You are on page 1of 9

INTTAEDEL401A

Plan, organise and deliver


group-based learning
Merencanakan, mengelola, dan
menyampaikan pembelajaran
berbasis kelompok

Learning Guide
Panduan Pembelajaran
AAMC Training Group is an approved National Registered Training Organisation (number 51428) and its
accredited courses are approved under the Australian Qualifications Framework (NTIS). Some courses also
provide the education requirements to give financial product advice in accordance with the Australian Securities
and Investment Commissions (ASIC) Regulatory Guide 146 (RG146 previously PS146).

Copyright

Copyright 2013 AAMC Training Group Pty Ltd


All rights reserved. No part of this publication may be reproduced or transmitted in any form or by any means
without permission in writing from the author, AAMC Training Group.

Legal Notices/Disclaimer

While every attempt has been made to verify the information provided within this publication. AAMC Training
does not accept any liability for any errors, omissions, lack of care, default, negligence or contrary interpretation
of the subject matter herein. This publication is not intended for use as a source of legal or accounting advice.
AAMC Training stresses that the information contained herein is subject to varying State and local laws and
regulations. All users of the information contained in this publication are advised to confirm applicable laws and
regulations prior to using the information in their business. No liability is accepted for any information or
services which may appear in any other format. No responsibility is taken for any information or services which
may appear on any linked websites.

The user of this publication assumes sole responsibility for the use of these materials and information. AAMC
Training assumes no responsibility or liability for any loss or damage of any kind whatsoever arising as a result
of any user of these materials and information acting on the opinions, advice and recommendation expressly or
implicitly detailed herein. AAMC Training expressly does not guarantee any results you may or may not get as a
result of following the recommendations and advice contain herein. The users must test everything for
themselves prior to implementation.

Last updated: January 2015


Lets start!
Mari kita mulai!
Plan, organise and deliver group-based learning

Introduction to INTTAEDEL401A
This unit describes the performance outcomes, skills and knowledge required to plan,
organise and deliver training for individuals within a group.

This unit typically applies to a person working as an entry-level trainer, teacher or facilitator
in or with a training and assessment organisation. The person will be working from a learning
program developed by someone else, and structuring the learning around that program.

ELEMENT PERFORMANCE CRITERIA

Elements describe the Performance criteria describe the performance needed to demonstrate
essential outcomes of a achievement of the element.
unit of competency.

1. Interpret learning 1.1. Access, read and interpret learning program documentation to
environment and determine delivery requirements
delivery requirements 1.2. Use available information and documentation to identify group
and individual learner needs and learner characteristics
1.3. Identify and assess constraints and risks to delivery
1.4. Confirm personal role and responsibilities in planning and delivering
training with relevant personnel

2. Prepare session plans 2.1. Refine existing learning objectives according to program requirements
and specific needs of individual learners
2.2. Develop session plans and document these for each segment of the
learning program
2.3. Use knowledge of learning principles and theories to generate ideas
for managing session delivery

3. Prepare resources 3.1. Contextualise existing learning materials to meet the needs of the
for delivery specific learner group
3.2. Finalise learning materials and organise facility, technology and
equipment needs in time for delivery of learning sessions
3.3. Confirm overall delivery arrangements with relevant personnel

4. Deliver and 4.1. Conduct each session according to session plan, modified where
facilitate training appropriate to meet learner needs
sessions 4.2. Use the diversity of the group as another resource to support learning
4.3. Employ a range of delivery methods as training aids to optimise
learner experiences
4.4. Demonstrate effective facilitation skills to ensure effective participation
and group management

5. Support and 5.1 Monitor and document learner progress to ensure outcomes are being
monitor learning achieved and individual learner needs are being met
5.2 Make adjustments to the delivery sessions to reflect specific needs and
circumstances
5.3 Manage inappropriate behaviour to ensure learning can take place
5.4 Maintain and store learner records according to organisational
requirements.

Learning guide AAMC Training Group 1


Merencanakan, mengelola, dan menyampaikan pembelajaran berbasis kelompok

Pengantar INTTAEDEL401A
Unit ini menggambarkan hasil unjuk kerja, keterampilan dan pengetahuan yang dibutuhkan untuk
merencanakan, mengatur dan memberikan pelatihan bagi individu dalam suatu kelompok.

