You are on page 1of 1

Diskusi 1 Matematika Ekonomi

1. Konversi atau nyatakan bilangan desimal berikut 350 (10) ke dalam bilangan biner.
2. Tentukan himpunan penyelesaian yang memenuhi pertidaksamaan pertidaksamaan
berikut: a) 4+8×<6×-2
b) ×2 +7×+12≥0

Jawaban:
1. Konversi atau nyatakan bilangan desimal berikut 350 (10) ke dalam bilangan biner!
Jawab:
350÷2= 175 sisa 0
175÷2= 87 sisa 1
87÷2= 43 sisa 1
43÷2= 21 sisa 1
21÷2= 10 sisa 1
10÷2= 5 sisa 0
5÷2= 2 sisa 1
2÷2= 1 sisa 0
1÷2= 0 sisa 1
Jadi, bilangan desimal 350 (10) dinyatakan ke dalam bilangan biner adalah
101011110

2. a) 4+8×<6×-2
Jawab:
4+8×<6×-2
8×-6×<-2-4
2×<-6
×<-3
Jadi, himpunan penyelesaian dari 4+8×<6×-2 adalah {׿×<-3}

b) ×2 +7×+12≥0
Jawab:
× +7×+12≥0
2

3×4= 12
3+4= 7
(×+3)(×+4)≥0
×=-3 dan ×=-4
Jadi, himpunan penyelesaian dari ×2 +7×+12≥0 adalah ×≤-3 dan ×≤-4 atau ditulis {׿-
3≤×≤-4}

You might also like