You are on page 1of 24

Nursing Pathway dalam

Sistem N-ABC Mira


Dr. Mira Asmirajanti, SKp., MKep

Knowledge Sharing KARS (KSK)


Outline
§ Latar Belakang
§ Proses Penelitian
§ Kerangka Teori
§ Hasil Penelitian
§ Gambaran NABC-Mira
§ Kesimpulan
Latar Belakang
§ Perawat tenaga kesehatan TERBANYAK jumlahnya di RS.
§ Paling lama KONTAK dengan pasien di RS, sejak masuk – dipulangkan.
§ Aktivitas perawat yang tertulis pada dokumentasi belum optimal.
§ Clinical pathway belum optimal terintegrasi dengan semua NAKES & Alat evaluasi
keselamatan pasien
§ Penghargaan perawat belum berdasarkan aktivitas perawat

AKTIVITAS & PENGHARGAAN


Proses Penelitian

3 TAHAP, DENGAN TUJUAN:


§ Identifikasi masalah terkait aktivitas & penghargaan perawat
§ Pengembangan model & sistem
§ Evaluasi
Kerangka Teori
Tahap 1: Identifikasi masalah
Identifikasi aktivitas perawat
Kuantitatif:
• Observasi pada 240 Dokumentasi RM secara restrospektif
• 10 penyakit terbanyak medikal - bedah,
• Instrument yang digunakan 12 item (KARS), karena ini terkait standar maka
pilihannya adalah ya dan tidak

Kualitatif:
• FGD (saturasi) dengan pedoman yang sudah ditetapkan dan pertanyaan open
ended question.
Tahap 1: Identifikasi masalah (lanjutan)
Pengolahan & Analisis Data
Kuantitatif
• Uji statistik, hasilnya dibandingkan dengan standar of care (nilai
minimal 80% untuk tiap item)

Kualitatif
• Ditranskrip, hasilnya ditulis berdasarkan kata kunci, kategori, sub
tema & tema
Tahap 1: Identifikasi masalah (lanjutan)
Hasil penelitian kuantitatif dari dokumentasi, masih ada yang kurang dari
standar 80%:
§ aktivitas pada asesmen pasien,
§ penetapan diagnosis keperawatan,
§ intervensi keperawatan;
§ monitoring vital sign; monitoring ADL;
§ mobilisasi/ rehabilitasi,
§ penentuan outcome dan
§ membuat resume parawat yang belum sesuai standar
Tahap 1: Identifikasi masalah (lanjutan)
HASIL RISET KUALITATIF
“Head to toe belum dilaksanakan secara keseluruhan" § SAK belum optimal
"perawat menyesuaikan diagnosa belum berdasarkan hasil § Clinical pathway belum optimal
pengkajian perawat” dijadikan acuan dalam
pelaksanaan asuhan
"Clinical pathway merupakan lembar kerja yang sifatnya untuk
keperawatan.
kasus-kasus tertentu …"
§ Implementasi NANDA, NIC dan
"hanya kasus-kasus tertentu yang ada clinical pathwaynya"
NOC belum optimal
"tidak semua diagnosa menggunakan clinical pathway"
"sekarang yang menulis clinical pathway yaitu bukan perawat,
sehingga perawat tidak bertanggung jawab lagi dengan clinical
pathway… "
Identifikasi Masalah
Tahap 2: Pengembangan
Penentuan bentuk aktivitas:
• Hasil penelitian tahap 1
• Konsep yang mendasari
• Study literature
• 10 penyakit terbanyak
• Modifikasi asuhan keperawatan pada clinical pathway menjadi nursing
pathway
• Nursing pathway: standar bahasa keperawatan
• Diagnosis keperawatan yang sering terjadi pada pasien
• Tindakan yang paling sering untuk menyelesaikan masalah pasien
• Waktu tindakan keperawatan
Konsep Dasar

NURSING PATHWAY
Pengembangan Nursing Pathway
pada N-ABC MIRA

§ Sistem ini berbasis aktivitas: nursing pathway.


§ NABC Mira: Suatu sistem informasi berbasis aktivitas yang menghitung poin
penghargaan perawat secara otomatis berdasarkan aktivitas perawat dalam
pemberian asuhan keperawatan.
§ Aplikasi berbasis internet pada aplikasi Android, IOS,
Windows, MacOS
§ Dapat digunakan untuk perhitungan jumlah perawat berbasis waktu
N-ABC Mira

• Dapat dicangkokan pada sistem informasi lain


• dilengkapi dengan otorisasi pengguna
• Sudah diuji coba
• Sudah memiliki HAKI
Nursing Pathway Dalam Sistem NABC-MIRA
Nursing Pathway NABC-Mira: Jalur perawatan yang
dikembangkan oleh Mira untuk membantu perawat dalam
mengkaji, merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi
asuhan keperawatan yang diberikan kepada pasien.

Nursing Pathway: berfokus pada respon bio-psiko-sosio-spiritual


akibat organ yang mengalami masalah.

Nursing Pathway
PENGKAJIAN
§Asesmen Awal
§Asesmen Lanjutan

DIAGNOSIS
§ NANDA (SDKI)
INTERVENSI
§NOC (SLI)
§NIC (SIKI): aktivitas mandiri, kolaborasi & tugas limpah

EDUKASI DAN INFORMASI


DISCHARGE PLANNING
Nursing Pathway Dalam Sistem NABC-MIRA

§ Catatan keperawatan
§ Dasar dalam merekap poin penghargaan
§ Log book aktivitas keperawatan
§ Meningkatkan kompetensi perawat
§ Dasar dalam jenjang karir
§ Memudahkan evaluasi kinerja
Pengkajian Keperawatan
Sesuai Respon Manusia
Diagnosis Keperawatan

Intervensi Keperawatan
Edukasi Keperawatan
Discharge Planning
Gambaran N-ABC Mira
N-ABC Mira sistem yang menjaga
keamanan dan privasi pasien karena
dilengkapi dengan otorisasi pengguna
yang sudah terdaftar.

miraperawat.com
Tahap 3: Evaluasi
Aktivitas perawat (nursing pathway) ada
perbedaan kegiatan yang dilakukan dan dicatat
perawat dalam perawatan pasien sebelum dan
sesudah menggunakan sistem N-ABC Mira.
Hasil uji ANOVA (post-hoc) antara sebelum dan
uji coba 1 sesudah menggunakan sistem N-ABC
Mira sebesar 15.269 dan bermakna (p=0.0001).
Kesimpulan

• Nursing pathway dapat disesuaikan dengan kebutuhan pada pasien.


• Meningkatkan keselamatan dan keamanan Pasien
• Melakukan perhitungan jumlah perawat
• Dapat digunakan dengan menggunakan perangkat yang ada.
• Dapat dicangkokan pada sistem yang sudah ada.
• Memudahkan perawat dalam bekerja
• Meningkatkan kepuasan perawat
Terima kasih
Salam Sehat Selalu !

MiraPerawat.com

You might also like