You are on page 1of 7

Universitas Indonesia

Fakultas Ekonomi dan Bisnis


Program Studi MAKSI-PPAk.

SILABUS
PENGAUDITAN INTERNAL I
SEMESTER GENAP 2021/2022

A. Deskripsi Mata Ajaran


Mata ajaran ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dasar tentang profesi, atribut,
dan kompetensi inti audit internal berdasarkan standar audit internal yang diterapkan
secara Internasional. Pembahasan di dalam mata ajaran ini mencakup:
1. Profesi dan standar audit
2. Unsur di dalam Standar Atribut dalam IPPF
3. Konsep dan peran Audit Internal dalam Tata Kelola, Manajemen Risiko, dan
Pengendalian Internal
4. Konsep Risiko Kecurangan dan Pengendaliannya
Setelah mengikuti mata ajaran ini peserta program diharapkan mampu memahami
atribut aktivitas audit internal dan kompetensi dasar profesi audit internal.

B. Jenis Mata Ajaran


Peminatan Manajemen Risiko dan Pengauditan Internal

C. Buku Teks yang Digunakan:


1. AD - Anderson, U., & Dahle, A. J. (2018). Applying The International Professional
Practice Framework (IPPF) 4th edition. Florida: Internal Audit Foundation
2. AHR - Anderson, U. L., Head, M. J., Ramamoorti, S., Riddle, C., Salamasick, M., & Sobel,
P. J. (2017). Internal Auditing – Assurance & Advisory Services 4th edition. The
Institute of Internal Auditors.
3. ACFE - Association of Certified Fraud Examiners. (2020). Report to the Nations:
Global Study on Occupational Fraud and Abuse. Austin: ACFE.
4. COSO-IC - Committee of Sponsoring Organization of the Treadway Commission.
(2013). Internal Control - Integrated Framework. New York: Committee of
Sponsoring Organization of the Treadway Commission.
5. COSO-FRM - Committee of Sponsoring Organization of the Treadway Commission.
(2016). Fraud Risk Management. New York: Committee of Sponsoring Organization
of the Treadway Commission.
6. COSO-ERM - Committee of Sponsoring Organization of the Treadway Commission.
(2017). Enterprise Risk Management - Integrating with Strategy and Performance.
New York: Committee of Sponsoring Organization of the Treadway Commission.
7. CBOK - Internal Audit Foundation (2016) Common Body of Knowledge the CBOK
2015 Global Internal Audit Practitioner Survey
8. ISO 19011 - International Organization for Standardization. (2018). ISO
19011:2018 Guidelines for Auditing Management System. International
Organization for Standardization.
9. ISO 26000 - International Organization for Standardization. (2010). ISO
26000:2010 Social Responsibility. International Organization for Standardization.
10. ISO 27037 - International Organization for Standardization. (2012). ISO
27037:2012 Information technology — Security techniques — Guidelines for
identification, collection, acquisition, and preservation of digital evidence.
International Organization for Standardization.
11. ISO 31000 - International Organization for Standardization. (2018). ISO
31000:2018 Risk Management. International Organization for Standardization.

Halaman 1 dari 7
Universitas Indonesia
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Program Studi MAKSI-PPAk.

12. MRR - Moeller, R. R. (2016). Brink's Modern Internal Auditing 8th edition a Common
Body of Knowledge. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.
13. SOX - Sarbanes Oxley Act Section 404 – Management Assessment of Internal Control
14. PP-ERM - The Institute of Internal Auditors. (2009). IIA Position Paper: The Role of
Internal Auditing in Enterprise-wide Risk Management. The Institute of Internal
Auditors.
15. IPPF - The Institute of Internal Auditors. (2017). International Professional Practice
Framework. Lake Mary, Florida: The Institute of Internal Auditors.
16. QA - The Institute of Internal Auditors. (2017). Quality Assessment Manual for the
Internal Audit Activity. The Institute of Internal Auditors
17. KKKAI - The Institute of Internal Auditors. (2020). Kerangka Kerja Kompetensi
Audit Internal. The Institute of Internal Auditors
18. SAW - The Internal Audit Foundation. (2018). Sawyer's Internal Auditing:
Enhancing and Protecting Organizational Value, 7th Edition. The Institute of
Internal Auditors.
19. TTM - Tuanakotta, T. M. (2019). Audit Internal Berbasis Risiko. Jakarta: Salemba
Empat.

