You are on page 1of 16

PERENDAMAN DAGING DOMBA GARUT DENGAN BERBAGAI

KONSENTRASI ASAP CAIR TEMPURUNG KELAPA TERHADAP


JUMLAH TOTAL BAKTERI, DAYA AWET DAN AKSEPTABILITAS
(THE IMERSION OF LAMB WITH VARIOUS CONCENTRATION OF
COCONUT SHELL LIQUID SMOKE TOWARD TOTAL BACTERIA COUNT,
SHELF LIFE AND ACCEPTABILITY )
Lilis Suryaninsi!
"#
, W$n%ry S Pu&ran&'
"#
, Eli(a Pri)a Tiarasari
"#
1) Department of Animal Products Technology, Faculty of Animal Husbandry
University of Padadaran,!andung
ABSTRACT
This research conducted at the Faculty of Animal Husbandry University of
Padjadjaran on June 2009. The aims of this research ere to !no ho
far the influence of submersion coconut shell li"uid smo!e toard total
bacteria count# toard shelf life and acce$tability to lamb. This research
did e%$erimentally by usin& 'om$lete (andomi)ed *esi&n ith five
treatments of submersion smo!e li"uid 0+ ,A
0
- by usin& smo!e li"uid
2#.+# ,A
/
- .+ ,A
2
-# 0#. ,A
1
- and and /0+ ,A
2
- ,v3v-# ith re$etition as
many as four times. The data &ained as analy)ed ith various
e%amination analysis and to !no the difference amon& treatments
continue ith Tu!ey4s Test. The research result shoed that the
lambsubmersion ith smo!e li"uid coconut shell influenced to the
decreasin& total bacteria count and the increasin& shelf life and taste of
lamb but did not influence to acce$tability ,color# smell and total
acce$tance- of lamb. 5mo!e li"uid can be used until to the concentration
/0+ ith duration of submersion 10 minutes resultin& toard total
bacteria count avera&e /0#2. % /0
6
'FU3&ram. The lon&est of shelf life
avera&e as /0.2#.0 minutes ance$tability ,color# taste# smell and total
acce$tance- ith hedonic scale from rather favor to very favor.
Keywords : 7amb# coconut shell li"uid smo!e# toard total bacteria count#
shelf life# acce$tability.
PENDAHULUAN
Domba garut merupa"an terna" ruminansia "ecil yang telah
dibudidaya"an di berbagai dunia, termasu" #ndonesia serta merupa"an
terna" lo"al$ Daging domba lebih empu" daripada daging sapi dan
"erbau,serat dagingnya lebih halus dan mempunyai aroma yang "has$
Persentase "ar"as bersih dari see"or domba ma"simum umumnya %&
persen dengan "isaran '( ) %& persen$ *i"roba dapat mencemari daging
pada +a"tu he+an sebelum dipotong atau secara se"under yaitu pada
saat penanganan setelah penyembelihan ,-a+rie, .//&)$
Fa"tor0fa"tor yang mempengaruhi pertumbuhan mi"roorganisme
pada daging antara lain 1 temperatur, "adar air2"elembaban, o"sigen,
ting"at "easaman dan "ebasaan ,pH) dan "andungan gi3i daging$
4eadaan fisi" dan "imia daging sangat memenuhi persyaratan untu"
per"embangan mi"roorganisme perusa" atau pembusu"$ Hal ini
disebab"an daging mempunyai "adar air yang tinggi se"itar (506% 7,
"aya a"an 3at yang mengandung nitrogen, mengandung seumlah
"arbohidrat yang dapat di fermentasi"an, "aya a"an mineral, mempunyai
pH yang menguntung"an bagi seumlah mi"roorganisme yaitu %,&0(,%$
,8oeparno, .//%)$
Penggunaan asap cair pada bahan pangan merupa"an suatu cara
menga+et"an daging dengan menggabung"an antara penggunaan panas
dan 3at "imia yang dihasil"an dari pemba"aran "ayu "eras$ 8enya+a
asap yang dihasil"an dari asap cair ini adalah untu" menghambat
pertumbuhan ba"teri, memperlambat proses o"sidasi lema" dan
