You are on page 1of 3

Kelompok 10

 Dinda Siregar (P01031221016)


 Imelda Trisanti Gea (P01031221024)
 Monalita Rebecca Manalu (P01031221033)
 Rumona Putri Harahap (P01031221042)
 Wahyu Syahreni (P01031221051)
PRAKTEK 3
a) Nama Masakan : Asem-asem Daging
b) Jumlah Porsi Yang Dihasilkan : 10 porsi
c) Nilai Gizi 1 porsi
Energi : 168,38 kkal
Protein : 15,03 gram
Lemak : 9,53 gram
d) Bahan dan Alat
N0 Bahan Berat Bresih Berar Kotor Harga Peralatan
1. Daging sapi 500 500 65.000 pisau
2. Buncis 500 555 5.550 wajan
3. wortel 500 550 3.160 mangkok
4. Bawang merah 25 40 5.550 pisau
5. Bawang putih 4 5 4.540 talenan
6. Cabe merah 40 50 3.510 panci
7. tomat 40 40 1.800 Sendok
makan
8. Daun salam 10 (L) 10 (L) 1.000 kompor
9. lengkuas 40 62 618 spatula
10. asam 50 104 2.600
12. Gula merah 20 20 2.000
13. garam 50 50 2.500
14. Minyak 25 25 375
e) Cara membuatnya
1. Panaskan 2 liter air sampai mendidih, * kemudian masukkan daging.
2. Masak daging sampai empuk dengan api sedang untuk mendapatkan kaldu yang
jernih.
3. (Jika perlu buang lemak yang muncul di permukaan air).
4. Setelah daging empuk, angkat dari panci, potong2 sesuai selera.
5. Ukur sisa kaldu sebanyak 1.5 liter, jika perlu tambahkan air.
6. Masukkan potongan daging ke dalam kaldu kembali. Sisihkan.
7. Tumis irisan bawang merah, bawang putih, cabe, tomat dan lengkuas sampai
bumbu benar2 matang dan berbau harum.
8. Masukan buncis dan wortel ke dalam tumisan bumbu, masak sampai sayuran
agak layu. Aduk terus menerus agar sayuran tidak gosong.
9. Tuang tumisan bumbu dan sayuran ke dalam rebusan daging. Tambahkan daun
salam. Didihkan kembali.
10. Masukkan 1 sdm asam jawa yang sudah dilarutkan dalam air. ( Masukkan asam
semuanya, jangan airnya saja supaya rasa asam lebih menggigit).
11. Tambahkan kecap manis, garam dan gula merah sesuai selera hingga terasa asam,
manis dan pedas.
12. Masak sampai sayuran matang. Angkat dari api.
f) Waktu : Persiapan 10 menit , Pemasakan 30 Menit
g) Suhu : 75 derajat celcius
h) Cara penyajian : dihidangkan di piring saji yang keramik putih
i) Harga : Rp 15.000

You might also like