D. Tujuan Mata Ajaran:


1. Hard Skill (berkaitan dengan peningkatan kemampuan kognitif)
a. Pengembangan ketrampilan berbahasa Inggris
b. Pengembangan ketrampilan mengunakan Komputer
2. Soft Skill (berkaitan dengan pengembangan kepribadian):
Pilih yang sesuai
Deskripsi Ada/tdk
Pengembangan ketrampilan teknis v
Pengembangan ketrampilan analitikal v
Pengembangan ketrampilan goal setting v
Pengembangan ketrampilan mengelola waktu -
Pengembangan ketrampilan menulis -
Pengembangan ketrampilan peresntasi/public speaking v
Pengembangan ketrampilan kerjasama kelompok v
Pengembangan kepercayaan diri v

E. Metode Pengajaran
Metodologi pengajaran yang digunakan adalah penyampaian materi dan diskusi. Mata
kuliah ini memerlukan partisipasi aktif peserta yang dapat dilakukan selama tatap muka
atau pada aplikasi Microsoft Teams. Untuk pertemuan pertama dosen akan
menyampaikan bahan perkuliahan. Pertemuan selajutnya, salah satu kelompok akan
menyajikan materi dan didiskusikan bersama dikelas moderasi dosen. Untuk makalah
individu mahasiswa diminta membuat makalah dengan topik dan judul bebas terkait
audit internal dan dikumpulkan sebelum dimulainya pertemuan ke 7. Pada akhir
semester, setiap kelompok membuat tugas akhir dengan memilih salah satu topik
khusus yang tersedia dan dipresentasikan bergantian pada pertemuan ke 14. Untuk
bahan pembuatan makalah, mahasiswa diharapkan dapat aktif mencari jurnal ilmiah dan
literatur yang terkait sehingga memperkaya isi dan analisa dalam makalah.

F. Evaluasi dan Penilaian

Deskripsi Persentase
Kuis 10%
Makalah Individu 20%

Halaman 2 dari 7
Universitas Indonesia
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Program Studi MAKSI-PPAk.

Makalah Kelompok 20%


Partisipasi dalam diskusi (Ms. Teams dan kelas) 10%
Ujian Tengah Semester 20%
Ujian Akhir Semester 20%
Total 100%

G. Absensi
Minimum 80% dari jumlah kuliah
 3 kali absen untuk mata ajaran dengan 3 SKS
 Mahasiswa yang datang 15 menit sesudah kuliah dimulai dianggap tidak hadir

H. Jadwal Pengajaran - Dosen

Terdapat 14 kali pertemuan dengan durasi pertemuan masing-masing 150 menit.

Pertemuan Topik Bahasan Bahan Bacaan


1 Penjelasan Silabus, pembagian kelompok dan IPPF
penjelasan makalah individu dengan judul bebas dan AHR Ch. 1
dikumpulkan pada pertemuan ke 7 sebelum UTS. SAW Ch. 1, 2, 3
Dasar Audit Internal TTM Bab 1 & 20
 Pengenalan Profesi Audit Internal MRR Ch. 1,2, 29 & 34
 Perbedaan Audit Internal dan Audit Eksternal CBOK
 Karir Audit Internal KKKAI
 Organisasi Profesi dan Sertifikasi Audit
Internal
 Common Body of Knowledge
 Model tingkat kematangan operasional
Internal Auditor
 Kerangka Kompetensi Audit Internal
2 Standar Audit Internal IPPF
Misi Audit Internal AHR Ch. 2
Standar IPPF: Panduan Wajib AD Ch. 1,2
 Definisi Audit Internal SAW Ch. 1,2
 Kode Etik Audit Internal MRR Ch. 9
 Prinsip Inti TTM Bab 4
 Standar Atribut dan Standar Kinerja
Standar IPPF: Panduan yang Direkomendasikan
 Panduan Implementasi
 Panduan Tambahan
Position Paper
Global Perspective and Insight
Global Knowledge & Brief
3 Tujuan Kewenangan dan Tanggung Jawab IPPF 1000
 Komponen Piagam Audit Internal AHR Ch. 9
 Persetujuan Dewan AD Ch.5
 Pengkomunikasian Piagam Audit Internal MRR Ch. 14
Case Study: Presentasi dan Analisa Piagam Audit SAW Ch. 6
Internal pada Perusahaan Terbuka di Indonesia TTM Bab 11
4 Independensi dan Objektivitas IPPF 1100
 Independensi Organisasi AHR Ch. 9
AD Ch.6