memberi"an flavor pada daging ,-a+rie, .//&)$
Asap cair ,7i"uid 5mo!e) merupa"an larutan hasil pengembunan
uap asap "ayu yang diba"ar dengan udara terbatas pada suhu tinggi
,9ulistiani dan Darmadi P, 1::6)$ 4omposisi asap cair mengandung
berbagai senya+a yang terbentu" "arena teradinya pirolisis tiga
"omponen "ayu yaitu selulosa '/0(/ 7, hemiselulosa ./0&/7 dan lignin
./0&/ 7$ Pirolisis adalah proses pemanasan suatu 3at tanpa adanya
o"sigen sehingga teradi penguraian "omponen0"omponen penyusun "ayu
"eras atau dapat di"ata"an sebagai penguraian yang tida" teratur dari
bahan0bahan organi" yang disebab"an oleh adanya pemanasan tanpa
berhubungan dengan udara luar$ Proses pirolisis ini menghasil"an tiga
fra"si yaitu fra"si padat ,arang tempurung), fra"si berat ,tar) dan fra"si
ringan ,gas) ,-a+rie, .//&)$
Asap memili"i "emampuan untu" menga+et"an bahan pangan
"arena terdapat senya+a asam, fenolat dan "arbonil$ Asap "ayu
mengandung lebih dari .// senya+a$ 8enya+a "imia utama yang
terdapat di dalam asap, antara lain asam formiat, asetat, butirat, "aprilat,
vanilat, asam siringat, dimeto"sifenol, metil gli"osal, furfural, metanol,
etanol, o"tanal, asetaldehid, diasetil, aseton dan &,'0 ben3ipiren ,-a+rie,
.//&)$
4omponen senya+a penyusun asap cair terdiri atas tiga senya+a
penyusun terbesar antara lain asam yang dapat mempengaruhi citarasa,
pH dan umur simpan produ" yang direndam asap cair; "arbonil yang
berea"si dengan protein dan membentu" pe+arnaan co"elat dan fenol
yang merupa"an pembentu" utama aroma dan menunu""an a"tivitas
antio"sidan ,Astuti, .///)$
Perla"uan perendaman bahan pangan dengan larutan asap cair
mampu mene"an lau pembentu"an basa volatil$ 8ema"in tinggi
"onsentrasi larutan asap cair yang diguna"an sema"in besar
"emampuannya menghambat lau pembentu"an basa volatil$ Hal ini
mung"in lebih dia"ibat"an oleh "emampuan antiba"teri dan antiamur
yang dimili"i asap cair sehingga mampu mene"an lau a"tivitas ba"teri
pembusu" yang lebih lanut a"an menghasil"an bau busu" sebagai salah
satu hasil teradinya proses pembusu"an$ *elihat potensi asap cair sangat
menguntung"an dan bersahabat dengan ling"ungan, tida" ada salahnya
i"a penggunaan dan penerapan asap cair sebagai penga+et dan sumber
antio"sidan alami lebih diintensif"an lagi ,D+iyitno dan <udi <, .//()$
Penggunaan asap cair untu" penga+etan i"an "embung
,(astrelli&er ne&lectus) segar ditinau dari aspe" organolepti" dengan
perendaman "onsentrasi %01/7 asap cair selama &/ menit mampu
mempertahan"an "esegaran i"an sampai .' am ,D+iyitno dan <udi, <
.//()$
!erdasar"an penelitian pada i"an tong"ol ,8uthynnus affinis)
dengan perendaman %7 "onsentrasi asap cair selama &/ menit
merupa"an perla"uan terbai" "arena menghasil"an "ualitas organolepti"
yang paling disu"ai ,*aidina, 8 .//')$ 4ualitas organolepti" filet lele
dumbo berbumbu yang direndam dalam larutan asap cair "onsentrasi
1/7 dan lama perendaman 1 menit memberi"an "ualitas organolepti"
terbai" *9u+ono,H$T$ d"" , .//()$
Tuuan dari penelitian ini adalah untu" mengetahui pengaruh
perendaman dengan berbagai "onsentrasi asap cair tempurung "elapa
terhadap umlah total ba"teri, daya a+et dan a"septabilitas daging domba
serta untu" mengetahui ting"at "onsentrasi asap cair tempurung "elapa
