You are on page 1of 3

LEMBAR KERJA 1.

ANALISIS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN

Kelas :X
Pasangan KD : KD 3.7 Dan KD 4.7
IPK Pengetahuan : 3.7.1 sampai dengan 3.7.5
IPK Keterampilan : 4.7.1 sampai dengan 4.7.4
MateriPembelajaran : Hukum Newton
Model/MetodePembelajaran : Discovery Learning

Kemampuan Berpikir dan


Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
Pengetahuan Pada IPK
1 2 3
3.7.1. Mengidentifikasikan 1. Stimulasi dan identifikasi Kegiatan Pendahuluan :
penerapan hukum- masalah
hukum Newton dalam 2. Mengumpulkan informasi Dalam kegiatan pendahuluan, guru :
kehidupan sehari-hari. 3. Pengolahan informasi’ 1) Mengondisikan suasana belajar
3.7.2. Mendemonstrasikan 4. Verifikasi Hasil yang menyenangkan;
penerapan hukum- 5. Generalisasi 2) Mendiskusikan kompetensi yang
hukum Newton dalam sudah dipelajari dan
kehidupan sehari-hari. dikembangkan sebelumnya
3.7.3. Menggambarkan berkaitan dengan kompetensi
diagram gaya-gaya yang akan dipelajari dan
yang bekerja pada dikembangkan;
suatu benda 3) Menyampaikan kompetensi yang
3.7.4. Menggunakan akan dicapai dan manfaatnya
persamaan Hukum- dalam kehidupan sehari-hari;
hukum Newton dalam 4) Menyampaikan garis besar
menyelasaikan soal cakupan materi dan kegiatan yang
3.7.5. Menghitung akan dilakukan; dan
percepatan benda 5) Menyampaikan lingkup dan
dalam sistem yang teknik penilaian yang akan
terletak pada bidang digunakan.
miring, bidang datar,
gaya gesek statik dan
kinetik
Kegiatan Inti :
1. Stimulasi
Guru mendemonstrasikan atau
memperagakan benda (contohnya
kelereng) yang diletakkan di
lantai datar yang licin, sebuah
balok yang diam kemudian ditarik
atau didorong dengan gaya yang
berbeda, dan tarik-menarik antar
dua orang.
Kemampuan Berpikir dan
Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
Pengetahuan Pada IPK
1 2 3
2. Identifikasi masalah
Peserta didik mengidentifikasikan
penyebab terjadinya gerak pada
suatu benda dengan pertanyaan :
- Peragaan benda (contohnya
kelereng) diletakkan di lantai
datar yang licin
a. “ Apa yang terjadi ketika
kelereng dalam kondisi diam?”
b. “Apa yang terjadi pada
kelereng setelah diberi sentuhan?”

- Peragaan sebuah balok yang diam


kemudian ditarik atau didorong
dengan gaya yang berbeda.
“Bagaimana gerakan balok yang
ditarik atau didorong dengan gaya
yang berbeda-beda?”

- Peragaan tarik menarik antar dua


orang.
“Bagaimana arah gerakan seorang
anak yang tangannya ditarik oleh
temannya?”

3. Mengumpulkan informasi
Peserta didik mencari serta
mengumpulkan data/informasi
yang berkaitan dengan
permasalahan yang disajikan baik
dari buku paket Fisika kelas X,
maupun sumber lain atau intenet
untuk menyelesaikan masalah
tersebut.

4. Pengolahan informasi
Peserta didik melakukan diskusi
bersama kelompok untuk
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang benda (contohnya
kelereng) yang diletakkan di
lantai datar yang licin, sebuah
balok yang diam kemudian ditarik
atau didorong dengan gaya yang
berbeda, dan tarik-menarik antar
dua orang.
Kemampuan Berpikir dan
Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
Pengetahuan Pada IPK
1 2 3
5. Verifikasi Hasil
Peserta didik membandingkan
hasil diskusi antar kelompok
melalui sesi presentasi kelompok
dan proses pembelajaran
diarahkan ke bentuk tanya jawab
yang berhubungan dengan
hukum-hukum Newton.

6. Generalisasi
Peserta didik membuat
kesimpulan tentang jawaban atas
permasalahan yang berkaitan
dengan hukum-hukum Newton.

Kegiatan Penutup :
1. Kegiatan guru bersama peserta
didik yaitu:
(a) Membuat rangkuman/ simpulan
pelajaran
(b) Melakukan refleksi terhadap
kegiatan yang sudah
dilaksanakan; dan
(c) Memberikan umpan balik
terhadap proses dan hasil
pembelajaran; dan
2) Kegiatan guru yaitu:
(a) Melakukan penilaian
(b) Merencanakan kegiatan tindak
lanjut dalam bentuk
pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling
dan/atau memberikan tugas baik
tugas individual maupun
kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
(c) Menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya.

You might also like