You are on page 1of 5

Nomor : KL.01.05/C.

VI/2348/2022 03 November 2022


Lampiran : satu berkas
Hal : Undangan Daerah Pertemuan Koordinasi Tim
Pembina KKS Pusat dan Provinsi terkait
Penyelenggaraan Kabupaten/Kota Sehat (KKS)

Yth. (daftar terlampir)

Sehubungan dengan rencana verifikasi Kabupaten/Kota Sehat (KKS) Tingkat Nasional Tahun
2023, maka akan dilaksanakan Pertemuan Koordinasi Tim Pembina KKS Pusat dan Tim Pembina KKS
Provinsi, yang diselenggarakan pada :

Hari, tanggal : Selasa, 8 November 2022


Waktu : (jadwal terlampir)
Tempat : Novotel Mangga Dua, Jakarta
Jl. Gunung Sahari No. 1 Jakarta Utara 14420

Mengingat pentingnya kegiatan ini, kami harapkan Bapak/Ibu dapat hadir atau menugaskan
pejabat/staf teknis dibidangnya (maksimal 2 orang) dan membawa Surat Tugas. Kegiatan ini akan
dilaksanakan secara luring dan mengingat adanya risiko COVID-19 kami harapkan Bapak/Ibu yang
hadir wajib memastikan kondisi dalam keadaan sehat dan menerapkan protokol kesehatan.

Sehubungan dengan keterbatasan anggaran, biaya perjalanan dinas dan akomodasi dibebankan
pada masing-masing peserta, pantia hanya menanggung biaya paket meeting fullday. Informasi
lebih lanjut dapat menghubungi sdri. Dewi Marlina (081317502977) atau Alissa (081224747370).

Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.


Direktur Penyehatan Lingkungan,

dr. Anas Maruf, MKM

Tembusan :
1. Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah, Kementerian Dalam Negeri
2. Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Kementerian Kesehatan

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 1
Nomor : KL.01.05/C.VI/2348/2022
Tanggal : 03 November 2022

DAFTAR PESERTA YANG DIUNDANG

No Instansi Jumlah

1 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Aceh 2 orang


2 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara 2 orang
3 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat 2 orang
4 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau 2 orang
5 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jambi 2 orang
6 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu 2 orang
7 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan 2 orang
8 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Lampung 2 orang
9 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau 2 orang
10 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bangka-Belitung 2 orang
11 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta 2 orang
12 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat 2 orang
13 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah 2 orang
14 Kepala Dinas Kesehatan Daerah Istimewa Yogyakarta 2 orang
15 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur 2 orang
16 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten 2 orang
17 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali 2 orang
18 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Nusa Tenggara Barat 2 orang
19 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Nusa Tenggara Timur 2 orang
20 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Barat 2 orang
21 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah 2 orang
22 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan 2 orang
23 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur 2 orang
24 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Utara 2 orang
25 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara 2 orang
26 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah 2 orang
27 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan 2 orang
28 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tenggara 2 orang

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
No Instansi Jumlah

29 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2 orang


30 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo 2 orang
31 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Maluku 2 orang
32 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Maluku Utara 2 orang
33 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Papua 2 orang
34 Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat 2 orang

Direktur Penyehatan Lingkungan,

dr. Anas Maruf, MKM

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 2
Nomor : KL.01.05/C.VI/2348/2022
Tanggal : 03 November 2022

AGENDA PERTEMUAN
KOORDINASI TIM PEMBINA KKS PUSAT DAN TIM PEMBINA KKS PROVINSI
KABUPATEN/KOTA SEHAT (KKS) TAHUN 2023
Jakarta, 8 November 2022

Waktu Kegiatan Keterangan


08.00 – 08.30 WIB Registrasi Panitia
-Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
-Pembacaan Doa Panitia/MC :
8.30 - 09.15 WIB -Laporan Ketua Panita oleh Dir PL Diana Nurhayati
-Arahan dari Dirjen Bangda Kemendagri
-Pembukaan oleh Dirjen P2P -Kemenkes
Presentasi 1:
1. Strategi dan Peran Pemerintah Daerah dalam Moderator :
Capain Indikator Penyelenggaraan KKS oleh : Ditjen Bina
Direktur SUPD III, Kemendagri Bangda,
09.15 - 12.00 WIB
Kemendagri (Inez
2. Rancangan Perpres KKS oleh Direktur Ayu Dhamiera,
Penyehatan Lingkungan Kemenkes S.Sos, M. Si)
Diskusi
12.00 – 13.00 WIB ISHOMA
Presentasi 2 :
1. Overview Alur Verifikasi dalam Rangka
Moderator:
Penghargaan KKS Tahun 2023 oleh
Timker PUTK
Koordinator Substansi Kesehatan, Kemendagri
13.00 - 16.00 WIB Kemenkes (Dewi
Marlina, SKM,
2. Overview Definisi Operasional pertatanan oleh
MKM)
Ketua Tim Kerja, PUTK Kemenkes
Diskusi
Kesimpulan dan Rekomendasi Hasil koordinasi
16.00- 16.30 WIB
oleh Hadrian Marta, S.STP, M.Si
Direktur
16.30 – 17.00 WIB Penutupan Penyehatan
Lingkungan

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
TATA TERTIB
PERTEMUAN PERSIAPAN VERIFIKASI PENYELENGGARAAN KABUPATEN/KOTA SEHAT (KKS)
TAHUN 2023
Jakarta, 8 November 2022

Dalam rangka Pertemuan Persiapan Verifikasi Penyelenggaraan Kabupaten/Kota Sehat (KKS)


Tahun 2023, bersama ini kami sampaikan :
1. Peserta daerah pada Pertemuan Persiapan Verifikasi Penyelenggaraan Kabupaten/Kota Sehat
(KKS) terdiri dari :
a. Sekretariat Daerah Provinsi : 1 orang
b. Bappeda Provinsi : 1 orang
c. Dinas Kesehatan Provinsi : 2 orang
2. Peserta daerah agar dapat melakukan registrasi online paling lambat hari Senin tanggal 7
November 2022 pukul 20.00 WIB pada link berikut :
https://link.kemkes.go.id/PertemuanKoordinasiTPKKS2022
3. Seluruh peserta telah hadir dan melakukan registrasi kembali di Novotel Mangga Dua, Jakarta Utara
pada hari Selasa tanggal 8 November 2022 dimulai pukul 07.30 WIB;
4. Seluruh peserta wajib menyerahkan Surat Tugas pada saat registrasi;
5. Panitia penyelenggara hanya menanggung biaya paket pertemuan fullday. Panitia tidak
menanggung biaya perjalanan dinas dan akomodasi peserta daerah;
6. Panitia tidak memfasilitasi peserta tambahan.
Demikian kami sampaikan, agar menjadi perhatian.

Panitia Pelaksana

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

You might also like