You are on page 1of 11

Pengantar:

Memahami
Abnormalitas
Katrim Alifa
Putrikita
Gangguan Psikologis & Psikologi Abnormal

Gangguan Psikologis Psikologi abnormal


Gangguan psikologis Psikologi abnormal (abnormal
(psychological disorder) adalah: psychology) adalah salah satu
- Pola perilaku abnormal, yang cabang ilmu psikologi yang:
berhubungan dengan distres - Mempelajari perilaku
personal abnormal
- Terganggunya fungsi dasar - Cara menolong orang-orang
atau perilaku seseorang yang memiliki gangguan
psikologis

2
Gangguan Psikologis & Gangguan Mental

Gangguan Psikologis Gangguan Mental


Istilah gangguan psikologis Istilah gangguan mental (juga
bersudut pandang lebih luas disebut penyakit kejiwaan)
mengenai perilaku abnormal, didapat dari perspektif model
dengan turut menimbang medis, yang menganggap
perspektif psikologis dan perilaku abnormal sebagai
sosiokultural. simtom penyakit yang
tersembunyi.

3
Perilaku Abnormal
Tidak umum atau secara Penuh kesalahan persepsi dan Maladaptif atau self-
statistik jarang ditemukan interpretasi tentang realitas defeating

1 3 5

2 4 6

Tak dapat diterima secara, Dapat dihubungkan dengan Berbahaya


atau melanggar norma, distres personal yang parah
sosial

4
Perilaku Abnormal: Contoh-Contoh Kasus

Kasus Klaustrofobia Gangguan Bipolar Gangguan Skizofrenia


Perilakunya dianggap Perilakunya dianggap Perilakunya dianggap
abnormal: abnormal: abnormal:
- Ketidakumuman - Adanya distres - Perilaku tidak umum,
- Distres personal personal, kesulitan gangguan terkait
- Terganggunya berfungsi efektif realitas (delusi dan
kemampuan - Adanya perilaku self- halusinasi), perilaku
bertanggung jawab defeating, perilaku maladaptif dan distres
dalam pekerjaan ber-bahaya (melukai personal
maupun keluarga diri), dan persepsi - Perilaku berbahaya,
yang salah tentang seperti bunuh diri
realitas

5
Sejarah Perilaku
Abnormal

6
Perilaku Abnormal : Perspektif Historis

▧ Pada abad pertengahan (5-15M), perilaku abnormal dianggap sebagai


tanda kerasukan iblis, dan pengusiran dilakukan terhadap roh yang
merasuki itu
▧ Hippocrates (sekitar 460-377 SM), salah seorang dokter terkemuka
Zaman Keemasan Yunani menyatakan bahwa perilaku abnormal
berasal dari penyakit tubuh dan pikiran. Hippocrates menyakini
perilaku abnormal berkaitan dengan keseimbangan cairan tubuh
(lendir, darah, empedu hitam, dan empedu kuning) sehingga
membentuk kepribadian plegmatis, melankolis, sangunisi, dan koleris

7
Perilaku Abnormal : Perspektif Historis

▧ Rumah sakit jiwa, atau “asylum”, didirikan di seluruh Eropa pada


sekitar akhir abad ke-15 dan awal abad ke-16. Namun pada abad ini
kondisi asylum sangat menyedihkan
▧ Pussin dan Pinel menjadi pelopor moral treatment pada abad ke-19
sehingga kondisi rumah sakit jiwa membaik. Tetapi masalah tetap
muncul karena ada kepercayaan bahwa penderita penyakit mental
tidak bisa disembuhkan
▧ Pertengahan abad ke-20 mulai muncul alternatif perawatan jangka
panjang sehingga pasien bisa pulang/dikembalikan ke masyarakat
(deinstitusionalisasi)

8
Perilaku Abnormal : Perspektif Kontemporer

▧ Psikoanalisa  perilaku abnormal dikaitkan dengan kesadaran dan


ketidaksadaran, serta ketidakseimbangan antara id, ego, superego
▧ Perilaku/Behavioral  perilaku abnormal dikaitkan dengan proses
belajar dan perilaku maladaptif
▧ Humanistik  perilaku abnormal dikaitkan dengan penerimaan
bersyarat dan self regard
▧ Kognitif  perilaku abnormal dikaitkan dengan kesalahan berpikir
(distorsi kognitif)

9
Terimakasih 
Any questions?

10
Referensi

▧ Nevid, Rathus & Greene. (2018). Psikologi


abnormal pada dunia yang terus berubah, edidi
kesembilan, jilid 1. Jakarta: Erlangga.

11

You might also like