You are on page 1of 3

Nama : Luther Theng

TUGAS 2 NIDN : 8953950022


UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA Asal : Universitas Lampung

Kelas/Semester : XXV

PELATIHAN PEKERTI Matakuliah : Disain Capaian Pembelajaran

PENINGKATAN KETRAMPILAN DASAR TEKNIK Nama Dosen : Dr. Ir. Nuraeni, MS


INSTRUKSIONAL
Tanggal : 11 Januari 2023

TUGAS CAPAIAN PEMBELAJARAN

1. Tuliskan profil lulusan masing-masing prodi peserta pelatihan PEKERTI


2. Buatlah Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) Prodi dari unsur pengetahuan, sikap,
ketrampilan umum dan ketrampilan khusus
3. Buatlah CPMK dan Sub CPMK dari satu mata kuliah yang diampuh

Jawaban

1. Profil lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Lampung

- Care Provider : Lulusan yang memiliki kompetensi sesuai Standar Kompetensi Dokter
Indonesia, berperan serta dalam Sistem Kesehatan Nasional dan mengikuti
perkembangan global ilmu kedokteran untuk meningkatkan kualitas Kesehatan
masyarakat .

- Decision Maker : Lulusan yang mempunyai kompetensi dan mampu mengambil


keputusan berdasarkan pertimbangan objektif dengan memperhatikan keselamatan dan
kesehatan setiap individu dalam masyarakat.

- Comunicator : Lulusan yang mampu berkomunikasi efektif kepada pasien, keluarga


pasien, kolega, masyarakat, dan profesi lain untuk meningkatkan kualitas kesehatan
masyarakat.

- Community Leader : Lulusan yang memiliki sikap pemimpin dan mampu menempatkan
dirinya untuk mendapatkan kepercayaan masyarakat serta melaksanakan program
sesuai kebutuhan masyarakat.
- Manager : Lulusan yang mampu mengelola masalah Kesehatan individu, keluarga
maupun masyarakat secara komprehensif, holistik, terpadu dan berkesinambungan
dalam konteks pelayanan kesehatan primer.

- Profesional : Lulusan yang mampu melaksanakan praktik kedokteran yang professional


sesuai dengan nilai dan prinsip ketuhanan, moral luhur, etika disiplin hukum dan sosial
budaya.

2. Capaian Pembelajaran dari unsur pengetahuan, sikap, ketrampilan umum dan


ketrampilan khusus

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Sikap (CPMK1):

Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan


inovatif dalam konteks pengembangan dan
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi dalam
bidang penyakit saraf (neurologi)

Pengetahuan Umum (CPMK2)

Mampu menerapkan prinsip-prinsip dasar bidang ilmu


penyakit saraf (neurologi) dalam mendiagnosis,
melakukan tatalaksana , menentukan komplikasi dan
prognosis

Menguasai konsep teoritis tentang data klink dan


penunjang yang rasional untuk menegakan diagnosis

Menguasai konsep teoritis alas an ilmiah dalam


menentukan penatalaksanaan farmakologi dan non
farmakologi, masalah kesehatan berdasarkan etiologi,
pathogenesis, dan patofisiologi.

Ketrampilan Umum (CPMK 3)

Mampu merencanakan, melakukan dan


menginterpretasi pemeriksaan penunjang dasar dan
mengusulkan pemeriksaan penunjang lainnya yang
rasional serta mampu melakukan tindakan medis khusus
di bidang ilmu penyakit saraf (Neurologi)

Ketrampilan Khusus (CPMK 4)


Mampu melakukan analisis dan inovatif terhadap
permasalahan – permasalahan di bidang saraf
(neurologi) sehinggga dapat ditemukan dan diapilkasikan
serta dikembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi di
bidang saraf (neurologi) yang berguna untuk masyarakat

3. CPML dan Sub CPMK dari satu mata kuliah ( Blok Penyakit Saraf)

No Kode Unsur S M A R T
CPML
1. CP2 Mampu mengimplementasikan landasan ilmiah √ X √ √ X
kedokteran dan kesehatan untuk menyelesaikan
masalah kesehatan individu
2 CP3 Melakukan manajemen pasien mulai dari anamnesis, √ √ √ √ √
pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang, penegakan
diagnosis dan penatalaksanaan secara komprehensif
3 CPMK 1.Menjelaskan mengenai neuroanatomi
2.Menjelaskan kelainan sistem saraf yang diakibatkan
gangguan neurovascular
3.Menjelaskan kelainan sistem saraf yang diakibatkan
oleh proses infeksi
4.Menjelaskan kasus-kasus gangguan penurunan
kesadaran
5.Menjelaskan kelainan sistem saraf yang
mengakibatkan gangguan pergerakan
6.Menjelaskan kelainan sistem saraf yang diakibatkan
gangguan sistem keseimbangan
7. Menjelaskan kasus-kasus nyeri
8. Mejelaskan kasus-kasus epilepsy dan kejang lainnya
9. Menjelaskan kasus-kasus neuromuscular dan
neuropati
10.Menjelaskan kelainan sistem saraf yang diakibatkan
oleh keganasan (neoplasma)
11. Menjelaskan kasus-kasus defisit memori
12.Menjelaskan kasus-kasus pediatric nerologi
13.Menjelaskan terapi medikamentosa penyakit pada
sistem saraf
14.Menjelaskan kasus-kasus nyeri kepala
15.Menjelaskan pemeriksaan penunjang liquor
cerebro spinal

You might also like