You are on page 1of 4

Lampiran 1.

Kuesioner

DAFTAR KUESIONER RESPONDEN


Identitas petani :
1. Nama :
2. Umur :
3. Alamat :
4. Kelompok tani :
5. Pendidikan :
6. Luas lahan :

Perilaku petani kakao dalam mengikuti SLPHT Desa Pamulukang, Kecamatan Mamuju

Jawaban Responden
No Pengetahuan Alasan
S SS KS TS STS
1 Apakah bapak/ibu setuju
dengan SLPHT dapat
mendapatkan transfer
pengetahuan budidaya
tanaman kakao?
2 Apakah bapak/ibu setuju
dengan melakukan Panen
Sering Pemangkasan
Sanitasi Pemupukan
(PSPSP) cara
mengendalikan hama
PBK
3 Apakah bapak/ibu setuju
dengan SLPHT dapat
mempertahankan
produksi
4 Apakah bapak/ibu setuju
dengan SLPHT dapat
memperbaiki mutu kakao
5 Apakah bapak/ibu setuju
dengan memusnahkan
kulit buah kakao dari
sisa-sisa hasil panen
dapat menekan populasi
hama serta mencegah
perkembangbiakan hama
6 Apakah bapak/ibu setuju
dengan menggunakan
stick oles dapat mencegah
perkembangbiakan hama
PBK serta dapat menekan
biaya
Total

Jawaban Responden
No Sikap Alasan
S SS KS TS STS
1 Saya akan mengikuti dengan
sebaik-baiknya materi dalam
kegiatan SLPHT
2 Saya akan melakukan Panen
Sering Pemangkasan Sanitasi
Pemupukan (PSPSP) cara
mengendalikan hama PBK
3 Saya dapat mempertahankan
produksi dengan mengikuti
kegiatan SLPHT
4 Saya dapat memperbaiki
mutu kakao dengan
mengikuti kegiatan SLPHT
5 Saya dapat menekan populasi
hama serta mencegah
perkembangbiakan hama
dengan membenamkan kulit
buah kakao yang sudah
dipanen ke dalam lubang,
cara ini sangat ampuh untuk
memutuskan siklus hidup
PBK
6 Saya dapat mencegah
perkembangbiakan hama
dengan menggunakan stick
oles serta dapat menekan
biaya
Total
No Keterampilan Jawaban Responden Alasan
SS S KK J TP
1 Dalam menghemat biaya,
pupuk dapat dibuat sendiri
oleh petani, apakah
bapak/ibu pernah membuat
pupuk sendiri?
2 Dalam pengendalian
hama, apakah bapak/ibu
memanfaatkan musuh
alami berupa semut hitam?
3 Dalam melakukan
pemupukan harus
memperhatikan waktu
yang tepat, apakah
bapak/ibu melakukan hal
itu?
4 Tanaman yang tidak
dipangkas secara rutin
menyebabkan pohon
menjadi rimbun dan kebun
terlihat gelap, apakah
bapak/ibu melakukan
pemangkasan?
5 Tujuan sanitasi adalah
membenamkan kulit buah
kakao yang sudah dipanen
ke dalam lubang, cara ini
sangat ampuh untuk
memutuskan siklus hidup
PBK. apakah bapak/ibu
melakukan hal itu?
6 Mengingat pentingnya
hama PBK dan besarnya
kerugian yang ditimbulkan
maka strategi untuk
mengendalikan hama
secara ekonomis dan
mampu di adopsi oleh
petani pekebun kakao
perlu di cari dan
diupayakan, strategi
pengendalian dengan
konsep PHT dirancang
untuk menekan biaya
dengan menggunakan alat
stick oles, apakah
bapak/ibu menggunakan
alat tersebut?
Total

You might also like