You are on page 1of 6

Lembar Kerja - 2a : Komponen Capaian Pembelajaran

Komponen Uraian (Gunakan Redaksi Menurut Mahasiswa)


Rasionalitas Mata Pembelajaran Fiqih adalah jalan yang dilakukan secara sadar, terarah dan terancang
Pelajaran Fiqih mengenai hukum-hukum Islam yang berhubungan dengan perbuatan mukallaf baik
bersifat ibadah maupun muamalah yang bertujuan agar anak didik mengetahui,
memahami serta melaksanakan ibadah sehari-hari.

Dalam pembelajaran Fiqih, tidak hanya terjadi proses interaksi antara guru dan anak
didik di dalam kelas. Namun pembelajaran dilakukan juga dengan berbagai interaksi,
baik di lingkungan kelas maupun musholla sebagai tempat praktek-praktek yang
menyangkut ibadah. VCD, film, atau lainnya yang mendukung dalam pembelajaran
Fiqih bisa dijadikan dalam proses pembelajaran itu sendiri. Termasuk pula kejadian-
kejadian sosial baik yang terjadi dimasa sekarang maupun masa lampau, yang bisa
dijadikan cerminan dalam perbandingan dan penerapan hukum Islam oleh peserta
didik.

Tujuan Mata Mata pelajaran fiqih di Madrasah bertujuan untuk membekali siswa agar dapat:
Pelajaran Fiqih 1. Mengetahui dan memahami cara-cara pelaksanaan hukum islam baik yang
menyangkut aspek ibadah maupun muamalah untuk dijadikan pedoman hidup
dalam kehidupan pribadi dan sosial.
2. Melaksanakan dan mengamalkan ketentuan hukum Islam dengan baik dan benar,
sebagai perwujudan dari ketaatan dalam menjalankan ajaran islam baik dalam
hubungan manusia dengan Allah SWT, sesama manusia dengan diri manusia itu
sendiri dan makhluk lainnya maupun hubungan dengan lingkungannya.

Karakteristik Mata Mata pelajaran Fikih merupakan bagian dari pelajaran agama di madrasah
Pelajaran Fikih mempunyai ciri khas di bandingkan dengan pelajaran yang lainnya, karena pada
pelajaran tersebut memikul tanggung jawab untuk dapat memberi motivasi dan
kompensasi sebagai manusia yang mampu memahami, melaksanakan dan
mengamalkan hukum Islam yang berkaitan dengan ibadah mahdhoh dan muamalah
serta dapat mempraktekannya dengan benar dalam kehidupan sehari-hari. Disamping
itu mempunyai ciri khusus juga materi yang diajarkannya mencakup ruang lingkup
yang sangat luas yang tidak hanya dikembangkan di kelas. Penerapan hukum Islam
yang ada di dalam mata pelajaran Fikih pun harus sesuai dengan yang berlaku di
dalam masyarakat, sehingga metode demonstrasi sangat tepat digunakan dalam
pembelajaran fikih

Capaian dalam Fase D :


Setiap Fase Mata Pada akhir Fase D, pada elemen fiqih ibadah, peserta didik terbiasa bersuci dan
Pelajaran Fiqih menjalankan sholat fardlu maupun sunah, terbiasa puasa fardlu maupun sunah dengan
baik dan benar, serta memahami ketentuan haji dan umrah untuk menumbuhkan
kesadaran menjalankan lima rukun islam secara lengkap. Disamping itu peserta didik
terbiasa melakukan ibadah lain yang memilik dimensi sosial, antara lain : zakat,
infak, sedekah, qurban, aqikah dan lain-lain sesuai syarat dan rukunnya dengan baik
dan benar, sehingga amaliah ibadahnya dapat membentuk kepedulian sosial dan
mempengarahui cara berpikir, bersikap, dan bertindak dalam kehidupan sehari-hari
dalam konteks beragama, berbangsa dan bernegara.

