You are on page 1of 9

Jurnal Computech & Bisnis, Vol. 8, No.

2, Desember 2014, 61-69


ISSN 2442-4943 test 1

APLIKASI PINJAMAN PEMBAYARAN SECARA KREDIT


PADA BANK YUDHA BHAKTI

Hasan Abdurahman1, Asep Ririh Riswaya2


STMIK Mardira Indonesia, Bandung
Email: asep_ririh@stmik-mi.ac.id2

Abstract

Payments on credit applications in Bank Yudha Bhakti is a company engaged in the


savings, lending and payments serve customers, especially in the areas of savings and
loan services, payment for which the management data is still using semi-computerized,
so that customers will make the deposit, lending and payment takes long enough in
because of customer service, especially in the field of payment is not fast. By this is
expected to help the company to improve service customers as well as to store data or
other important documents that should be kept well so that in the presentation of
information to be fast and accurate. Method of payment credit application development
created using waterfall method with system development tools such as Object Oriented
Analysis System (OOAD), use case diagrams, flow of events, relations actor, and activity
diagrams. As well as data collection techniques by observation, interview and literature
study. Implementation of the program using the programming language Visual Basic 6.0,
the database using Access. This credit payment applications that are designed to build a
computerized application system making it easier for companies to manage customer
data loan data, deposit data, payment data.

Keywords: customer data; loan data; data storage; payment data

Abstrak

Aplikasi Pembayaran secara kredit pada Bank Yudha Bhakti adalah perusahaan bergerak
di bidang simpan, pinjam dan pembayaan yang melayani nasabah khususnya dalam
bidang pelayanan simpan pinjam, pembayaran dimana pengelolahan datanya masih
menggunakan cara semi komputerisasi, sehingga nasabah yang akan melakukan
simpanan, pinjaman dan pembayaran membutuhkan waktu yang cukup lama di karenakan
pelayanan nasabah khususnya di bidang pembayaran tidak cepat. Dengan ini diharapkan
dapat membantu perusahaan untuk meningkatkan pelayanan nasabahnya serta untuk
menyimpan data atau dokumen penting lainnya yang harus disimpan dengan baik
sehingga dalam penyajian informasi menjadi cepat dan akurat. Metode pengembangan
aplikasi pembayaran secara kredit yang dibuat menggunakan metode waterfall dengan
alat pengembangan sistem berupa Object Oriented Analysis System (OOAD), diagram
use case, aliran event, relasi actor, dan activity diagrams. Serta teknik pengumpulan data
dengan cara observasi, wawancara dan studi pustaka. Implementasi program
menggunakan bahasa pemograman Visual basic 6.0, dengan database menggunakan

61 1
62Jurnal Computech & Bisnis, Vol. 8, No. 2, Desember 2014, 61-69
test 1

Acces. Aplikasi pembayaran secara kredit ini yang dirancang untuk membangun sistem
aplikasi yang terkomputerisasi sehingga memudahkan perusahaan dalam pengelolahan
data nasabah data pinjaman, data simpanan, data pembayaran.