pada daging domba sehingga memili"i umlah total ba"teri paling sedi"it,
daya a+et paling lama dan a"septabilitas yang paling disu"ai$
METODOLOGI
Ba!an %an ala&
!ahan0bahan yang diguna"an untu" penelitian ini antara lain
daging bagian paha domba =arut umur . tahun yang dipaso" dari <PH
Pa" !andi >atinangor dengan umlah daging yang diperlu"an adalah & "g
untu" ./ satuan percobaan, asap cair tempurung "elapa ?ico yang
didapat dari ?ibisono =roup -ampung dan air putih$ *edia dan 3at yang
diguna"an 9utrien A&ar, @aAl fisiologis /,:7, Pb Asetat 1/7, ABuades,
Al"ohol 6/7, dan Cs batu
Alat0alat penelitian ra" tabung rea"si, tabung rea"si, bea"er glass,
in"ubator, pemba"ar spirtus, tabung erlenmeyer,pipet hisap,ca+an
petri,timbangan analiti",Autoclave,"ertas saring ,pipet tetes, pisau
stainless stell, alumunium foil, "ertas label, plasti", :actery 'olony
'ounter, dan alat0alat untu" ui a"setabilitas$
M$&'%$
Penelitian ini dila"u"an secara e"sperimen di laboratorium$
<ancangan percobaan yang diguna"an adalah <ancangan Aca" -eng"ap
,<A-) dengan % perla"uan$ 4onsentrasi asap cair yang diguna"an untu"
penelitian yaitu /7 ,A
/
),

.,%7 ,A
1
); %7 ,A
.
); 6,%7 ,A
&
); 1/7 ,A
'
) dan '
"ali ulangan sehingga diperoleh ./ satuan percobaan sedang"an data ui
organolepti" terhadap +arna, rasa, bau dan total penerimaan yang
diperoleh a"an ditransformasi dengan transformasi x , data yang
diperoleh dianalisis dengan mengguna"an 8idi" <agam dan untu"
mengetahui perbedaan antar perla"uan dila"u"an Ui Tu"ey ,Honestly
5i&nificant *ifference 3 H8D) ,=aspers3, 1::1)$
8ampel daging dari <PH Pa" !andi di >atinangor diambil sebanya"
' "ali , "emudian dimasu""an "e dalam plasti" dan disimpan dalam
termos es yang telah berisi es batu, untu" menaga suhu tetap rendah
sehingga suhunya "urang lebih &,%D0 'DA selama peralanan$ !eri"ut ini
merupa"an tahap0tahap dalam penyiapan sampel + Daging domba
dibersih"an dengan air mengalir$ Daging yang telah ditimbang dicuci
dengan air mengalir lalu ditiris"an, selanutnya direndam dalam asap cair
tempurung "elapa dengan "onsentrasi /7; .,%7; %7; 6,%7 dan 1/7
selama &/ menit$4emudian daging yang telah direndam mengguna"an
asap cair ditiris"an selama % menit, "emudian di"emas dengan
mengguna"an plasti" $ 4emudian dila"u"an penguian terhadap total
ba"teri mengguna"an metode Total Plate 'ount ,TPA)

,Departemen
4esehatan <#, 1::1), daya a+et ditentu"an dengan ui a+al "ebusu"an
,Puntode+o H8, 1::5) dan a"septabilitas terhadap +arna,rasa, bau dan
total penerimaan dengan s"ala hedoni" ( E amat sangat su"a, % E sangat
su"a,' E su"a, & E aga" su"a, . E netral dan 1 E tida" su"a
,8oe"arto,T$8$1:5%)
HASIL DAN PEMBAHASAN
T'&al Ba,&$ri
Tabel 1$ Hasil penguian pengaruh perendaman daging domba
pada berbagai "onsentrasi asap cair terhadap total ba"teri
4eterangan 1 @ilai rata0rata umlah total ba"teri daging domba dii"uti oleh huruf
"ecil yang sama "e arah "olom menunu""an hasil yang tida"
berbeda nyata ,nonsignifi"an) pada
05 , 0
!erdasar"an Tabel 1 dapat dielas"an bah+a perendaman dengan
berbagai "onsentrasi asap cair tempurung "elapa terhadap total ba"teri
daging domba memperlihat"an antara "onsentrasi /7 ,A
/
), .,%7 ,A
1
), dan
P$rla,uan
Ra&a-Ra&a T'&al Ba,&$ri
* . "/
0
C1U2ra)#
Sini3i,asi
05 , 0
A
/
:%,:% a
A
1
61,65 a b
A
.
