan), Jember: MNA Politeknik
Negeri Jember.
Hitt, M. A. & Ireland, Duane R &
Hokinson, Robert E.1997, Manajemen
Strategis: Menyongsong Era Persaingan
Dan Globalisasi. Jakarta: Erlangga.
Kotler, P. 1999. Manajemen Pemasaran.
Jakarta: Prenhallindo.
Kotler, P. 1997. Manajemen Pemasaran
Modern: Analisis, Perencanaan,
Implementasi dan Kontrol. Jakarta:
Prenhallindo.
Ningrum, Indah L. R. 2004. Analisis
Strategi Pemasaran Berdasarkan Matrik
Boston Consulting Group pada
Perusahaan Roti SIP Politeknik
Pertaninan Negeri Jember. Skripsi (Tidak
dipublikasikan), Jember: Fakultas
Ekonomi, Universitas Jember.
Mahanani, Retno Sari dan Kurniawan,
Bagus Putu Yudhia 2004. Strategi
Pengembangan Usaha Industri Kecil
Kerajinan Kuningan ”Cibogo”Penelitian
Dosen Muda, Politeknik Negeri Jember.

12

You might also like