You are on page 1of 3

TUGAS TUTORIAL KE-2

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

Nama Mata Kuliah : Pemasaran Strategik


Kode Mata Kuliah : EKM4475
Jumlah sks : 3
Nama Pengembang : Ginta Ginting
Status Pengembangan : Baru/Revisi* (coret yang tidak sesuai)
Tahun Pengembangan : 2022

Sumber
Skor
No Tugas 2 TUTON Tugas
Maksimal
Tutorial
1 Satu tahun terkena pandemi Covid-19, kondisi ritel kian jatuh.
Beberapa perusahaan ritel raksasa bahkan harus menutup 100 Modul 5
operasional beberapa gerainya. Langkah itu diambil untuk dan 6
menjawab tantangan pandemi akibat kondisi yang kian tidak
menentu. Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) sudah
menyatakan bahwa ada ratusan ritel tutup. Pasalnya, setiap
hari ada saja gerai yang berhenti beroperasi di Indonesia.
Sektor ritel yang dimaksud termasuk ritel fashion, makanan,
dan gerai ritel non-makanan lainnya. Berikut 5 ritel besar
yang mengalami kebangkruta yaitu:

1. Giant: Pada Selasa (25/5) manajemen PT Hero


Supermarket Tbk (HERO) mengungkapkan semua gerai
Giant akan ditutup pada Juli 2021. Gerai Giant akan
dialihkan menjadi IKEA sebanyak 5 gerai dan sisanya
menjadi gerai Hero.
2. Matahari: Selain Giant, emiten ritel milik Grup Lippo, PT
Matahari Departement Store Tbk (LPPF) juga berencana
menutup 13 gerainya pada tahun ini
3. Ramayana: Publik masih teringat video viral sempat
beredar terkait penutupan gerai Ramayana yang
diwarnai tangis karyawan di gerai Depok beberapa waktu
lalu. Hal itu bagian dari langkah penutupan gerai juga
dilakukan PT Ramayana Lestari Sentosa Tbk (RALS).
4. Centro: Dampak pandemi juga dirasakan emiten toko
ritel lainnya yakni pengelola jaringan ritel Centro, PT Tozy
Sentosa yang menutup gerai di Bintaro dan Plaza
Ambarrukmo

Namun, saat ini Pandemi COVID sudah tertangani dengan


baik, terbukti dengan terbukanya mobilitas yang ditandai
dengan dibukanya banyak gerai-gerai (Mall dan Plaza)

Mempelajari dari berbagai kondisi tersebuat Anda diminta


untuk mendeskripsikan beberapa pertanyaan berikut:
A. Jelaskan apakah keputusan produsen/perusahaan 50
menggunakan ritel menengah-besar masih perlu
dipertahankan kedepannya (Aspek Distribusi)

B. Strategi harga yang tepat selalu menjadi kunci 50


persaingan. Salah satu metode adalah DISKRIMINASI
HARGA. JELASKAN 3 aspek Diskriminasi Harga yaitu:
segmen, produk dan lokasi yang dapat dijalankan untuk
memiih RITEL menjadi tempat penjualan produk.

Jawab

1. a Menurut saya ritel masih perlu dipertahankan dilihat dari fungsi ritel dan manfaatnya

a. Memudahkan konsumen untuk mendapatkan barang dan jasa yang dibutuhkan

Kehadiran ritel akan membuat konsumen lebih mudah untuk mendapatkan barang dan
jasa yang diinginkan. Tanpa adanya ritel, konsumen akan kesulitan memenuhi
kebutuhan mereka karena harus membelinya secara langsung pada produsen utama.

b. Memberikan keuntungan bagi produsen dan grosir

Bisnis ritel tidak hanya menguntungkan konsumen dalam hal kemudahan berbelanja,
tetapi juga bisa memberikan keuntungan finansial bagi produsen dan grosir. Pengecer
biasanya membeli stok barang dengan jumlah yang cukup banyak dari produsen. Dana
yang diterima dari pengecer selanjutnya dapat dijadikan modal bagi produsen dan
diputarkan kembali dalam proses produksi barang.

c. Berperan secara langsung dalam mempromosikan produk

Retailer yang telah membeli sejumlah produk dari produsen akan mempromosikan
produk tersebut kepada konsumen melalui beragam cara promosi dan strategi iklan.
Aktivitas ini tentu bisa membantu meningkatkan popularitas produk yang dikeluarkan
oleh produsen.

d. Menawarkan aneka jenis barang dengan harga yang beragam


Umumnya, retailer akan membeli stok bermacam-macam barang dari sejumlah produsen
yang berbeda. Harga yang ditawarkan pun sangat beragam. Hal ini menciptakan variasi
pasar yang akan berbanding lurus dengan peningkatan kepuasan konsumen. 3 aspek

1.b

a. Segmentasi Pasar
Anda perlu mengklasifikasikan pasar Anda, setiap orang pasti memiliki kebutuhan dan
kemampuan yang berbeda. Apakah bisnis Anda menyasar kelas menengah atas atau
menengah bawah. Tentunya apa yang dibutuhkan mereka berbeda. Jika Anda sudah
mendapatkan segmentasi yang cocok, Selanjutnya Anda menemukan sekumpulan orang
yang mempunyai kesamaan interest lalu Anda jadikan kolam penjualan.
b. Produk
Ketika melakukan pembelian dalam jumlah yang besar, maka pelanggan akan dianggap
sangat menghargai produk dan untuk itu mereka bersedia membayar harga yang lebih
tinggi pada setiap produknya.

Perusahaan menggunakan strategi ini sebagai cara dalam membedakan harga pada setiap
pelanggan. Pihak perusahaan akan menjual dengan kuantitas yang lebih kecil dengan
harga kecil dan akan menjual dengan kuantitas yang lebih banyak dengan harga yang
lebih tinggi,

c. Lokasi

Salah satu faktor yang menentukan keberhasilan pemasaran produk atau jasa adalah
pemilihan lokasi yang tepat. Lokasi yang strategis membuat konsumen Anda mudah
untuk menjangkau tempat usaha Anda. Sebaiknya pertimbangkan lokasi Anda dengan
matang, perhatikan dimana target market Anda berada dan kapan mereka melewati
tempat usaha Anda.

You might also like