Capaian dalam Eleman Fase D


Setiap Fase Mata
Pelajaran Fiqih Fiqih Ibadah Peserta didik menganalisis tata cara bersuci dari hadas dan Najis,
menurut elemen ketentuan sholat fardlu, sholat berjamaah, ketentuan puasah, I’tiqaf,
keutaman zikir dan do’a, berbagai sholat sunah, dan ketentuan
sujud sahwi, tilawah, sujud Syukur, ketentuan sholat jumat, sholat
jamak dan qashar, sholat dalam keadaan tertentu meliputu : kondisi
sakit, kondisi genting (khauf) dan diatas kendaraan, dan
mengamalkannya dengan baik dan benar dalam konteks kehidupan
sehari-hari pada Masyarakat global, sehingga kewajiban ibadah
dijalankan serta istiqomah pada kondisi apapaun dan dimanapun.
Peserta didik juga akan mempraktekkan ketentuan pemulasaran
jenazah mencakup : memandikan, mengkafani, menyolatkan dan
menguburkan jenazah, sehingga dapat menjalankan fardlu kifayah
sebagai konsekwensi beragama dalam konteks hidup
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
Perserta didik terbiasa melakukan ibadha yang memiliki dimensi
sosial berupa zakat, infak, sedekah, hibah, hadiah, kurban dan
aqikah sesuai syarat dan rukunnya dengan baik sebagai ekspresi
rasa sukur kepada Allah, sehingga amaliah ibadahnya dapat
membentuk kepedulian sosial dan mempengaruhi cara berfikir
bersikap dan bertindak dalam kehidupan sehari-hari dalam konteks
beragama, berbangsa dan bernegara.
Peserta didik memahami ketentuan ibadah haji dan umrah sehingga
memiliki kesadaran penghambaan dan ketaatan kepada Allah secara
mutlak dalam mengikuti aturan syariat dalam kehidupan sehari-hari
dalam konteks berbangsa dan bernegara.
Peserta didik memahami ketentuan halal haramnya makanan dan
minuman, ketentuan Binatang yang haram di konsumsi serta
ketentuan penyembelihan Binatang, agar peserta didik selektif
memilih makanan di era global dan terbiasa mengkonsumsi
makanan yang halal dan baik sehingga kesucian hati bisa dijaga
yang akan mempengaruhi dalam sikap dan perilaku sehari-hari
menjadi baik

Muamalah Peserta didik mampu menganalisis ketentuan pembagian waris dan


muamalah yang meliputi : jual beli, khiyar, khirad, larangan riba,
ariyah, wadiah, hutang piutang, gadai, hiwalah, ijarah, sehingga
aktifitas sosial ekonomi pada era digital dan global dijalankan
secara jujur, Amanah dan tanggung jawab sesuai aturan fiqih, yang
dapat bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi dalam konteks
beragama, berbangsa, bernegara dan bermasyarakat global.
LK-2b: Analisis Capaian Pembelajaran, Fase, Elemen Keluasan dan Kedalaman