Kata kunci: data nasabah; data pinjaman; data simpanan; data pembayaran

PENDAHULUAN
Peranan komputer dewasa ini hampir membangun aplikasi pinjaman
tidak bisa di pisahkan dari kehidupan pembayaran kredit.
sehari-hari, karena pada umumnya
seluruh kegiatan menggunakan KAJIAN TEORI
komputer terutama di perkantoran. Pengertian Aplikasi
Adapun alasannya karena komputer Aplikasi adalah Program siap pakai
lebih cepat mengerjakan suatu kegiatan yang dapat digunakan untuk
daripada kegiatan yang dilakukan secara menjalankan printah-printah dari
semi komputer. Terlebih apabila pengguna aplikasi tersebut dengan
kegiatan ini mempunyai data yang tujuan mendapatkan hasil yang lebih
sangat banyak, maka peranan komputer akurat sesuai dengan tujuan pembuatan
sangat membantu sekali. aplikasi tersebut, aplikasi mempunyai
arti yaitu pemecahan masalah yang
Aplikasi pembayaran kredit bank yudha menggunakan salah satu tehnik
bhakti merupakan salah satu aplikasi pemrosesan data aplikasi yang biasanya
yang mempunyai data yang sangat berpacu pada sebuah komputansi yang
banyak, jelas hal ini akan memakan diinginkan atau diharapkan maupun
waktu yang cukup lama bila di kerjakan pemrosesan data yang diharapkan.
secara semi komputer, dan sering di Pengertian Aplikasi Secara Umum
jumpai masalah-masalah atau adalah alat terapan yang difungsikan
kelemahan-kelemahan yang ada, secara khusus dan terpadu sesuai
diantaranya belum teraturnya pencatatan kemampuan yang dimilikinya aplikasi
data-data, belum terurut atau tersusun merupakan suatu perangkat komputer
dengan rapi dalam hal pembayaran yang siap pakai bagi user.
kredit bank, dan belum menggunakan Pengertian Aplikasi Menurut Para Ahli
prosedur yang baik (sistem), sehingga 1. Pengertian Aplikasi Menurut
bila sewaktu-waktu data tersebut di Jogiyanto(1999:12) adalah penggunaan
butuhkan akan memakan waktu yang dalam suatu komputer, instruksi
lama untuk pencariannya. (instructiom) atau pernyataan
(statement) yang disusun sedemikian
Karena masalah-masalah ini maka perlu rupa sehingga komputer dapat
dilakukan perancangan suatu aplikasi memproses input menjadi output.
pinjaman penbayaran secara kredit agar 2. Pengertian Aplikasi Menurut
masalah-masalah tersebut diatas dapat Kamus Besar Bahasa Indonesia (1998 :
diatasi dengan cepat dan tepat dengan 52) adalah penerapan dari rancang
harapan dapat mempermudah dalam sistem untuk mengolah data yang
pencatatan dan pembayaran kredit menggunakan aturan atauketentuan
motor. bahasa pemrograman tertentu. Aplikasi
adalah suatu program komputer yang
Berdasarkan pada fenomena dibuat untuk mengerjakan
permasalahan di atas maka tujuan danmelaksanakan tugas khusus dari
dilakukannya penelitian ini adalah untuk pengguna.
3. Menurut Wikipedia Aplikasi
adalah suatu subkelas perangkat lunak
test
Abdurahman, Aplikasi Pembayaran 6 1

