You are on page 1of 1

PENGETAHUAN TENTANG PILEG

PENDAHULUAN

Dalam suatu pertarungan atau kontestasi diperlukan suatu strategi untuk

mencapai kemenangan dan menghindari kekalahan. Strategi merupakan

penentu utama dari keberhasilan suatu kegiatan. Demikian pentingnya

suatu strategi sehingga kegiatan yang dilakukan tanpa mengaplikasikan

strategi yang baik dan jitu pada umumnya berujung pada suatu

kegagalan ataupun hasil yang tidak maksimal. Penelitian menemukan

bahwa strategi dan tahapan kampanye yang dilakukan oleh calon

legislatif dan partai politik pada umumnya sama bentuknya yaitu melalui

sales promotion, direct marketing, poster dan kampanye organisasi.

Perbedaannya hanya pada aspek pakaian, bahasa serta susunan acara

KEBERHASILAN

Dari hasil pembahasan dapat ditarik kesimpulan bahwa strategi

komunikasi kampanye yang dilakukan oleh calon legislatif yang berhasil

dan yang gagal pada umumnya sama bentuknya yaitu berfokus pada

aspek komunikator, media, pesan/isu, dan khalayak sasaran. Hal ini

memenuhi empat kompenen komunikasi kampanye menurut Nowak

Warneryd yakni; komunikator, pesan, media dan khalayak. Faktor-faktor

yang memengaruhi keberhasilan dan kegagalan para caleg diantaranya

adalah : kiat pencitraan diri, pemanfaatan jaringan keluarga / teman,

adanya kelompok pendukung, tersedianya dana kampanye, kinerja

sesama caleg yang merata dalam suatu partai, keterlambatan partai lolos

tahapan verifikasi

You might also like