You are on page 1of 3
PEMERINTAH KABUPATEN ROTE NDAO DINAS KESEHATAN UPTD, PUSKESMAS BA’A JL.Bhayangkara-Ba’a, No. Telp. 081338998463 Email :puskesmasbaa@gma SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS BA’A Nomor : 445/026/SK/1/2022 TENTANG KEBIJAKAN KAJIAN RISIKO PENGENDALIAN INFEKSI DALAM PEMBANGUNAN DAN RENOVASI DI UPTD PUSKESMAS BA’A DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA. KEPALA UPTD PUSKESMAS BA’A Menimbang —: a, Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas Ba’a, maka diperlukan penyelenggaraan pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi yang bermutu tinggi saat melakukan renovasi bangunan; b. Bahwa agar implementasi pengkajian risiko infeksi dalam pembangunan dan renovasi bangunan di Puskesmas Ba’a dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya Panduan Kajian Risiko Pengendalian Infeksi Dalam Pembangunan dan Renovasi sebagai landasan pencegahan infeksi saat pembangunan dan renovasi gedung; c, Bahwa dalam rangka pemenuhan Akreditasi Puskesmas, dimana Puskesmas diharapkan dapat memenuhi kegiatan standar pelayanan pengendalian infeksi di Puskesmas; d. Bahwa berdasarkan pertimbangan _sebagaimana dimaksud dalam a dan b, perlu ditetapkan Keputusan Kepala Puskesmas tentang Kajian Risiko Pengendalian Infeksi Dalam Pembangunan dan Renovasi di UPTD Puskesmas Ba’a; Mengingat : 1, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun. 2023 tentang Kesehatan; 2. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 43 tahun 2019, tentang Puskesmas; 3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 165 tahun 2023, tentang Standar Akreditasi Puskesmas; 4, Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 2017, tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas Kesehatan; @ Dipindai dengan CamScanner MEMUTUSKAN Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS BA’A TENTANG KEBIJAKAN __KAJIAN __RISIKO PENGENDALIAN INFEKSI DALAM PEMBANGUNAN DAN RENOVASI DI UPTD PUSKESMAS BA’A KESATU : Kebijakan Kajian Risiko Pengendalian Infeksi dalam Pembangunan dan Renovasi di UPTD Puskesmas Ba’a sebagaimana tercantum dalam lampiran Surat Keputusan ini KEDUA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya Ditetapkan di : Ba’a Pada Tanggal 0 Januari 2022 Kepala UPTD Puskesmas Ba’a Gevilawati Paridie NIP. 19880614 2017905 2 003 @ Dipindai dengan CamScanner LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS TENTANG KEBIJAKAN KAJIAN RISIKO PENGENDLAIAN INFEKSI DALAM PEMBANGUNAN DAN RENOVASI DI UPTD PUSKESMAS BA’A Nomor 2 445/026/SK/1/2022 Tangeal —:_:10/01/2022 Tentang —_:_Indikator Mutu Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Di UPTD Puskesmas Ba’a KEBIJAKAN KAJIAN RISIKO PENGENDLAIAN INFEKSI DALAM PEMBANGUNAN DAN RENOVASI DI UPTD PUSKESMAS BA’A 1. Sebelum melakukan konstruksi atau renovasi bangunan dilakukan analisis terhadap kualitas udara, persyaratan utilisasi, kebisingan, getaran dan prosedur emergensi. 2. Setiap konstruksi maupun renovasi bangunan yang dilakukan di Puskesmas Ba’a harus engutamakan keselamatan pasien, pengunjung dan petugas berdasarkan prinsip-prinsip pencegahan dan pengendalian infeksi. 3. Pengkajian risiko infeksi dibuat berdasarkan dari panduan Infection Control Risk Assesment (ICRA) Puskesmas Ba’a. 4. Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Puskesmas melakukan pengkajian risiko infeksi dan tindak lanjut berkolaborasi dengan bagian pemeliharaan dan K3 Puskesmas. a’a 0 Januari 2022 Ditetapkan di Pada Tanggal Kepala UPTD Puskesmas Ba’a Cty Gevilawati Pandie NIP, 19880614 2017905 2 003 @ Dipindai dengan CamScanner

You might also like