komputer yang memanfaatkan


kemampuan komputer langsung untuk Kredit
melakukan suatu tugas yang diinginkan
pengguna. Pengertian Kredit mempunyai dimensi
4. Menurut Rachmad Hakim S yang beraneka ragam, dimulai dari arti
Aplikasi adalah perangkat lunak yang kata “kredit”yang berasal dari bahasa
digunakan untuk tujuan tertentu, seperti Yunani “credere” yang berarti
mengolah dokumen, mengatur Windows kepercayaan akan kebenarandalam
&, permainan (game), dan sebagainya. praktek sehari – hari .
5. Menurut Harip Santoso Aplikasi Pengertian Kredit adalah kemampuan
adalah suatu kelompok file (form, class, untuk melaksanakan suatu pembelian
report) yang bertujuan untuk melakukan atau mengadakan suatu pinjaman
aktivitas tertentu yang saling terkait, dengan suatu janji, pembayaran akan
misalnya aplikasi payroll, aplikasi fixed dilaksanakan pada jangka waktu yang
asset, dll. telah disepakati. (Astiko, 1996: 5)
Pengertian kredit yang lebih mapan
Object Oriented Analysis and Design untuk kegiatan perbankan di Indonesia
Object-Oriented Analysis and Design telah dirumuskan dalam Undang –
adalah metode analisis yang memeriksa Undang Pokok Perbankan No. 7 Tahun
kebutuhan dari sudut pandang kelas 1992 yang menyatakan bahwa kriteria
kelas dan objek yang ditemui dalam adalah penyediaan uang / tagihan yang
ruang lingkup permasalahan yang dapat dipersamakan dengan itu
mengarahkan arsitektur software yang berdasarkan persetujuan / kesepakatan
didasarkan pada manipulasi objek-objek pinjam meminjam antarapihak bank
system atau subsistem. OOAD dengan pihak lain yang mewajibkan
merupakan cara baru dalam memikirkan pihak peminjam untuk melaksanakan
suatu masalah dengan menggunakan dengan jumlah bunga sebagai imbalan.
model yang dibuat menurut konsep Dalam praktek sehari – hari pinjaman
sekitar dunia nyata. Dasar pembuatan kredit dinyatakan dalam bentuk
adalah objek, yang merupakan perjanjian tertulis baik dibawah tangan
kombinasi antara struktur data dan maupun secara materiil. Dan sebagai
perilaku dalam satu entitas. jaminan pengaman, pihak peminjam
Menurut Mathiassen Object- akan memenuhi kewajiban dan
OrientedAnalysis and Design (OOAD) menyerahkan jaminan baik bersifat
adalah metode untuk menganalisa dan kebendaan maupun bukan
merancang sistem dengan pendekatan kebendaan.Sebenarnya sasaran kredit
berorientasi objek. Object diartikan pokok dalam penyediaan pinjaman
sebagai suatu entitas yang memiliki tersebut bersifat penyediaan suatu modal
identitas, state, dan behavior. sebagai alat untuk melaksanakan
OOAD mencakup analisis dan desain kegiatan usahanya sehingga kredit (dana
sebuah sistem dengan pendekatan objek, bank) yangdiberikan tersebut tidak lebih
yaitu analisis berorientasi objek (OOA) dari pokok produksi semata.(Mulyono,
dan desain berorientasi objek (OOD). 1987:37).
OOA adalah metode analisis yang Sedangkan menurut Mulyadi
memerika syarat / keperluan yang harus (2008:210) dalam Riswaya (2013)
dipenuhi sebuah sistem dari sudut penjualan kredit dilakukan oleh
pandang kelas-kelas dan objek-objek perusahaan dengan cara mengirimkan
yang ditemui dalam ruang lingkup barang sesuai dengan order yang
perusahaan. Sedangkan OOD adalah diterima dari pembeli dan untuk jangka
metode untuk mengarahkan arsitektur waktu tertentu perusahaan memiliki
software yang didasarkan pada tagihan kepada pembeli tersebut.
manipulasi objek-objek sistem atau
subsistem.
6 Jurnal Computech & Bisnis, Vol. 8, No. 2, Desember 2014, 61-test 1