%&,/. a b
A
&
.:,5: b
A
'
16,'% b
%7 ,A
.
) tida" berbeda nyata hal ini disebab"an penggunaan "onsentrasi
asap cair sampai batas %7 tida" berpengaruh terhadap total ba"teri
"arena fenol yang terdapat pada asap cair belum mampu mendenaturasi
protein dan melarut"an lema" pada dinding sel mi"roba, dimana fenol
maupun asam0asam belum mampu mela"u"an migrasi dari fase cair "e
fase lema", sehingga belum ada efe" ba"teriostati"nya sedang"an 6,%7
,A
&
) dan 1/7 ,A
'
) berbeda dengan /7 ,A
/
), hal ini disebab"an "arena
asap cair mengandung senya+a fenol dan asam yang be"era saling
sinergis bersifat ba"teriosidal dan ba"teriostati"$ Fenol yang terdapat pada
asap cair dengan "onsentrasi lebih dari 6$% 7 mampu mendenaturasi
protein "erusa"an sel ba"teri dapat disebab"an "arena rusa"nya i"atan
hidrofobi" "omponen penyusun membran sel seperti protein dan fosfilipida
serta larutnya "omponen0"omponen yang beri"atan secara hidrofobi"$ Hal
ini bera"ibat mening"atnya permeabilitas sel sehingga memung"in"an
masu"nya senya+a0senya+a fenol dan ion0ion organi" "e dalam sel dan
"eluarnya substansi sel seperti protein dan asam nu"leat yang bera"ibat
"ematian terhadap sel ,-a+rie, .//&)$
Asam dalam asap cair merupa"an "atalis yang mempunyai efe"
ba"teriostati" dengan menurun"an pH pada produ" sehingga
pertumbuhan ba"teri dapat terhambat ma"a sema"in tinggi "onsentrasi
asap cair tempurung "elapa sebagai perendam daging domba a"an dapat
mene"an pertumbuhan atau per"embangan mi"roba ,Arfan, H .//')
Daya A4$&
Tabel .$ Hasil penguian pengaruh perendaman daging domba
pada berbagai "onsentrasi asap cair terhadap daya a+et
4eterangan 1 @ilai rata0rata daya a+et daging domba dii"uti oleh huruf
"ecil yang sama "e arah "olom menunu""an hasil yang tida"
berbeda nyata ,nonsignifi"an) pada
05 , 0
!erdasar"an Tabel . dapat dielas"an bah+a perendaman dengan
berbagai "onsentrasi asap cair tempurung "elapa terhadap daya a+et
daging domba memperlihat"an antara "onsentrasi 1/7 ,A
'
); 6,%7 ,A
&
);
%7 ,A
.
); .,%7 ,A
1
) ,b2v) nyata teradi pening"atan umur simpan daging
domba$ Umur simpan paling lama terdapat pada pemberian "onsentrasi
asap cair 1/7 yaitu rata0rata 16%.,%/ menit dibanding"an dengan pada
pemberian "onsentrasi 6,%7 ,A
&
); %7 ,A
.
); .,%7 ,A
1
) dan /7 ,A
/
) yang
tida" dila"u"an pemberian asap cair$ Pening"atan umur simpan daging
domba teradi seiring dengan mening"atnya "onsentrasi asap cair
tersebut$
Teradinya pening"atan umur simpan daging domba disebab"an
"arena berdasar"an umlah total ba"teri pada daging domba yang diberi
perla"uan perendaman "onsentrasi asap cair berturut0turut dari
"onsentrasi .,%7 ,A
1
); %7 ,A
.
); 6,%7 ,A
&
) dan 1/7 ,A
'
) menunu""an
P$rla,uan
Ra&a-Ra&a Daya A4$&
*M$ni&#
Sini3i,asi
05 , 0
A
/
65&,.% a
A
1
1/%6 a b
A
.