Unit ini biasanya berlaku untuk orang yang bekerja sebagai pengajar pemula, pengajar
berpengalaman atau fasilitator, dalam atau dengan organisasi pelatihan dan asesmen. Orang
yang bersangkutan bekerja pada program pembelajaran yang dibuat oleh orang lain, dan
membuat pembelajaran menjadi terstruktur dalam program pembelajaran tersebut.

ELEMEN KRITERIA UNJUK KERJA

Elemen memaparkan Kriteria unjuk kerja memaparkan bukti kerja untuk mencapai elemen.
unjuk kerja pokok dari
unit kompetensi

1. Menginterpretasikan 1.1. Mengakses, membaca dan menginterpretasikan dokumentasi program


lingkungan belajar untuk menentukan persyaratan penyampaian
pembelajaran dan 1.2. Menggunakan informasi dan dokumentasi yang tersedia untuk mengidentifikasi
syarat penyampaian kebutuhan peserta (baik kelompok maupun individu) dan karakteristik peserta
1.3. Mengidentifikasi dan menilai kendala dan risiko untuk penyampaian
1.4. Mengkonfirmasi peran pribadi dan tanggung jawab dalam perencanaan
dan penyampaian pelatihan dengan personil yang relevan

2. Mempersiapkan 2.1. Mempertajam tujuan pembelajaran yang ada sesuai dengan kebutuhan
rencana sesi program dan kebutuhan khusus masing-masing peserta pelatihan
2.2. Mengembangkan rencana sesi dan mendokumentasikannya untuk
setiap segmen dari program pembelajaran
2.3. Menggunakan pengetahuan atas prinsip-prinsip dan teori-teori
pembelajaran untuk menghasilkan ide-ide dalam mengelola penyampaian sesi

3. Mempersiapkan 3.1. Mengkontekstualisasi materi pembelajaran yang ada untuk memenuhi


sumber daya kebutuhan kelompok pelajar yang spesifik
penyampaian pelatihan 3.2. Menyelesaikan materi pembelajaran dan mengatur kebutuhan fasilitas,
teknologi dan peralatan pada waktunya untuk menyampaikan sesi pembelajaran
3.3. Mengkonfirmasi pengaturan penyampaian secara keseluruhan dengan
personel yang relevan

4. Memberikan dan 4.1. Melakukan setiap sesi sesuai dengan rencana sesi, dimodifikasi mana
memfasilitasi sesi yang tepat untuk memenuhi kebutuhan peserta pelatihan
pelatihan 4.2. Menggunakan keragaman kelompok sebagai sumber lain untuk
mendukung pembelajaran
4.3. Menggunakan berbagai metode penyampaian sebagai alat bantu
pelatihan untuk mengoptimalkan pengalaman peserta
4.4. Menunjukkan keterampilan fasilitasi yang efektif untuk menjamin
partisipasi yang efektif dan manajemen kelompok

5. Mendukung dan 5.1. Memonitor dan mendokumentasikan kemajuan peserta


memonitor pelatihan untuk memastikan sasaran telah tercapai dan
pembelajaran kebutuhan individual peserta pelatihan terpenuhi
5.2. Membuat penyesuaioan dalam sesi penyampaian yang
mencerminkan kebutuhan dan situasi tertentu
5.3. Mengelola perilaku tidak pantas untuk memastikan
kelangsungan pembelajaran
5.4. Menjaga dan menyimpan rekaman peserta pelatihan sesuai
dengan kebutuhan organisasi.

2 AAMC Training Group Learning Guide


Plan, organise and deliver group-based learning

Required skills and knowledge


This section describes the skills and knowledge required for this unit.

Required skills
presentation skills to ensure delivery is engaging and
relevant, including:

synthesising information and ideas

preparing equipment, such as data projectors and


computer presentation applications

speaking with appropriate tone and pitch

using language appropriate to audience

encouraging and dealing appropriately with questions

group facilitation skills to ensure that:

every individual has an opportunity for participation and input

group cohesion is maintained

behaviour that puts others at risk is observed, interpreted


and addressed

discussion and group interaction are enhanced

conflict resolution and negotiation skills to:

identify critical points, issues, concerns and problems

identify options for changing behaviours

oral communication and language skills to:

motivate learners to transfer skills and knowledge

engage with the learner

interpersonal skills to maintain appropriate relationships and


ensure inclusivity

observation skills to monitor individual and group progress.