Menurut Mulyadi ( 2008:214) dokumen Capital adalah modal yang dimiliki


yang digunakan dalam penjualan kredit calon debitur pada saat mereka
adalah sebagai berikut : mengajukan permohonan kredit pada
1. Surat Order Pengiriman dan bank.
Tembusannya. d. Collateral ( jaminan )
Surat order pengiriman merupakan Collateral adalah barang – barang yang
dokumen pokok untuk memproses diserahkan pada bank oleh peminjan
penjualan kredit kepada pelanggan. atau debitur sebagai jaminan atas kredit
2. Faktur Penjualan dan Tembusan. yang diberikan. Barang jaminan
Faktur penjualan merupakan dokumen diperlukan agar kredit
yang dipakai sebagai dasar untuk tidakmengandungresiko.
mencatat timbulnya piutang tembusan e. Condition of Economic ( kondisi
surat order pengiriman terdiri dari : ekonomi )
1). Faktur penjualan merupakan lembar Condition of Economic adalah situasi
pertama yang dikirim oleh fungsi dan kondisi, sosial, ekonomi, budaya
pengihan kepada pelanggan. dan lainnya yang mempengaruhi
2). Tembusan Piutang merupakan keadaan perekonomian pada suatu saat
tembusan faktur yang dikirim oleh maupun untuk satu kurun waktu
fungsi penagihan dan akuntansi sebagai tertentuyang kemungkinannya akan
dasar untuk mencatat piutang kedalam dapat mempengaruhi kelancaran usaha
buku besar. dari perusahaan yangmemperoleh kredit.
3. Rekapitulasi harga pokok penjulan. f. Constrain ( batasan atau hambatan )
Merupakan dokumen pendukung yang Dalam penilaian debitur dipengaruhi
digunakan untuk menghitung total harga oleh hambatan yang tidak
pokok produk yang dijual selama memungkinkan sesorang melakukan
periode akuntansi. usaha di suatu tempat.
Prinsip–prinsipKredit
Untuk mendapatkan kredit harus melalui Disamping formula 6 C di atas, masih
prosedur yang telah ditentukan oleh ada prinsip kredit yang disebut 4 P, yaitu
bank / lembaga keuangan. Agar kegiatan :
pelaksanaan perkreditan dapat berjalan a. Personality
dengan sehat dan layak,dikenal dengan 6 Personality yaitu penilaian bank tentang
C yaitu : kepribadian peminjam seperti riwayat
a. Character ( kepribadian / Watak ) hidup, hobinya, keadaan keluarga ( istri /
Character adalah tabiat serta kemauan anak ), social standing ( pergaulan
dari pemohonuntuk memenuhi dalam masyarakat serta bagaimana
kewajiban yang telah dijanjikan.Yang masyarakat tentang diri si peminjam dan
diteliti adalah sifat – sebagainya ).
sifat,kebiasaan,kepribadian, gaya hidup b. Purpose
dan keadaan keluarga. Bank dalam menilai si peminjam
b. Capacity ( kemampuan ) mencari dara tentang tujuan atau
Capacity adalah kesanggupan pemohon keperluan penggunaan kredit, dan
untuk melunasi kewajiban dari kegiatan apakah tujuan penggunaan kredit itu
usaha yangdilakukan atau kegiatan yang sesuai dengan line of business kredit bak
ditinjau dengan kredit dari bank. Jadi bersangkutan.
maksud dari penilaian kreditterhadap c. Payment
capacity ini untuk menilai sampai Untuk mengetahui kemampuan debitur
dimana hasil usaha yang diperolehnya dalam mengembalikan pinjaman. Hal ini
akan mampuuntuk melunasinya pada dapat diperoleh dari perhitungan tentan
waktunya sesuai dengan perjanjian prospek kelancaran penjualan dan
kredit yang telah disepakati. pendapatan sehingga dapat diperkirakan
c. Capital ( modal ) kemampuan pengembalian pinjaman
ditinjau dari waktu jumlahnya.
test
Abdurahman, Aplikasi Pembayaran 6 1

d. Prospect 1. Software Enginering adalah suatu


Prospect yaitu harapan usaha di masa usaha untuk mentahapkan proses
yang akan datang dari calon debitur. Ini rekayasa perangkat lunak.
dapat diketahui dari perkembangan 2. Analisis, adalah kegiatan didalam
usaha si peminjam selama beberapa mengidentifikasi berbagai kebutuhan
bulan atau tahun, perkembangan – perangkat lunak untuk menentukan
perkembangan keadaan ekonomi atau spesifikasi fungsi sistem, kinerja
usaha perdagangan sektor usaha debitor, sistem dan kendala sistem.
kekuatan keuangan perusahaan yang 3. Design, tahapan ini merupakan
dilihat dari earning power ( kekuatan tahapan penerjemahan dari keperluan
pendapatan / keuntungan ) di masa lalu atau data yang telah dianalisis
dan perkiraan masa akan datang. kedalam bentuk yang lebih mudah
dimengerti oleh pengguna.
METODE PENELITIAN 4. Coding, implementasi dari desain
Dalam penyusunan penelitian ini, yang menjadi bentuk yang
metodologi yang digunakan adalah dimengerti oleh mesin komputer.
metode deskriptif, yang menurut 5. Testing, pengetesan memfokuskan
Sugiono (2011) adalah penelitian yang pada logika internal dari perangkat
menggambarkan variabel yang berperan lunak, fungsi internal dan mencari
dalam memberikan situasi atau keadaan, segala kemungkinan kesalahan serta
serta menggambarkan hubungan yang memeriksa apakah sesuai dengan
ada pada variabel tersebut. Metode hasil yang diharapkan.
penelitian ini kemudian dibagi ke dalam 6. Maintenance, penerapan secara
dua teknik yaitu teknik pengumpulan keseluruhan disertai pemeliharaan jika
data dan teknik pengembangan sistem, terjadi perubahan struktur baik dari segi
terdapat beberapa tahapan yang software maupun hardware.
dilakukan, yang meliputi :