Fase Elemen Capaian Pembelajaran Keluasan Kedalaman


Fase Fiqih Peserta didik menganalisis tata - Tata cara bersuci - Menganalisis tata cara bersuci
D Ibadah cara bersuci dari hadas dan dari hadas dan dari hadas dan Najis untuk
Najis, ketentuan sholat fardlu, Najis : Pengertian membangun pola hidup bersih
sholat berjamaah, ketentuan Tahara, perbedaan dan sehat dalam konteks
puasah, I’tiqaf, keutaman zikir bersuci Dasar hukum kehidupan sehari-hari.
dan do’a, berbagai sholat bersuci,
sunah, ketentuan sholat jumat, - Ketentuan sholat - Menganalisis ketentuan sholat
sholat jamak dan qashar, sholat fardlu dan sholat fardlu dan sunnah, memahami
dalam keadaan tertentu sunnah, Dasar dasar hukum dan hikmah
meliputu : kondisi sakit, hukum sholat fardlu pelaksanaan sholat fardlu dan
kondisi genting (khauf) dan dan sholat sunnah, sunah serta mengamalkannya
diatas kendaraan, dan Hikmah pelaksanaan dengan baik dan benar untuk
mengamalkannya dengan baik sholat fardlu. menumbuhkan keshalihan
dan benar dalam konteks indifidu, sikap istikoma, dan
kehidupan sehari-hari pada tanggunjawab dalam kehidupan
Masyarakat global, sehingga bermasyarakat.
kewajiban ibadah dijalankan - Ketentuan sholat - Menganalisis ketentuan sholat
serta istiqomah pada kondisi berjamaah, Dasar berjamaah dan memahami dasar
apapaun dan dimanapun. Hukum Sholat hukum sholat berjamaah untuk
Peserta didik juga akan berjamaan, menumbuhkan keshalihan sosial
mempraktekkan ketentuan dan sikap demokratis dan
pemulasaran jenazah gotong royong dalam konteks
mencakup : memandikan, kehidupan bermasyarakat.
mengkafani, menyolatkan dan - Ketentuan sholat - Menganalisis ketentuan sholat
menguburkan jenazah, jumat, Dasar Hukum jumat, memahami hukum dan
sehingga dapat menjalankan sholat jumat, Syarat syarat sah dan wajib sholat
fardlu kifayah sebagai sah dan syarat wajib jumat, untuk menumbuhkan
konsekwensi beragama dalam sholat jumat kesalihan sosial sehingga
konteks hidup bermasyarakat, terbangun persatuan dan ukhwa
berbangsa dan bernegara. islamiah dalam konteks
Perserta didik terbiasa kehidupan beragama.
melakukan ibadha yang - Ketentuan puasa dan - Menganalisis kententuan puasa
memiliki dimensi sosial berupa I’tiqaf, Macam- dan I’tikaf, mengetahui macam-
zakat, sedekah, hibah, hadiah, macam puasa dan macam puasa dan I’tiqah serta
kurban dan aqikah sesuai I’tiqaf, Hikmah memahi hikmah puasa dan
syarat dan rukunnya dengan puasa dan I’tiqaf I’tiqaf untuk membentuk
baik sebagai ekspresi rasa kepribadian yang jujur dan iklas
sukur kepada Allah, sehingga dalam ketaatannya kepada
amaliah ibadahnya dapat Allah SWT dan rasa empati
membentuk kepedulian sosial kepada sesama.
dan mempengaruhi cara - Pengertian zikir dan - Menganalisis keutaman zikir
berfikir bersikap dan bertindak do’a, Dasar-dasar dan do’a, memahami hukum
dalam kehidupan sehari-hari Hukum zikir dan dan hikmah zikir dan do’a,
dalam konteks beragama, do’a, Tata cara zikir mengetahui tata cara berzikir
berbangsa dan bernegara. dan do’a, hikmah dan do’a, agar tumbuh sikap
Peserta didik memahami zikir dan do’a tawaddu dan optimis dalam
ketentuan ibadah haji dan kehidupan sehari-hari
umrah sehingga memiliki - Ketentuan sholat - Menganalisis ketentuan sholat
kesadaran penghambaan dan jamak dan kashar, jamak dan kashar, memahami
ketaatan kepada Allah SWT Dasar Hukum sholat dasar hukum sholat jamak dan
secara mutlak dalam mengikuti jamak dan kashar, kahsar, memahami syarat
aturan syariat dalam kehidupan syarat diperbolehkannya sholat jamak
sehari-hari dalam konteks diperbolehkannya dan sholat kashar, sehingga
berbangsa dan bernegara. sholat jamak dan kewajiban sholat dijalankan
Peserta didik memahami kashar pada kondisi apapaun dan
ketentuan halal haramnya dimanapun
makanan dan minuman, - Ketentuan sholat - Menganalisis ketentuan sholat
ketentuan Binatang yang dalam keadaan dalam keadaan tertentu,
