You are on page 1of 46

Kelas #6

Production: Content Writing & Copywriting

Presented by:
Almaz Shabrina
TABLE OF CONTENTS

01 BASIC
PRINCIPLE 03 COPYWRITING

02 CONTENT
WRITING 04 METHODOLOGIES
“ There is a series of core
principles about what makes
content effective—what makes


it work, what makes it good.
01
BASIC
PRINCIPLE
GOOD CONTENT IS APPROPRIATE
Publish content that is right for the user, for the business, and for its
context. Appropriate in its method of delivery, in its style and
structure, and above all in its substance.

● For the user


When it makes them feel like geniuses on critically important missions,
offering them precisely what they need, exactly when they need it, and in
just the right form, that helps them accomplish their goals.

● For the context


Understanding user behaviours: What are they doing? How are they
feeling? What are they capable of?

● For the business


It helps you accomplish your business goals in a sustainable way, like
“increase sales,” “improve technical support service,” and “reduce
printing costs for educational materials”.
GOOD CONTENT IS USEFUL

Define a clear, specific purpose for each piece of


content; evaluate content against this purpose.

To know whether or not you have the right content for a


page (or module or section), you have to know what that
content is supposed to accomplish. Greater specificity
produces better results.
GOOD CONTENT IS
USER-CENTERED
Adopt the cognitive frameworks of your users.

When it comes to content, “user-centered” means that


instead of insistently using the client’s internal mental
models and vocabulary, content must adopt the
cognitive frameworks of the user. That includes
everything from your users’ model of the world to the
ways in which they use specific terms and phrases.
GOOD CONTENT IS CLEAR

Seek clarity in all things.

When we say that something is clear, we mean that it


works; it communicates; the light gets through. Good
content speaks to people in a language they understand
and is organized in ways that make it easy to use.
GOOD CONTENT IS
CONSISTENT
Mandate consistency, within reason.

Consistency of language and presentation acts as


a consistent interface, reducing the users’
cognitive load and making it easier for readers to
understand what they read.
GOOD CONTENT IS CONCISE
Omit needless content.

Publishing everything we’ve learned that our users


really need. There are many ways to discover which
content is in fact needless; traffic analysis, user
research, and editorial judgment should all play a role.
02
CONTENT
WRITING
CONTENT WRITING
FRAMEWORK
Journey-nya beda, approach-nya juga berbeda.

Stranger Audiens Follower Advocate Buyer

Belum kenal, belum Sudah mulai Senang, pengen Merekomendasikan, Mau aksi,
tahu apa-apa, interaksi, tertarik lihat postingannya share, mereferensikan, coba/beli
apalagi interaksi dengan topik lagi menyebarkan
And make sure your content is user-centered
COGNITIVE EMOTIONAL PHYSICAL
WRITING TECHNIQUE
Content writing based on its types

HARD SELL SOFT SELL STORYTELLING


CONTENT CONTENT CONTENT

What we have What we have What we have


+ + +
What we offer What audience A compelling true
want/need story
Content writing structure

1 Before - After - Bridge


Jelaskan dulu masalahnya (before), lalu ajak audiens untuk bayangin gimana
kondisi saat masalahnya bisa teratasi (after), dan akhirnya ceritain apa yang
menjembatani kamu dengan solusi dari masalahnya (bridge).

Contoh:
Aku tuh udah ngalamin masalah jerawatan itu entah sejak kapan dan sampai
sekarang juga masih struggling. Ternyata ini memang ada hubungannya sama pola
makan dan pola hidup yang aku jalanin. Nggak sehat banget deh :(

Kalau aja hidup lebih teratur, minimal dari pola makan dulu deh, mungkin masalah ini
bisa banget dicegah atau dikurangi. Kayanya bakal ngebantu juga deh kalau ada yang
nyediain resep-resep makanan sehat, simple, dan low budget. Apalagi aku doyan
ngemil.

Setelah browsing-browsing di youtube dan google, aku nemu satu channel yang share
berbagai macam resep camilan manis dan gurih dan tentunya sehat! Menu-menunya
simple dan cuma pakai bahan yang ada di sekitar kita kok. Buat yang tertarik pengen
cobai, nanti aku share resep dan hasil recook-nya,nya!
Content writing structure

2 Incident - Action - Benefit


Ceritain suatu kondisi atau pengalaman personal yang menjadi problemnya
(incident), lalu jelasin action yang diambil untuk solve atau prevent problem
tersebut dan di akhir (action), share benefit dari action yang diambil (benefit).

Contoh:
Sebagai orang yang lagi belajar untuk lebih menyayangi lingkungan, rasanya selalu
sedih setiap buang sampah menstrual pad setiap masa period. Padahal itu salah satu
sampah yang sulit terurai.

Sekarang ini sih udah banyak pilihan alternatif yang lebih ramah lingkungan, seperti
reusable menstrual pad dan menstrual cup. Sebelum menentukan mana yang dipakai,
saya coba pertimbangin plus minusnya masing-masing. Dan akhirnya saya milih si
menstrual cup yang menurut saya perawatannya lebih mudah.