Teknik Pengumpulan Data PEMBAHASAN


Teknik pengumpulan data dalam Analisis Dan Perancangan Sistem
penulisan penelitian ini dilakukan Aplikasi yang dikembangkan adalah
dengan dua cara yaitu observasi, dan aplikasi pinjaman pembayarn secara
studi pustaka. kredit bank yudha bhakti Semua
transaksi pembayaran secara kredit
Teknik Pengembangan Sistem harus terekam di aplikasi ini untuk dapat
Metodologi yang digunakan adalah menghasilkan laporan pembayaran yang
metode pengembangan sistem SDLC akurat.
(System Development Life Cycle) dan
analisis deskriptif, yaitu suatu metode Sistem ini terdiri dari 2 bagian pokok
penelitian yang bertujuan untuk yaitu bagian Nasabah dan Admin.
menggambarkan suatu keadaan yang ada Bagian Nasabah dapat melakukan input,
di perusahaan. edit dan hapus data Pembayaran
sedangkan Admin hanya dapat melihat
Dalam pengembangan sistem informasi hasil Pembayaran dan laporan
perlu digunakan metodologi sebagai pembayaran yang telah diinput oleh
pedoman bagaimana dan apa yang harus Nasabah.
dilakukan selama melaksanakan
pengembangan sistem, adapun Use Case Diagram di atas menyajikan
pengembangan sistem yang digunakan interaksi antara use case dan aktor.
adalah metodologi Water Fall Model. Dimana aktor dapat berupa orang,
Adapun tahapan-tahapannya adalah peralatan, atau apliasi lain yang
sebagai berikut: berinteraksi dengan aplikasi yang
sedang dibangun. Use case Diagram
6 Jurnal Computech & Bisnis, Vol. 8, No. 2, Desember 2014, 61-test 1

