You are on page 1of 6

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : SD Negeri Keliha


Kelas/ Semester : IV/1
Tema : 1. Indahnya Keberagaman
Subtema : 3. Bersyukur Atas Keberagaman
Pembelajaran :2
Muatan Pelajaran : PPKN dan SBdp
Permasalahan : Rendahnya hasil belajar siswa dalam berpikir kritis pada tema
I, subtema III, muatan PPKn materi kerja sama dalam keragaman

Alokasi Waktu : 2 Pertemuan ( 4 x 35 menit)

A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca
dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah,
dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pembelajaran

PPKn
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Mengidentifikasi berbagai bentuk 3.4.1 Menganalisis (C4) keberagaman
keberagaman suku, bangsa, sosial, dan akan memperkaya dalam bekerja
budaya di Indonesia sama.
3.4.2 Menyimpulkan (C5) manfaat kerja sama
dalam keberagaman dengan benar.

4.4 Menyajikan berbagai bentuk keberagaman 4.4.1 Menyajikan (P3) hasil laporan
suku, bangsa, sosial, dan budaya di pengalaman diri bekerja sama dalam
Indonesia yang terikat persatuan dan keberagaman dengan benar.
kesatuan.

SBdp

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.3 Memahami dasar dasar gerak 3.3.1 Menganalisis (C4) unsur dasar gerak dan pola lantai
dari tarian daerah tarian daerah.
3.3.2 Menyimpulkan (C5) unsur dasar gerak dan pola lantai
tarian daerah.

4.3 Meragakan dasar dasar gerak 4.3.1 Mempraktikan (C5) tarian Tari Ledo sabu dengan formasi
tari daerah dan iringan musik.

B. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui menyimak video, peserta didik dapat menganalisis keberagaman akan memperkaya
dalam bekerja sama.dengan tepat. (C4)
2. Melalui menyimak video kerja sama, peserta didik dapat menyimpulkan manfaat kerja sama
dalam keberagaman dengan benar. (C5)
3. Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat menyajikan hasil laporan pengalaman diri
bekerja sama dalam keberagaman dengan benar. (P3)
4. Melalui menyimak video, peserta didik dapat menganalisis unsur dasar gerak dan pola lantai
tarian daerah. (C4)
5. Melalui menyimak video, peserta didik dapat menyimpulkan unsur dasar gerak dan pola
lantai tarian daerah. (C5)
6. Melalui diskusi dalam kelompok, peserta didik dapat Mempraktikkan tarian Tari Ledo sabu
dengan formasi dan iringan musik. (C5)

C. Penguatan Pendidikan Karakter (PPK):


 Religiusitas
 Nasionalisme
 Kejujuran
 Kedisiplinan
 Tanggungjawab

D. Materi Pelajaran
1. kerja sama dalam keberagaman.
2. Pola lantai dan iringan musik dalam tarian.

E. Pendekatan dan Metode


 Pendekatan : Saintifik, TPACK (Technological and Pedagogical Content Knowledge)
 Model : Problem Based Learning
 Metode : Penugasan, tanya jawab, diskusi

F. Sumber dan Media Pembelajaran


1. Sumber Belajar
a. Buku Pedoman Guru Tema 1 Indahnya Keberagaman Kelas 4 dan Buku Peserta didik
Tema 1 Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013,
Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017).
b. Buku
2. Media
a. Laptop
b. Speaker
c. Slide Power Point
d. Video pembelajaran (https://www.youtube.com/watch?v=2l-oKTXychc&t=1s)

B. Langkah-langkah Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi kegiatan
waktu
1. Guru memberi salam kepada peserta didik. (PPK: Nilai Kesopanan) 10 menit
2. Guru membuka kelas dengan berdoa bersama peserta didik (Religius).
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik.
4. Guru memberikan motivasi dan pesan moral kepada peserta didik untuk
mengikuti pembelajaran dengan baik.
5. Menyanyikan lagu wajib Nasional Garuda Pancasila (PPK :
Nasionalisme)
6. Apersepsi guru memberikan pertanyaan rangsangan / stimulus kepada
Pendahuluan peserta didik mengenai kegiatan yang sering dilakukannya sehari-hari
berhubungan dengan kerja sama dalam keberagaman. (comunication).
 Coba anak anak sebutkan contoh bentuk kerja sama didalam
kelas…?
 Apakah manfaat dari gotong royong dalam kelas…?
7. Guru menyampaikan tema dan subtema serta tujuan pembelajaran yang
harus dicapai.

PERTEMUAN KE-1
Kegiatan Orientasi peserta didik pada Masalah (Sintak PBL) 50 Menit
inti
1. Peserta didik mengamati video tentang kerja sama yang ditayangkan
melalui https://www.youtube.com/watch?v=2l-oKTXychc (TPACK)
(Mengamati)

2. Guru menyampaikan lebih rinci masalah untuk dipecahkan peserta


didik terkait dengan video yang ditayangkan.