1.%5 b c
A
&
1&5(,6% c
A
'
16%.,%/ d
penurunan umlah total ba"teri seiring pening"atan "onsentrasi asap cair$
8ema"in teradi penurunan umlah total ba"teri pada daging domba, daya
a+etnya a"an sema"in lama "arena pada dasarnya pertumbuhan atau
per"embangan ba"teri pada daging dapat menyebab"an teradinya
o"sidasi0redu"si yaitu proses pemecahan senya+a protein dan lema"
yang dapat mempercepat "erusa"an daging ,-a+rie, .//&)$
8ealan dengan pendapat 9ulistiani dan Darmati P ,1::6) bah+a
asap cair tempurung "elapa mempunyai a"tivitas antiba"teri yang tinggi
"arena senya+a asam dan fenol mempunyai peranan dalam proses
penghambatan ba"teri$ Fenol merupa"an produ" pirolisa dari senya+a
lignin, pirolisa senya+a selulosa dan menghasil"an senya+a asam asetat
dan homolognya$ 8enya+a0senya+a tersebut merupa"an senya+a yang
mempunyai sifat fungsional dalam pengolahan dan penga+etan daging
"arena perannya sebagai antio"sidan dan antimi"roba$ 8ehingga sema"in
tinggi "onsentrasi perendaman asap cair tempurung "elapa pada daging
domba, ma"a a"an memperpanang umur simpan atau daya a+et dan
menghambat proses "erusa"an daging$
A,s$5&a6ili&as
Tabel &$ Hasil Penelitian Pengaruh Perla"uan Terhadap
A"septabilitas Daging Domba
P$u6a!
P$rla,uan
A
/
A
"
A
7
A
8
A
9
A"septabilitas
0?arna &,%% &,(% &,'% &,&/ &,(%
0<asa &,1/ a &,%% ab &,./ ab &,.% ab ',/% b
0!au &,'/ &,%/ &,%/ &,6% ',//
0Total Penerimaan &,(/ &,%% &,6/ &,6/ ',/%
4eterangan 1
A
/
1 tanpa perendaman asap cair ,/7)
A
1
1 perla"uan "e01 , "onsentrasi asap cair tempurung "elapa .,%7)
A
.
1 perla"uan "e0. , "onsentrasi asap cair tempurung "elapa %7)
A
&
1 perla"uan "e0& , "onsentrasi asap cair tempurung "elapa 6,%7)
A
' 1
perla"uan "e0' ,"onsentrasi asap cair tempurung "elapa 1/7)
Warna
?arna daging domba segar ber+arna merah yang merupa"an
refle"si dari pigmen mioglobin$ *ioglobin merupa"an protein "omple"s
yang berfungsi memba+a o"sigen untu" sel$ 4adar mioglobin pada daging
domba lebih dari ./ mg2gram ,*uctadi T< dan 8ugiyono, 1::.)$
Terbentu" +arna co"elat pada daging domba yang diberi
perla"uan perendaman asap cair disebab"an perubahan pigmen
mioglobin pada daging sebagai penentu utama +arna daging a"ibat rea"si
"imia selama pemanasan teradi$ F"sidasi pada "andungan 3at besi ,Fe)
di dalam mioglobin a"an menyebab"an mioglobin menadi metmioglobin
yang ber+arna co"elat$ *ioglobin a"an terdenaturasi pada suhu (%,%(DA
,?inarno, 1::.)$
@ilai rata0rata s"ala numeri" pengaruh perla"uan terhadap +arna
daging domba menunu""an penurunan seiring dengan pening"atan
"onsentrasi asap cair yang diguna"an untu" merendam daging domba$
Perubahan +arna co"elat pada daging domba disebab"an senya+a
"arbonil yang memberi"an pe+arnaan pada daging direndam asap cair$
Perubahan +arna menadi co"elat ini teradi pada permu"aan daging yang
direndam asap cair merupa"an hasil rea"si penco"elatan atau *aillard
dengan melibat"an rea"si "elompo" asam0asam amino bebas atau
"omponen @itrogen dengan "elompo" "arbonil dari senya+a gula dan
"arbohidrat, "arena "arbonil merupa"an "omponen utama dalam
menghasil"an +arna co"elat$ >enis "arbonil yang terdapat dalam asap cair
antara lain adalah vanillin dan syrin&;aldehyde ,*oeiharto d"", .///)$
Rasa
Pemberian "onsentrasi asap cair pada daging domba berpengaruh nyata
pada "esu"aan panelis terhadap rasa daging "arena pemberian asap cair