Learning guide AAMC Training Group 3


Merencanakan, mengelola, dan menyampaikan pembelajaran berbasis kelompok

Keterampilan dan pengetahuan yang diperlukan


Bagian ini menjelaskan keterampilan dan pengetahuan yang diperlukan
untuk unit ini.

Keterampilan yang diperlukan


keterampilan presentasi untuk memastikan penyampaian
menarik dan relevan, meliputi:

mensintesis informasi dan ide-ide

mempersiapkan peralatan, seperti proyektor data dan


aplikasi komputer presentasi

berbicara dengan nada dan tempo yang tepat

menggunakan bahasa yang cocok untuk peserta

mendorong dan menanggapi pertanyaan dengan tepat

ketrampilan memfasilitasi kelompok untuk memastikan bahwa:

setiap individu memiliki kesempatan untuk berpartisipasi


dan memberikan usulan

kesatuan kelompok dipertahankan

perilaku yang menempatkan orang lain pada risiko, diamati,


ditafsirkan dan ditangani

diskusi dan interaksi kelompok ditingkatkan

resolusi konflik dan keterampilan negosiasi untuk:

mengidentifikasi poin, permasalahan, dan persoalan kritikal

mengidentifikasi pilihan-pilihan untuk mengubah perilaku

komunikasi lisan dan bahasa keterampilan untuk

memotivasi peserta pelatihan untuk mentransfer


keterampilan dan pengetahuan

merangkul peserta pelatihan

keterampilan interpersonal yang menjaga hubungan yang


tepat dan memastikan inklusivitas

keterampilan mengamati untuk memonitor kemajuan individu


dan kelompok

4 AAMC Training Group Learning Guide


Plan, organise and deliver group-based learning

Required knowledge
introductory knowledge of learning theories

sound knowledge of learning principles

sound knowledge of learner styles

industry area and subject matter of the delivery

learner group profile, including characteristics and needs of


individual learners in the group

content and requirements of the learning program and/or delivery


plan

different delivery methods and techniques appropriate to face-


to-face group delivery

techniques for the recognition and resolution of inappropriate


behaviours in learners that may indicate learner difficulties

organisational record-management systems and


reporting requirements

evaluation and revision techniques

specific resources, equipment and support services


available for learners with special needs

relevant policy, legal requirements, codes of practice and


national standards, including commonwealth and state or
territory legislation that may affect training and assessment in
the vocational education and training sector

OHS relating to the facilitation of group-based learning, including:

assessment and risk control measures

reporting requirements for hazards.

safe use and maintenance of relevant equipment

emergency procedures

sources of OHS information

role of key workplace persons

policies and procedures relevant to the learning environment.

Learning guide AAMC Training Group 5


Merencanakan, mengelola, dan menyampaikan pembelajaran berbasis kelompok

Pengetahuan yang dibutuhkan


pengetahuan umum teori belajar

pengetahuan umum tentang prinsip-prinsip pembelajaran

pengetahuan umum gaya belajar

seputaran industri dan keahlian subjek yang disampaikan

profil kelompok belajar, termasuk karakteristik dan kebutuhan


peserta pelatihan individu dalam kelompok

isi dan persyaratan program pembelajaran dan / atau rencana


penyampaian

metode penyampaian yang berbeda dan teknik yang tepat untuk


tatap muka kelompok

teknik dalam mengenali dan mencari resolusi atas

perilaku yang tidak pantas perilaku peserta pelatihan yang


menunjukkan kesulitan belajar

sistem rekam-manajemen organisasi dan persyaratan pelaporan

teknik evaluasi dan revisi

sumber daya, peralatan dan layanan pendukung khusus yang


tersedia untuk peserta pelatihan dengan kebutuhan khusus

kebijakan, persayaratan hukum, kode praktek dan standard


nasional yang relevan, termasuk persemakmuran dan undang-
undang negara bagian atau wilayah yang dapat mempengaruhi
pelatihan dan asesmen dalam pendidikan kejuruan dan sektor
pelatihan

K3 yang berkaitan dengan memfasilitasi pembelajaran berbasis


kelompok, termasuk:

penilaian dan tindakan pengendalian risiko

persyaratan pelaporan untuk bahaya.

penggunaan dan pemeliharaan yang aman atas peralatan yang


relevan

prosedur darurat

sumber informasi K3

jabatan /peran dari orang-kunci di tempat kerja

kebijakan dan prosedur yang relevan dengan lingkungan belajar

6 AAMC Training Group Learning Guide

You might also like