Walaupun struggle di awal, tapi kerasa banget deh manfaatnya. Pertama, mengurangi
pengeluaran bulanan. Kedua, simple banget dan bisa mengurangi bawaan saat
traveling. Ketiga, bisa dipakai sampai 10 tahuunnn. Hemat banget kan?!
Content writing structure

3 Why - How - What


Cerita bisa berawal dari sebuah alasan atau problem tertentu, lalu beralih ke
bagaimana cara kamu mencoba untuk menyelesaikan masalahnya, dan diakhiri
dengan langkah-langkah yang kamu lakukan.

Contoh:
Setiap orang pasti punya kekurangannya masing-masing, termasuk saya. Tapi saya
menyadari kalau kekurangan yang ada dalam diri kita ini sebenernya bisa
diminamilisir.

Akhirnya saya mencoba untuk mengubah pola pikir dan pola hidup saya selama satu
tahun belakangan ini mulai dari hal-hal yang sederhana. Pertama, selalu aware sama
setiap makanan yang dikonsumsi, mulai dari kandungannya, cara pengolahannya, dan
baik buruk lainnya. Kedua, saya sudah hampir nggak pernah beli minuman kemasan.
Ketiga, mencoba untuk disiplin olahraga dan meditasi secara rutin.

Tapi, semua hal di atas masih jauh dari kata sempurna dan akan terus berprogres
dengan niat yang kuat. 😎
Content writing structure

4 Introduce - Describe lowest point - Turns to happy ending

Contoh:
Pengen cerita tentang temenku, Gio dan Jojo, sudah menikah selama 5 tahun dan
belum dikaruniai buah hati.

Mereka memang bukan pasangan yang terburu-buru dan diburu-buru punya anak,
tapi tetap ada perasaan sedih atau iri. Banyak banget pertanyaan tentang kapan dan
kenapa yang mereka juga nggak tahu jawabannya. Setelah gonta-ganti dokter dan
melewati beberapa checklab, baru deh ketahuan kalau Jojo didiagnosis PCOS. Kondisi
ini mengharuskan mereka untuk mengubah kebiasaan sehari-hari, pola tidur, pola
makan, dll selama berbulan-bulan.

Long story short, setelah perubahan pola hidup yang signifikan, akhirnya Gio dan Jojo
bisa melihat testpack positif untuk pertama kalinya. Cerita lengkapnya bakal aku
share di postingan selanjutnya ya! (Yang bersangkutan sudah setuju kalau ceritanya
dipakai, tapi namanya disamarkan, ya! 😁
03
COPYWRITING
CONTENTS:
1. HEADLINE
2. BENEFIT
- Problem
- Solution
3. PROOF
- Authority
- Social proof
- Testimony
4. OFFER
- Call -to-action
- Risk reversal
- Contrast price
5. FAQ
HEADLINE

✔ Menarik ✔ Mudah dipahami


✔ Bikin penasaran ✔ Memberikan emosi
✔ Relatable ✔ Bertanya kepada audiens
✔ Simpatik
HEADLINE
HEADLINE

“ Headline sebagai intro sebelum


menjelaskan konten yang utuh.

Jumlahnya 10-15 kata sehingga


tidak terpotong … more
HEADLINE

“ Kalau diukur dari jumlah karakter,


maksimal 150 karakter sebelum
terpotong … See More
HEADLINE

Kalau di Facebook,
tergantung jumlah gambar
yang ikut diunggah
BENEFIT

Perpendek
Antrean
waktu di
bank lama
bank

Penghasilan Financial
menengah guide
BENEFIT

PROBLEM: MENGHADAPI ANAK SAKIT


PROOF

Jumlah
Halal MUI UGC
pengguna

Berizin dan
diawasi KOL Testimoni
OJK
PROOF
PROOF
OFFER

Bonus
Ajakan
follow, beli, Produk ini
share, dll garansi 5
tahun! Layanan
tambahan
OFFER
FAQ
FAQ
04

METHODOLOGIES
METHODOLOGIES

EVALUATE DESIGN EXECUTE


Happens at the beginning of a project, Here doesn’t mean visual design. It Refers to all the things we do to turn
and then again at the very end—and includes high- level communication strategies into reality: writing and
sometimes at the end of each phase. strategy and proposals for public- revising content, setting up publishing
facing and back-end features related to workflows, sourcing and aggregating
Research of all kinds falls under content. content, and so on.
evaluation, as do usability testing and
traffic analysis. It also includes the design of tactical Even on projects on which I’m not
plans for creating and revising content directly responsible for execution, I still
and the design of tools and processes create examples to illustrate
for long-term management of content. recommendations, and this too is a
form of execution.
thank you
let’s discuss

󰗞
almashabrina@elmoo.id 0812-7702-565 @amshabrina

You might also like