You are on page 1of 13

PENILAIAN & PENGAMBILAN

KEPUTUSAN INVESTASI

Juni 2023
PENGERTIAN - TUJUAN -
JENIS INVESTASI

METODE PENILAIAN
INVESTASI

PEMBAHASAN PROSES PENGAMBILAN


KEPUTUSAN INVESTASI

KEPUTUSAN INVESTASI
YANG YANG HARUS
DIJALANKAN
PENGERTIAN
Investasi adalah aktivitas menempatkan dana pada instrumen tertentu yang memiliki
potensi pertambahan nilai. Instrumen tersebut bisa berbagai jenisnya, berupa saham,
investasi obligasi hingga emas atau investasi tanah.
TUJUAN INVESTASI
1. Untuk kebebasan financial.
2. Untuk Melindungi Aset Atau Dana Dari Inflasi
3. Untuk Meningkatkan Aset Atau Kekayaan.
JENIS-JENIS INVESTASI

1. Investasi Jangka Panjang.

2. Investasi Jangka Pendek.


Berdasarkan bentuk,
investasi terbagi dalam :

1. Investasi Aktiva Riil.

2. Investasi Aktiva Financial.


1. Investasi
Tanah/Propert.

JENIS-JENIS 2. Emas.

INVESTASI DI 3. Deposito.
INDONESIA 4. Saham.

5. Obligasi

6. Reksadana
METODE PENILAIAN INVESTASI
1. Metode Net Present Value (NPV).

2. Metode Payback Period (PP).

3. Metode Profitability Index (PI).)

4. Metode Average Rate of Return


(ARR).

5. Metode Internal Rate of Return


(IRR).
Proses Pengambilan
Keputusan Investasi
1. Menetapkan Sasaran Investasi.

2. Membuat Kebijakan Investasi.

3. Memilih Strategi Portofolio

4. Memilih Aset.

5. Mengukur Dan Mengevaluasi Kinerja.


KEPUTUSAN INVESTASI
1. Alternatif pilihan dan
jenis investasi.
2. Estimasi aliran kas.

3. Penilaian Investasi

4. Penilaian kembali
keputusan investasi
(pasca audit).
DISKUSI
DISKUSI
KESIMPULAN
Kombinasi dari beberapa faktor menjadikan keputusan investasi sebagai keputusan yang
paling penting bagi pengelolaan keuangan. Semua bagian di dalam perusahaan sangat
terpengaruh pada keputusan ini. Kenyataan bahwa akibat keputusan ini berlanjut untuk
suatu jangka waktu yang panjang membuat pengambil keputusan kehilangan
fleksibilitasnya.

Perusahaan harus membuat komitmen untuk masa depan. Suatu kesalahan dalam pengambilan keputusan
dapat memiliki konsekuensi yang serius. Jika perusahaan terlalu besar dalam aktiva, maka hal itu dapat
menimbulkan beban penyusutan dan beban lainnya yang tinggi, yang sebesamya tidak perlu terjadi.
T h a nk
yo u !

You might also like