You are on page 1of 12

STATISTIK PENDIDIKAN

PAI FAI UNWAHAS


MAR’ATUL LUTFIYAH
APA YANG ANDA

KETAHUI/PAHAMI TENTANG

STATISTIK?
PENGADILAN TUHAN
‫القارعة‬:

AMAL JELEK

AMAL BAIK
PENGADILAN TUHAN
‫القارعة‬:

AMAL BAIK

AMAL JELEK
IMAN BERTAMBAHTERUKUR

4:‫الفتح‬
AMAL TERUKUR DENGAN
SANGAT CERMAT
‫الزلزال‬:
STATISTIK
• Istilah statistik terbentuk dari konsep-konsep yang
dipahami oleh masyarakat pada masa lampau, yaitu
segala sesuatu yang bersangkut paut dengan negara
atau state. Dari kata state ini kemudian dikenal istilah
statistic yang digunakan sampai sekarang.

• Pada konsep yang lebih modern, statistik diartikan


sebagai suatu metode atau prosedur yang digunakan
utk melakukan pengumpulan, menyusun, menyajikan,
menganalisis dan memberikan interpretasi thd
sekumpulan data shg dpt memberikan pengertian dan
makna tertentu.
STATISTIK PENDIDIKAN
Statistik Pendidikan adl proses pengumpulan, penyusunan,
penyajian, penganalisisan dan pemberian interpretasi thd
sekumpulan data dalam bidang pendidikan untuk bisa
dimaknai shg data akan lebih bisa memberikan pengertian.

Bidang pendidikan luas ruang lingkupnya; pend. Informal,


formal, dan nonformal. Bisa dalam proses pembelajaran,
administrasi pendidikan.

Statistik dibagi menjadi 2:


1. Statistik Deskripsi
2. Statistik Inferensial
1. STATISTIK DESKRIPTIF
Statistik yang digunakan menganalisa suatu hasil
penelitian tetapi tidak sampai pada suatu
penarikan kesimpulan.
Statistik deskriptif hanya melakukan pemaparan
data apa adanya saja, menunjukkan distribusi dari
data tetapi tidak melakukan penilaian terhadap
data itu.
Adapun yang termasuk dalam statistik deskriptif
adalah tabel, diagram, grafik, rata-rata, modus,
median, varians, simpangan baku dan ukuran
lainnya.
2. STATISTIK INFERENSIAL
Statistik yang digunakan untuk menganalisis data dari suatu
sampel, dan hasilnya akan digeneralisasikan untuk populasi
dimana sampel tersebut diambil.
Terdapat 2 macam:
a. Statistik parametrik, terutama digunakan untuk
menganalisis data interval yang diambil dari populasi dan
berdistribusi normal, seperti korelasi product moment,
ANAVA, t-test, F-test, dan regresi.
b. Statistik non-parametrik, digunakan untuk menganalisis
data nominal dan ordinal dari populasi yang bebas
distribusi, jadi tidak harus normal, seperti korelasi
spearman rank, kendai tau, chi kuadrat.
TERIMA KASIH

You might also like