haram di konsumsi serta tertentu, Hikmah memahami dasar hukum dan
ketentuan penyembelihan sholat dalam hikmah dari sholat dalam
Binatang, agar peserta didik keadaan tertentu, keadaan tertentu serta
selektif memilih makanan di Dasar hukum dan mengetahui tata caranya,
era global dan terbiasa Tata cara sholat sehingga kewajiban ibadah
mengkonsumsi makanan yang dalam keadaan dijalankan secara istiqomah
halal dan baik sehingga tertentu. pada kondisi apapun dan
kesucian hati bisa dijaga yang dimanapun
akan mempengaruhi dalam - Ketentuan - Memahami Hikmah dari
sikap dan perilaku sehari-hari pemulasaran pengurusan jenazah serta
menjadi baik jenazah, Hikmah Mempraktekan ketentuan
pengurusan jenazah pemulasaran jenazah dengan
baik dan benar agar dapat
membentuk kepedulian sosial
dan gotong royong dalam
kehidupan beragama dan
bermasyarakat.
- Ketentuan zakat, - Menerapkan ketentuan dan
Hukum zakat, Dalil hukum zakat, memahami
tentang zakat, Cara hikmah dan dalil zakat serta
pembagian zakat, mengetahui macam-macam zkat
Hikmah zakat dan dan cara pembagian zakat,
macam-macam sehingga dapat membentuk
zakat. kesadaran dan ketaatan dalam
mewujudkan kehidupan
bermasyarakat yang harmonis
dalam rangka hablumminallah
dan hablumminannas.
- Ketentuan sedekah, - Menerapkan ketentuan
hibah dan hadiah, sedekah, hibah dan hadiah,
Hukum dan Dalil memehami hukum dan dalil
sedakah, hibah dan serta mengetahui syarat dan
hadiah, Syarat dan rukun sedekah,hibah dan hadiah
Rukun sedakah, sehingga dapat membentuk
hibah dan hadiah kepedulian sosial dalam
mewujudkan kehidupan
bermasyarakat yang harmonis
- Ketentuan kurban - Menerapkan ketentuan kurban
dan akikah, Hikmah dan akikah, memahami dalil
kurban dan akikah, dan hukum kurban, memahami
Dalil dan Hukum hikmah akikah dan kurban
Kurban dan akikah untuk menumbuhkan sikap
sukur, tanggungjawab dan rela
berkorban sebagai wujud
ketaatan kepada Allah SWT.
- Ketentuan ibadah - Memahami ketentuan ibadah
haji dan umrah, haji dan umrah, memahami
hukum hukum ibadah hadi dan umrah
diwajibkannya haji sehingga terbentuk pribadi yang
dan umrah religius.
- Ketentuan halal - Memahami Ketentuan halal
haramnya makanan haramnya makanan dan
dan minuman serta minuman serta Binatang yang
Binatang yang haram haram dikonsumsi, memahami
dikonsumsi, Adab adab Ketika makan dan minum
Ketika makan dan agar selektif memilih makanan
minum diera global dan terbiasa
mengkonsumsi makanan yang
baik
- Ketentuan - Memahami ketentuan
penyembelihan penyembelihan Binatang,
Binatang, Dalil, menerapkan hukum dan dalil
Hukum dan Hikmah penyembelihan binatang agar
penyembelihan dapat membentuk sikap lemah
binatang lembut terhadap mahluk hidup
dan menjaga lingkungan.
Muamalah Peserta didik mampu - Pembagian waris, - Menganalisis pembagian waris,
menganalisis ketentuan Dasar hukum dan menerapkan hukum waris dan
pembagian waris dan Hikmah Waris dan memahami hikmah waris
muamalah yang meliputi : jual sehingga dapat memiliki sikap
beli, khiyar, khirad, larangan amanah dan adil dalam
riba, ariyah, wadiah, hutang menjalankan ketentuan syariat.
piutang, gadai, hiwalah, ijarah, - Ketentuan muamalah - Menganalisis ketentuan
sehingga aktifitas sosial : jual beli, khiyar, muamalah : jual beli khiyar,
ekonomi pada era digital dan khirad, larangan riba, kirad, dan larangan riba
global dijalankan secara jujur, ariyah, wadiah, sehingga menumbuhkan sikap
Amanah dan tanggung jawab hutang piutang, tolong menolong, jujur, amanah
sesuai aturan fiqih, yang dapat gadai, hiwalah dan dan tanggung jawab dalam
bernilai ibadah dan berdimensi ijarah, Dasar Hukum aktifitas sosial ekonomi pada
ukhrawi dalam konteks khiyar, khirad, riba, era digital dan globar
beragama, berbangsa, ariyah - Menganalisis ketentuan
bernegara dan bermasyarakat muamalah selain jual beli :
global. ariyah, wadiah, hutang piutang,
gadai dan hiwalah, dan ijarah