Aplikasi pembayaran kredit bank yudha diagram untuk proses input pembayaran
bhakti. :
Activity diagram mempunyai fungsi 1. Bagian Teller memasukan data
untuk menggambarkan kegiatan- pembayaran tunai dan kredit Bank.
kegiatan yang ada di dalam suatu sistem. 2. Sistem memvalidasi data transaksi
Agar dapat lebih memahami tentang pembayaran
sistem yang telah berjalan maupun yang 3. Jika data transaksi lengkap, maka
akan dibuat, maka perlu dibuatkan sistem akan memasukan data tersebut
activity diagram. ke dalam laporan pembayaran bank.
Jika data transaksi pembayaran tidak
Sequence Diagram untuk proses input lengkap, maka sistem mengeluarkan
data nasabah menjelaskan alur pesan tidak lengkap.
penginputan data nasabah yang ada pada
Aplikasi Pembayaran Kredit bank yudha Perancangan Sistem
bhakti ini. Bagian yang menangani
Perancangan sistem ini dibuat sebagai
proses ini adalah bagian teller. Proses
tahapan untuk mempersiapkan proses
yang terjadi pada sequence diagram
implementasi sistem yang akan
untuk proses input data nasabah :
dirancang, dan selain itu bertujuan untuk
1. Bagian Teller memasukan data
menggambarkan secara jelas proses -
nasabah Kredit Bank.
proses yang diinginkan oleh penggunan
2. Sistem memvalidasi data nasabah
(user). Sesuai dengan metode
3. Jika transaksi benar, maka sistem
pendekatan yang akan digunakan adalah
akan memasukan transaksi tersebut
pendekatan object oriented, maka model
ke dalam tabel laporan pembayaran
yang digunakan penulis untuk
bank. Jika transaksi pembayaran
menggambarkan seluruh proses dan
salah, maka sistem mengeluarkan
objek adalah dengan menggunakan
pesan tidak lengkap.
UML.
Squence Diagram untuk proses input
pinjaman menjelaskan alur penginputan
pinjaman secara tunai dan kredit yang ada Implementasi Sistem
pada aplikasi Pembayaran kredit bank ini. Tahap implementasi sistem dilakukan
Bagian yang menangani proses ini adalah setelah sistem dianalisis dan dirancang
bagian Teller.Proses yang terjadi pada (didesain) secara detail dan tahap ini
sequence diagram untuk proses input merupakan tahap untuk menerangkan
penjualan : sistem agar layak untuk dioperasikan.
1. Bagian Teller memasukan data Kegiatan yang dilakukan dalam tahap
pinjaman nasabah. implementasi adalah memindahkan
2. Sistem memvalidasi data transaksi logika program yang telah dibuat
Pinjaman kedalam bahasa yang dipilih.
3. Jika data transaksi lengkap, maka Dalam mengimplementasikan sistem
sistem akan memasukan data tersebut tersebut membutuhkan 3 rangkaian
ke dalam laporan pinjaman bank. dasar untuk mewujudkannya :
Jika data transaksi pinjaman tidak 1. Hardware, seperti : Processor,
lengkap, maka sistem mengeluarkan memory, hardisk, vga
pesan tidak lengkap. 2. Software, seperti : Microsoft Visual
Sequence Diagram untuk proses input Basic Studio 2005
pembayaran menjelaskan alur 3. Brainware
penginputan data pinjaman secara tunai Dalam pembuatan suatu program
dan kredit yang ada pada Aplikasi aplikasi atau perangkat lunak diperlukan
Pembayaran kredit bank. Bagian yang pemilihan bahasa pemrograman yang
menangani proses ini adalah bagian menunjang kemampuan atau kelebihan
teller. Proses yang terjadi pada sequence dari perangkat atau bahasa
pemrograman, karena bahasa atau
test
Abdurahman, Aplikasi Pembayaran 6 1

perangkat pemrograman yang tepat akan Gambar 3 Form Teller


berpengaruh pada keberhasilan suatu
program aplikasi.
Ada beberapa kriteria yang digunakan
dalam pemilihan bahasa pemrograman,
yaitu :
1. Ruang lingkup penerapan
2. Pandangan performasi
Dalam hal ini untuk pembuatan program
tersebut menggunakan Visual Basic
Studio 2005, dimana bahasa
pemrograman inidapat berjalan di semua
perangkat komputer.
Form master Pinjaman digunakan untuk
Form Login adalah tampilan awal menambahkan data nasabahmelalui id
program, yang terdiri dari button login, pinjamannasabah PT. Bank Yudha
dan isian username serta password. Bhakti ke dalam aplikasi. Form
pinjaman, form ini terdiri dari simpan
batal dan tutup.

Gambar 1 Form Login

Form master nasabah digunakan untuk


menambahkan data nasabah PT. Bank
Yudha Bhakti ke dalam aplikasi. Form Gambar 4 Form Master Pinjaman
master nasabah ini terdiri dari form
simpan, hapus, batal dan tutup. Form Bayar cicilan adalah form untuk
merekam data transaksi pembayaran
rutin nasabah ke PT. Bank yudha
Bhakti.

