You are on page 1of 1

NAMA : ____________________

1. Organisasi perkumpulan negara-negara di Asia Tenggara disebut ….


2. Deklarasi ASEAN ditandatangani pada tanggal ….
3. Negara di Asia Tenggara yang tidak memiliki wilayah lautan adalah ….
4. Patung yang berkepala singa berbadan ikan disebut patung … yang terletak di negara ….
5. Wakil dari negara Indonesia dalam pembentukan organisasi ASEAN adalah ….
6. Negara ASEAN yang dijuluki sebagai negara gajah putih adalah ….
7. Negara ASEAN yang memiliki julukan petrodollar yaitu ….
8. Pakaian tradisional dari negara Vietnam adalah ….
9. Negara ASEAN yang kehidupan perekonomiannya bergantung pada bidang industri dan jasa
adalah ….
10. Negara di Asia Tenggara yang memiliki pendapatan perkapita tertinggi dari hasil minyak bumi
dan gas adalah ….
11. Upacara bendera setiap hari Senin dapat memupuk rasa ….
12. Menggunakan produk dalam negeri dapat memupuk rasa ….
13. Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu pada tanggal ….
14. Tokoh pemuda yang pertama kali mengetahui kekalahan Jepang terhadap Sekutu adalah ….
15. Peristiwa penculikan golongan tua oleh golongan muda disebut peristiwa ….
16. Tokoh Jepang yang membantu Indonesia dalam mempersiapkan kemerdekaan adalah ….
17. Tempat perumusan teks proklamasi terletak di Jl ….
18. Peran Sayuti Melik dalam peristiwa penyusunan teks proklamasi adalah ….
19. Pembacaan teks Proklamasi dilakukan di ….
20. Pengibar bendera merah putih dalam peristiwa proklamasi adalah ….
21. Perjanjian Linggajati ditandatangani pada ….
22. Wakil dari Indonesia dalam Perjanjian Roem-Royen adalah ….
23. Tokoh Surabaya yang mengibarkan semangat arek-arek Surabaya dalam pertempuran
Surabaya adalah ….
24. Hari Pahlawan diperingati pada tanggal ….
25. Strategi yang digunakan Kolonel Isdiman dalam perjuangannya melawan Sekutu di Ambarawa
adalah ….
26. Peristiwa pembumihangusan kota Bandung disebut dengan peristiwa ….
27. Agresi Militer Belanda I terjadi karena adanya pelanggaran dari perjanjian ….
28. Saat ini, bangsa Indonesia menerapkan wajib belajar 12 tahun. Hal ini merupakan bentuk
Kemerdekaan di bidang ….
29. Melakukan kerjasama dengan negara lain dalam hal jual-beli merupakan bentuk kemerdekaan
dalam bidang ….
30. Rencana produksi tiga tahun, yaitu tahun 1948-1950, yang berisi upaya untuk melakukan
swasembada pangan merupakan isi dari ….

You might also like