pada daging domba memberi"an flavor "has$ Hal ini disebab"an adanya
senya+a "arbonil yang memberi"an pengaruh cita rasa yang spesifi"
pada daging, sehingga rasa "has daging dapat tertutupi ,*uctadi T< dan
8ugiyono, 1::.)$ 4omponen dalam asap cair yang dapat menimbul"an
rasa sedap pada daging yaitu formaldehide dan furaldehide ,Autting,
1:(%):
Bau
Perla"uan perendaman asap cair tempurung "elapa tida"
berpengaruh nyata ,P G /,/%) terhadap bau daging domba$ Hal ini
disebab"an bau sangat sube"tif serta susah diu"ur, sehingga
menimbul"an pendapat yang berbeda0beda dalam menilai "ualitas yaitu
perbedaan sensifitas dalam merasa dan mencium$ Tida" adanya
perbedaan yang nyata "arena salah satu sifat asap cair adalah
menadi"an aroma produ" yang "onsisten$
4onsentrasi asap cair tempurung "elapa tida" memberi"an
pengaruh yang berbeda nyata terhadap bau daging domba$ Perbedaan
yang tida" nyata ini disebab"an "arena panelis hanya mencium bagian
permu"aan daging domba saa yang memberi"an bau relatif sama$ Hasil
penelitian ini sesuai dengan penelitian 8ulastri D ,.//5) bah+a
pemberian asap cair tempurung "elapa pada daging tida" memberi"an
"esempatan semua "omponen asap berdifusi "e dalam produ" sehingga
tida" memberi"an perbedaan nyata terhadap nilai rata0rata mutu
organolepti" bau antar perla"uan "onsentrasi asap cair$
*enurut 8oeparno ,.//%) bah+a aroma asap disebab"an a"tifitas
antio"sidan yang timbul dari senya+a fenol$ Fenol aldehid dan asam0
asam fenoli" misalnya .,(0dimetilo"sifenol dan .,(0dimetilo"si '0etilfenol$
!esarnya "adar fenol berhubungan dengan sema"in besarnya "onsentrasi
perendaman$ Hal ini dapat dielas"an bah+a difusi asap cair ,fenol) dari
permu"aan "e pusat sampel beralan sesuai dengan besarnya "onsentrasi
yang diberi"an ,*oeiharto d"", .///)
T'&al P$n$ri)aan
Perla"uan perendaman asap cair tempurung "elapa tida"
berpengaruh nyata ,P G /,/%) terhadap total penerimaan daging domba$
Hal ini disebab"an "arena perla"uan perendaman asap cair hanya
berpengaruh terhadap rasa daging domba saa dan tida" berpengaruh
nyata terhadap +arna dan bau daging domba$
KESIMPULAN
Hasil penelitian menunu""an perendaman daging domba dengan
"onsentrasi asap cair tempurung "elapa 6$%7 dan 1/7 berpengaruh
terhadap total ba"teri, daya a+et dan rasa daging domba tetapi tida"
berpengaruh pada a"septabilitas +arna, bau dan total penerimaan$
4onsentrasi asap cair tempurung "elapa 1/7 pada daging domba dapat
mene"an total ba"teri rata0rata tiap perla"uan hingga 16,'% H 1/
(
AFU2gram dan memperpanang umur simpan rata0rata hingga 16%.,%
menit$
DA1TAR PUSTAKA
Ar3an, H$ .//'$ Pen&aruh <onsentrasi Asa$ 'air dan 7ama Perendaman
terhada$ =utu dan Fillet 'a!alan& ,<atsumonus $elamis 7- Asa$
yan& disim$an $ada 5uhu !amar1 I8"ripsiJ$ Fa"ultas Pertanian dan
#lmu 4elautan$ #nstitut Pertanian !ogor$ !ogor$ #P!$ !ogor$ 601(,
.60&/$
As&u&i$ .///$ Pemanfaatan 5abut dan Tem$urun& <ela$a serta
'an&!an&5ait Untu! Pembuatan Asa$ 'air 5eba&ai Pen&aet
=a!anan
Alami$ Available at 1 http122alcoconut$multiply$com2ournal2item2($
,Dia"ses tanggal .6 @ovember .//5, am 1:$.&)$
Cu&&in CL$ 1:(%$ 5mo!in&. Fish as Food$ Cdited by !orgstrom$ =$ Kol ###
Processing 1 Part #$ Three Academic Press$ @e+ 9or"$ 8an
Fransisco, -ondon$ %%01/1$
D$5ar&$)$n K$s$!a&an R$5u6li, In%'n$sia$ 1::1$ Petunju!