sehingga menumbuhkan sikap
tolong menolong, jujur, amanah
dan tanggungjawab dalam
aktifitas sosial ekonomi pada
era digital dan global.
Fase Fiqih Peserta didik menganalisis dan - Konsep fikih dan - Menganalisis konsep fikih dan
E Ibadah mengomunikasikan konsep Sejarah Sejarah perkembangannya agar
fikih dan Sejarah perkembangannya tumbuh keyakinan dan
perkembangannya, ketentuan kesadaran dalam beribadah.
pemulasaran jenazah sehingga - Pemulasaran jenazah - Mengkomunikasikan ketentuan
dapat menjalankan fardlu dan problematikanya pemulasaran jenazah dan
kifayahnya sebagai problematikanya agar memiliki
konsekeuensi hidup sikap peduli dan tanggungjawab
bermasyarakat, berbangsa dan dalam hidup bermasyarakat,
bernegara. berbangsa dan bernegara.
Peserta didik terbiasa - Zakat, infak, - Menganalisa ketentuan zakat,
melakukan ibadah yang sedekah, dan infak, sedekah dan
memiliki dimensi sosial berupa pengelolaannya serta pengelolaannya serta undang-
zakat dan pengelolaannya, undang-undangnya undangnya di Indonesia agar
infak, sedekah, wakah, hibah, di Indonedia menumbuhkan rasa peduli
hadiah, kurban, dan akikah kepada kaum lemah serta
sesuai syarat dan rukunnya mempunyai sikap sosial
disertai dengan analisis dalil toleransi dalam kehidupan
dan hikmah tasyri’nya, sehari-hari
sehingga semaki mantap - Wakaf, hibah, hadiah - Menganalisis ketentuan wakaf,
keyakinan menjalankan agama dan pengelolaannya hibah, hadiah dan
sebagai ekspresi rasa Syukur serta undang- pengelolaannya serta undang-
kepada Allah SWT, sehingga undangnya di undangnya di Indonesia agar
amalia ibadahnya dapat Indonesia. meningkatkan sikap kepedulian
membentuk kepedulian sosial sosial dan suka membantu
dan mempengaruhi cara orang lain.
berfikir, bersikap dan - Kurban, akikah dan - Menganalisis ketentuan kurban,
bertindak dalam kehidupan analisis dalil serta dan akikah agar memiliki
sehari-hari dalam konteks hikmah tasyri’nya kesadaran dan ketaatan sebagai
beragama, berbangsa dan wujud Syukur kepada Allah
bernegara. SWT.
Peserta didik memahami - Haji umrah dan - Menganalisis kententuan haji,
ketentuan ibadah haji dan problematikanya umrah dan problematikanya
umrah sehingga memiliki dengan analiss dalil dengan analisis dalil dan
kesadaran penghambaan dan dan hikmah hikmah tasyri’nya aga memiliki
tasyri’nya kesadaran penghambaan dan
ketaatan kepada Allah
ketaatan kepada Allah SWT.
secara mutlak dalam
mengikuti aturan syariat
dalam kehidupan sehari-hari
dalam konteks berbangsa
dan bernegara. untuk
menggapai rida Allah SWT.
Muamalah Peserta didik mampu - Akad ihyaaul - Menganalisis ketentuan akad,
menerapkan konsep dan mawaat, jual beli, ihyaaul mawaat, jual beli,
ketentuan akad muamalah khiyar, salam, hajr khiyar, salam, hajr dan riba
meliputi: ihyaaul mawaat, jual dan riba disertai disertai analisis dalil dan
beli, mengidentifikasi transaksi analisis dalil dan istidlalnya agar menumbuhkan
mengandung riba, khiyar, istidlalnya sikap jujur, Amanah dan
salam, hajr, musaqah, tanggung jawab sesuai dengan
muzara’ah, mukhabarah, aturan syariat.
mudlarabah, murabahah, - Musaqah, - Mengkomunikasikan tentang
qiradl, syirkah, syuf’ah, muzara’ah, musaqah, muzara’ah,
wakalah, shulhu, dlaman, mukhabarah, disertai mukhabarah, disertai analisis
kafalah, wadiah dan rahn, serta analisis dalil dan dalil dan istidlalnya agar
transaksi di era global istidlalnya menumbuhkan sikap jujur,
mencakup: bank syariah dan Amanah, tanggungjawab,
konfensional, asuransi syariah, tolong menolong sesama sesuai
pinjaman online, dan transaksi dengan aturan syariat.
lainnya disertai analisis dalil
dan istidlalnya sehingga
aktifitas sosial ekonomi pada
era digital dan global
dijalankan secara juju, amanah
dan tanggung jawab sesuai
aturan fikih, yang dapat
bernilai ibadah dan berdimensi
ukhrawi dalam konteks
beragama, berbangsa,
bernegara dan bermasyarakat
global.

You might also like