You are on page 1of 4

anakkocak

1.Ahmad Fauzan Pratama


2.Moza Falisha
3.M.Naufail Ariel Syahputra
4.M.Dzaky
5.M.Izz Zaki Uthman
6.Fabio Armando
7.M.Zaynuri

ICE CREAM YOUGURT

BAB 1

1
Pendahuluan

A.Latar belakang

 Es krim merupakan salah satu produk olahan susu bersifat semi padat yang
biasa dikonsumsi sebagai makanan selingan, teksturnya yang lembut
banyak disukai oleh segala kalangan dari anak-anak, remaja
maupun orang dewasa.cara pembuatan es krim banyak sekali caranya
seperti yang kami lakukan mengunakan es batu dan garam.kenapa es batu
dan garam bisa membuat es krim? menambahkan garam ke es batu ialah
untuk menurunkan titik bekunya. Jadi, es krim bisa cepat membeku dan
membentuk kristal es. Jika tidak diberi garam, es krim tidak akan
membeku. Bongkahan es batu justru mencair karena menyerap panas di
sekelilingnya. Secara singkat, garam memiliki sifat hidrofilik yang
mampu mengikat molekul air, sehingga dapat membuat es krim
membeku.

B.rumusan masalah
1. Apa faktor es krim yougurt tidak jadi?
2. Mengapa jika tidak ada garam es krim pun tidak jadi ?
3. Berapa lama pembuatan es krim yougurt?

C.tujuan

Kami bertujuan untuk menguji coba membuat eskrim dengan cara tanpa
menggunakan kulkas, tapi hanya menggunakan esbatu dan kaleng dan juga
untuk mengetahui cara pembuatan es krim dari yougurt

BAB II

yoghurt adalah minuman sehat yang terbuat dari fermentasi susu sapi. Istilah
yoghurt berasal dari bahasa Turki, yang berarti susu asam. Yoghurt diartikan
sebagai bahan makanan yang berasal dari susu sapi dengan bentuk menyerupai
bubur atau es krim yang rasanya asam (Shurtleff dan Aoyagi, 2007).Yoghurt
dibuat melalui proses fermentasi menggunakan campuran bakteri
Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophillus, yang dapat
menguraikan gula susu (laktosa) menjadi asam laktat. Adanya asam laktat inilah
yang menyebabkan yoghurt berasa asam. Aroma yang spesifik dari yoghurt terdiri
dari komponen komponen karbonil dengan diacetil dan acetaldehid yang dominan
(Belitz dan Grosch, 1987). Proses fermentasi menyebabkan kadar laktosa dalam
2
yoghurt berkurang, sehingga yoghurt aman dikonsumsi oleh orang yang lanjut
usia atau yang alergi terhadap susu.

BAB III

ALAT DAN BAHAN

 Kaleng
 Es batu
 Garam
 Wadah yang lebar untuk menaruh kaleng
 Susu bubuk/ fibber cream
 Yougurt
 Sendok
 Cangkir
 Air untuk melarut kan susu
 Anggur
 Stoberi

BAB IV

HASIL PERCOBAAN

Kami melakukan percobaan hanya satu kali kami menggunakan yougurt cimory
kami mengunakan cimory rasa mango sticky rice dan toping manga.kurang lebih
kami menggunakan waktu kurang lebih 25/35 menit menurut kami tekstur nya
udah pass tapii yang es krim yang di bawah agak lebih keras dari pada yang di
atas.

3
BAB V

SARAN DAN KESIMPULAN

 Kesimpulan: Dari hasil praktikum dapat disimpulkan bahwa es krim


merupakan suatu produk yang menerapkan sistem emulsi. Penambahan
bahan – bahan tertentu memiliki fungsi yang berbeda. Seperti susu sebagai
sumber lemak, gula sebagai pemberi rasa, tepung meizena sebagai
stabilizer dan Sp sebagai pengembang.
 Saran:Saran sayaa jangan lupa bawa garam karna menurut saya garam
sangat lah penting untuk membuat es krim jika kalian tidak membawa
garam bisa fatal seperti kelompok kami dan juga jangan terlalu banyak air
untuk di campurkan ke yougurt karna bisa lebih lama untuk membekukan
yougurt nya

You might also like