You are on page 1of 5

Nama : Fuad Ismail

No/NIM : 07/3.21.19.2.08

Kelas : ME-

2C

LAPORAN PRAKTIK MESIN MILING 

PEMBUATAN KLEM LURUS 

PENDAHULUAN 

Mesin Milling (millimg machine) adalah suatu mesin perkakas yang menghasilkan
sebuah bidang datar  dimana pisau berputar dan benda bergerak melakukan
langkah pemakanan. Sedangkan proses Milling adalah suatu proses permesinan
yang pada umumnya menghasilkan bentuk bidang datar karena  pergerakan dari
meja mesin, dimana proses pengurangan material benda kerja terjadi karena
adanya  kontak antara alat potong (cutter) yang berputar pada poros dengan benda
kerja yang tercekam pada  meja mesin. 
ALAT DAN BAHAN 

A. Alat:

1. Mesin miling  8. Palu tembaga 


2. Ragum mesin  9. Kikir rata 6 “ 
3. Pahat Shall end mill Ø 40  10. Kacamata pengaman 
4. Pahat end mill cutter Ø 20  11. Karton 
5. Dial indicator dan tap M10  12. Kuas pembersih 
6. Jangka sorong  13. Pahat gurdi Ø13, Ø12, dan
7. Parallel pad  Ø8,5/Ø18 

A. Bahan 

1. Besi ST 37 ukuran 20 mm x 30 mm x  123 mm


LANGKAH PENGERJAAN 

No Langkah Pengerjaan 1. Gambar

1   Pelajari gambar kerja 


 Pastikan ukuran bahan kerja 20 mm x 30
mm x123 mm
 Siapkan mesin frais dan perlatan 
 Cekam benda kerja dengan menggunakan
ragum mesin (lihat  gambar) 
 Gunakan : Parralel pad, karton, palu
tembaga 
 Pastikan posisi benda sejajar dan cek
menggunakan dial indicator
 Pasang pahat frais Ø 40/Ø 20 
 Lalu setting titik 0 
 Buat balok ukuran 17mm x18 mm x 120
mm 
 Setelah itu hilangkan bagian tajam
menggunakan kikir

2  Cekam benda kerja menggunakan


ragum mesin (lihat gambar)
 Gunakan : Parallel pad, palu tembaga 
 Miringkan kepala mesin 20   0

 Hilangkan bagian yang tajam menggunakan


kikir

3   Ubah posisi pencekaman benda kerja


dengan ragum mesin ( lihat  gambar ) 
 Gunakan: Parallel pad, palu tembaga 
 Hilangkan bagian yang tajam
menggunakan kikir 
 Freis miring 7,5 mm x 20  
0

 Balik benda kerja ( lihat gambar ) 


 Freis miring 7,5 mm x 20  
0
 Hilangkan bagian yang tajam
menggunakan kikir

4   Ubah posisi benda kerja ( lihat gambar ) 


 Freis 2 mm x 28 mm x 80 mm ( ukuran 80
mm diperoleh dari 120  – (25+15) 
 Cekam benda kerja menggunakan ragum
mesin 
 Gunakan : Parallel pad, palu tembaga 
 Hilangkan bagian yang tajam menggunakan
kikir

5   Cekam benda kerja menggunakan


ragum mesin (lihat gambar)
 Gunakan : Parallel pad, palu tembaga 
 Pasang pencekam pahat gurdi (drill
chuck ) pada mesin freis
 Gurdi tembus Ø 8,5 mm pada jarak 12
mm dari sisi
 Counter boring Ø 8,5 mm / Ø18 mm x
7 mm 
 Counter sinking sisi diameter untuk
M10 
 Buat ulir M10 dengan tap M10 
 Hilangkan bagian yang tajam
menggunakan kikir

6   Cekam benda kerja menggunakan


ragum mesin (lihat gambar)
 Gunakan : Parallel pad, palu tembaga 
 Gurdi tembus Ø 13 pada jarak 45 mm
dari sisi 
 Gurdi tembus Ø 13 pada jarak (45 mm
+ 50 mm) dari lubang hasil 
penggurdian yang pertama 
 Balik benda kerja ( lihat gambar ) 
 Freis miring 7,5 mm x 20  
0

 Hilangkan bagian yang tajam


menggunakan kikir
7   Cekam benda kerja dengan
ragum mesin (lihat gambar)
 Gunakan : Parallel pad, palu
tembaga 
 Pasang pahat freis Ø 12 
 Freis alur tembus 13 mmx 50
mm dengan radius 6,5 mm
 Untuk semua proses
permesinan gunakan oli
pemotongan / pendinginan 
 Hilangkan bagian yang tajam
menggunakan kikir

You might also like