You are on page 1of 21

PROSES PRODUKSI I

PERTEMUAN KE 12

TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK UNIDA 2023/2024
MESIN FRAIS
Mesin frais adalah salah satu mesin perkakas
dapat digunakan untuk mengerjakan/suatu
bentuk benda kerja dengan mempergunakan
pisau frais sebagai alat potongya. Dan secara
garis besar mesin frais terdiri dari, mesin frais
vertical, mesin frais mendatar dan mesin frais
universal.
Arah Gerak Mesin Frais
• Arah memanjang
• Arah melintang
• Arah naik turun
Beberapa Bidang Kegunaan Mesin
Frais
1. Bidang – bidang datar rata
2. Bidang – bidang rata miring menyudut
3. bidang-bidang siku
4. bidang-bidang sejajar
5. alur lurus atau melingkar
6. segi-segi beraturan atau tidak beraturan.
Ukuran suatu mesin frais ditentukan
oleh beberapa faktor
1. Panjang langkah meja mesin frais arah
memanjang,
2. Jarak spindel sampai Teknik permukaan meja
pada kedudukan paling bawah. dan
3. Jarak tempuh ke arah melintang maximum
yang dapat dicapai oleh meja mesin terhadap
kolomnya
mesin frais dilengkapi
beberapa perlengkapan
1. Arbor,
2. Stub arbor,
3. Collet chuck,
4. Ragum,
5. Meja putar,
6. Kepala pembagi dan
7. Klem mesin
Macam – macam Pisau Frais
Tabel Type Pisau Mantel
Pisau Frais dan Kegunaannya
Parameter pemotongan dalam mesin
frais
1. Kecepatan potong
ang diam dan menghasilkan potongan atau sayatan yang
menyerupai chip, serpihan-serpihan tersebut dapat juga
berbentuk seperti serbuk (tergantung dari bahan).
Kecepatan Potong Untuk Beberapa
Jenis Bahan
Parameter pemotongan dalam mesin
frais

2. Kecepatan Putaran Mesin (Spindle Machine)


Kecepatan Putaran Mesin adalah, kemampuan kecepatan
putaran mesin dalam satu menit. Dalam hal ini mengingat nilai
kecepatan potong untuk setiap jenis bahan sudah ditetapkan
secara baku, maka komponen yang bisa diatur dalam proses
penyayatan adalah putaran mesin/benda kerja. Dengan demikian
rumus untuk menghitung putaran adalah:
Contoh:

Diketahui: Baja lunak akan difrais dengan alat


potong Ø alat potong Ø 80 mm dan (CS = 30 m /
menit). Hitung kecepatan putaran mesinnya!
Penyelesaian:
3. Kecepatan Pemakanan

Pada umumnya mesin frais, dipasang tabel kecepatan


pemakanan atau feeding dalam satuan mm/menit.Jadi,
misalnya pada mesin disetel besar kecepatan pemakannya 28,
artinya kecepatan pemakanan pisau frais sebesar 28
mm/menit. Makin kecil kecepatan pemakanan pisau frais,
kekasarannya makin rendah atau lebih halus. Tabel besar
pemakanan pada mesin baru berlaku jika mesin frais tersebut
dijalankan dengan cara/ mode otomatis.
Menghitung kecepatan pemakanan/feeding = F (mm/menit)

F (mm/men) = f (mm/putaran) x n ( put/menit)


4. Waktu pemakan mesin frais
Latihan
1. Diketahui: Baja lunak Ø 60, akan difrais dengan Cs =
25 m/menit. HitungKecepatan putaran mesinnya!
2. Diketahui putaran mesin frais (n)= 400 putaran/menit,
f pada tabel dimesin disetel 0,2 mm/putaran.
Berapakecepatan pemakanannya (F mm/menit)!
3. Diketahui: Bahan ST 41, panjang 200 mm, difrais
menggunakan pisau jari dengan mata sayat 4, s= 0,2
dan n = 600 rpm, (la) = 30 mm dan (Lu) = 30 mm.
Hitung waktu pemesinan frais (tm), apabila
pemakanan 1 kali jalan!

You might also like