3. Menurut anak-anak, apa yang terjadi pada video tersebut?

4. apa saja manfaat kegiatan yang dilaksanakan dalam video tersebut?


Mengorganisasi peserta didik untuk Belajar (Sintak PBL)
5. Guru membagi peserta didik kedalam kelompok secara
heterogen yang terdiri dari 4 kelompok dan beranggotakan 5
orang.(colaboration)
6. Guru membagikan LKPD kepada peserta didik.
7. Guru menjelaskan cara mengerjakan LKPD.
8. Peserta didik berdiskusi dalam kelompok tentang permasalahan yang
diberikan (Mengasosiasi)
Membimbing Penyelidikan Individual Maupun kelompok (Sintak PBL)
9. Peserta didik mengerjakan LKPD yang sudah dibagikan.
(Mengasosiasi)
10. Guru membimbing peserta didik dalam pengerjan LKPD
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya (Sintak PBL
11. Peserta didik dalam kelompok mempresentasikan hasil kerjanya
didepan kelas.(Communication)
12. Guru mengarahkan setiap kelompok untuk menanggapi setiap
pertanyaan kelompok yang tampil didepan kelas.
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah (Sintak PBL)
13. Peserta didik dan guru mengapresiasi hasil kerja kelompok yang sudah
melakukan presentasi. (kritis)
14. Guru memberikan evaluasi hasil kerja kelompok.
15. Peserta didik mengerjakan tes tulis. (mandiri)
PERTEMUAN KE - 2
Orientasi peserta didik pada Masalah (Sintak PBL) 70 menit
1. peserta didik mengamati vidio animasi tentang unsur dasar gerak dan
pola lantai tarian daerah yang diputar oleh guru. (ICT)
2. Setelah mengamati video, peserta didik menganalisis (C4) unsur dasar
gerak dan pola lantai tarian daerah.

3. Guru menyampaikan lebih rinci tentang masalah yang akan dipecahkan


peserta didik terkait dengan video yang ditayangkan.
Mengorganisasi peserta didik untuk Belajar (Sintak PBL)
4. Guru membagi peserta didik kedalam kelompok secara
heterogen yang terdiri dari 4 kelompok dan beranggotakan 5
orang.(colaboration)
5. Guru membagikan LKPD kepada peserta didik.
6. Guru menjelaskan cara mengerjakan LKPD.
7. Peserta didik berdiskusi dalam kelompok tentang permasalahan yang
diberikan (Mengasosiasi)
8. Peserta didik berdiskusi dalam kelompok tentang permasalahan yang
diberikan (Mengasosiasi)
Membimbing Penyelidikan Individual Maupun kelompok (Sintak PBL)
9. Peserta didik mengerjakan LKPD yang sudah dibagikan.
(Mengasosiasi)
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya (Sintak PBL
10. Peserta didik untuk mempresentasikan hasil kerjanya didepan kelas.
(Communication)
11. Guru mengarah kan peserta didik dalam kelompok untuk menanggapi
hasil presentasi dari kelompok lain.
12. Peserta didik dalam kelompok lain wajib menanggapi hasil kerja dari
kelompok lain
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah (Sintak PBL)
1. Peserta didik dan guru mengapresiasi hasil kerja kelompok yang sudah
melakukan presentasi. (kritis)
2. Guru memberikan evaluasi hasil kerja kelompok.
3. Peserta didik mengerjakan tes tulis. (mandiri)
Penutup 1. Guru bersama peserta didik mereview dan memberikan penguatan 20 menit
seputar materi yang telah dipelajari hari ini. (4C: Comunication)
2. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada peserta didik
mengacu pada kesimpulan. (4C: Comunication)
3. Guru menyimpulkan bersama-sama dengan peserta didik terkait
pembelajaran hari ini. (4C: Comunication, Colaboration).
4. Guru memberikan pesan moral kepada peserta didik.
5. Guru mengajak semua peserta didik berdo’a untuk menutup
pembelajaran. (PPK: Religius)

A. Penilaian
1. Teknik Penilaian
Penilaian Sikap : Lembar Observasi
Penilaian pengetahuan :TulisPenilain
keterampilan : Unjuk kerja
2. Rubrik Penilaiaan
B. Remidial dan pengayaan
1. Remidial
2. Pengayaan

Keliha, 2022

Mengetahui
Kepala sekolah, Guru Kelas,

YOHANA DJUNINA, S.Pd AGUSTINUS DAO LAY, S.Pd


NIP. NIP.

You might also like