You are on page 1of 3

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA

KOMITE PPI
Jln Tentara pelajar No. 22 Telp. ( 0281 ) 891016 Fax. 893279
Email : rsudpurbalingga@ yahoo.com Web : rsud.purbalinggakab.go.id
Purbalingga

DATA SURVELANS RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. R. GOETENG


TAROENADIBRATA PURBALINGGA PERIODE JULI S/D SEPTEMBER 2019
BULAN
NO INDIKATOR HAIs
JULI AGUSTUS SEPTEMBER

1 PLEBHITIS 0,70 ‰ 0‰ 0,41 ‰

2 IDO 0% 0,21 % 0,22 %


0‰ 0‰ 0‰
3 ISK
0‰ 0‰ 0‰
VAP
4
0‰ 0‰ 0‰
HAP
5
0‰ 0‰ 0‰
DECUBITUS
6
0‰ 0‰ 0‰
IADP
7

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA


KOMITE PPI
Jln Tentara pelajar No. 22 Telp. ( 0281 ) 891016 Fax. 893279
Email : rsudpurbalingga@ yahoo.com Web : rsud.purbalinggakab.go.id
Purbalingga
DATA SURVELANS BULAN JULI S/D SEPTEMBER 2019
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. R. GOETENG TAROENADIBRATA
PURBALINGGA
INDIKATOR INDIKATOR BULAN
HAIs STANDAR JULI AGUSTUS SEPTEMBE PENYEBAB
R
- Selama observasi ditemukan berbagai ketidaksesuaian,
antara lain: penggunaan APD, khususnya penggunaan saru
ng tangan, balutan kateter infus yang kotor / basah tidak
segera diganti, serta kurangnya persiapan alat untuk
≤5‰
PLEBHITIS 0,70 ‰ 0‰ 0,41 ‰ pemasangan infus (tidak lengkap).
- Pada pasien Bayi (Di Ruang Perinatologi) sering
ditemukan lebih dari satu kali tusukan pada saat
pemasangan IVL, sehingga prinsip steril kurang
diperhatikan
IDO - Kejadian infeksi luka operasi sebagian besar ditemukan
0% 0,21 % 0,22 % pada saat pasien melakukan kontrol ke rumah sakit pada
≤2% hari ke 7 post operasi.
- Penyebab infeksi luka operasi bisa berasal dari internal
individu itu sendiri seperti tingkat nutrisi pasien serta
berasal dari faktor eksternal seperti persiapan dan
prosedural operasi
- Hasil pemasangan DC sesuai SPO. Dilaksanakan bundle
ISK ≤ 4,7 ‰ 0‰ 0‰ 0‰ ISK baik saat pemasangan maupun perawatan serta
pelepasan kateter.
- Berdasarkan data survailans bulan Juli sampai dengan
≤ 5.8 ‰ 0‰ 0‰ 0‰ September 2019 tidak ditemukan data kejadian
VAP
pemasangan kateter intravaskuler yang ≥ 2 X 24 jam pada
unit-unit khusus.
- Pada survailans bulan Juli sampai dengan September 2019
HAP ≤ 1,9 ‰ 0‰ 0‰ 0‰ pada pasien kejadian HAP tidak didapati dengan jumlah
pasien tirah baring sebanyak 1053 hari
- Pasien DICUBITUS tidak ada kejadian selama periode
DECUBITUS ≤5‰ 0‰ 0‰ 0‰ Juli dengan September 2019 dengan jumlah pasien tirah
baring sebanyak 1053 hari.
- Berdasarkan data survailans triwulan III tahun 2019 tidak
didapatkan data kejadian IADP dikarenakan data
IADP ≤5‰ 0‰ 0‰ 0‰
pemasangan ventilator > 2 X 24 jam pada unit-unit khusus
yang menjadi salah satu dasar penentuan.

Purbalingga, 5 Oktober 2019


IPCN
RSUD dr. R. Goeteng Taroenadibrata Purbalingga

Achmad Zaeni Prijanto, S. Kep Ns


NIP. 19720423 199303 1 004

You might also like