Halaman 3 dari 7
Universitas Indonesia
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Program Studi MAKSI-PPAk.

Pertemuan Topik Bahasan Bahan Bacaan


 Pelaporan Fungsional dan Pelaporan SAW Ch. 4
Administratif TTM Bab 11
 Objektivitas Individual
 Kendala terhadap Independensi dan
Objektivitas
Case Study: Presentasi dan Analisa Pengungkapan
Komunikasi Audit Internal dengan Komite Audit dari
Laporan Tahunan Perusahaan Terbuka di Indonesia
5 Kecakapan dan Kecermatan Profesional IPPF 1200
1. Jenis Penugasan Audit Internal AHR Ch.9
a. Penugasan Asurans AD Ch. 4&7
b. Penugasan Konsultasi SAW Ch. 4, 5
2. Kecakapan dalam Penugasan: TTM Bab 11
a. Kegiatan Asurans
b. Kegiatan Konsultasi
c. Evaluasi Risiko Kecurangan
d. Teknik Audit Berbasis Komputer
3. Kecermatan Profesional dan Pengembangan
Berkelanjutan
Case Study: Presentasi dan Analisa Pengungkapan
Laporan Komite Audit pada Perusahaan Terbuka di
Indonesia
6 Program Asurans dan Peningkatan Kualitas IPPF 1300
1. Kegiatan Penilaian Internal AHR Ch. 9
2. Kegiatan Penilaian Eksternal AD Ch.8
3. Kesesuaian / Ketidaksesuaian dengan Standar QA

7 Risiko Kecurangan AHR Ch. 8


 Pemetaan ACFE Fraud Tree SAW Ch. 15
 Pencegahan dan Pendeteksian Kecurangan ACFE
 Teknik Fraud Audit dan Akuntansi Forensik TTM Bab 10 dan 18
 Penanganan Bukti Digital MR Ch. 27
ISO 27037
UJIAN TENGAH SEMESTER
8 Tata Kelola 1 IPPF 2110
 Peran Audit Internal dalam Tata Kelola AHR Ch. 3 & 9
 Budaya, Etika Organisasi dan Lingkungan AD Ch.10
Pengendalian SAW Ch. 7, 8
 Environmental Social Governance PP-ERM
Case Study: Analisa Pengungkapan Tata Kelola TTM Bab 5
Perusahaan pada Laporan Tahunan Perusahaan
Terbuka
9 Tata Kelola 2 IPPF 2110
 Model Tiga Lapis IIA ISO 14000
 Standar Sistem Pengelolaan Lingkungan ISO 26000
 Standar Tanggung Jawab Sosial Perusahaan ISO 19011
 Sistem Manajemen Audit MRR Ch. 33
10 Manajemen Risiko 1 IPPF 2120
 Konsep Manajemen Risiko Korporat AHR Ch. 4, 5 & 9
 Peran Audit Internal dalam Manajemen AD Ch.11
Risiko SAW Ch. 9, 10

Halaman 4 dari 7
Universitas Indonesia
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Program Studi MAKSI-PPAk.

