You are on page 1of 2

5.

) Wakatobi

Bertempat di Sulawesi Tenggara

Penjelasan = Wakatobi, sebuah tempat dengan keunikan dan


keindahan alam yang menarik dilihat dari segala sisi. Wakatobi adalah
akronim nama dari empat pulau di tenggara Sulawesi yaitu, Pulau
Wangi-wangi, Kaledupa, Tomia dan Binongko. Wakatobi termasuk ke
dalam jalur segitiga karang dunia, ada 6 negara yang masuk ke dalam
“segitiga emas” ini, terbentang mulai Selatan dari Thailand, Malaysia,
Philipina, Indonesia (Wakatobi, Bali, Kalimantan, Lombok dan Papua),
Timor Leste, Papua Nugini dan berakhir di Kepulauan Solomon di
Samudera Pasifik.

6.) Raja Ampat


Bertempat di Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat.

Penjelasan = "Surga di ujung Papua" merupakan istilah yang cocok


untuk disematkan bagi kepulauan Raja Ampat ini. Raja Ampat bisa
dikatakan sebagai salah satu surganya wisata bahari. Perairan Raja
Ampat memiliki 75% spesies laut seluruh dunia, berupa 540 jenis
karang, 1.511 spesies ikan dan ribuan biota laut lainnya. Hal inilah yang
membuat Raja Ampat menjadi tujuan wisata bahari bagi wisatawan di
seluruh dunia. Raja Ampat merupakan sebuah kabupaten bagian dari
Papua Barat. Untuk menuju ke tempat ini, kita bisa menggunakan kapal
dari Kota Sorong Papua.

You might also like