Pemeri!saan =i!robiolo&i =a!anan dan =inuman. >a"arta$
D4iyi&n', Riyan&' R$ .//($ 5tudi Pen&&unaan Asa$ 'air
Untu!Pen&aetan >!an <embun& ,(astrelli&er ne&lectus- 5e&ar.
Available
at 1http122+++$perpusta"aanbr"p$d"p$go$id2lin"perpus2?eb
7./perpus
7./!!<P.!2Kol$17./@o$.7././/(2Kol$17./@o$.7././/(7./,
5)$pdf$ ,Dia"ses &/ maret .//:, 1.$'1).
Gas5$r(, ;$ 1::1$ =etode Perancan&an Percobaan$ Penerbit Armico$
!andung$ >ilid 1$ &&0
La4ri$ RA. 2001. #lmu Daging. Penerjemah? Aminuddin Para!!asi. U>;
Press. Ja!arta. /21;/.2# 22.;226.
Mai%ina S: 7//9$ Pen&aruh Pemberian Asa$ 'air Terhada$ A!tivitas Air
,A- *an <ualitas @r&anole$ti! Pada >!an Ton&!ol ,8uthynnus
Affinis- Available at 1 http122digilib$umm$ac$id2go$phpLidEiptummpp0
gdl0s10.//'0maydinasur0(&:$ ,dia"ses tanggal % mei .//:)
M'$<i!ar&', C!a)i%a! A, Tri E$ .///$ Pen&aruh lama Perendaman dan
Penyim$anan >!an :anden&an Asa$ den&an 7arutan Asa$ 'air
Terhada$ 9ilai A# te!stur# @r&anole$ti! dan =i!robiolo&i$ Tesis
8. Program 8tudi Peri"anan$ Program Pasca 8arana Universitas
!ra+iaya$ *alang$
Mu=!&a%i TR, Suiy'n'$ 1::.$ Petunju! 7aboratorium >lmu
Pen&etahuan :ahan Pan&an. #P!$ !ogor$ %.0%&$ (.0(&$
Mur&i%<' BA$ 1::&$ =emelihara *omba$ 4anisius$ 9ogya"arta$
Pun&$%$4' HS$ 1::5$ Analisis <ualitas 5usu dan *a&in&$ Fa"ultas
4edo"teran He+an Universitas Airlangga, 8urabaya$
S'$5arn'$ .//%$ >lmu dan Te!nolo&i *a&in& 'eta!an !eem$at$ =adah
*ada University Press$ 9ogya"arta$ .//0./(, .&10.'6
S'$,ar&' ST$ 1:5%$ Penilaian @r&anole$ti! Untu! >ndustri
Pan&an dan Hasil Pertanian. !hrata 4arya A"sara$ >a"arta$ '%0%/,
(1051$
Sulas&ri D$ .//5$ Pen&aruh Perendaman *a&in& Ayam :roiler *en&an
Asa$ 'air Tem$urun& <ela$a Terhada$ Total :a!teri *an
A!se$tabilitas I8"ripsi)$ Univeritas Padaaran$ !andung$ (&0('$
Winarn', 1:G$ 1::.$ <imia Pan&an dan Ai)i$ =ramedia Pusta"a Utama$
>a"arta$ .//0./%$
Yulis&iani, Dar)a%<i P$ 1::6$ <emam$uan Pen&hambatan Asa$ 'air
Terhada$ Pertumbuhan ba!teri Pato&en dan Perusa! $ada 7idah
5a$i. Tesis 8. Program 8tudi #lmu dan Te"nologi Pangan$ Program
Pasca 8arana U=*$ 9ogya"arta$
Yu4'n' HT, I4an Y:B: L$lana, Anis NE$ .//($ <ualitas @r&anole$ti!
Filet 7ele *umbo :erbumbu yan& *irendam dalam 7arutan Asa$
'air. >urusan Peri"anan Fa"ultas Pertanian Universitas =adah
*ada$ 9ogya"arta$

You might also like