You are on page 1of 2

RSIA SELASIH MEDIKA

NO. DOKUMEN : NO. REVISI : HALAMAN :

Jl. Bintara Raya N0.5 Bekasi Barat


Telp. ( 021 ) 88850155 – 156
Fax ( 021 ) 8844667
TANGGAL TERBIT : DITETAPKAN DI BEKASI
STANDAR PROSEDUR DIREKTUR RSIA SELASIH MEDIKA
OPERASIONAL
MENGUKUR TEKANA
DARAH drg. Lutfiah, MARS
1. Pengertian Desakan darah terhadap dinding pembuluh arteri sebagai akibat dipompa
dan dialirkannya darah kedalam pembuluh darah
2. Tujuan 1. Mengetahui keadaan umum pasien
2. Mengetahui/mengikuti perkembangan penyakit
3. Membantu menegakan diagonosa
3. Kebijakan
4. Prosedur Persiapan alat:
1. Tensimeter
2. Stestokop
3. Alat tulis

Pelaksanaan:
1. Memberitahu pasien tentan tindakan yang akan dilakukan
2. Mencuci tangan
3. Menyingsingkan lengan baju pasien
4. Memasang manset tidak terlalu erat atau terlalu longgar
5. Menghubungkan pipa tensi meter
6. Menutup sekrup balon karet
7. Mencuci Reservoir
8. Letak tensimeter harus datar
9. Meraba arteri brachialis dengan 3 jari tengah
10. Meletakan bagian diafragma stetoscope tepat diatasnya
11. Memompa balon sehingga udara masuk kedalam manset sampai detak
arteri tidak terdengar lagi atau 30 mmHg diatas nilai sistolik
12. Membuka sekrup balon perlahan-lahan dengan kecepatan 2-3mmHg
perdetik sambil melihat skala dan mendengarkan bunyi detik pertama
(Sistolik) dan detik terakhir (Diastole).
13. Pada waktu melihat skala, mata setinggi skala tersebut
14. Bila hasilnya meragukan bisa diulang kembali (tunggu 30 detik)
15. Menurunkan air raksa sampai dengan nol dan mencuci reservoir
16. Membuka pipa penghubung
17. Melepaskan manset dan mengeluarkan udara yang masih tertinggal di
dalam manset
18. Menggulung manset dan memasukan ke dalam tensimeter
19. Merapikan pasien
20. Mengembalikan alat pada tempatnya
21. Mencuci tangan
22. Mencatat pada lembar catatan yang ada
23. Membuat grafik/curva pada lembaran status pasien dengan tepat dan
benar
24. Menggunakan waktu dengan efektif dan hemat energi
5. Unit Terkait Poli Anak

You might also like