You are on page 1of 6

Nama Asese :

Nama Asesor : Tanggal :

RATING untuk Behavioral Event Interview

Leadership
Kemampuan untuk memimpin dan membimbing orang atau kelompok untuk mencapai sasaran yang telah
ditetapkan secara efektif

Kompetensi Rating Indikator Positif


1 2 3 4 5
a Sama sekali tidak mengkomunikasikan Mengkomunikasikan sasaran tim/kelompok
sasaran kerja tim kepada para staf/ secara jelas kepada setiap staf/anggota
anggota tim tim

b Tidak ada perencanaan kerja dan juga Membuat rencana kerja dan melakukan
tidak melakukan alokasi tugas alokasi tugas kepada setiap staff

c Tidak ada penetapan prioritas dan target Menetapkan prioritas dan target kerja pada
kerja kepada para staff/anggota tim setiap staf/anggota tim

d Tidak memberikan motivasi dan bimbingan Memberikan motivasi, arahan dan bimbingan
kepada para staff/anggota tim kepada para staf/anggota tim

e Apresiasi tidak pernah diberikan kepada Memberikan apresiasi positif bagi staf yang
para staf yang berprestasi memberikan kinerja bagus

Bukti Perilaku untuk Mendukung Rating yang Anda berikan:

Total Nilai
Nama Asese :
Nama Asesor : Tanggal :

RATING untuk Behavioral Event Interview

Planning & Organizing


Membuat pendekatan yang sistematis untuk mengindentifikasi, mengambil prioritas dan memonitor proses
implementasi guna mencapai sasaran yang telah ditentukan

Indikator Negatif Rating Indikator Positif


1 2 3 4 5
b Tidak melakukan perencanaan secara Merencanakan langkah-langkah yang akan
sistematis diambil untuk menyelesaikan masalah

c Tidak memanfaatkan sumber daya yang Memanfaatkan sumber daya yang ada untuk
ada untuk membantu menyelesaikan membantu menyelesaikan tugas
tugas

d Mengabaikan pengelolaan waktu secara Mengelola waktu yang tersedia secara efektif
efektif

e Tidak mengenali keterkaitan antar satu Mengenali keterkaitan antar satu tugas/
tugas/pekerjaan dengan jenis tugas/ pekerjaan dengan tugas/pekerjaan lainnya
pekerjaan lainnya

f Mengabaikan proses monitoring dan Memonitor pelaksanaan rencana dan


lalai dalam membuat skedul dan deadline memastikan bahwa tugas selesai tepat
penyelesaian tugas waktu

Indikator untuk Mendukung Rating yang Anda berikan:

Total Nilai
Nama Asese :
Nama Asesor : Tanggal :

RATING untuk Behavioral Event Interview

Problem Solving & Decision Making


Mengidentifikasi dan menganalisa masalah untuk mencapai solusi yang optimal serta melakukan pengambilan
keputusan secara tepat

Indikator Negatif Rating Indikator Positif


1 2 3 4 5
a Mengabaikan fakta atau informasi yang Mengidentifikasi fakta dan informasi yang
relevan, atau hanya mengandalkan pada relevan dengan permasalahan
satu sumber informasi

b Tidak mencoba untuk mencari hubungan Mengidentifikasi hubungan antar fakta dan
antar fakta dan juga tidak mengenali informasi; mengenali hubungan sebab akibat
hubungan sebab akibat

c Sama sekali tidak memberikan alternatif Memberikan sejumlah alternatif tindakan guna
penyelesaian mengatasi persoalan

d Sama sekali tidak mengambil keputuan Mengambil keputusan dan tindakan yang
yang memang dianggap perlu guna dipandang perlu untuk mengatasi masalah
mengatasi masalah

Indikator untuk Mendukung Rating yang Anda berikan:

Total Nilai :
Nama Asese :
Nama Asesor : Tanggal :

RATING untuk Behavioral Event Interview

Value for Best Quality


Mengindentifikasi dan memahami kondisi yang mempengaruhi mutu pelayanan; senantiasa memiliki
komitmen untuk menyampaikan pelayanan yang memenuhi standar mutu yang telah ditetapkan

Indikator Negatif Rating Indikator Positif


1 2 3 4 5
a Menyelesaikan pekerjaan dengan prinsip Menyelesaikan pekerjaan dengan mengacu
asal selesai tanpa memperhatikan standar pada standar mutu yang tinggi dan prinsip
mutu zero defect quality(tingkat kesalahan nol)

b Tidak pernah mengidentifikasi peluang Mengidentifikasi berbagai peluang untuk


untuk peningkatan mutu pekerjaan proses peningkatan mutu pekerjaan

c Tidak melakukan proses pengecekam mutu Melakukan proses pengecekan secara


secara reguler reguler sehingga potensi kesalahan bisa
dideteksi secara lebih dini

d Tidak berinisiatif untuk mengembangkan Mengembangkan sistem kontrol terpadu


sistem kontrol terpadu sehingga pengawasan mutu pekerjaan bisa
dilakukan secara efektif dan efisien

Bukti Perilaku untuk Mendukung Rating yang Anda berikan:

Total Nilai
Nama Asese :
Nama Asesor : Tanggal :

RATING untuk Behavioral Event Interview

Creativity
Kemampuan untuk mengusulkan gagasan-gagasan baru, mengenali kebutuhan akan adanya pendekatan baru;
serta kemampun untuk mengkombinasikan beragam perspektif secara kreatif

Indikator Negatif Rating Indikator Positif


1 2 3 4 5
a Hanya mengikuti gagasan atau pendekatan Berinisiatif mengusulkan dan menerapkan
yang sudah konvensional dalam proses pendekatan baru dalam menyelesaikan
menyelesaikan tugas pekerjaan/tugas

b Tidak pernah melihat praktek di luar Rajin melihat praktek di luar lingkungan kerja
lingkungan kerja dalam rangka mencari sebagai sumber gagasan baru yang kreatif
gagasan baru

c Tidak pernah mencoba mengidentifikasi Mengidentifikasi berbagai peluang untuk


beragam peluang bagi munculnya cara memunculkan cara atau gagasan baru dalam
baru menyelesaikan pekerjaan

d Tidak menunjukkan pemikiran dan tindakan Mendemonstrasikan pemikiran dan tindakan


yang kreatif dalam menyelesaikan tugas yang kreatif dalam menyelesaikan tugas

Bukti Perilaku untuk Mendukung Rating yang Anda berikan:

Total Nilai
Nama Asese : Tanggal :
Nama Asesor :

RATING untuk Behavioral Event Interview

Teamwork
Bekerja sama secara kooperatif dengan anggota team untuk mencapai sasaran kerja yang telah ditetapkan

Indikator Negatif Rating Indikator Positif


1 2 3 4 5
a Gagal mengkomunikasikan pentingnya Memberikan pengertian pentingnya kerjasama
tim tim kepada rekan kerja/anggota tim

c Tidak melakukan upaya apapun untuk Melakukan sejumlah kegiatan untuk


meningkatkan kinerja tim meningkatkan kinerja tim

c Besikap acuh terhadap kegiatan tim atau Aktif memberikan bantuan atau masukan
kelompok kerja di lingkungannya bagi peningkatan kinerja tim atau kelompok
kerja di lingkungannya

b Mengambil sikap yang cenderung Memiliki pengertian dan memberikan


konfrontatif terhadap perbedaan pendapat apresiasi terhadap perbedaan pendapat

Bukti Perilaku untuk Mendukung Rating yang Anda berikan:

Total Nilai

You might also like