Konsep Diri

You might also like

You are on page 1of 15

KONSEP DIRI

Ns. Sri Wahyuni, S.kep.MH


KONSEP DIRI
PENGERTIAN:
 Kesadaran dan pemahaman terhadap dirinya sendiri
(John Robert Power 1977), meliputi:
* siapa aku? * apa kemampuanku ? *apa perananku?
*apa kelebihanku? * apa kekuranganku?

* apa keinginanku?
TUJUAN:
 Tumbuhnya kesadaran seseorang untuk memahami
dan mengenali dirinya sendiri

 Dapat mengembangkan potensi dirinya

 Terbentuknya sikap dan perilaku percaya diri 


dpt mengekpresikan /mengemukakan hak2
pribadinya tanpa melanggar hak orang lain
MENGIDENTIFIKASI POTENSI DIRI

 Isilah format yang tersedia secara jujur, kerahasiaan


terjamin ( beri kode,bukan nama)  kumpulkan dan
acak
 Masuk dalam kelompok ( 3klp) dan diskusikan
diantara kelompok hal-hal positif dari isian potensi
diri dlm klp
 Identifikasi apa yang positif dan apa yang
negatif,selanjutnya bagaimana mengatasi yang
negatif
 Simpan hasil diskusi, dan form isian dikembalikan
untuk diambil oleh peserta sesuai kodenya
 Mengikuti penyajian materi pengenalan diri
PROSES PEMBENTUKAN KONSEP DIRI

BELAJAR
INTERAKSI PALING PENTING
BAYI BARU UTK  KD
LAHIR ▪ FIGUR I: ORTU

▪ FIGUR II: TEMAN ► KD ; PRODUK


• BELUM ADA KD PEMBELAJARAN
PENGINDRAAN SEBAYA/SAHABAT
/ SENSASI PROBLEM DLM
▪ FIGUR III: MASY-
LINGKUNGAN PROSES BELAJAR
• PERASAAN/ -> MENGGANGGU
FEELING K ONSEP DIRI
KONSEP DIRI

PENGETAHUAN PENILAIAN
TERHADAP DIRI HARAPAN DIRI DIRI

GAMBARAN IDEALISME
DIRI PENGUKU
DIRI
RAN DIRI

SAYA TERNYATA
SAYA PADA SEHARUSNYA LEVEL SAYA
LEVEL……? DPT MENJADI ADALAH…..
………….
 KD berguna untuk: mampu menumbuhkan dan
mengembangkan kemampuan mengarah pada sikap
dan perilaku.

 Aspek KD:
1. Pengetahuan terhadap diri kita sendiri mencakup:
a. Identitas formal
b. Kualitas pribadi
c. Perbandingan diri kita dengan orang lain
d.Expresi verbalnya adalah………..

Ciri2nya:
a. Mempunyai pengetahuan thd diri sendiri
b mempunyai harapan yang realistik
c. Self esteem yg tinggi/penghargaan diri yg sehat
 Tahapan untuk mengubah KD
1. Tetapkan perubahan yg akan dicapai
2. Dapatkan umpan balik dari orang lain
3. Perbaiki cara pandang thd diri
4. perbaiki cara berbicara
 Penerapan KD
1. Dapat menyadar kelemahan dan kekurangan diri
2. Pandai mengendalikan diri
3. Tenggang rasa
4. Jujur thd diri sendiri .. Peranannya
 Harapan
1. Merupakan idealisme thd diri sendiri
2. Karakteristik pribadi
3. Merupakan tujuan dari proses pembentukan jadi diri
seseorang
4. Expresi verbalnya saya seharusnya dapat menjadi……
Penilaian Diri
 Merupakan proses perbandingan antara
saya saat ini dengan harapan tgg diri saya
yang akan datang  gambaran atas
penghargaan diri sendiri

 semakin besar perbedaannya,


penghargaan thd dirinya semakin rendah

 Semakin kecil perbedaannya 


penghargaan terhadap diri semakin tinggi
Gambaran Konsep Diri

KD NEGATIF KD POSITIF
▪ Kurang paham thd diri,
siap dirinya, ▪ Paham secara menyeluruh
Kelebihan / kelemahannya Kekuatan/ kelebihan
kelemahannya
▪ Pandangan terhadap
dirinya kaku/ berlebihan ▪ Menerima keadaan diri apa
Menolak informasi adanya:  bila lebih tidak
• sulit berubah Sombong & bila kurang tdk
 harapannya tidak Kecewa  harannya realistik
Realistik
▪ Lebih banyak melihat ▪ Kesadaran besar mengubah
Aspek neg / kekurangannya aspek2 negatif yg merugikan
dari pd kelebihan/kekuatan  Penghargaan diri--SEHAT
Penghargaan thd diri
Rendah
 Harapannya rendah
Mengubah konsep diri

K.D
1. Tetapkan perubahan yang
POSITIF diharapkan dan ingin
dicapai

2. Dapatkan umpan balik dari


Orang lain.

3. Perbaiki cara pandang thd


K.D diri sendiri dan orang lain
NEGATIF  Efektif dan komunikatif
PEMBETUKAN KONSEP DIRI POSITIF

KUNCI: KEMATANGAN EMOSI

PRIBADI UNGGUL
MOTIVASI SEMANGAT
DIRI MENCAPI TUJUAN TINGGI
*NIAT*

INGATAN KEMAMPUAN PERHATIAN


YG BAIK (KOMPETENSI) (KEPEDULIAN

LANDASAN: PEMBELAJARAN DIRI TERUS MENERUS


CIRI-CIRI INDIVIDU KD POSITF

 Berani menjadi yang terbaik


 Mampu memecahkan masalah
 Tidak bersifat defensif
 Berani menghadapi perubakan
 Proaktif dan kreatif
 Assertif
- V I C T O R I
LANDASAN KD POSITIF

 V - valid : berbicara dgn fakta & data


 I - information-menguasai informasi
 C - commitment
 T - trust - dapat dipercaya
 O - openess - keterbukaan
 R - responsibility – tanggung jawab
 I - influence - berpengaruh
WHO AM I ???

☺ I WANT TO BE
SOME BODY
DURING MY
LIFE ……………

☺ RECOGNISE BY
OTHERS

THAN ….TO BE
NOBODY….
TERIMAKASIH

You might also like