Pertemuan Topik Bahasan Bahan Bacaan


 Proses Bisnis dan Risiko Bisnis TTM Bab 6 dan Bab 7
11 Manajemen Risiko 2 IPPF 2120
 Standar Manajemen Risiko ISO 31000
 COSO Enterprise Risk Management 2017 COSO-ERM
 COSO Fraud Risk Management COSO-FRM
MRR Ch. 7
12 Pengendalian Internal 1 IPPF 2130
 Peran Audit Internal dalam Pengendalian AHR Ch. 6 & 9
Internal AD Ch.12
 Jenis Pengendalian Internal MRR Ch. 12
 Control Self-Assessment SAW Ch 12
Case Study: Analisa Pengungkapan Manajemen Risiko TTM Bab 8
pada Laporan Tahunan Perusahaan Terbuka
13 Pengendalian Internal 2 IPPF 2130
 COSO Internal Control 2013 COSO-IC
 Pengendalian Internal Pelaporan Keuangan MRR Ch. 3, 4 & 5
 Proses Bisnis – Risiko dan Pengendalian SOX 404
Case Study: Implementasi Internal Control Over
Financial Reporting pada PT Telkom Indonesia TBK
14 Tema Topik Khusus untuk dipresentasikan:
 Internal Audit Ambition Model
 Agile & Scrum Internal Auditing
 Internal Audit Talent Management
 Auditing Culture
 Internal Audit in Pandemic Situation
 Digitally Fit Internal Auditor
UJIAN AKHIR SEMESTER

Halaman 5 dari 7
Universitas Indonesia
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Program Studi MAKSI-PPAk.

I. Plagiarisme

Plagiarisme adalah memasukkan kata-kata/kalimat/ide orang lain sebagian atau


seluruhnya tanpa menyebutkan sumbernya. Jika mahasiswa memasukkan kata-
kata/kalimat dari penulis lain, harus disebutkan sumbernya.
Plagiarisme termasuk juga menyalin (mengkopi) sebagian atau seluruh pekerjaan
mahasiswa lain atau menyalin (mengkopi) dari buku, jurnal, web, majalah koran dan
lain-lain

Plagiarisme juga mencakup oto-plagiarisme yaitu memasukkan kata-kata/kalimat/ide


sendiri yang berasal dari tugas/makalah yang telah dikumpulkan untuk penilaian
dengan tanpa menyebutkan sumbernya

Sesuai dengan aturan tata tertib dan kode etik kemahasiswaan seperti yang tercantum
di Buku Pedoman FEUI, mahasiswa dilarang melakukan plagiarisme dan akan dikenakan
sanksi jika terbukti melakukan plagiarisme.
Sanksi jika melakukan plagiarisme:
 Satu kali, sekurang-kurangnya makalah diberi nilai nol, maksimum F
 Dua kali, mata ajaran terkait diberi nilai F
 Tiga kali, dikeluarkan dari Departemen Akuntansi FEUI

Halaman 6 dari 7
Universitas Indonesia
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Program Studi MAKSI-PPAk.

STATEMENT OF AUTHORSHIP

Saya/kami yang bertandatangan di bawah ini menyatakan bahwa makalah/tugas terlampir


adalah murni hasil pekerjaan saya/kami sendiri. Tidak ada pekerjaan orang lain yang
saya/kami gunakan tanpa menyebutkan sumbernya.

Materi ini tidak/belum pernah disajikan/digunakan sebagai bahan untuk makalah/tugas


pada mata ajaran lain, kecuali saya/kami menyatakan dengan jelas bahwa saya/kami meng-
gunakannya.

Saya/kami memahami bahwa tugas yang saya/kami kumpulkan ini dapat diperbanyak dan
atau dikomunikasikan untuk tujuan mendeteksi adanya plagiarisme.

Nama Mahasiswa :
Nomor Mahasiswa :
Kelas :
Mata Ajaran :
Judul Makalah/Tugas :

Hari, Tanggal :
Nama Pengajar :
Tandatangan :
(Dibuat oleh seluruh anggota kelompok)

Halaman 7 dari 7

You might also like