Setelah mengklik id kredit maka data


nasabah pinjaman akan muncul, form ini
terdiri dari button simpan, batal dan
tutup.

.
Gambar 2 Form Master Nasabah
Form Teller digunakan untuk
menambahkan data teller PT. Bank
Yudha Bhakti ke dalam aplikasi. Form
teller, form ini terdiri dari form simpan,
hapus, batal dan tutup.
6 Jurnal Computech & Bisnis, Vol. 8, No. 2, Desember 2014, 61-test 1

Form laporan Pembayaran digunakan


untuk menampilkan daftar data
pembayaran berdasarkan periode yang
dipilih.

Gambar 8 Form
LaporanDaftarPembayaran

Form laporan struk pembayaran


digunakan untuk mencetak struk laporan
Gambar 5 Form Bayar cicilan pembayaran.

Form laporan daftar nasabah digunakan


untuk menampilkan daftar data nasabah
berdasarkan periode yang dipilih.

Gambar 9 Form LaporanAngsuran Bank

Form ini untuk menampilkan laporan struk


pembayaran pada aplikasi pembayaran
secara kredit dan untuk mencetak laporan
tersebut.

KESIMPULAN DAN SARAN


Gambar 6 Form
Kesimpulan yang dapat diambil dari
LaporanDaftarNasabah
aplikasi pinjaman pembayaran secara
Form laporan pinjaman digunakan untuk kredit pada Bank Yudha Bhakti ini
menampilkan daftar data pinjaman adalah sebagai berikut :
berdasarkan periode yang dipilih.
1. Aplikasi ini mampu mendapatkan
seluruh laporan pembayaran secara
periode.
2. Aplikasi ini sederhana, sehingga user
mudah untuk melakukan transaksi
dan pencarian data Nasabah.
3. Aplikasi ini bisa meminimalisir
kesalahan-kesalahan yang di buat
oleh user/teller
Gambar 7 Form LaporanPinjaman
test
Abdurahman, Aplikasi Pembayaran 6 1

Aplikasi pinjaman pembayaran secara Yogyakarta: BPFE.


kredit yang dibuat sudah sangatlah baik Undang – Undang Pokok Perbankan No.
dan sesuai dengan tujuan yang
7 Tahun 1992
diinginkan perusahaan. Hanya saja akan
lebih baik lagi bila dilakukan
pengembangan lebih lanjut lagi dengan
membandingkan penggunaan metode
lain untuk pembayaran kredit secara
efisien agar didapatkan hasil yang lebih
baik.

REFERENSI

Astiko. ( 1996) Manajemen Perkreditan.


Yogyakarta: Andi Offset.
Jerry Fitz Gerald, Ardra F. Fitz Gerald,
Warren D. Stalling, Jr., ( 1981)
Fundamentals of Systems
Analysis edisi kedua. New York:
John Willey & Sons.
John Burch dan Gary Grundnitski,
(desain sistem hal.461).
Kamus Besar Bahasa Indonesia (1998
:hal 52)
Munawar, (2005) Simbol – simbol pada
Usecase Diagram
Nugroho dan Sholiq (2006) Pemodelan
Sistem Dalam Pembuatan
Program spesifikasi, 2005 dan
tujuan pemodelan sistem dalam
pembuatan program.
Object Oriented Programming = OOP),
(Ilmu
Komputer.Com,/Pendahuluan,
Bab2, Hal1;
Riswaya, A. R. (2013). Sistem
Penjualan Tunai Dan Kredit
Property Di PT Sanggraha
Property. Jurnal Computech &
Bisnis, 7(2), 106-116.
Sugiono., ( 2011). Metode Penelitian
Kuantitatif, Kualitatif dan
R&D, Cetakan Kedelapan
Belas, Bandung: Penerbit CV
Alfabeta.
Teguh P. Mulyono. (1987) Manajemen
Perkreditan Komersil .

You might also like